Kidung Jemaat
Exodus 19:4
- O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
1. O, datanglah, Imanuel, tebus umatMu Israel
yang dalam berkeluh kesah menanti Penolongnya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 7:14
Mat 1:23
2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih
dan umatMu lepaskanlah dari lembah sengsaranya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 11:1, 10
Why 22:16
Yes 45:2
3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah;
halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
4. O Kunci Daud, datanglah, gapura sorga bukalah;
tutuplah jalan seteru, supaya s'lamat umatMu.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.
Yes 22:22
Why 3:7
5. O Tuhan Allah, datanglah, FirmanMu berkuasalah,
seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.Kel 19-20:21
Play - Pujilah Tuhan, Sang Raja [KJ.10]
1. Pujilah Tuhan, Sang Raja yang Mahamulia!
Segenap hati dan jiwaku, pujilah Dia!
Datang berkaum, brilah musikmu bergaung,
Angkatlah puji - pujian !
Mzm 103:1-2
1 Tim 1:17
2. Pujilah Tuhan; segala kuasa padaNya!
Sayap kasihNya yang aman mendukung AnakNya!
Tiada ter'pri yang kepadamu dib'ri;
Tidakkah itu kaurasa?
Kel 19:4
Ul 32:11-12
3. Pujilah Tuhan yang bijak menggubah tubuhmu;
dalam kasihNya seluruh hidupmu tertuntun;
hatimu tahu: berulang kali engkau
oleh sayapNya terlindung.
Mzm 139:13-15
Mzm 17:8
Mzm 36:8
Mzm 57:2
4. Pujilah Tuhan yang dapat dan mau melakukan
jauh melebihi doamu dan yang kau rindukan.
Ingat teguh: Ia berkuasa penuh!
KasihNya t'rus kautemukan.
Ef 3:20
5. Pujilah Tuhan! Hai jiwaku, mari bernyanyi!
Semua mahluk bernafas, iringilah kami!
Puji terus Nama Yang Maha Kudus!
Padukan suaramu: Amin.Mzm 150
Play - Takkah Patut Ku Bernyanyi [KJ.290]
1. Takkah patut 'ku bernyanyi syukur bagi Tuhanku,
kar'na rahmat tak berbanding yang melimpah selalu?
Memang sungguh dan setia, tak terhingga kasihNya
Dan kekal bimbinganNya bagi yang mengabdi Dia.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap.
Ibr 1:11
2. Bagai burung rajawali melindungi anaknya Tuhan pun
berkali-kali t'lah menolong hambaNya. Semenjak dikandung
ibu, waktu aku dibentuk, dan sepanjang umurku ditanganNya
aku hidup. Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Kel 19:4
Ul 32:11-12
Mzm 139:13-15
3. Bahkan PutraNya sendiri rela diserahkanNya; ditebusNya aku ini
oleh kuasa darahNya. Sungguh aku takkan mampu, wahai Sumber
kurnia, dengan rohku yang lemah mengerti kedalamanMu.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!Yoh 3:16
Rm 8:32
Rm 3:25
Ibr 9:11-14
1 Kor 2:10-11
4. Dalam dunia' ku dikawal oleh Roh dan FirmanNya yang menuntun
dari awal aku dalam t'rang baka, hingga hatiku percaya makin kuat
dan teguh, bahwa kuasa seteru, maut dan Iblis, tak berdaya.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Rm 8:14
Yoh 16:13
1 Kor 15:54-56
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Langit, bumi, segalanya diciptakan bagiku; kutemukan semuanya
menyenangkan hatiku. Hewan, unggas dan tumbuhan, darat, laut,
udara pun jadi rahmat bagiku yang kudapat dari TuhanKej 1-2
Mzm 8:7-9
Play
Isaiah 40:1-2
- Agungkan Kuasa NamaNya [KJ.222a]
1. Agungkan kuasa namaNya; malaikat bersujud!
Nobatkan Raja mulia dan puji Tuhanmu!
Nobatkan Raja mulia dan puji Yesus, Tuhanmu!
1 Tim 3:16
Ibr 1:6
Why 19:16
2. Hai bintang-bintang fajar t'rang, bersoraklah terus!
Agungkan Dia yang menang dan puji Tuhanmu!
Agungkan Dia yang menang dan puji Yesus, Tuhanmu!
Ayb 38:7
3. Kaum Israel pilihanNya, dosamu ditebus!
Mesiasmu terimalah dan puji Tuhanmu!
Mesiasmu terimalah dan puji Yesus, Tuhanmu!
Yes 40:1-2
4. Jemaat yang tak melupakan derita Penebus,
b'ri hormat di hadiratNya dan pujian Tuhanmu!
