Kidung Jemaat
James 2:14
- Aku Suka membagi [KJ.433]
1. Aku suka membagi pada orang tak punya,
agar Tuhan dipuji tiap orang di dunia.
2 Kor 9:6-15
1 Tim 6:18-19
Ibr 13:16
Yak 2:14-17
1 Yoh 3:17-18
2. Pun kepada Tuhanku kuberi persembahan;
tangan kiri tak tahu apa laku yang kanan.Mat 6:3
3. Janda miskin pun layak persembahan syukurnya,
memberi lebih banyak daripada yang kaya.Mrk 12:41-44
Play - Jika padaku Ditanyakan [KJ.432]
1. Jika padaku ditanyakan apa akan kub'ritakan pada dunia
yang penuh penderitaan, 'kan kusampaikan kabar baik pada
orang-orang miskin, pembebasan bagi orang yang ditawan;
yang buta dapat penglihatan, yang tertindas dibebaskan;
sungguh tahun rahmat sudah tiba. K'rajaan Allah penuh
kurnia itu berita bagi isi dunia.
Mat 5:14-16
Yes 61:1-2
Luk 4:17-19
2. Jika padaku ditanyakan apa akan kusampaikan pada dunia
yang penuh dengan cobaan, aku bersaksi dengan kata, tapi
juga dengan karya menyampaikan kasih Allah yang sejati.
T'lah tersedia bagi kita pengampunan dan anug'rah,
kes'lamatan dalam Kristus, PuteraNya. K'rajaan Allah
penuh kurnia itu berita bagi isi dunia.Kis 4:32-35
Kol 3:17
2 Tes 2:17
Tit 2:7
Yak 1:22-25
Yak 2:14-17
Ef 2:4-10
Play - Marilah, Marilah, Hai Saudara [KJ.338]
R:Mat 5:14-16; Flp 2:15; Yak 2:14-18; 2 Kor 9:8-9; 1 Ptr 4:9-10; 1 Yoh 3:17-18
1. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
2. Banyak orang kemalangan menderita, diliputi kegelapan kemelut. (2x)
Kembali ke Reff.
3. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
4. Ada juga yang digoda kemewahan, tapi tidak mengenal bahagia. (2x)
Kembali ke Reff.
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 5:1-6
5. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
6. Tak terbilang yang sengsara dalam hati, kekurangan cinta kasih yang benar. (2x)
Kembali ke Reff.
7. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
8. Tuhan Allah mengasihi dunia ini, Yesus Kristus menerangi yang gelap. (2x)
Kembali ke Reff.Yoh 3:16
Yoh 8:12
Yoh 12:46
Play
James 2:16
- Aku Suka membagi [KJ.433]
1. Aku suka membagi pada orang tak punya,
agar Tuhan dipuji tiap orang di dunia.
2 Kor 9:6-15
1 Tim 6:18-19
Ibr 13:16
Yak 2:14-17
1 Yoh 3:17-18
2. Pun kepada Tuhanku kuberi persembahan;
tangan kiri tak tahu apa laku yang kanan.Mat 6:3
3. Janda miskin pun layak persembahan syukurnya,
memberi lebih banyak daripada yang kaya.Mrk 12:41-44
Play - Jika padaku Ditanyakan [KJ.432]
1. Jika padaku ditanyakan apa akan kub'ritakan pada dunia
yang penuh penderitaan, 'kan kusampaikan kabar baik pada
orang-orang miskin, pembebasan bagi orang yang ditawan;
yang buta dapat penglihatan, yang tertindas dibebaskan;
sungguh tahun rahmat sudah tiba. K'rajaan Allah penuh
kurnia itu berita bagi isi dunia.
Mat 5:14-16
Yes 61:1-2
Luk 4:17-19
2. Jika padaku ditanyakan apa akan kusampaikan pada dunia
yang penuh dengan cobaan, aku bersaksi dengan kata, tapi
juga dengan karya menyampaikan kasih Allah yang sejati.
T'lah tersedia bagi kita pengampunan dan anug'rah,
kes'lamatan dalam Kristus, PuteraNya. K'rajaan Allah
penuh kurnia itu berita bagi isi dunia.Kis 4:32-35
Kol 3:17
2 Tes 2:17
Tit 2:7
Yak 1:22-25
Yak 2:14-17
Ef 2:4-10
Play - Marilah, Marilah, Hai Saudara [KJ.338]
R:Mat 5:14-16; Flp 2:15; Yak 2:14-18; 2 Kor 9:8-9; 1 Ptr 4:9-10; 1 Yoh 3:17-18
1. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
2. Banyak orang kemalangan menderita, diliputi kegelapan kemelut. (2x)
Kembali ke Reff.
3. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
4. Ada juga yang digoda kemewahan, tapi tidak mengenal bahagia. (2x)
Kembali ke Reff.
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 5:1-6
5. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
6. Tak terbilang yang sengsara dalam hati, kekurangan cinta kasih yang benar. (2x)
Kembali ke Reff.
7. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
8. Tuhan Allah mengasihi dunia ini, Yesus Kristus menerangi yang gelap. (2x)
Kembali ke Reff.Yoh 3:16
Yoh 8:12
Yoh 12:46
Play - Tuhan, Kasihanilah [KJ.44]
1. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
2. Dunia porak poranda, dosa melanda umat manusia;
Banyak sengsara, itu akibatnya.
Kembali ke Reff.
3. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
4. Banyak yang hidup tanpa harapan, lapar dan miskin;
siapa menolongnya? Banyak yang mati; siapa mengingatnya?
Kembali ke Reff.
Yak 2:15-16
5. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
6. Banyak yang hidup kaya dan mewah, tapi terasing dari sesamanya;
banyak yang mati tanpa sejahtera.
Kembali ke Reff.
Yak 5:1-6
7. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
8. Banyak senjata, alat pembunuh makin mengisi seluruh dunia;
apakah arti hidup manusia?
Kembali ke Reff.
Why 9:15-19
9. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
10. Juruselamat, Maha Pengampun, dosa Kauhapus di atas salibMu.
Bangkitkan kami di kebangkitanMu!
Kembali ke Reff.
Kol 2:14
Kol 2:12
11. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
12. Buatlah kami alat pendamai yang memaklumkan kemuliaanMu.
Bimbinglah kami di KerajaanMu!
Kembali ke Reff.Mzm 34:15
Mat 5:9
1 Ptr 3:11
1 Ptr 4:7-11
Play
James 2:18
- Marilah, Marilah, Hai Saudara [KJ.338]
R:Mat 5:14-16; Flp 2:15; Yak 2:14-18; 2 Kor 9:8-9; 1 Ptr 4:9-10; 1 Yoh 3:17-18
1. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
2. Banyak orang kemalangan menderita, diliputi kegelapan kemelut. (2x)
Kembali ke Reff.
3. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
4. Ada juga yang digoda kemewahan, tapi tidak mengenal bahagia. (2x)
Kembali ke Reff.
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 5:1-6
5. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
6. Tak terbilang yang sengsara dalam hati, kekurangan cinta kasih yang benar. (2x)
Kembali ke Reff.
7. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
8. Tuhan Allah mengasihi dunia ini, Yesus Kristus menerangi yang gelap. (2x)
Kembali ke Reff.Yoh 3:16
Yoh 8:12
Yoh 12:46
Play
Revelation 3:17-18
- Ajaib Benar Anugerah [KJ.40]
(
Amazing Grace
)
1. Ajaib benar anugerah pembaru hidupku!
'Ku hilang, buta, bercela; olehnya 'ku sembuh.
Ef 2:4-9
Mat 11:5
Yoh 9:25
Why 3:17
2. Ketika insaf, 'ku cemas, sekarang 'ku lega!
Syukur, bebanku t'lah lepas berkat anugerah!
Yoh 16:8
Mat 11:28
3. Di jurang yang penuh jerat terancam jiwaku;
anug'rah kupegang erat dan aman pulangku.
Mzm 23:4
Mzm 116:3-9
4. Kudapat janji yang teguh, kuharap sabdaNya
dan Tuhanlah perisaiku tetap selamanya.
Rm 4:20-21
Ibr 6:11-12
Ibr 10:22-23
5. Kendati nanti ragaku terkubur dan lenyap,
padanya aku berteduh bahagia tetap.
Mzm 73:26
6. Meski selaksa tahun lenyap di sorga mulia,
rasanya baru sekejap memuji namaNya!Play - Di SalibMu 'Ku Sujud [KJ.361]
(
I Am Coming to the Cross
)
1. Di salibMu 'ku sujud, miskin, buta dan lemah;
Yesus, Kau harapanku, agar aku s'lamatlah.
Mat 11:5
Why 3:17
2. 'Ku percaya padaMu, Anakdomba Golgota.
