Kidung Jemaat
Joshua 1:7-8
- Sertai Kami, Tuhan [KJ.345]
1. Sertai kami, Tuhan, dengan anug'rahMu; berilah
pertolongan melawan si set'ru.
Ul 31:6, 8
Yos 1:5-9
Mzm 27:9
Ef 4:27
Ef 6:11
Ibr 13:5
Yak 4:7
2. Sertai kami, Tuhan, di dalam FirmanMu,
sehingga kebajikan dan s'lamat pun penuh.
3. Setai kami, Tuhan, dengan cahayaMu;
jadikan kebenaran pemandu yang teguh.
Yoh 8:32
4. Sertai kami, Tuhan; berkatMu turunlah.
KuasaMu kaulimpahkan penuh karunia.
Ef 4:7-8
5. Sertai kami, Tuhan, Pelindung yang teguh,
supaya tak termakan muslihat penyemu.
6. Sertai kami, Tuhan, dengan setiaMu;
berilah keteguhan di tiap kemelut.2 Tim 2:13
Play
Joshua 1:5
- Di Jalanku 'Ku Diiring [KJ.408]
1. Di jalanku 'ku diiring oleh Yesus Tuhanku.
Apakah yang kurang lagi, jika Dia Panduku?
Diberi damai sorgawi, asal imanku teguh.
Suka-duka dipakaiNya untuk kebaikanku;
Suka-duka dipakaiNya untuk kebaikanku.
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Mzm 23:1-4
Mzm 73:23
Rm 8:28
2. Di jalanku yang berliku dihiburNya hatiku;
bila tiba pencobaan dikuatkan imanku.
Jika aku kehausan dan langkahku tak tetap,
dari cadas didepanku datang air yang sedap;
dari cadas didepanku datang air yang sedap.
Kel 17:6
3. Di jalanku nyata sangat kasih Tuhan yang mesra.
Dijanjikan perhentian di rumahNya yang baka.
Jika jiwaku membubung meninggalkan dunia,
Kunyanyikan tak hentinya kasih dan pimpinanNya;
Kunyanyikan tak hentinya kasih dan pimpinanNya.Ibr 4:9-10
Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Sertai Kami, Tuhan [KJ.345]
1. Sertai kami, Tuhan, dengan anug'rahMu; berilah
pertolongan melawan si set'ru.
Ul 31:6, 8
Yos 1:5-9
Mzm 27:9
Ef 4:27
Ef 6:11
Ibr 13:5
Yak 4:7
2. Sertai kami, Tuhan, di dalam FirmanMu,
sehingga kebajikan dan s'lamat pun penuh.
3. Setai kami, Tuhan, dengan cahayaMu;
jadikan kebenaran pemandu yang teguh.
Yoh 8:32
4. Sertai kami, Tuhan; berkatMu turunlah.
KuasaMu kaulimpahkan penuh karunia.
Ef 4:7-8
5. Sertai kami, Tuhan, Pelindung yang teguh,
supaya tak termakan muslihat penyemu.
6. Sertai kami, Tuhan, dengan setiaMu;
berilah keteguhan di tiap kemelut.2 Tim 2:13
Play - Tenanglah Kini Hatiku [KJ.410]
(
He Leadeth Me
)
1. Tenanglah kini hatiku: Tuhan memimpin langkahku.
Di tiap saat dan kerja tetap kurasa tanganNya.
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Mzm 23:3-4
Mzm 73:23
Yes 48:17
2. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.
3. Di malam yang gelap benar, di taman indah dan segar,
di taufan dan di laut tenang tetap tanganku dipegang.
4. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.
5. Tak kusesalkan hidupku, betapa juga nasibku,
sebab Engkau dekat, tanganMu kupegang erat.
6. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.
7. 'Pabila tamat tugasku, kaub'rikan kemenanganMu;
tak kutakuti maut eram, sebab tanganku Kaugenggam.
Mzm 23:4
8. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.Play - Tinggal Sertaku [KJ.329]
(
Abide with Me
)
1. Tinggal sertaku; hari t'lah senja. G'lap makin turun, Tuhan
tinggallah! Lain pertolongan tiada kutemu: Maha Penolong,
tinggal sertaku!
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Luk 24:29
Ibr 13:5
2. Hidupku surut, ajal mendekat, nikmat duniawi hanyut melenyap.
Tiada yang tahan, tiada yang teguh; Kau yang abadi, tinggal sertaku!
