Kidung Jemaat
Psalms 45:13
T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play
Hymns
Psalms 119:72
-
[Psa 119:72] Begin, My Tongue, Some Heavenly Theme
Begin, my tongue, some heavenly theme
And speak some boundless thing;
The mighty works, or mightier Name
Of our eternal King.Tell of His wonderful faithfulness
And sound His power abroad;
Sing the sweet promise of His grace,
The love and truth of God.
[originally, And the performing God]Proclaim “salvation from the Lord
For wretched, dying men”;
His hand has writ the sacred Word
With an immortal pen.Engraved as in eternal brass
The mighty promise shines;
Nor can the powers of darkness ‘rase
Those everlasting lines.He that can dash whole worlds to death,
And make them when He please,
He speaks, and that almighty breath
Fulfils His great decrees.His every word of grace is strong
As that which built the skies;
The voice that rolls the stars along
Speaks all the promises.He said, “Let the wide heav’n be spread,”
And heav’n was stretched abroad:
“Abram, I’ll be thy God,” He said,
And He was Abram’s God.O might I hear Thy heavenly tongue
But whisper, “Thou art Mine!”
Those gentle words shall raise my song
To notes almost divine.How would my leaping heart rejoice,
And think my heav’n secure!
I trust the all creating voice,
And faith desires no more.Play source: Cyberhymnal
