Kidung Jemaat
Psalms 23:6
- 'Ku Diberi Belas Kasihan [KJ.39]
1. 'Ku diberi belas kasihan, walau tak layak hatiku;
tadi 'ku angkuh, kini heran: Tuhan, besarlah rahmatMu!
Kidung imanku bergema: rahmatMu sungguh mulia,
Kidung imanku bergema: rahmatMu sungguh mulia!
Mzm 32:1
Mzm 130:3-4
Ef 2:4-9
2. Walau 'ku patut dihukumkan, Kaulah penuh anugerah:
darah PutraMu dicurahkan membasuh dosa dan cela.
Di manakah selamatku? Hanyalah dalam rahmatMu,
Di manakah selamatku? Hanyalah dalam rahmatMu.
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
3. Ini tetap pengakuanku, jikalau orang ingin tahu:
hanya berkat pengasihanMu rukunlah aku dan Engkau.
'Ku merendahkan diriku dan kuagungkan rahmatMu,
'ku merendahkan diriku dan kuagungkan rahmatMu.
4. Jangan seseorang pun di dunia merampas harta hatiku:
dasar percaya yang 'ku punya dan alas doa yang teguh;
hidup dan mati 'ku tent'ram: rahmatMu, Tuhan, kugenggam,
hidup dan mati 'ku tent'ram: rahmatMu, Tuhan, kugenggam!
Rm 14:8
5. Ya Tuhan, jangan ambil rahmat yang Kauberi kepadaku,
kar'na dengannya aku s'lamat sampai ke dalam rumahMu:
di sana kumuliakanlah rahmatMu s'lama-lamanya,
di sana kumuliakan rahmatMu s'lama-lamanya!Mzm 23:6
Play - Batu Penjuru G'reja [KJ.252]
1. Batu penjuru G'reja dan Dasar yang esa, yaitu
Yesus Kristus, Pendiri umatNya. Dengan kurban darahNya
Gereja ditebus; baptisan dan firmanNya membuatNya kudus.Mzm 118:22
Yes 28:16
1 Kor 3:10-11
Ef 2:20
1 Ptr 2:6-7
Ibr 9:14
1 Ptr 1:18-19
Why 5:9
Ef 5:25-27
2. Terpanggil dari bangsa seluruh dunia, manunggallah Gereja
ber-Tuhan Yang Esa. Aneka kurnianya, esa baptisannya,
esa perjamuannya, esa harapannya.
Rm 12:4-5
1 Kor 12:4
Ef 4:3-7
1 Kor 10:16-17
3. Dilanda perpecahan dan faham yang sesat. Jemaat diresahkan
tekanan yang berat. Kaum kudus menyerukan, "Berapa lamakah?"
Akhirnya malam duka diganti t'rang cerah.
1 Kor 11:18-19
Ef 4:14
Why 6:9-10
4. Gereja takkan punah selama-lamanya, dibimbing tangan Tuhan,
dibela kasihNya. Ditantang pengkhianat dan banyak musuhnya,
dan bertahanlah jemaat dan jaya mulia.
Mzm 46
Mat 16:18
5. Di dalam pencobaan dan perjuangannya dinantikan zaman
sejahtera baka. Di mata tercerminkan Gereja yang menang
mencapai perhentian sentosa cemerlang.
Tit 2:13
Yak 5:7-8
2 Ptr 3:10-13
Why 12:11
Ibr 4:9-10
6. Gereja yang di sorga dan yang di dunia bersatu dalam Tuhan,
Ketiga Yang Esa Ya Tuhan, b'ri anug'rah supaya kami pun
Engkau tempatkan juga kekal dirumahMu.Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Di Jalanku 'Ku Diiring [KJ.408]
1. Di jalanku 'ku diiring oleh Yesus Tuhanku.
Apakah yang kurang lagi, jika Dia Panduku?
Diberi damai sorgawi, asal imanku teguh.
Suka-duka dipakaiNya untuk kebaikanku;
Suka-duka dipakaiNya untuk kebaikanku.
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Mzm 23:1-4
Mzm 73:23
Rm 8:28
2. Di jalanku yang berliku dihiburNya hatiku;
bila tiba pencobaan dikuatkan imanku.
