Kidung Jemaat
Genesis 3:19
Siang, Malam, Musim, Tahun [KJ.331]
1. Siang, malam, musim, tahun gilir ganti melenyap; bayang-
bayangnya berlalu, tiada satu yang tetap. Hidup kita menjalani
jangka waktu dunia; tak terulang yang terjadi, tinggal tanggung jawabnya.
2. Orang hidup ditinggalkan oleh pendahulunya, kita pun menuju
makam yang fana. Dari bumi kita lahir dan kembali padaNya;
tanpa rahmat yang ilahi, apakah manusia?
Pkh 1:4
Mzm 89:48-49
Kej 3:19
Mzm 103:14
Mzm 144:3-4
3. Sungguh, Allah mengasihi dunia ciptaanNya: dalam PutraNya
sendiri Ia tinggal beserta. Yang percaya kepadaNya, tak binasa
tenggelam, tapi hidup selamanya dalam Dia yang menang.
Yoh 3:16
Mat 1:23
4. Walau zaman menghanyutkan tiap hal di dunia, pengasihanMu,
ya Tuhan, untuk s'lama-lamanya! Di segala perubahan, dalam
duka apapun, dalam Kristus aku aman: kau menjadi Bapaku!
Mzm 90:5-10
Mzm 103:15-18
Yes 40:6-8
5. Bapa, Sumber pengasihan, Bapa dalam t'rang dan g'lap. Bapa
dalam kematian, pun di kubur yang senyap, setiaMu tak berubah,
kasihMu tetap teguh: Bapa, kepadaMu jua kuserahkan diriku.
6. Siang, malam, musim, tahun, biar kamu melenyap; dalam suka
dan dukaku rahmat Allahku tetap! TanganNya menuntun daku
lewat zaman dunia dan akhirnya 'ku selalu tinggal dalam rumahNya.Mzm 31:16
Mzm 23:6
Play
Genesis 3:23
Kita, Anak Adam [KJ.156]
1. Kita, anak Adam, insan bercela, lahir dalam dosa dan akibatnya,
kita kehilangan bahagia firdaus dan menjadi takluk pada kuasa maut.
Mzm 51:4-7
Kej 3:23-24
Rm 5:12, 17
2. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
3. Walau berusaha sampai berlelah, tidaklah menolong kita yang lemah,
hanya Tuhan Allah yang Mahakurnia, yang dalam kasihNya mengutus PutraNya.
Ef 2:8-9
4. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!5. Andaikata Kristus tidak menjelma dalam rupa hamba, masuk dunia,
jika bukan Dia menjadi Penebus, maka kita insan binasalah terus.
Flp 2:6-8
6. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
7. Sungguh, kasih Allah sangatlah besar, nyata bagi kita yang t'lah mendengar
bahwa PuteraNya di salib Golgota menghapuskan dosa seluruh dunia.
Yoh 3:16
8. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
9. KepadaMu, Kristus, puji s'lamanya: kau telah disalib bagi dunia,
Kau kekal bertakhta bersama BapaMu; t'rima kami ini di KerajaanMu!
Why 5:12
Mrk 16:19
Luk 23:42
10. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!Play
Psalms 103:14
Hai Mari Sembah [KJ.4] ( O Worship the King )
1. Hai mari sembah Yang Maha besar,
Nyanyian syukur dengan bergemar.
Perisai umatNya, Yang Maha esa,
Mulia namaNya, takhtaNya megah
2. Hai masyhurkanlah keagunganNya;
cahaya terang itu jubahNya.
Gemuruh suaraNya di awan kelam;
Berjalanlah Dia di badai kencang.
Mzm 104:1-7
3. Buana penuh mujizat ajaib,
ya Khalik, Engkau membuatnya baik.
Engkau memisahkan daratan dan laut
Dengan kuasa firman : besarlah Engkau!
Kej 1:3-31
Mzm 104:7-9
4. PengasuhanMu betapa megah:
udara dan t'rang menyatakannya,
embun bertetesan dan hutan sejuk,
lembah maupun bukit cermin kasihMu!
Mzm 104:10-18
5. UmatMu lemah dan dari debu,
tetap memegang janjiMu teguh.
Kasih setiaMu berlimpah terus,
Ya Khalik, Pembela dan Kawan kudus!
Mzm 103:14-18
6. Ya Mahabesar, kekal kasihMu;
malaikat memb'ri pujian merdu,
pun kami, mahlukMu kecil dan lemah,
mengangkat pujian serta menyembah.Mzm 103:20-22
Mzm 148
Play Mari, Puji Raja Sorga [KJ.288] ( Praise, My Soul, the King of Heaven )
1. Mari, puji Raja sorga, persembahan bawalah! DitebusNya
jiwa-raga, maka puji namaNya! Puji Dia, puji Dia,
puji Raja semesta!
