Kidung Jemaat
Psalms 45:12
T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play
Psalms 96:8
Agungkan Allahmu [KJ.72] ( The God of Abraham Praise / Yigdol )
1. Agungkan Allahmu, junjungan Abraham,
Yang takhta rahmatNya teguh, Sang Raja Am!
Yang Ada, Yang Esa, dipuji,
disembah di sorga dan di dunia selamanya!
Mzm 95-99
1 Tim 6:15-16
Mzm 69:35
Mzm 148
2. Agungkan Allahmu, Junjungan Abraham
dan sumber sukacitaku, tempat tent'ram.
Kutolak dunia dan harkat yang semu;
Allahku harta yang baka, Perisaiku!
Mzm 16:5, 11
Mzm 73:26
3. Terjamin janjiNya dan itu kupegang:
di sayap rajawalilah 'ku masuk t'rang.
K'lak tampak wajahNya, Kupuji kuasaNya
dan menyanyikan rahmatNya selamanya.
Yes 40:31
4. Di negeri baka bertakhta Pemenang
Sang Raja Damai Dialah dan Raja T'rang
Kekal kuasaNya di Sion yang cerlang
Bersama orang suciNya yang t'lah menang
Yl 3:17
Mi 4:7
Ibr 12:22-23
5. Yang sudah ditebus memuji Tuhannya,
"Sang Bapa, Putra, Roh Kudus terpujilah!"
Ya Allah Abraham, Kau juga Allahku;
'ku sujud dan penuh iman memujimu.Mat 3:9
Gal 3:8, 14, 29
Play Muliakan Allah yang Esa [KJ.45]
1. Muliakanlah Allah Yang Esa di sorga maha tinggi,
sebab kekal selamanya selamat kita ini;
yang berkenan kepadaNya beroleh damai yang baka,
dendam pun tiada lagi.
Luk 2:14
1 Tim 1:17
2. Pujian, hormat dan sembah terimalah, ya Bapa.
Engkaulah Raja semesta kekal segala abad.
KuasaMu tiada bandingnya di sorga dan di dunia;
Engkaulah Allah kami!
Why 4:11
Mzm 95-99
3. Ya Yesus Kristus, Penebus, ya Putra Tunggal Allah,
dengan darahMu yang kudus Kauhapus aib dan salah;
ya Anakdomba mulia, seruan doa t'rimalah dan kasihani kami!
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
Why 5:9, 11
4. Ya roh Kudus berkurnia, Penghibur yang terkarib,
kawananMu kuatkanlah di dalam Yang Tersalib,
supaya kami pun teguh terhadap goda dan keluh;
diami hati kami!Yoh 14:26
Rm 15:13
1 Kor 2:4-6
Play
Psalms 141:2
Tuhan, Datang Segera [KJ.463]
1. Tuhan, datang segera, datang padaku! PadaMu aku berserah,
aku berserah. Pintu bibirku, ya Tuhan, Engkau jaga; jangan
hatiku memihak kejahatan. Tuhan, datang segera, datang padaku!
PadaMu aku berserah, aku berserah.
2. Tuhan, aku dijerat oleh seteru! PadaMu aku berserah, aku berserah,
Roh dan tubuhku kumohon Kaulepaskan dari belenggu kuasa kegelapan.
Tuhan, aku dijerat oleh seteru! PadaMu aku berserah, aku berserah.Play
Psalms 72:10
Dari Timur, Jauh Benar [KJ.129]
1. Dari Timur, jauh benar, kami cari Raja besar.
Lewat gurun, naik turun, dituntun binatangNya.
2. O, bintang pandu yang cerah, bintang Raja mulia.
Jalan kami kausinari, langkah kami tuntunlah!
3. Lahir Raja damai baka. Mas kubawa kepadaNya,
kar'na Ia, memerintah, sampai selamanya.
Yes 9:5-6
4. O, bintang pandu yang cerah, bintang Raja mulia.
Jalan kami kausinari, langkah kami tuntunlah!
5. Aku bawa dupa menyan, lambang doa yang beriman.
Ya Tuhanku, pujianku kiranya berkenan.
6. O, bintang pandu yang cerah, bintang Raja mulia.
Jalan kami kausinari, langkah kami tuntunlah!
7. Damar pahit yang kuberi, lambang dukacita pedih
dan sengsara tak bertara dan kubur yang sepi.
8. O, bintang pandu yang cerah, bintang Raja mulia.
Jalan kami kausinari, langkah kami tuntunlah!
9. Agunglah kebangkitanNya, Raja, Tuhan, Kurban esa.
Haleluya, Haleluya! Pujilah bergema!
Ibr 9:12
10. O, bintang pandu yang cerah, bintang Raja mulia.
Jalan kami kausinari, langkah kami tuntunlah!Play Datang Orang Asing [KJ.130]
1. Datang orang asing bawa masing-masing dari neg'rinya
mas, menyan dan mira, mahal tak terkira, untuk Rajanya.
2. Datang dari jauh dengan niat mau lihat Rajanya,
menghormati Dia, Anak Manusia, ingin menyembah.
3. Sanalah berbaring dalam kain lampin Jurus'lamatnya.
Masuklah mereka girang dan bersuka, lalu menyembah.Play
Hymns
Psalms 141:2
-
[Psa 141:2] Holy Air Is Breathing Round, A
A holy air is breathing round,
A fragrance from above;
Be every soul from sense unbound,
Be every spirit love.O God, unite us heart to heart,
In sympathy divine,
That we be never drawn apart,
To love not Thee nor Thine.But by the cross of Jesus taught,
And all His gracious word,
Be nearer to each other brought,
And nearer Thee, O Lord.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 141:2] Lord, In Thy Sight, O Let My Prayer
Lord, in Thy sight, O let my prayer
Like morning incense rise;
My lifted hands accepted be
An evening sacrifice.From hasty language curb my tongue,
And let a constant guard
Still keep the portal of my lips
With wary silence barred.From wicked men’s designs and deeds
My heart and hands restrain;
Nor let me share their evil works,
Or their unrighteous gain.Let upright men reprove my faults,
And I shall think them kind;
Like healing oil upon my head
I their reproof shall find.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 141:2] Precious Moments
O the precious, precious moments
That we spend before the throne,
And to Jesus, our Redeemer,
Make our wants and wishes known.Refrain
O the peace that like a river
From the mount of blessing flows;
How it calms the weary spirit
To a gentle, soft repose!O the precious, precious moments,
When a loving voice we hear,
In a whisper, low and tender,
Breathing words of happy cheer.Refrain
O the precious, precious moments,
When the eye of faith shall see
Visions of eternal glory,
Endless raptures yet to be.Refrain
There’s a balm for every trial,
And a rest from every care,
There’s a joy for every sorrow,
At the golden gate of prayer.Refrain
Play source: Cyberhymnal