Jika aku kehausan dan langkahku tak tetap,
dari cadas didepanku datang air yang sedap;
dari cadas didepanku datang air yang sedap.
Kel 17:6
3. Di jalanku nyata sangat kasih Tuhan yang mesra.
Dijanjikan perhentian di rumahNya yang baka.
Jika jiwaku membubung meninggalkan dunia,
Kunyanyikan tak hentinya kasih dan pimpinanNya;
Kunyanyikan tak hentinya kasih dan pimpinanNya.Ibr 4:9-10
Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Gembalaku Tuhan [KJ.283]
1. Gembalaku Tuhan! DombaNya senang: di rumput yang subur
kenyang 'ku tertidur; dibimbingNya aku ke air tenang.
Mzm 23
Yes 40:11
Yeh 34
Yoh 10:11
Ibr 13:20
1 Ptr 2:25
Yes 49:10
Why 7:17
2. Gembalaku Tuhan! Jiwaku segar: demi harga tinggi namaNya
sendiri dituntunNya aku di jalan yang benar.
3. Gembalaku Tuhan! Gentarku lenyap: kendati ancaman lembah
kekelaman, petunjuk Tuhanku menghibur tetap.
4. Gembalaku Tuhan! Di gurun sepi diriku dijamu dimuka lawanku:
baik roti, baik anggur padaku dib'ri.
5. Gembalaku Tuhan! Kudapat tempat di dalam rumahNya selama-lamanya;
di sana selalu kut'rima berkat.Play - Sang Rajalah Gembalaku [KJ.377]
1. Sang Rajalah gembalaku yang baik dan Penyayang.
Tak kurang aku apapun selama 'ku milikNya.
Yes 40:11
Yeh 34
Yoh 10:11, 14
Ibr 13:20
1 Ptr 2:25
2. Ke sumber air yang tenang, ke padang rumput subur
selalu 'ku dibimbingNya dan jiwaku terhibur.
Yes 49:10
Why 7:17
3. Di kala aku tersesat, olehNya 'ku dicari;
di dalam kasih dan rahmat dibawa 'ku kembali.
Mzm 119:176
Mat 18:12-14
Luk 19:10
4. Di bayang maut yang gelap tiada aku takut.
Engkau bersamaku tetap; salibMu yang memandu.
5. Engkau hidangkan bagiku karunia Roh berlimpah;
kudapat dalam kasihMu segala sukacita.
6. Sepanjang jalan hidupku kebaikanMu sertaku;
kekal 'ku mau memujiMu di rumahMu, Tuhanku.Play - Siang, Malam, Musim, Tahun [KJ.331]
1. Siang, malam, musim, tahun gilir ganti melenyap; bayang-
bayangnya berlalu, tiada satu yang tetap. Hidup kita menjalani
jangka waktu dunia; tak terulang yang terjadi, tinggal tanggung jawabnya.
2. Orang hidup ditinggalkan oleh pendahulunya, kita pun menuju
makam yang fana. Dari bumi kita lahir dan kembali padaNya;
tanpa rahmat yang ilahi, apakah manusia?
Pkh 1:4
Mzm 89:48-49
Kej 3:19
Mzm 103:14
Mzm 144:3-4
3. Sungguh, Allah mengasihi dunia ciptaanNya: dalam PutraNya
sendiri Ia tinggal beserta. Yang percaya kepadaNya, tak binasa
tenggelam, tapi hidup selamanya dalam Dia yang menang.
Yoh 3:16
Mat 1:23
4. Walau zaman menghanyutkan tiap hal di dunia, pengasihanMu,
ya Tuhan, untuk s'lama-lamanya! Di segala perubahan, dalam
duka apapun, dalam Kristus aku aman: kau menjadi Bapaku!
Mzm 90:5-10
Mzm 103:15-18
Yes 40:6-8
5. Bapa, Sumber pengasihan, Bapa dalam t'rang dan g'lap. Bapa
dalam kematian, pun di kubur yang senyap, setiaMu tak berubah,
kasihMu tetap teguh: Bapa, kepadaMu jua kuserahkan diriku.