2. Puji Yang kekal rahmatNya bagi umat dalam aib,
dulu, kini, selamanya panjang sabar, mahabaik.
Puji Dia, puji Dia, yang setiaNya ajaib!
3. Bagai Bapa yang penyayang, siapa kita Ia tahu;
tangan kasihNya menatang di tengah bahaya maut.
Puji Dia, puji Dia, kasihNya seluas laut!
Yak 5:11
4. Kita bagai bunga saja, layu habis musimnya,
tapi keadaan Raja tak berubah, tak lemah.
Puji Dia, puji Dia, yang kekal kuasaNya!
Yes 40:6-8
Yak 1:10-11
1 Ptr 1:24
5. Sujudlah, hai bala sorga, abdi Allah terdekat;
turut, bintang, bulan, surya, tiap waktu dan tempat.
Puji Dia, puji Dia, Sumber kasih dan berkat!Play Siang, Malam, Musim, Tahun [KJ.331]
1. Siang, malam, musim, tahun gilir ganti melenyap; bayang-
bayangnya berlalu, tiada satu yang tetap. Hidup kita menjalani
jangka waktu dunia; tak terulang yang terjadi, tinggal tanggung jawabnya.
2. Orang hidup ditinggalkan oleh pendahulunya, kita pun menuju
makam yang fana. Dari bumi kita lahir dan kembali padaNya;
tanpa rahmat yang ilahi, apakah manusia?
Pkh 1:4
Mzm 89:48-49
Kej 3:19
Mzm 103:14
Mzm 144:3-4
3. Sungguh, Allah mengasihi dunia ciptaanNya: dalam PutraNya
sendiri Ia tinggal beserta. Yang percaya kepadaNya, tak binasa
tenggelam, tapi hidup selamanya dalam Dia yang menang.
Yoh 3:16
Mat 1:23
4. Walau zaman menghanyutkan tiap hal di dunia, pengasihanMu,
ya Tuhan, untuk s'lama-lamanya! Di segala perubahan, dalam
duka apapun, dalam Kristus aku aman: kau menjadi Bapaku!
Mzm 90:5-10
Mzm 103:15-18
Yes 40:6-8
5. Bapa, Sumber pengasihan, Bapa dalam t'rang dan g'lap. Bapa
dalam kematian, pun di kubur yang senyap, setiaMu tak berubah,
kasihMu tetap teguh: Bapa, kepadaMu jua kuserahkan diriku.
6. Siang, malam, musim, tahun, biar kamu melenyap; dalam suka
dan dukaku rahmat Allahku tetap! TanganNya menuntun daku
lewat zaman dunia dan akhirnya 'ku selalu tinggal dalam rumahNya.Mzm 31:16
Mzm 23:6
Play
Hymns
Psalms 103:14
-
[Psa 103:14] Mindful Of Our Human Frailty
Mindful of our human frailty
Is the God in Whom we trust;
He Whose years are everlasting,
He remembers we are dust.Man is like the tender flower,
And his days are like the grass,
Withered where it lately flourished
By the blighting winds that pass.Changeless is Jehovah’s mercy
Unto those who fear His Name,
From eternity abiding
To eternity the same.All the faithful to His covenant
Shall behold His righteousness;
He will be their strength and refuge
And their children’s children bless.Play source: Cyberhymnal
Isaiah 64:8
-
[Isa 64:8] Great Master, Touch Us
In the still air the music lies unheard;
In the rough marble beauty hides unseen.
To make the music and the beauty needs
The Master’s touch, the Sculptor’s chisel keen.Great Master, touch us with Thy skillful hands;
Let not the music that is in us die;
Great Sculptor, hew and polish us, nor let
Hidden and lost, Thy form within us lie.Spare not the stroke; do with us what Thou wilt;
Let there be naught unfinished, broken, marred;
Complete Thy purpose that we may become
Thy perfect image—Thou our God and Lord.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 64:8] Have Thine Own Way, Lord
Have Thine own way, Lord! Have Thine own way!
Thou art the Potter, I am the clay.
Mold me and make me after Thy will,
While I am waiting, yielded and still.Have Thine own way, Lord! Have Thine own way!
Search me and try me, Master, today!
Whiter than snow, Lord, wash me just now,
As in Thy presence humbly I bow.Have Thine own way, Lord! Have Thine own way!
Wounded and weary, help me, I pray!
Power, all power, surely is Thine!
Touch me and heal me, Savior divine.Have Thine own way, Lord! Have Thine own way!
Hold o’er my being absolute sway!
Fill with Thy Spirit ’till all shall see
Christ only, always, living in me.Play source: Cyberhymnal