Kidung Jemaat
Ephesians 4:13-14
- Batu Penjuru G'reja [KJ.252]
1. Batu penjuru G'reja dan Dasar yang esa, yaitu
Yesus Kristus, Pendiri umatNya. Dengan kurban darahNya
Gereja ditebus; baptisan dan firmanNya membuatNya kudus.Mzm 118:22
Yes 28:16
1 Kor 3:10-11
Ef 2:20
1 Ptr 2:6-7
Ibr 9:14
1 Ptr 1:18-19
Why 5:9
Ef 5:25-27
2. Terpanggil dari bangsa seluruh dunia, manunggallah Gereja
ber-Tuhan Yang Esa. Aneka kurnianya, esa baptisannya,
esa perjamuannya, esa harapannya.
Rm 12:4-5
1 Kor 12:4
Ef 4:3-7
1 Kor 10:16-17
3. Dilanda perpecahan dan faham yang sesat. Jemaat diresahkan
tekanan yang berat. Kaum kudus menyerukan, "Berapa lamakah?"
Akhirnya malam duka diganti t'rang cerah.
1 Kor 11:18-19
Ef 4:14
Why 6:9-10
4. Gereja takkan punah selama-lamanya, dibimbing tangan Tuhan,
dibela kasihNya. Ditantang pengkhianat dan banyak musuhnya,
dan bertahanlah jemaat dan jaya mulia.
Mzm 46
Mat 16:18
5. Di dalam pencobaan dan perjuangannya dinantikan zaman
sejahtera baka. Di mata tercerminkan Gereja yang menang
mencapai perhentian sentosa cemerlang.
Tit 2:13
Yak 5:7-8
2 Ptr 3:10-13
Why 12:11
Ibr 4:9-10
6. Gereja yang di sorga dan yang di dunia bersatu dalam Tuhan,
Ketiga Yang Esa Ya Tuhan, b'ri anug'rah supaya kami pun
Engkau tempatkan juga kekal dirumahMu.Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Dunia Dalam Rawa Paya [KJ.343]
1. Dunia dalam rawa paya berjuang t'rus. Kristen, manakahcahaya Injil kudus?
Biar dalam g'lap gulita bergemilang
t'rang berita: Satu saja Tuhan kita, Sang Penebus.
Mat 5:14-16
Flp 2:15
Flp 2:11
2. Bangunkan persekutuan sidang Jemaat dan kumpulkan dombaTuhan yang tersesat.
Satu Sabda berkuasa mempersatukan bahasa
Sekalipun kaum dan masa, jauh dan dekat.
1 Kor 14:12
Ef 2:19-22
Ef 4:11-16
1 Tes 5:11
Yoh 10:16
3. Yang menunjuk ujung jalan: T'rang Al Kalam. Yang memimpinpekerjaan: Raja Imam.
Jangan turut cita-cita dunia yang bergempita.
Satu saja Tuhan kita: Raja Salam.Ef 4:3-6
Play - Kristus, Penolong Umat yang Percaya [KJ.254]
1. Kristus, Penolong umat yang percaya, Bintang harapan,
b'rikanlah cahaya dalam gelap, ancaman dan bahaya;
tolong, ya Tuhan!
Kis 4:23-31
2 Ptr 1:19
2. Datang, ya Tuhan, datang memerangi ombak dan badai
yang melanda kami. Di kemelut rohani dan jasmani
Kaulah Perisai!
Mrk 4:35-41
Ef 4:14
3. B'rilah Gereja damai dan sentosa, damai sejati
bagi penguasa, damai sejaht'ra bagi tiap bangsa,
damai di hati.1 Tim 2:2
4. Kaulah Pelindung umatMu yang papa, maka namaMu
patut dimuliakan. Kini di bumi dan kekal di sorga,
s'lama-lamanya.Play - PadaMu, Yesus, Kami Serahkan [KJ.319]
1. PadaMu, Yesus, kami serahkan orang terpilih dalam jemaat:
pakai mereka, alat di ladang, untuk mencari yang tersesat.
Kis 1:24-25
Kis 6:6
2. Untuk membina orang percaya, untuk menghibur yang tertekan,
untuk menghimbau, untuk menjaga dan menyatukan yang beriman.
Kis 11:22-26
Kis 14:23
Rm 12:6
Ef 4:11-16
1 Tim 3:1-7
Tit 1:5-9
1 Ptr 5:2
3. Biar mereka jangan ditawan oleh jebakan hidup semu, tapi memakai
harta jabatan untuk memuji Sang Penebus.Gal 5:26
Play - Syukur Kami padaMu [KJ.320]
1. Syukur kami padaMu, Tuhan, Kepala G'reja;
sebagai TubuhMu kami Kaupelihara. O Tuhan,
urapilah pelayan jemaatMu menjadi gembala penuh
karuniaMu. Dengan api Roh Kudus kobarkanlah imannya
untuk mewartakan InjilMu di dunia.
Ef 4:11-16
1 Ptr 5:2
Mat 28:18-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
2. O Tuhan, curahkanlah wibawa yang rasuli, agar dihayati
panggilanMu yang suci. KepadaMu sajalah harapannya selalu,
tetap dan setia, teguh pada FirmanMu; pun ia layakkanlah
bagiMu tiap hari, berani bersaksi dan giat melayani.Luk 12:11
Kis 4:29-33
Kis 28:31
Ef 6:19
Play
Ephesians 4:1
- Serikat Persaudaraan [KJ.249]
1. Serikat persaudaraan, berdirilah teguh!
Sempurnakan persatuan di dalam Tuhanmu.
Bersama-sama majulah, dikuatkan iman,
Berdamai, bersejahtera, dengan pengasihan.
2. Serikatmu tetap teguh diatas Alasan,
yaitu satu Tuhanmu, dan satulah iman,
dan satu juga baptisan dan Bapa satulah,
yang olehmu sekalian dipuji, disembah.
3. Dan masing-masing kamu pun dib'ri anugerah,
supaya kamu bertekun dan rajin bekerja.
Hendaklah hatimu rendah, tahu: Tuhan berpesan
Jemaat menurut firmanNya berkasih-kasihan.Rm 12:6-8
1 Kor 12:1-11
Play
Hymns
Ephesians 2:12
-
[Eph 2:12] No Hope In Jesus
Oh, to have no Christ, no Savior!
No Rock, no Refuge nigh!
When the dark days ’round thee gather,
When the storms sweep o’er the sky!Refrain
Oh, to have no hope in Jesus!
No Friend, no Light in Jesus!
Oh, to have no hope in Jesus!
How dark this world must be!Oh, to have no Christ, no Savior!
How lonely life must be!
Like a sailor, lost and driven,
On a wide and shoreless sea.Refrain
Oh, to have no Christ, no Savior!
No hand to clasp thine own!
Thro’ the dark, dark vale of shadows,
Thou must press thy way alone.Refrain
Now, we pray thee, come to Jesus;
His pard’ning love receive;
For the Savior now is calling,
And He bids thee turn and live.Come to Jesus, He will save you;
He is the Friend of sinners;
Then, when thou hast found the Savior,
How bright this world will be!Play source: Cyberhymnal