6. Siang, malam, musim, tahun, biar kamu melenyap; dalam suka
dan dukaku rahmat Allahku tetap! TanganNya menuntun daku
lewat zaman dunia dan akhirnya 'ku selalu tinggal dalam rumahNya.Mzm 31:16
Mzm 23:6
Play - Sukacita Hatiku [KJ.398]
1. Sukacita hatiku: aku domba Tuhanku dan selalu
'ku diasuh oleh Yesus, Gembalaku. Ia sayang padaku,
dikenalNya namaku.
Yes 40:11
Yeh 34
Luk 15:3-7
Yoh 10:11
1 Ptr 2:25
Why 7:17
2. Gembalaku, tongkatMu yang menjaga jalanku,
dan terus kuikut Dikau ke tegalan rumput hijau;
di telaga yang tenang aku puas dan tent'ram.
3. Sungguh, aku dombaNya yang kekal bahagia:
nanti 'ku dipanggul pulang arah ke pangkuan Tuhan.
Dalam rumah Bapaku sukacitaku penuh.Play - Tuhankulah Gembalaku [KJ.285]
1. Tuhankulah Gembalaku; oleh Nya 'ku tent'ram di padang
hijau yang segar, di pinggir air tenang.
Mzm 23
Yes 40:11
Yeh 34
Yoh 10:11
Ibr 13:20
1 Ptr 2:25
Yes 49:10
Why 7:17
2. Jiwaku disegarkanNya dan kar'na namaNya ditunjukkanNya
jalanku yang lurus dan baka.
3. Tak usah takut hatiku di jurang maut gelap; Engkau sertaku,
tongkatMu menghiburku tetap.
4. Engkau beri hidanganku di muka lawanku; Engkau urapi
diriku dan cawanku penuh!
5. KebajikanMu Kauberi seumur hidupku; kelak 'ku tinggal
s'lamanya di rumah Allahku.Play - Yesus, Pimpinlah [KJ.419]
1. Yesus, pimpinlah kami s'lamanya:
hanya Dikau kami ikut di sepanjang jalan hidup.
Tuntun umatMu masuk rumahMu.
Mzm 23
Ibr 12:3
Yoh 21:19, 22
2. B'rilah kami pun iman yang teguh,
agar jangan ditaklukkan oleh susah dan
keluhan, tapi bertekun ikut jalanMu.
3. Bila ditekan duka dan beban,
bagi kami dan sesama, o, berilah ketabahan
dan tunjukkanlah akhir yang cerah.
Rm 5:3-4
Yak 1:3
4. Aturlah terus langkah umatMu
dan berilah pertolongan di setiap pencobaan,
hingga kami pun masuk rumahMu.Play
Philippians 4:4
- Abraham, Abraham [KJ.71]
1. Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram,
Abraham, Abraham, berjalanlah dengan iman!
Jumlah bintang tak terbilang, turunanmu pun demikian;
Ikutlah petunjukKu ke neg'ri pusakamu!
Kej 12:1-9
Kis 7:3
Ibr 11:8-10
2. Abraham, Abraham, tinggalkanlah neg'ri tentram;
Abraham, Abraham, berjalanlah dengan iman!
Bangsa-bangsa dunia nanti; dalam dikau Kuberkati;
Ingat akan sabdaKu di sepanjang jalanmu!
Gal 3:7-8, 14
3. Abraham, Abraham, berangkat sungguh beriman;
Abraham, Abraham menuju tanah Kanaan.
Yakin, tanpa keraguan ia ikut sabda Tuhan.
Mari, ikutlah serta ke neg'ri sejahtera!Play - Yang Mahakasih [KJ.381]
