Kidung Jemaat
Genesis 12:1--14:24
Abraham, Abraham [KJ.71]
1. Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram,
Abraham, Abraham, berjalanlah dengan iman!
Jumlah bintang tak terbilang, turunanmu pun demikian;
Ikutlah petunjukKu ke neg'ri pusakamu!
Kej 12:1-9
Kis 7:3
Ibr 11:8-10
2. Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram;
Abraham, Abraham, berjalanlah dengan iman!
Bangsa-bangsa dunia nanti; dalam dikau Kuberkati;
Ingat akan sabdaKu di sepanjang jalanmu!
Gal 3:7-8, 14
3. Abraham, Abraham, berangkat sungguh beriman;
Abraham, Abraham menuju tanah Kanaan.
Yakin, tanpa keraguan ia ikut sabda Tuhan.
Mari, ikutlah serta ke neg'ri sejahtera!Play Hatiku Bersukaria [KJ.77]
1. Hatiku bersukaria
mengagungkan nama Tuhan, Allah, Juru s'lamatku.
2. DiindahkanNya hambaNya;
kini dan senantiasa diberkati namaku.
Luk 1:4
3. Kar'na Allah Mahakuasa
melakukan karya agung kepadaku yang rendah.
4. Mahasuci Nama Allah; rahmatNya turun-temurun
atas orang salehNya.
5. DinyatakanNya kuasa
hingga orang congkak hati habis oleh tanganNya
6. DisuruhNya turun takhta
pembesar dan panguasa ditinggikan yang rendah.
Mzm 75:8
Mzm 113:7-9
Yeh 21:26
7. Orang lapar dikenyangkan
orang kaya dihampakan dan disuruhNya pergi.
Mzm 107:9
8. Sungguh Ia melepaskan
Umat Israel, hambaNya, kar'na rahmatNya kekal.
9. Seperti dijanjikanNya
pada Abraham semula untuk s'lama-lamanya.Kej 12:3
Kej 17:7
Kej 22:18
Mzm 105:42
Play Keluar Dari Kaum [KJ.342]
1. Keluar dari kaum dan rumah bapakmu, serahkan dirimu
kepada rahmat Hu. Percaya sabdaNya. Berjalan dengan
suka ke tanah air baka yang tertentu di muka.
Kej 12:1-9
Ibr 11:8-10
2. Pergi dengan seg'ra ke lorong negeri dan simpangannya yang
buruk dan keji. B'ri rumahKu penuh. Jemput segala orang
ke rumah s'lamatKu; tempatnya tidak kurang.
Mat 22:8-10
Yoh 14:2
3. Keluar! Ajarlah seluruh dunia. Taburkan InjilKu di sawah-
ladangnya! Mau t'rang, maupun gelap di rumah dan kerjamu,
baik ingatlah tetap: 'Ku menyertai kamu.Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
Play Mahaterpuji Allahku [KJ.79]
1. Mahaterpuji Allahku: Ia lepaskan kita dari kuasa seteru
dan segenap derita. Tanda selamat diberi membuat wajah berseri:
Mesias akan datang! Kini terkabul dan genap janji
Nubuat Alkitab, yang lama didambakan.
2. Yang dalam nista tercengk'ram akan dibebaskanNya;
janjiNya pada Abraham kini menjadi nyata: umatNya bersejahtera
'kan beribadah padaNya dan hidup badi Dia.
Nabi Yohanes, kau seg'ra 'kan meratakan jalanNya, Sang Raja yang mulia!
Kej 12:3
Kej 17:7
Kej 22:18
Mzm 105:42
Mal 3:1
Mrk 1:2
Luk 7:27
3. Agar umatNya mengerti hidup kekal sentosa,
Yang Mahakasih memberi rahmat ampunan dosa.
Sang Surya Pagi t'lah dekat! Orang yang jalannya gelap melihat cahayaNya.
Kita tak lagi bersedih, tapi berjalan ke neg'ri yang damai selamanya!Mal 4:2
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
Play Tersembunyi Ujung Jalan [KJ.416]
1. Tersembunyi ujung jalan, hampir atau masih jauh;
'ku dibimbing tangan Tuhan ke neg'ri yang tak 'ku tahu.
Bapa, ajar aku ikut, pa juga maksudMu, tak bersangsi atau
Takut, beriman tetap teguh.
Kej 12:1
Mzm 73:23
Yes 48:17
Ibr 11:8-10
2. Meski langkahMu semua tersembunyi bagiku, hatiku
menurut jua dan memuji kasihMu. Meski kini tak 'ku nampak,
nanti 'ku berbagia, apabila t'rangMu tampak dengan kemuliaannya.
