Kidung Jemaat
Genesis 17:1-27
Hatiku Bersukaria [KJ.77]
1. Hatiku bersukaria
mengagungkan nama Tuhan, Allah, Juru s'lamatku.
2. DiindahkanNya hambaNya;
kini dan senantiasa diberkati namaku.
Luk 1:4
3. Kar'na Allah Mahakuasa
melakukan karya agung kepadaku yang rendah.
4. Mahasuci Nama Allah; rahmatNya turun-temurun
atas orang salehNya.
5. DinyatakanNya kuasa
hingga orang congkak hati habis oleh tanganNya
6. DisuruhNya turun takhta
pembesar dan panguasa ditinggikan yang rendah.
Mzm 75:8
Mzm 113:7-9
Yeh 21:26
7. Orang lapar dikenyangkan
orang kaya dihampakan dan disuruhNya pergi.
Mzm 107:9
8. Sungguh Ia melepaskan
Umat Israel, hambaNya, kar'na rahmatNya kekal.
9. Seperti dijanjikanNya
pada Abraham semula untuk s'lama-lamanya.Kej 12:3
Kej 17:7
Kej 22:18
Mzm 105:42
Play Mahaterpuji Allahku [KJ.79]
1. Mahaterpuji Allahku: Ia lepaskan kita dari kuasa seteru
dan segenap derita. Tanda selamat diberi membuat wajah berseri:
Mesias akan datang! Kini terkabul dan genap janji
Nubuat Alkitab, yang lama didambakan.
2. Yang dalam nista tercengk'ram akan dibebaskanNya;
janjiNya pada Abraham kini menjadi nyata: umatNya bersejahtera
'kan beribadah padaNya dan hidup badi Dia.
Nabi Yohanes, kau seg'ra 'kan meratakan jalanNya, Sang Raja yang mulia!
Kej 12:3
Kej 17:7
Kej 22:18
Mzm 105:42
Mal 3:1
Mrk 1:2
Luk 7:27
3. Agar umatNya mengerti hidup kekal sentosa,
Yang Mahakasih memberi rahmat ampunan dosa.
Sang Surya Pagi t'lah dekat! Orang yang jalannya gelap melihat cahayaNya.
Kita tak lagi bersedih, tapi berjalan ke neg'ri yang damai selamanya!Mal 4:2
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
Play
Psalms 18:27
AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250a]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
Mzm 18
Mzm 46
Mzm 144:1-2
1 Ptr 5:8-11
Luk 10:18
Yoh 12:31
Ibr 2:14-15
1 Ptr 5:8
Why 13
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!Yoh 16:33
Mzm 24:10
Ef 1:20-22
Kol 2:15
Why 17:14
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Mzm 118:6
Rm 8:31
Mat 5:3, 10
Ibr 12:28
Yak 2:5
AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250b]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!
Hymns
Psalms 18:27
-
[Psa 18:27] Thou That Dost Save Through Pain
Thou that dost save through pain,
And dost, afflicting, bless,
We offer Thee from prostrate hearts
The greater thankfulness.Lord, Thou hast humbled pride—
Hast shown the world at length
What ruthlessness may dwell with power,
What bankruptcy with strength.And teaching us the scorn
Of trifles that beguile
Hast given us, dear God, to live
When life is most worthwhile.We thank Thee for the dream
That heroes dreamed of yore,
Their vision of the good, the will
Earth’s freedom to restore.Spoiled children of the past,
Today, more nobly blest,
We thank Thee Who hast wakened us,
And asked of us our best.God of the young and brave,
Who nothing know of fear,
Who hold the things that life outlast
Than life itself more dear.We thank Thee that our souls
Are strong as theirs to give
All, all we cherish most on earth,
That liberty may live:That we, O Good Supreme,
Still through our tears can see
On death’s pale brow an aureole
Of immortality!Play source: Cyberhymnal
Luke 5:5
-
[Luk 5:5] Hear Us, O Lord
Hear us, O Lord, from Heaven Thy dwelling place:
Like them of old, in vain we toil all night,
Unless with us Thou go, who art the Light,
Come then, O Lord, that we may see Thy face.Thou, Lord, doest rule the raging of the sea,
When loud the storm and furious is the gale:
Strong is Thine arm; our little barques are frail:
Send us Thy help; remember Galilee.Our wives and children we commend to Thee:
For them we plough the land and plough the deep;
For them by day the golden corn we reap,
By night the silver harvest of the sea.We thank Thee, Lord, for sunshine, dew and rain,
Broadcast from heaven by Thine almighty hand—
Source of all life, unnumbered as the sand—
Bird, beast, and fish, herb, fruit and golden grain.O Bread of Life, Thou in Thy Word hast said,
Who feeds in faith on Me shall never die!
In mercy hear Thy hungry children’s cry—
Father, give us this day our daily bread!Sow in our hearts the seeds of Thy dear love,
That we may reap contentment, joy, and peace;
And when at last our earthly labors cease,
Grant us to join Thy harvest home above.Play source: Cyberhymnal