Kidung Jemaat
Acts 2:1
- Di Hari Pentakosta [KJ.234]
1. Di Hari Pentakosta Roh Kudus turunlah
mengajar murid Yesus berkata, bekerja.
Kis 2:1-13
2. Roh Kudus berbicara di dalam hatiku,
mengajar dan menolong dan menyertaiku.
3. 'Ku suka mendengarkan suara Roh Kudus
yang mengajarkan aku mengikut Penebus.
4. Roh Kudus yang terkasih, kuminta padaMu,
tetap setiap hari diami hatiku.Play - Hai Umat, Nyanyilah [KJ.232]
1. Hai umat, nyanyilah, rayakan hari ini!
Mujizat Allahmu masyhurkanlah disini!
T'lah turun Roh Kudus membangkit laskarNya;
Semoga kini pun semua tergerak.
Kis 2:1-13
2. Ya Roh karunia, Penghibur dan Penolong,
sekarang datanglah; berkatMu kami mohon.
Baptisan dan Firman membangun umatMu,
Supaya kami pun berbuahlah penuh.
Yoh 14:16, 26
Yoh 15:26
Ef 5:26
Gal 5:22-23
3. Kaupilih umatMu menjadi tubuh Kristus.
Kembali lahirlah umatMu dalam Yesus.
Di PerjamuanNya. Kau hadir bekerja
membuat hambaMu cerminan kasihNya.
1 Kor 12:13
Yoh 3:5-7
Tit 3:5
1 Ptr 1:3, 23
4. Yang hidup oleh Roh, yang bangkit oleh
Firman dan oleh kurnia berbuah kar'na iman,
Muliakan Allahmu dan puji kasihNya,
Yang baru dan segar selama-lamanya.Rat 3:22-23
Play - Inilah Hari Kelima Puluh [KJ.241]
1. Inilah Hari Kelimapuluh, Hari Pentakosta;
panen pertama menjadi nampak, panen dari Paskah.
Kel 23:16
Kel 34:22
Im 23:15-22
Ul 16:9-12
Kis 2:1
2. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
3. Biji benih yang telah ditanam dengan air mata
hidup menjadi tumbuhan dan buahnya sudah nyata.
Mzm 126:5-6
Mrk 4:26-29
4. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
5. Yesus ditanam dan bangkit pula pada masa Paskah,
kini buahNya menjadi nyata pada Pentakosta.
Yoh 12:24
Yoh 4:35
6. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah! 7. Yesus tanaman yang mahaagung, diberkati Allah;
nampaklah hasil tanaman itu: orang yang percaya.
Mat 9:37-38
Luk 10:2
8. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
9. Hasil pertama mengandung janji untuk panen akhir:
nanti tuaian purnama datang, janganlah kuatir!
Kol 1:18
10. Untuk siapakah hasil pertama ini? Untuk Tuhan, Sumber anugerah!
Play - Ya Allah Yang Mahatinggi [KJ.246]
1. Ya Allah yang Mahatinggi, Kau Pencipta dunia ini;
kami juga Tuhan ciptakan, agar Dikau tetap dipuji.
Engkau Bapa yang memberkati tiap orang yang endah hati.
Tolonglah kami sekarang ini dan selamanya.
Why 4:11
1 Kor 8:6
2 Kor 1:3
Yak 1:17
Mat 5:3
2. Ya Allah yang Mahakasih, Engkau lahir di dunia ini;
Engkau mati di kayu salib; Engkau rela mengganti kami.
Dari kubur telah Kau bangkit; kuasa maut tiada lagi.
Pimpinlah kami sebab Engkaulah Jalan yang benar.
Gal 4:4
Ibr 12:2
Flp 2:6-8
1 Kor 15:54-56
Yoh 14:6
3. Ya Allah yang Mahasuci, Engkau turun ke dunia ini;
Kau menyala bagaikan api; memurnikan nurani kami,
Mengobarkan semangat kami agar kami menjadi b'rani.
Utuslah kami ke dunia ini dengan kuasaMu.Kis 2:1-4
Yes 6:7-8
Kis 2:17-18
1 Ptr 1:2
Ef 6:19
Yes 6:7-8
Kis 1:8
Play
Hymns
Acts 2:1
-
[Act 2:1] They Were In An Upper Chamber
They were in an upper chamber,
They were all with one accord,
When the Holy Ghost descended
As was promised by the Lord.Refrain
O Lord, send the power just now,
O Lord, send the power just now;
O Lord, send the power just now
And baptize every one.Yes, the power from Heav’n descended
With the sound of rushing wind;
Tongues of fire came down upon them,
As the Lord said He would send.Refrain
Yes, this “old time” power was given
To our fathers who were true;
This is promised to believers,
And we all may have it too.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Acts 2:42
-
[Act 2:42] Let Us Break Bread Together
Let us break bread together on our knees, (on our knees)
Let us break bread together on our knees. (on our knees)
When I fall on my knees with my face to the rising sun,
O Lord, have mercy on me.Let us drink wine together on our knees, (on our knees)
Let us drink wine together on our knees. (on our knees)
When I fall on my knees with my face to the rising sun,
O Lord, have mercy on me.Let us praise God together on our knees, (on our knees)
Let us praise God together on our knees. (on our knees)
When I fall on my knees with my face to the rising sun,
O Lord, have mercy on me.Play source: Cyberhymnal