Kidung Jemaat
Matthew 28:18
- Dia Nobatkanlah [KJ.226]
(
Crown Him with Many Crowns
)
1. Dia nobatkanlah Sang Raja Penebus;
bahana sorga bergema memuji Dia t'rus.
Hai bangun, jiwaku, bernyanyilah serta,
Memuji Jurus'lamatmu kekal selamanya.
Ef 1:20-22
Flp 2:9-11
Ibr 2:9
Why 17:14
Why 19:12
2. Dia nobatkanlah Pengasih abadi;
di dalam darah lukaNya kasihNya berseri.
Malaikat tercengang melihat dashyatnya
Rahasia Allah terbentang demi manusia.
1 Ptr 1:12
3. Dia nobatkanlah Raja sejahtera,
yang memerintah dunia, perang pun mereda.
Di bumi terdengar pujian mulia kepada
Dia yang besar kekal kuasaNya.
Yes 9:3-6
Mat 28:18
4. Dia nobatkanlah Sang Raja hidupmu;
sang maut dikalahkanNya demi selamatmu.
Muliakan namaNya yang mati dan menang,
Memb'rikan hidup yang kekal menghalau maut kejam.
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Dia nobatkanlah Sang Raja yang baka,
Pencipta alam semesta sempurna dan megah.
Hormati Penebus yang agung mulia;
Sang Anakdomba yang kudus terpuji s'lamanya.Ef 1:20-22
Kol 1:16
Why 5:12
Play - Dikau Yang Bangkit, Mahamulia [KJ.194]
1. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah!
Turun malak sorga putih cemerlang; kubur ia buka, tanda Kau menang.
Mat 28:2
Kol 2:15
2. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah!
3. Lihatlah Dia, Yesus, Tuhanmu! Dialah Mesias; yakinlah teguh!
Mari, umat Tuhan, bergembiralah! Bertekun maklumkan kemenanganNya!
Mat 28:9
Luk 24:30-31
Yoh 20:16, 19-20
Yoh 20:26-29
Mat 28:18-20
4. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah!
5. Tuhanku hidup takut pun lenyap. Dia Junjunganku, Damaiku tetap.
Yesuslah Kuatku, Kemenanganku, Yesus Hidupku, Kemuliaanku!
Mzm 18:47
Ef 2:14
Yoh 11:25
6. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah! Play - Mari, Bersukacita [KJ.200]
1. Mari bersukacita, terima kabar baik! Habislah dukacita;
terbitlah t'rang ajaib! Yesus yang tersekap di kubur yang gelap
disambut fajar t'rang sebagai Pemenang!
Mrk 15:46
Mrk 16:1-8
Kol 2:15
Why 1:18
2. Ia pun dimakamkan; puaslah seteru. Tiada mereka sangka
t'lah bangkit Penebus! Kumandang jayaNya mengisi dunia
dan panji Pemenang berkibar cemerlang!
Mat 28:18-20
Mrk 16:20
Kis 1:8
Kis 4:33
Kol 1:6, 23
1 Tim 3:16
3. Oleh adegan ini gembira hatiku; tak lagi kutakuti ancaman seteru.
'Ku beriman teguh: Yesus jaminanku.
SalibNya kupegang, niscaya 'ku menang.
Rm 8:37
1 Kor 15:57
1 Yoh 5:4-5
Why 17:14
4. Bagai anggota Kristus, terpaut padaNya, tanpa cemas kuikut
di jalan jayaNya. Di maut yang kelam, betapa pun seram,
Tuhanku beserta dengan kuasaNya!
Rm 6:3-4
Flp 3:10-11
Mzm 23:4
5. Rajaku sudah masuk kemuliaanNya: amanlah tujuanku di jalan dunia!
Jauhlah, hai lawanku! Tuhan di pihakku: Perisai dan Teman;
OlehNya 'ku tent'ram!
Mat 25:31
Mrk 16:19
Mzm 6:9
6. Sampai ke dalam sorga 'ku ikutlah terus; di pintuNya tersurat
amanat Penebus: "Yang tadi berlelah, dapat mahkotanya;
yang mati dalamKu, bahagia penuh!"1 Kor 9:25
2 Tim 4:8
Why 14:13
Play - Masyhurkan RajaMu [KJ.224]
(
Rejoice, the Lord Is King
)
1. Masyhurkan Rajamu, Allah Maha besar;
ucapkan syukurmu, bernyanyi bergemar!
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Mzm 47
2. Tuhanmu Penebus, yang melepaskan kau,
memb'rikan darahNya pembasuh dosamu.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Mat 26:28
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
3. Buana, langit pun di bawah kuasaNya.
Kunci neraka, maut, dib'rikan padaNya.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Mat 28:18
Kol 1:16
Why 1:18
4. Di muka takhtaNya semua bertelut;
musuhNya menyembah tersungkur bersujud.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Rm 14:11
Flp 2:9-11
5. Nantikan bersyukur Sang Hakim semesta,
yang datang menjemput semua hambaNya.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!Mat 25:31-33
Flp 3:20
1 Tes 1:10
Yoh 14:2-3
Play - Naik ke Sorga Cemerlang [KJ.218]
1. Naik ke sorga cemerlang, Haleluya,
Kristus, Rajamu yang menang, Haleluya!
Mzm 47:6
Mzm 68:19
Luk 24:51
Kis 1:9
1 Tim 3:16
2. Di kanan Allah, BapaNya, Haleluya,
Dialah Raja semesta, Haleluya!
