Kidung Jemaat
Psalms 126:5-6
- Inilah Hari Kelima Puluh [KJ.241]
1. Inilah Hari Kelimapuluh, Hari Pentakosta;
panen pertama menjadi nampak, panen dari Paskah.
Kel 23:16
Kel 34:22
Im 23:15-22
Ul 16:9-12
Kis 2:1
2. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
3. Biji benih yang telah ditanam dengan air mata
hidup menjadi tumbuhan dan buahnya sudah nyata.
Mzm 126:5-6
Mrk 4:26-29
4. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
5. Yesus ditanam dan bangkit pula pada masa Paskah,
kini buahNya menjadi nyata pada Pentakosta.
Yoh 12:24
Yoh 4:35
6. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah! 7. Yesus tanaman yang mahaagung, diberkati Allah;
nampaklah hasil tanaman itu: orang yang percaya.
Mat 9:37-38
Luk 10:2
8. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
9. Hasil pertama mengandung janji untuk panen akhir:
nanti tuaian purnama datang, janganlah kuatir!
Kol 1:18
10. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
Play - KuasaMu dan NamaMulah [KJ.341]
1. KuasaMu dan namaMulah hendak kami sebar dan kar'na itu,
ya Tuhan, kami takkan gentar. Bagaikan padi segenggam
mestilah mati dipendam, supaya tumbuh dan segar, di panas
surya mekar berbuahlah. Tuaian pun besar.
Mzm 126:5-6
Yoh 12:24
1 Kor 15:36-37
2. Teladan sudah Kauberi demi deritaMu dan melalui salibMu
Kaut'rima kuasaMu! Bagian kami tak lebih, seperti segenggam
Benih, melintas kubur yang gelap, agar kelak 'kan menetap
BersamaMu di Firdaus gemerlap.3. Bagaikan padi, Tuhan pun dikubur, dipendam, kembali bangkit
merebut umatMu terkeram. Ya Tuhan, kirim apalah penabur yang
t'lah menyerah hidupnya untuk kuasaMu, memberitakan namaMu,
agar seg'ra buahnya milikMu.Mat 9:37-38
Play
James 3:18
- Biar'Ku Tumbuh di BatangMu [KJ.309]
1. Biar 'ku tumbuh di batangMu, ya Pokok Anggur yang benar,
supaya Kau hidupkan daku menjadi ranting yang segar.
Jika Engkau beri berkat, aku berbuah yang lebat.
2. Tak mungkin aku 'kan mandiri, aku lemah di luarMu.
Hanya di dalammu sendiri limpahlah hidup bagiku.
OlehMu buahku lebat; yang tak berbuah dikerat.
Yoh 15:16
Gal 5:22-23
Yak 3:17-18
3. DenganMu saja 'ku bersatu, tak tercerai sesaat pun.
KasihMu pandu di jalanku; 'ku hidup oleh hidupMu.
Dengan salibMu 'ku menang, jikalau Kauberi terang.
4. Diriku milikMu abadi, Engkau tumbuhkan imanku.
Yang dalam aku Kaumulai Kausempurnakan bagiMu.
OlehMu kuncup merekah, hingga berbuah yang lebat.Play - Puji Tuhan, Haleluya [KJ.391]
1. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
2. Mengapa, orang Kristen, harapanmu lemah?
Tuhanmu berkuasa diatas dunia!
Kembali ke Reff.
Mat 28:18
3. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
4. Segala sesuatu ditanggung Tuhanmu.
Mengapa lagi takut? Percayalah teguh!
Kembali ke Reff.
Mzm 68:20
5. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
6. Ikutilah Rajamu yang bangkit dan menang;
bebanmu jadi ringan, gelapmu pun terang.
Kembali ke Reff.
Mat 11:28-30
7. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
8. Sampaikanlah firmanNya di mana-mana pun,
Serta perbuatanNya teruskan bertekun!
Kembali ke Reff.
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
9. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
10. Damaikanlah sengketa, satukan yang pecah,
Ampuni yang bersalah, lindungi yang lemah!
Kembali ke Reff.
Mrk 11:25
Rm 12:18
Ef 4:32
1 Tes 5:14-15
Yak 3:13-18
11. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
12. Kendati kuasa dunia selalu menentang,
Penindas akan jatuh dan salib t'lah menang!
Kembali ke Reff.Kol 2:10, 15
Mzm 72:4
1 Kor 1:18
Play
Hymns
Psalms 126:5-6
-
[Psa 126:6] Bringing In The Sheaves
Sowing in the morning, sowing seeds of kindness,
Sowing in the noontide and the dewy eve;
Waiting for the harvest, and the time of reaping,
We shall come rejoicing, bringing in the sheaves.Refrain
Bringing in the sheaves, bringing in the sheaves,
We shall come rejoicing, bringing in the sheaves,
Bringing in the sheaves, bringing in the sheaves,
We shall come rejoicing, bringing in the sheaves,Sowing in the sunshine, sowing in the shadows,
Fearing neither clouds nor winter’s chilling breeze;
By and by the harvest, and the labor ended,
We shall come rejoicing, bringing in the sheaves.Refrain
Going forth with weeping, sowing for the Master,
Though the loss sustained our spirit often grieves;
When our weeping’s over, He will bid us welcome,
We shall come rejoicing, bringing in the sheaves.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 126:6] Far And Near
Far and near the fields are teeming
With the waves of ripened grain;
Far and near their gold is gleaming
O’er the sunny slope and plain.Refrain
Lord of harvest, send forth reapers!
Hear us, Lord, to Thee we cry;
Send them now the sheaves to gather
Ere the harvest time pass by.Send them forth with morn’s first beaming,
Send them in the noontide’s glare;
When the sun’s last rays are gleaming,
Bid them gather everywhere.Refrain
O thou, whom thy Lord is sending,
Gather now the sheaves of gold;
Heav’nward then at evening wending,
Thou shalt come with joy untold.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 126:6] He That Goeth Forth With Weeping
He that goeth forth with weeping,
Bearing precious seed in love,
Never tiring, never sleeping,
Findeth mercy from above.Soft descend the dews of heaven,
Bright the rays celestial shine;
Precious fruits will thus be given
Through an influence all divine.Sow thy seed; be never weary;
Let no fears thy soul annoy;
Be the prospect ne’er so dreary,
Thou shalt reap the fruits of joy.Lo! the scene of verdure brightening,
See the rising grain appear:
Look again; the fields are whitening,
For the harvest time is near.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 126:6] Sow In The Morn Thy Seed
Sow in the morn thy seed,
At eve hold not thy hand;
To doubt and fear give thou no heed,
Broadcast it o’er the land.Thou know’st not which may thrive,
The late or early sown;
God keeps His precious seed alive,
When and wherever thrown.And duly shall appear,
In verdure, beauty, strength,
The tender blade, the stalk, the ear,
And the full corn at length.Thou canst not toil in vain;
Cold, heat, and moist, and dry,
Shall foster and mature the grain
For garners in the sky.Thence, when the glorious end,
The day of God is come,
The angels reapers shall descend,
And Heav’n cry, “Harvest Home.”Play source: Cyberhymnal