3. Aku perlukan Dikau tiap jam; dalam cobaan Kaulah kupegang.
Siapa penuntun yang setaraMu? Sian dan malam tinggal sertaku!
4. Aku tak takut, kar'na Kau dekat; susah tak pahit duka tak berat.
Kubur dan maut, di mana jayamu?Tuhan yang bangkit tinggal sertaku!
1 Kor 15:54-56
5. B'rilah salibMu nyata di depan; tunjukkan jalan yang menuju t'rang.
Fajar menghalau kabut dan mendung. Tuhan, kekal Kau tinggal sertaku!
Play - Tuhan Allah Beserta Engkau [KJ.346]
1. Tuhan Allah beserta engkau sampai bertemu kembali; kasih
Kristus mengawali, Tuhan Allah beserta engkau!
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Ibr 13:5
2. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
3. Tuhan Allah beserta engkau, sayapNya pernaunganmu,
sabda Kristus santapanmu, Tuhan Allah beserta engkau!
Mzm 17:8
Mzm 57:2
Mzm 61:5
Mzm 91:4
4. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
5. Tuhan Allah beserta engkau dalam susah dan keluhmu;
rangkulanNya menghiburmu, Tuhan Allah beserta engkau!
6. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
7. Tuhan Allah beserta engkau! Panji kasih peganganmu,
maut pun kalah di depanmu, Tuhan Allah beserta engkau!
Rm 16:20
8. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!Play - Yang Mau Dibimbing oleh Tuhan [KJ.379]
1. Yang mau dibimbing oleh Tuhan dan berharap tak henti,
akan mendapat pertolongan, bahkan di saat terpedih.
Tuhanlah dasar imannya, bukanlah pasir alasnya.
Mat 7:24-27
2. Apa gunanya tawar hati, hanya menangis tersedu?
Apa gunanya tiap pagi kita mulai berkeluh?
Jikalau kita bersedih, tambah berat beban salib.
3. Biar jiwamu kautenangkan, tabahkan hati yang sendu:
Yang Mahatahu kauandalkan, kasihNya cukup bagimu.
Tuhan telah memilihmu dan Ia tahu yang kau perlu.
2 Kor 12:9
4. PadaNya ada sukacita; nantikan saja waktunya.
Bila kau tulus dan setia, Tuhan menolong segera.
Ia beri berkat penuh yang tak terduga olehmu.
Mzm 16:11
5. Jangan kausangka bahwa Tuhan 'kan meninggalkan anakNya
dan bahwa hanya kemujuran tan dan bukti kasihNya.
Nanti bagimu nyatalah betapa agung maksudNya.Mzm 92
6. Tidak mustahil bagi Allah mengubah citra dunia:
orang yang kaya dipapakan, yang miskin jadi mulia.
Yang Mahaadil Dialah dalam segala tindakNya.
1 Sam 2:7-8
Mzm 75:7-8
Mzm 113:7-8
Luk 1:52-53
7. Tetaplah kau di jalan Tuhan, setia dalam tugasmu:
dengan berkat yang tak berkurang dibaruiNya hidupmu.
Yang kepadaNya berserah tak ditinggalkan olehNya.Ul 31:6,8
Yos 1:5
Ibr 13:5-6
Play
Psalms 1:3
- Serahkan pada Tuhan [KJ.417]
1. Serahkan pada Tuhan seluruh jalanmu;
kuatirmu semua ditanggungNya penuh.
Sedangkan angin lalu dituntun tanganNya,
Pun jalan di depanmu, Tuhan mengaturnya.
Mzm 37:5
1 Ptr 5:7
2. Hendaklah kau percaya kepada Tuhanmu;
niscaya kau bahagia, kerjamu pun teguh.
Usahamu sendiri takkan menolongmu;
Tuhanmu mengingini doamu yang tekun.
Mzm 1:3
Yoh 15:5
3. Ya Bapa yang rahmani, Kau sungguh mengenal
yang baik bagi kami di dalam tiap hal.
Setia kaulakukan maksudMu yang tetap;
Terwujudlah semua sempurna dan lengkap.
Rm 8:28
4. Dan waktu setan maju berontak menyerang,
tak usah ragu-ragu: Allahmu yang menang!
Mustahil Allah mundur di dalam maksudNya;
RencanaNya tak luntur, teguh selamanya.