3. Tuhan, janganlah biarkan kutentukan nasibku. B'rilah hanya
kudengarkan keputusan hikmatMu. Aku ini pun selaku kanak-kanak
yang bebal. Bapa jua bimbing aku ke kehidupan kekal.
4. Dengan bapa aku maju dalam malam yang kelam
ke neg'ri yang tak kutahu dengan mata terpejam…Play
Revelation 19:11
Firman Allah Jayalah [KJ.49]
1. Firman Allah jayalah sampai ujung dunia:
kita pun dipanggilnya untuk hidup yang baka.
Why 19:11-16
Yes 55:10-11
Yoh 6:68
2. Firman Khalik semesta yang mengasuh mahlukNya,
bimbinganNya pun tepat bagi orang tersesat.
Mat 4:4
Ibr 1:3
Ibr 11:3
3. Firman Put'ra mulia menyampaikan kurnia:
oleh darah yang kudus dosa kita ditebus.
Ibr 9:11-14
4. Firman kesaksian Roh pandu s'lamat yang teguh:
kita mengikutiNya dalam karsa dan kerja.
Ibr 10:15
5. Firman Hidup yang kudus, berkuasalah terus
hingga dunia yang gelap lihat fajar gemerlap.
Ul 32:47
6. Umat Tuhan, bangunlah, masuk ladang dunia!
Banyaklah tuaiannya, tapi kurang pekerja.
Mat 9:37-38
7. Tuhan, untuk panenMu semangatkan hambaMu;
biar isi dunia sambut sinarMu seg'ra.Yoh 4:35
Play
Hymns
Isaiah 32:1
-
[Isa 32:1] Eternal Father, Thou Hast Said
Eternal Father, Thou hast said
That Christ all glory shall obtain;
That He Who once a suff’rer bled
Shall o’er the world a conqu’ror reign.We wait Thy triumph, Savior King,
Long ages have prepared Thy way;
Now all abroad Thy banner fling,
Set time’s great battle in array.Thy hosts are mustered to the field;
“The Cross! the Cross!” the battle call;
The old grim towers of darkness yield,
And soon shall totter to their fall.On mountain tops the watch fires glow,
Where scattered wide the watchmen stand;
Voice echoes voice, and onward flow
The joyous shouts from land to land.Oh, fill the Church with faith and power!
Bid her long nights of weeping cease;
To groaning nations haste the hour
Of life and freedom, light and peace.Come, Spirit, make Thy wonders known,
Fulfill the Father’s high decree;
Then earth, the might of hell o’er thrown,
Shall keep her last great jubilee.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 32:1] Holy Spirit, From On High
Holy Spirit, from on high,
Bend o’er us with pitying eye;
Now refresh the drooping heart;
Bid the power of sin depart.Light up every dark recess
Of our heart’s ungodliness;
Show us every devious way
Where our steps have gone astray.Teach us, with repentant grief,
Humbly to implore relief;
Then the Savior’s blood reveal,
And our broken spirits heal.May we daily grow in grace,
And with patience run the race,
Trained in wisdom, led by love,
Till we reach our home above.Play source: Cyberhymnal
Revelation 19:11
-
[Rev 19:11] Come, Thou Conqueror Of The Nations
Come, Thou Conqueror of the nations,
Now on Thy white horse appear;
Earthquakes, famines, desolations
Signify Thy kingdom near:
True and faithful!
Stablish Thy dominion here.Thine the kingdom, power, and glory;
Thine the ransomed nations are.
Let the heathen fall before Thee,
Let the isles Thy power declare.
Judge and conquer
All mankind in righteous war.Thee let all mankind admire,
Object of our joy and dread!
Flame Thine eyes with heavenly fire,
Many crowns upon Thy head.
But Thine essence
None, except Thyself, can read.Yet we know our Mediator,
By the Father’s grace bestowed;
Meanly clothed in human nature,
Thee we call the Word of God.
Flesh Thy garment,
Dipped in Thy own sacred blood.Captain, God of our salvation,
Thou Who hast the wine press trod,
Borne the Almighty’s indignation,
Quenched the fiercest wrath of God,
Take the kingdom,
Claim the purchase of Thy blood.On Thy thigh and clothing written,
Show the world Thy heavenly Name,
That, with loving wonder smitten,
All may glorify the Lamb.
All adore Thee,
All the Lord of hosts proclaim.Honor, glory, and salvation
To the Lord our God we give.
Power, and endless adoration,
Thou art worthy to receive.
Reign triumphant,
King of kings, forever live!Play source: Cyberhymnal