1. Yang Mahakasih ya itu Allah; Allah Pengasih pun bagiku.
Yoh 3:16
1 Yoh 4:8, 16
2. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
3. Walau dirantai oleh dosaku, walau dirantai tak terlepas,
Rm 6:15-23
4. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
5. Walaupun maut upah dosaku, walaupun maut mengancamku,
Rm 6:23
6. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
7. Allah mengutus Yesus, Tuhanku; Allah mengutus Sang Penebus.
Kis 3:26
1 Yoh 4:9
8. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
9. Yesuslah Kurban Tebusan dosa; Yesuslah Kurban pun bagiku.
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
10. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
11. Sabda dan RohNya penuh anug'rah; Sabda dan RohNya mengundangku.
12. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
13. Sabda kasihNya penawar haus; Sabda KasihNya air hidupku.
Yoh 4:10-14
Yoh 7:37-38
Why 7:17
Why 21:6
Why 22:17
14. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
15. Kasih sorgawi sumber selamat; Kasih sorgawi penghiburku.
16. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
17. O Kasih Allah, pelipur lara; o Kasih Allah, bahagiaku!
18. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
19. Hati dan jiwa bersukacita; hati dan jiwa sejahtera.
Flp 4:4, 7
20. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
21. Akulah waris suka sorgawi; akulah waris tempat kekal.
Rm 8:17
Yak 2:5
22. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
23. Engkau kupuji kasih abadi; Engkau kupuji selamanya.
24. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku. Play
Hymns
Psalms 23:6
-
[Psa 23:6] I Shall Dwell Forever There
And did those feet in ancient time
Walk upon England’s mountains green?
And was the Holy Lamb of God
On England’s pleasant pastures seen?
And did the countenance divine
Shine forth upon our clouded hills?
And was Jerusalem builded here
Among these dark satanic mills?Bring me my bow of burning gold!
Bring me my arrows of desire!
Bring me my spear! O clouds, unfold!
Bring me my chariot of fire!
I will not cease from mental fight,
Nor shall my sword sleep in my hand,
Till we have built Jerusalem
In England’s green and pleasant land.Play source: Cyberhymnal
Psalms 85:6
-
[Psa 85:6] Change Your Church, O God, To Be
Change your church, O God to be
More the church you long to see,
More the people you have claimed,
More the children you have named!
Change your Church! Renew us, Lord,
Till we all reflect your Word!
Make of us a shining light
Ever pleasing in your sight!God, revive us by your love;
Send your Spirit to reprove!
Take away sin’s awful blight,
Help us all to do the right!
Cultivate us, God, so we,
Grafted to your vine, may be,
Thriving best, within your care,
Blossoming, your love to share.God, review our urgent schemes!
Guide our vision, mold our dreams!
As we, toward your future move,
All our being, God, improve!
May we, by Christ’s love, be warmed!
Bless your church, by faith reformed;
Hastened by your Spirit’s pace:
God renew us by your grace.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 85:6] For A Worldwide Revival
For a worldwide revival,
Blessèd Master, we pray.
Let the pow’r of the Highest
Be upon us today;
For this world, dearly purchased
By the blood of God’s Son,
Back from Satan’s dominion
And from sin must be won.Refrain
Send the power, O Lord,
Send the power, O Lord.
Send the Holy Ghost power;
Let it now be outpoured.
Send it surging and sweeping
Like the waves of the sea.
Send a worldwide revival,
And begin it in me.Send the “showers of blessing,”
As declared in Thy Word,
Let the “Spirit of promise”
On all flesh be outpoured;
Send the “latter rain” on us,
Till the land overflows,
Till the desert, rejoicing,
Blossoms forth as the rose.Refrain
There’s a “sound of a going
In the mulberry trees,”
News of nations awaking
Borne upon ev’ry breeze;
For the prayers of His children,
God in mercy doth own.
The revival’s beginning,
And the power’s coming down.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 85:6] God, Renew Us By Your Spirit!
God, renew us by your Spirit!
Come in gladness, hearts console!
Grant us joy so we may share it!
Oh, restore us; make us whole!God, revitalize our mission!
Bless your church from pole to pole!
May we overcome division!
Oh, restore us; make us whole!God, revive each congregation!
Be our center and our goal!
Help us join in adoration!
Oh, restore us; make us whole!God, refresh your whole creation!
Timeless is salvation’s role!
Grant us boundless celebration!
Oh, restore us; make us whole!Play source: Cyberhymnal -
[Psa 85:6] O For That Flame Of Living Fire
O for that flame of living fire,
Which shone so bright in saints of old!
Which bade their souls to Heav’n aspire,
Calm in distress, in danger bold.Where is that Spirit, Lord, which dwelt
In Abraham’s breast, and sealed him Thine?
Which made Paul’s heart with sorrow melt,
And glow with energy divine?That Spirit which, from age to age,
Proclaimed Thy love, and taught Thy ways?