Di salibMu 'ku sujud: diriku s'lamatkanlah!
3. Dalam hidup yang cemar kurindukan Tuhanku.
Suara Yesus terdengar, "Kuhapuskan dosamu."
4. 'Ku percaya padaMu, Anakdomba Golgota.
Di salibMu 'ku sujud: diriku s'lamatkanlah!
5. Kuserahkan padaMu hartaku semuanya,
bahkan jiwa-ragaku milikMu seluruhnya.
Rm 14:8
6. 'Ku percaya padaMu, Anakdomba Golgota.
Di salibMu 'ku sujud: diriku s'lamatkanlah!
7. Janji Tuhan kupegang; 'ku dibasuh darahNya.
'Ku bersujud, beriman, tersalib bersamaNya.
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
8. 'Ku percaya padaMu, Anakdomba Golgota.
Di salibMu 'ku sujud: diriku s'lamatkanlah!Play - Meski Tak Layak Diriku [KJ.27]
1. Meski tak layak diriku, tetapi kar'na darahMu
dan kar'na kau memanggilku, 'ku datang, Yesus, padaMu.
Luk 15:21
Mrk 2:17
Yoh 6:37
2. Sebagaimana adanya jiwaku sungguh bercela,
darahMulah pembasuhnya; 'ku datang, Tuhan, padaMu.
1 Yoh 1:7
3. Terombang-ambing, berkeluh, gentar di kancah kemelut,
ya Anakdomba Allahku, ku datang kini padaMu.
4. Sebagaimana adaku celaka, buta dan kelu;
segala apa yang perlu 'ku dapat dalam diriMu.
Mat 11:5
Why 3:17
5. Sebagaimana janjiMu menyambut dan membasuhku,
ya Anakdomba yang kudus, 'ku datang kini padaMu.Yes 1:18
Play
Hymns
1 John 2:4
-
[1Jo 2:4] Who Keepeth Not God’s Word
Who keepeth not God’s Word, yet saith,
“I know the Lord,” is wrong;
In him is not that blessèd faith
Through which the truth is strong;
But he who hears and keeps the Word,
Is not of this world, but of God.The faith His Word hath caused to shine
Will kindle love in thee;
More wouldst thou know of things divine,
Deeper thy love must be;
True faith not only gives thee light,
But strength to love and do the right.Jesus hath washed away our sin,
And we are children now;
Who feels such hope as this within,
To evil cannot bow;
Rather with Christ all scorn endure,
So we be like our Maker pure!For he doth please the Father well
Who simply can obey;
In him the love of God doth dwell
Who steadfast keeps His way;
A daily active life of love,
Such fruits a living faith must prove.He is in God, and God in him,
Who still abides in love;
’Tis love that makes the cherubim
Obey and praise above;
For God is love, the loveless heart
Hath in His life and joy no part.Play source: Cyberhymnal
Matthew 7:22
-
[Mat 7:22] What Will You Do With Jesus?
Jesus is standing in Pilate’s hall,
Friendless, forsaken, betrayed by all;
Hearken! what meaneth the sudden call?
What will you do with Jesus?Refrain
What will you do with Jesus?
Neutral you cannot be;
Some day your heart will be asking,
“What will He do with me?”Jesus is standing on trial still,
You can be false to Him if you will,
You can be faithful through good or ill:
What will you do with Jesus?Refrain
Will you evade him as Pilate tried?
Or will you choose Him, whate’er betide?
Vainly you struggle from Him to hide:
What will you do with Jesus?Refrain
Will you, like Peter, your Lord deny?
Or will you scorn from His foes to fly,
Daring for Jesus to live or die?
What will you do with Jesus?Refrain
“Jesus, I give Thee my heart today!
Jesus, I’ll follow Thee all the way,
Gladly obeying Thee!” will you say:
“This I will do with Jesus!”Refrain
Play source: Cyberhymnal
James 2:16
-
[Jam 2:16] Part In Peace: Is Day Before Us?
Part in peace: is day before us?
Praise His Name for life and light;
Are the shadows lengthening o’er us?
Bless His care Who guards the night.Part in peace: with deep thanksgiving,
Rendering, as we homeward tread,
Gracious service to the living,
Tranquil memory to the dead.Part in peace: such are the praises
God our Maker loveth best;
Such the worship that upraises
Human hearts to heavenly rest.Play source: Cyberhymnal