Kidung Jemaat
1 Corinthians 15:1-3
- Aku Dapat di Hatiku [KJ.423]
1. Aku dapat di hatiku mutiara yang permai:
Tuhan Yesus, Kawan karib, takkan lagi tercerai.Mat 13:44-46
2. Aku dapat di t'lingaku bunyi lagu yang kudus:
Jurus'lamat besertaku dan dosaku ditebus.
1 Yoh 2:1-2
3. Aku dapat di mataku pemandangan mulia:
bumi baru yang membawa damai dan bahagia.
Yes 65:17
Yes 66:22
2 Ptr 3:13
Why 21:1
4. Aku dapat di tanganku bunga-bunga berseri:
bunga Injil bagi kamu yang kudapat kuberi.1 Kor 15:3
Play - Hai Dunia, Lihat Tuhan [KJ.168a]
1. Hai dunia, lihat Tuhan, Sang Surya kehidupan,
tergantung di salib. Sang Raja Kemuliaan menanggung
penghinaan, sengsara siksa yang keji. - Hai Dunia, Lihat Tuhan [KJ.168b]
1. Hai dunia, lihat Tuhan, Sang Surya kehidupan,
tergantung di salib. Sang Raja Kemuliaan menanggung
penghinaan, sengsara siksa yang keji. - Hai Dunia, Lihat Tuhan [KJ.168c]
1. Hai dunia, lihat Tuhan, Sang Surya kehidupan,
tergantung di salib. Sang Raja Kemuliaan menanggung
penghinaan, sengsara siksa yang keji.
Mrk 15:22-26
2. O lihatlah betapa penuh keringat darah seluruh tubuhNya.
HatiNya yang mulia, dirundung dukacita,
Terungkap dalam berkesah.
3. Siapa menyebabkan hukuman dan siksaan terhadap diriMu?
Kau bukanlah pendosa; Kau suci tak bernoda.
Mengapa salib Kautempuh?
4. Kesalahanku jua dan dosaku semua sebanyak pasir laut,
yang menyebabkan duka, sengsaraMu dan luka
dan sisa yang membawa maut.
Yes 53:7
1 Kor 15:3
5. Akulah yang celaka. 'Ku patut ke neraka akibat dosaku.
'Ku patut menderita segala dukacita, perih dan sakit bilurMu.
6. Kauangkat ke pundakMu segala tanggunganku yang menekan berat.
Sedang Engkau dikutuk, 'ku bebas dan terluput.
SalibMu itulah berkat.
Gal 3:13
7. Dengan menyangkal diri 'ku ingin mengiringi Engkau, ya Tuhanku,
di dalam sukacita, pun dalam menderita tetap setia padaMu.Mrk 8:34
- Ketika Tuhanku Disalib [KJ.435]
1. Ketika Tuhanku disalib, dosaku pun dipaku serta.
Terharu hatiku menjerit: kasihMu tiada imbangannya!
Kol 2:14
Yoh 10:11, 15
Yoh 15:13
2. Tetapi dari maut ngeri Tuhanku bangkit agung megah
dan kidung baru 'ku diberi: kasihMu jaya selamanya!
Mrk 16:6
Kis 2:24
1 Kor 15:3-4
Mzm 40:4
3. Di sorga tinggi mahaterang Tuhanku naik takhta baka.
Bergaung madah dengan tembang: kasihMu adil dan mulia!
Mrk 16:19
Rm 8:34
Flp 2:9-11
Ibr 1:3-4
Why 5:12
4. SabdaMu kuamalkan terus dan dari pagi sampai petang
'ku ikut dikau, o Penebus: di dalam kasihMu 'ku menang!Play
Hymns
1 Corinthians 15:1-3
-
[1Co 15:3] To Him For Our Sins Was Slain
To Him Who for our sins was slain,
To Him, for all His dying pain,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!
To Him the Lamb, our Sacrifice,
Who gave His soul our ransom price,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!To Him Who died that we might die
To sin, and live to Him on high,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!
To Him Who rose that we might rise,
And reign with Him beyond the skies,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!To Him Who now for us doth plead,
And helpeth us in all our need,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!
To Him Who doth prepare on high,
Our home in immortality,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!To Him be glory be evermore;
Ye heavenly hosts, your Lord adore;
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!
To Father, Son and Holy Ghost,
Our God most great, our joy and boast,
Sing we Alleluia! Sing we Alleluia!Play source: Cyberhymnal