Luk 10:17-18
Ef 4:27
1 Ptr 5:8-11
Why 12:9
5. Beban kekuatiran lepaskan sajalah;
segala kesedihan tinggalkan segera.
Tak mampu kauatasi segala-galanya;
Rajamu yang abadi menyelesaikannya.
Mat 6:25-34
Mat 11:28-30
1 Ptr 5:7
1 Tes 5:24
6. Tentulah kadang-kadang tak nampak tanganNya,
bagaikan t'lah terhadang terang anugerah,
seolah-olah Tuhan tak lagi mendengar
keluhan dan seruan di saat kau gentar.
Mzm 13:2-3
Mzm 28:1
7. Tetap senantiasa percayalah teguh;
tak mungkin kau binasa di pergumulanmu.
Tuhanmu mengalihkan yang paling susah
pun menjadi kebajikan di jalan hidupmu.
Mzm 13:6
1 Kor 10:13
8. Alihkanlah, ya Tuhan, segala kemelut
dan ajar kami pula berjuang bertekun.
Setia Kau menjaga, membimbing umatMu
Di dalam perjalanan menuju sorgaMu.Play
Hymns
Psalms 1:1
-
[Psa 1:1] Blest Is The Man Who Shuns The Place
Blest is the man who shuns the place
Where sinners love to meet;
Who fears to tread their wicked ways,
And hates the scoffer’s seat.But in the statutes of the Lord
Has placed his chief delight;
By day he reads or hears the Word,
And meditates by night.He, like a plant of generous kind,
By living waters set,
Safe from the storms and blasting wind,
Enjoys a peaceful state.Green as the leaf, and ever fair,
Shall his profession shine;
While fruits of holiness appear
Like clusters on the vine.Not so the impious and unjust;
What vain designs they form!
Their hopes are blown away like dust,
Or chaff before the storm.Sinners in judgment shall not stand
Amongst the sons of grace,
When Christ, the Judge, at His right hand
Appoints His saints a place.His eye beholds the path they tread,
His heart approves it well;
But crooked ways of sinners lead
Down to the gates of hell.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 1:1] Happy The Man Whose Cautious Feet
Happy the man whose cautious feet
Shun the broad way that sinners go,
Who hates the place where atheists meet,
And fears to talk as scoffers do.He loves t’employ the morning light
Amongst the statutes of the Lord;
And spends the wakeful hours of night,
With pleasure, pond’ring o’er His Word.He, like a plant by gentle streams,
Shall flourish in immortal green;
And Heav’n will shine with kindest beams
On ev’ry work his hands begin.But sinners find their counsels cross’d:
As chaff before the tempest flies,
So shall their hopes be blown and lost,
When the last trumpet shakes the skies.In vain the rebel seeks to stand
In judgment with the pious race;
The dreadful Judge, with stern command,
Divides him to a diff’rent place.“Straight is the way My saints have trod;
I bless’d the path, and drew it plain;
But you would choose the crooked road,
And down it leads to endless pain.”Play source: Cyberhymnal -
[Psa 1:1] Man Is Ever Bless’d, The
The man is ever bless’d
Who shuns the sinners’ ways,
Among their councils never stands,
Nor takes the scorner’s place;But makes the law of God
His study and delight,
Amidst the labors of the day,
And watches of the night.He like a tree shall thrive,
With waters near the root;
Fresh as the leaf his name shall live;
His works are heav’nly fruit.Not so th’ungodly race,
They no such blessings find;
Their hopes shall flee, like empty chaff
Before the driving wind.How will they bear to stand
Before that judgment seat,
Where all the saints, at Christ’s right hand,
In full assembly meet!He knows, and He approves
The way the righteous go;
But sinners and their works shall meet
A dreadful overthrow.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 1:1] That Man Is Blest Who, Fearing God
That man is blest who, fearing God
From sin restrains his feet,
Who will not stand with wicked men,
Who shuns the scorners’ seat.Yea, blest is he who makes God’s law
His portion and delight,
And meditates upon that law
With gladness day and night.That man is nourished like a tree
Set by the river’s side;
Its leaf is green, its fruit is sure,
And thus his works abide.The wicked like the driven chaff
Are swept from off the land;
They shall not gather with the just,
Nor in the judgment stand.The Lord will guard the righteous well,
Their way to Him is known;
The way of sinners, far from God,
Shall surely be o’erthrown.Play source: Cyberhymnal