Brightened Isaiah’s vivid page,
And breathed into David’s hallowed lays?Is not Thy grace as mighty now
As when Elijah felt its power;
When glory beamed from Moses’ brow,
Or Job endured the trying hour?Remember, Lord, the ancient days;
Renew Thy work; thy grace restore;
Warm our cold hearts to prayer and praise,
And teach us how to love Thee more.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 85:6] Send A Wave Of Salvation Today
We are waiting and watching, dear Savior,
For an old time revival we pray;
Thou Who hast all the floods in Thy keeping,
Send a wave of salvation today.Refrain
Send a wave of salvation, dear Savior,
Over city and country, we pray;
To redeem and restore poor lost sinners;
Send a wave of salvation today.We are praying for sinners, dear Savior,
And for sheep who have wandered astray;
Nothing, Lord, but Thy pow’r can reclaim them,
Send a wave of salvation today.Refrain
Many sad hearts are weeping in sorrow,
For the years have been squandered away;
But their tears without Christ will not save them,
Send a wave of salvation today.Refrain
In that home of the soul we have loved ones,
We’ve been lonely since they went away;
O that all may prepare to rejoin them;
Send a wave of salvation today.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 85:6] Revive The Hearts Of All
God is here, and that to bless us
With the Spirit’s quick’ning power;
See, the cloud already bending,
Waits to drop the grateful shower.Refrain
Let it come, O Lord, we pray Thee,
Let the shower of blessing fall;
We are waiting, we are waiting,
Oh, revive the hearts of all.God is here! we feel His presence
In this consecrated place;
But we need the soul refreshing
Of His free, unbounded grace.Refrain
God is here! oh, then, believing,
Bring to Him our one desire,
That His love may now be kindled,
Till its flame each heart inspire.Refrain
Savior, grant the prayer we offer,
While in simple faith we bow,
From the windows of Thy mercy
Pour us out a blessing now.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 85:6] Revive Us Again
We praise Thee, O God!
For the Son of Thy love,
For Jesus Who died,
And is now gone above.Refrain
Hallelujah! Thine the glory.
Hallelujah! Amen.
Hallelujah! Thine the glory.
Revive us again.We praise Thee, O God!
For Thy Spirit of light,
Who hath shown us our Savior,
And scattered our night.Refrain
All glory and praise
To the Lamb that was slain,
Who hath borne all our sins,
And hath cleansed every stain.Refrain
All glory and praise
To the God of all grace,
Who hast brought us, and sought us,
And guided our ways.Refrain
Revive us again;
Fill each heart with Thy love;
May each soul be rekindled
With fire from above.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Psalms 149:2
-
[Psa 149:2] All The Happy Children
All the happy children, gladly join our song,
Rising to the Father, in a chorus strong.
Birds are brightly singing, leaves are opening wide,
Flower bells are ringing forth on every side.Refrain
All the happy children, gladly join our song,
Rising to the Father, in a chorus strong.See the sky above us, spread so warm and blue,
So God’s love is reaching over me and you.
Father, dear we thank Thee for long summer days,
For the birds and flowers, for the grassy ways.Refrain
All the happy children thank Thee, Father dear,
For this day for children out of all the year.
We will still remember we are Thine alone;
He Who made the summer made us every one.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 149:2] Praise Ye Jehovah (taylor)
Praise ye Jehovah, praise the Lord most holy,
Who cheers the contrite, girds with strength the weak;
Praise Him Who will with glory crown the lowly,
And with salvation beautify the meek.Refrain
Praise Him for His constant care,
His ever present love;
Praise Him, for He hears our prayer,
And answers from above.
Praise God the Father, praise the ever blessèd Son,
Praise God the Spirit, praise the Three in One.Praise ye the Lord for all His loving kindness,
And all the tender mercies He hath shown;
Praise Him Who pardons all our sin and blindness,
And calls us sons, and takes us for His own.Refrain
Praise ye Jehovah! source of every blessing—
Before His gifts earth’s richest boons are dim;
Resting in Him, His peace and joy possessing,
All things are ours, for we have all in Him.Refrain
Praise ye the Father! God the Lord Who gave us,
With full and perfect love His only Son;
Praise ye the Son Who died Himself to save us!
Praise ye the Spirit! praise the Three in One!Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Psa 149:2] When The King Shall Come!
Oh, the weary night is waning,
And the clouds are rolling by;
See, the long expected morning
Now is dawning in the sky;
When from Zion’s lofty mountain
We shall hear the watchmen cry,
And rejoicing we shall gather
When the King shall come.Refrain
O Zion! O Zion!
