Kidung Jemaat
Luke 2:47
- Dari Terbitnya Surya T'rang [KJ.137]
1. Dari terbitnya surya t'rang sampai dibarat terbenam
Sang Kristus dimuliakanlah, yang dilahirkan Maria.
Mzm 113:3
Mal 1:11
2. Maha Pencipta dunia menjadi hamba terendah
dan menebus manusia dari bencana dosanya.
Flp 2:6-8
3. T'lah lahir Sang Imanuel yang diwartakan Gabriel;
Yohanes mengelukanNya dalam kandungan bundanya.
Mat 1:32Luk 1:26-38
Luk 1:41, 44
4. Walaupun Raja semesta, palungan tak ditolakNya;
Yang menghidupi burung pun, kini menyusu tersenyum.
Mzm 147:9
Luk 2:7
5. Biduan sorga mulia memuji Allah, BapaNya,
dan kaum gembala mendengar tentang Gembala yang Besar.
Luk 2:8-14
6. Orang Majusi dari jauh melihat bintang Putra Daud,
pergi memandang T'rang Baka, mempersembahkan hartanya.
Mat 2:1-11
7. Herodes, kau mengapakah cemas menyambut datangNya
yang sungguh tidak akan mau berkuasa seperti engkau?
Mat 2:3
8. Ratapan ibu terdengar di pembunuhan yang besar
oleh Herodes yang kejam terhadap tunas Betlehem.
Yer 31:15
Mat 2:16-18
9. Para sarjana Alkitab menguji Dia yang berhak
bermukim s'lama-lamanya di dalam rumah BapaNya.
Luk 2:46-49
10. Berdiri, putih cemerlang, Sang Anakdomba di Yordan:
pertanda kerelaanNya menghapus dosa dunia.
Mrk 1:9-11
Yoh 1:29
11. Air jadi anggur yang terbaik mukjizat kuasaNya ajaib:
yang kosong dipenuhiNya dengan berkat karunia!Yoh 2:1-11
Play
Isaiah 11:1-5
- O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
1. O, datanglah, Imanuel, tebus umatMu Israel
yang dalam berkeluh kesah menanti Penolongnya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 7:14
Mat 1:23
2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih
dan umatMu lepaskanlah dari lembah sengsaranya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 11:1, 10
Why 22:16
Yes 45:2
3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah;
halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
4. O Kunci Daud, datanglah, gapura sorga bukalah;
tutuplah jalan seteru, supaya s'lamat umatMu.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.
Yes 22:22
Why 3:7
5. O Tuhan Allah, datanglah, FirmanMu berkuasalah,
seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.Kel 19-20:21
Play - Tumbuhlah Tunas Baru [KJ.93]
1. Tumbuhlah tunas baru di tunggul Isai,
yang pada masa lalu disyairkan nabi.
Nubuatnya genap: bunga harapan
Lahir di malam yang gelap.
Yes 11:1, 10
Yer 23:5
Why 22:16
2. Ini maksud Yesaya dengan nubuatnya:
lahir dati Maria seorang Putera.
Kudus dan mulia Firman menjadi daging;
Perawan bundaNya.
Yoh 1:14
3. Bunga begitu mungil yang harum dan lembut,
menghapus dari bumi gelap dan kemelut.
Sungguh manusia dan sungguh-sungguh Allah,
Penebus dunia.
4. mari menyambut "Amin" atas karunia.
Ya Yesus, kami yakin; ya Tuhan tolonglah,
Agar dengan syukur kami memuji Dikau
di KerajaanMu.Play
Hymns
Luke 2:52
-
[Luk 2:52] In Stature Grows The Heavenly Child
In stature grows the heavenly Child,
With death before His eyes;
A Lamb unblemished, meek and mild,
Prepared for sacrifice.The Son of God His glory hides
With parents mean and poor;
And He Who made the heaven abides
In dwelling place obscure.Those mighty hands that stay the sky
No earthly toil refuse;
And He Who set the stars on high
An humble trade pursues.He before Whom the angels stand,
At Whose behest they fly,
Now yields himself to man’s command,
And lay His glory by.Jesu, the virgin’s holy Son,
We praise Thee and adore,
Who art with god the Father One,
And Spirit evermore.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 2:52] O Christ, Who Didst Our Tasks Fulfill
O Christ, who didst our tasks fulfill,
Didst share the hopes of youth,
Our Savior and our Brother still,
Now lead us into truth.The call is Thine: be Thou the Way,
And Thine the hearts that guide;
Let wisdom broaden with the day,
Let human faith abide.Who learns of Thee the truth shall find,
Who follows, wins the goal;
With reverence crown the earnest mind,
And speak within the soul.Waken the purpose high which strives,
And, falling, stands again;
Confirm the will of eager lives
To quit themselves like men.Thy life the bond of fellowship,
Thy love the law that rules,
Thy Name, proclaimed by every lip,
The Master of our schools.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 2:52] O Holy Lord, Content To Fill
O holy Lord, content to fill
In lowly home the lowliest place,
Thy childhood’s law a mother’s will,
Obedience meek Thy brightest grace;Lead every child that bears Thy Name
To walk in Thine own guileless way,
To dread the touch of sin and shame,
And humbly, like Thyself, obey.O let not this world’s scorching glow
Thy Spirit’s quickening dew efface,
Nor blast of sin to rudely blow,
And quench the trembling flame of grace.Gather Thy lambs within Thine arm,
And gently in Thy bosom bear;
Keep them, O Lord, from hurt and harm,
And bid them rest for ever there.So shall they, waiting here below,
Like Thee their Lord, a little span,
In wisdom and in stature grow,
And favor with both God and man.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 2:52] O Jesus, Once A Nazareth Boy
O Jesus, once a Nazareth boy,
And tempted like as we,
All inward foes help us destroy
And spotless all to be.
We trust Thee for the grace to win
The high, victorious, goal,
Where purity shall conquer sin
In Christlike self control.O Jesus, Prince of life and truth,
Beneath Thy banner bright,
We dedicate our strength and youth
To battle for the right;
We give our lives with glad intent
To serve the world and Thee,
To die, to suffer and be spent
To set our brothers free.In serried ranks, we fearless tread,
O Captain of us all,
Thy glory on our banners shed,
We answer to Thy call;
And where the fiercest battles press
Against the hosts of sin,
To rescue those in dire distress
We gladly enter in.Play source: Cyberhymnal