B'ri hormat di hadiratNya dan puji Yesus, Tuhanmu!
1 Kor 11:26
5. Yang mati kar'na namaNya, hai martir yang kudus,
di dalam salib bermegah dan puji Tuhanmu!
Di dalam salib bermegah dan puji Yesus, Tuhanmu!
Mat 24:9
Rm 8:36
Why 6:9
Why 18:24
Gal 6:14
6. Hai waris KerajaanNya, agungkan Putra Daud!
Allahmu permuliakanlah dan puji Tuhanmu!
Allahmu permuliakanlah dan puji Yesus, Tuhanmu!
Mat 5:3, 10
Yak 2:5
7. Hai bangsa-bangsa dunia, sekarang bertelut;
akui KerajaanNya dan puji Tuhanmu!
Akui KerajaanNya dan puji Yesus, Tuhanmu!
Flp 2:9-11
8. Kiranya kita k'lak serta di sana bersujud.
Hai ikut, alam semesta, dan puji Tuhanmu!
Hai ikut, alam semesta, dan puji Yesus, Tuhanmu!Why 5:13
- Agungkan Kuasa NamaNya [KJ.222b]
1. Agungkan kuasa namaNya; malaikat bersujud!
Nobatkan Raja mulia dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
2. Hai bintang-bintang fajar t'rang, bersoraklah terus!
Agungkan Dia yang menang dan puji, puji, puji, Yesus, Tuhanmu!
3. Kaum Israel pilihanNya, dosamu ditebus!
Mesiasmu terimalah dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
4. Jemaat yang tak melupakan derita Penebus,
b'ri hormat di hadiratNya dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
5. Yang mati kar'na namaNya, hai martir yang kudus,
di dalam salib bermegah dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
6. Hai waris KerajaanNya, agungkan Putra Daud!
Allahmulah permuliakanlah dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!7. Hai bangsa-bangsa dunia, sekarang bertelut;
akui KerajaanNya dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
8. Kiranya kita k'lak serta di sana bersujud.
Hai ikut, alam semesta, dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
Mark 14:41
- Bumi dan Langit, Pujilah [KJ.286]
(
Praise to the Holiest in the Height
)
1. Bumi dan langit, pujilah Yang Tinggi dan Kudus:
FirmanNya mahamulia dan jalanNya tentu.Mzm 69:35
2. Betapa kasih hikmatNya! Kendati kita aib:
Sang Adam Baru menjelma, Penolong yang ajaib.
Rm 5:18-19
1 Kor 15:45-47
3. O hikmat kasih! Dialah tak jatuh diserang:
di dalam darah-daging pun berjuang dan menang.
Mat 4:1-11
1 Ptr 2:24
4. Tak sekedar karunia yang dimilikiNya:
hakekat Allah yang kekal yaitu kodratNya.
Yoh 1:1-3
5. Dialah Insan yang benar: set'ru dibantingNya.
Hukuman bagi insan pun ditanggung olehNya.
Kol 1:15
1 Kor 15:26
Ibr 2:14-15
Yes 53:5
6. DukaNya di Getsemani, wafatNya di salib
teladan bagi muridNya menanggung yang pedih.
Mrk 14:32-42
Yoh 21:19
2 Tim 2:3
1 Ptr 2:21-24
7. Bumi dan langit pujilah Yang Tinggi dan Kudus;
firmanNya mahamulia dan jalanNya tentu.Play - Sungguh Indah Kabar Mulia [KJ.383]
(
Yesterday, Today, Forever
)
R:Ibr 13:8
1. Sungguh indah kabar mulia; hai percayalah! Yesus Kristus
tak berubah s'lama-lamanya! DarahNya tetap menghapus
dosa dan cela. Ia hibur yang berduka. Puji namaNya!
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
2. Baik kemarin, hari ini, s'lama-lamanya Yesus Kristus
tak berubah, puji namaNya! Puji namaNya, puji namaNya!
Yesus Kristus tak berubah, puji namaNya!
3. Ia cari yang berdosa, cari dikau pun. Datanglah, rendahkan hati,
s'rahkan dirimu! Dulukala Ia sambut orang bercela;
kini dikau pun disambut, diampuniNya.
Mat 18:12-14
Luk 19:10
4. Baik kemarin, hari ini, s'lama-lamanya Yesus Kristus
tak berubah, puji namaNya! Puji namaNya, puji namaNya!
5. Badai dan gelora laut tunduk padaNya; kini juga badai hati
ditenangkanNya. Ia yang telah bergumul di Getsemani,
mendampingi kita dalam saat yang pedih.