Great will be Thy triumph
When the King shall come;
O Zion! O Zion!
Thou shalt be exalted
When the King shall come.When the ransomed of Jehovah,
From the East and from the West,
Shall return with joy and gladness,
To receive the promised rest—
Then shall every tribe and nation
Out of every land be blessed,
And rejoicing they shall gather
When the King shall come.Refrain
May He find us, when He cometh,
Faithful watchers, day and night,
At our royal post of duty,
With our armor shining bright;
May our lamps be trimmed and burning
With a clear and steady light,
That rejoicing we may gather
When the King shall come.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Philippians 4:4
-
[Phi 4:4] Rejoice, Rejoice, Believer
Rejoice, rejoice, believer,
And let thy joy and glory ever be
In Him, the great Deliverer,
Who gave Himself a sacrifice for thee.Refrain
Rejoice, believer, rejoice and sing,
Of Him who lives forever,
Thy great High Priest and King.Rejoice in thy Redeemer,
Thou hast a place that nothing can remove;
He bids thee dwell in safety,
And rest beneath the shadow of His love.Refrain
Rejoice, rejoice, believer,
A home on high is waiting now for thee;
And there, in all His beauty,
The King of saints with wonder thou shalt see.Refrain
Rejoice, rejoice, believer,
Press on to join the happy, happy throng;
Where soon Thy Lord shall call thee
To realms of joy and everlasting song.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Phi 4:4] Rejoice, The Lord Is King
Rejoice, the Lord is King! Your Lord and King adore;
Mortals give thanks and sing, and triumph evermore;
Lift up your heart, lift up your voice;
Rejoice, again I say, rejoice!Jesus, the Savior, reigns, the God of truth and love;
When He had purged our stains He took His seat above;
Lift up your heart, lift up your voice;
Rejoice, again I say, rejoice!His kingdom cannot fail, He rules o’er earth and Heav’n,
The keys of death and hell are to our Jesus giv’n;
Lift up your heart, lift up your voice;
Rejoice, again I say, rejoice!He sits at God’s right hand till all His foes submit,
And bow to His command, and fall beneath His feet:
Lift up your heart, lift up your voice;
Rejoice, again I say, rejoice!He all His foes shall quell, shall all our sins destroy,
And every bosom swell with pure seraphic joy;
Lift up your heart, lift up your voice,
Rejoice, again I say, rejoice!Rejoice in glorious hope! Jesus the Judge shall come,
And take His servants up to their eternal home.
We soon shall hear th’archangel’s voice;
The trump of God shall sound, rejoice!Play source: Cyberhymnal -
[Phi 4:4] Rejoice, Ye Pure In Heart
Rejoice ye pure in heart;
Rejoice, give thanks, and sing;
Your glorious banner wave on high,
The cross of Christ your King.Refrain
Rejoice, rejoice, rejoice,
Give thanks and sing.Bright youth and snow crowned age,
Strong men and maidens meek,
Raise high your free, exultant song,
God’s wondrous praises speak.Refrain
Yes onward, onward still
With hymn, and chant and song,
Through gate, and porch and columned aisle,
The hallowed pathways throng.Refrain
With all the angel choirs,
With all the saints of earth,
Pour out the strains of joy and bliss,
True rapture, noblest mirth.Refrain
Your clear hosannas raise;
And alleluias loud;
Whilst answering echoes upward float,
Like wreaths of incense cloud.Refrain
With voice as full and strong
As ocean’s surging praise,
Send forth the hymns our fathers loved,
The psalms of ancient days.Refrain
Yes, on through life’s long path,
Still chanting as ye go;
From youth to age, by night and day,
In gladness and in woe.Refrain
Still lift your standard high,
Still march in firm array,
As warriors through the darkness toil,
Till dawns the golden day.Refrain
At last the march shall end;
The wearied ones shall rest;
The pilgrims find their heavenly home,
Jerusalem the blessed.Refrain
Then on, ye pure in heart!
Rejoice, give thanks and sing!
Your glorious banner wave on high,
The cross of Christ your King.Refrain
Praise Him Who reigns on high,
The Lord Whom we adore,
The Father, Son and Holy Ghost,
One God forevermore.Refrain
Play source: Cyberhymnal