Mrk 4:35-41
Mrk 14:32-42
6. Baik kemarin, hari ini, s'lama-lamanya Yesus Kristus
tak berubah, puji namaNya! Puji namaNya, puji namaNya!
7. Yesus yang telah ampuni Petrus yang sesat dan menghapus
kebimbangan Tomas yang bersyak dan selalu mengasihi
murid-muridNya Ia mau menyambut dikau dalam kasihNya.
Yoh 2:15-19
Yoh 20:24-29
8. Baik kemarin, hari ini, s'lama-lamanya Yesus Kristus
tak berubah, puji namaNya! Puji namaNya, puji namaNya!
9. Waktu murid ke Emaus Yesus beserta; kita pun di jalan
hidup disertaiNya. Yang terangkat dan kembali,Yesus inilah!
Kita 'kan melihat Dia datang segera!
Luk 24:13-25
Kis 1:9-11
10. Baik kemarin, hari ini, s'lama-lamanya Yesus Kristus
tak berubah, puji namaNya! Puji namaNya, puji namaNya!Play
Hymns
Isaiah 40:1-2
-
[Isa 40:1] Comfort, Comfort Ye My People
Comfort, comfort ye My people,
Speak ye peace, thus saith our God;
Comfort those who sit in darkness,
Mourning ’neath their sorrow’s load;
Speak ye to Jerusalem
Of the peace that waits for them;
Tell her that her sins I cover,
And her warfare now is over.For the herald’s voice is crying
In the desert far and near,
Bidding all men to repentance,
Since the kingdom now is here.
O that warning cry obey!
Now prepare for God a way!
Let the valleys rise to meet Him,
And the hills bow down to greet Him.Yea, her sins our God will pardon,
Blotting out each dark misdeed;
All that well deserved His anger
He will no more see nor heed.
She has suffered many a day,
Now her griefs have passed away,
God will change her pining sadness
Into ever springing gladness.Make ye straight what long was crooked,
Make the rougher places plain:
Let your hearts be true and humble,
As befits His holy reign,
For the glory of the Lord
Now o’er the earth is shed abroad,
And all flesh shall see the token
That His Word is never broken.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 40:2] Safe Home, Safe Home In Port!
Safe home, safe home in port!
Rent cordage, shattered deck,
Torn sails, provisions short,
And only not a wreck;
But oh! the joy upon the shore
To tell our voyage—perils o’er!The prize, the prize secure!
The athlete nearly fell;
Bare all he could endure,
And bare not always well;
But he may smile at troubles gone
Who sets the victor-garland on.No more the foe can harm;
No more of leaguered camp,
And cry of night alarm,
And need of ready lamp;
And yet how nearly he had failed—
How nearly had that foe prevailed!The lamb is in the fold,
In perfect safety penned;
The lion once had hold,
And thought to make an end;
But One came by with wounded side,
And for the sheep the Shepherd died.The exile is at home!
O nights and days of tears,
O longings not to roam,
O sins and doubts and fears;
What matters now grief’s darkest day?
The King has wiped those tears awayPlay source: Cyberhymnal
Joel 2:13-14
-
[Joe 2:13] Once More The Solemn Season Calls
Once more the solemn season calls
A holy fast to keep;
And now within the temple walls
Let priest and people weep.But vain all outward sign of grief,
And vain the form of prayer,
Unless the heart implore relief,
And penitence be there.We smite the breast, we weep in vain,
In vain in ashes mourn,
Unless with penitential pain
The smitten soul be torn.In sorrow true then let us pray
To our offended God,
From us to turn His wrath away
And stay the uplifted rod.O God, our Judge and Father, deign
To spare the bruisèd reed;
We pray for time to turn again,
For grace to turn indeed.Blest Three in One to Thee we bow;
Vouchsafe us, in Thy love,
To gather from these fasts below
Immortal fruit above.Play source: Cyberhymnal
Colossians 2:6
-
[Col 2:6] Step By Step (simpson)
’Tis so sweet to walk with Jesus,
Step by step and day by day;
Stepping in His very footprints,
Walking with Him all the way.Refrain
Step by step, step by step,
I would walk with Jesus,
All the day, all the way,
Keeping step with Jesus.’Tis so safe to walk with Jesus,
Leaning hard upon His arm,
Following closely where He leads us,
None can hurt and naught can harm.Refrain
Step by step I’ll walk with Jesus,
Just a moment at a time;
Heights I have not wings to soar to
Step by step my feet can climb.Refrain
Jesus keep me closer—closer,
Step by step and day by day;
Stepping in Thy very footprints
Walking with Thee all the way.Refrain
Play source: Cyberhymnal