Mrk 16:19
Ef 1:20-22
Ibr 1:3-4
3. Nubuat Mazmur t'lah genap, Haleluya;
Kristuslah maksud Alkitab, Haleluya!
Mzm 110:1
Ibr 1:13
4. Kepada Dia diberi, Haleluya,
kuasa dan hormat tak henti, Haleluya!
Mat 28:18
Why 5:12
5. Mari bersoraklah terus, Haleluya,
agungkan Kristus, Penebus, Haleluya!
6. Allah Tirtunggal, t'rimalah, Haleluya,
puji syukur selamanya, Haleluya!Play - Naikkan Doa Tak Enggan [KJ.452]
(
Come, My Soul, Thy Suit Prepare
)
1. Naikkan doa tak enggan; Yesus pasti berkenan.
Doa itu p'rintahNya: Ia tak menolaknya.Mat 7:7-11
Mrk 11:24
Ef 6:18
Flp 4:6
Kol 4:2-3
1 Tim 2:1-3
Ibr 4:16
2. Maharaja Dialah, tak terbatas kuasaNya:
minta saja apapun; pasti sanggup Tuhanmu!
Mat 28:18
Why 19:16
Yoh 14:13-14
Yoh 16:23-24
3. Dosa sarat menekan; Tuhan, angkatlah beban
dan sucikan diriku oleh curah darahMu!
1 Yoh 1:7
4. B'rikanlah sentosaMu dan kuasai diriku.
Penebusku, Kau berhak jadi Rajaku tetap.
5. Biar oleh kasihMu bersemangat langkahku:
Kau Pembimbing dan Teman hingga akhir yang terang.
Ibr 12:1-3
6. JalanMu tunjukkanlah, jiwaku kuatkanlah,
hingga hidup matiku memenuhi maksudMu.Play - Puji Tuhan, Haleluya [KJ.391]
1. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
2. Mengapa, orang Kristen, harapanmu lemah?
Tuhanmu berkuasa diatas dunia!
Kembali ke Reff.
Mat 28:18
3. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
4. Segala sesuatu ditanggung Tuhanmu.
Mengapa lagi takut? Percayalah teguh!
Kembali ke Reff.
Mzm 68:20
5. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
6. Ikutilah Rajamu yang bangkit dan menang;
bebanmu jadi ringan, gelapmu pun terang.
Kembali ke Reff.
Mat 11:28-30
7. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
8. Sampaikanlah firmanNya di mana-mana pun,
Serta perbuatanNya teruskan bertekun!
Kembali ke Reff.
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
9. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
10. Damaikanlah sengketa, satukan yang pecah,
Ampuni yang bersalah, lindungi yang lemah!
Kembali ke Reff.
Mrk 11:25
Rm 12:18
Ef 4:32
1 Tes 5:14-15
Yak 3:13-18
11. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
12. Kendati kuasa dunia selalu menentang,
Penindas akan jatuh dan salib t'lah menang!
Kembali ke Reff.Kol 2:10, 15
Mzm 72:4
1 Kor 1:18
Play - Sungguh Kerajaan Allah [KJ.247]
1. Sungguh, Kerajaan Allah di bumi tak kalah.
Yesus yang bangkit dilantik menjadi kepala.
Ia menang; g'lapmu menjadi terang:
Lihatlah fajar menyala.
Mat 28:18
Ef 1:22
Kol 2:10
Why 19:16
Yoh 8:12
Rm 13:12
1 Yoh 2:8
2. Sambil menyangkal dirimu tetaplah percaya.
Jangan pengharapan hilang di p'rang dan bahaya.
Biar gentar, hatimu pun berdebar,
Akhirnya kamu berjaya.
Mrk 8:34
Ef 6:10-20
Kol 1:23
1 Ptr 5:8-11
3. Akhirnya Yesus memulihkan orang terluka,
kaumnya lepas dari nista, sengsara dan duka.
Nantikanlah hari kedatanganNya:
Langit gemilang terbuka!Why 7:17
1 Kor 1:7
Flp 3:20
1 Tes 1:10
Play - Syukur Kami padaMu [KJ.320]
1. Syukur kami padaMu, Tuhan, Kepala G'reja;
sebagai TubuhMu kami Kaupelihara. O Tuhan,
urapilah pelayan jemaatMu menjadi gembala penuh
karuniaMu. Dengan api Roh Kudus kobarkanlah imannya
untuk mewartakan InjilMu di dunia.
Ef 4:11-16
1 Ptr 5:2
Mat 28:18-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
2. O Tuhan, curahkanlah wibawa yang rasuli, agar dihayati
panggilanMu yang suci. KepadaMu sajalah harapannya selalu,
tetap dan setia, teguh pada FirmanMu; pun ia layakkanlah
bagiMu tiap hari, berani bersaksi dan giat melayani.Luk 12:11
Kis 4:29-33
Kis 28:31
Ef 6:19
Play - Yesus Kristus Memerintah [KJ.220]
1. Yesus Kristus memerintah tak terbatas, tak terhingga:
alam semesta sujud. Dunia patut memaklumkan:
"Yesus Kristus itu Tuhan!" Bangsa-bangsa, bertelut!
Yes 9:6
Ef 1:20-22
Mzm 96:10
Flp 2:9-11
2. Raja-raja yang perkasa dan segala yang berkuasa
mengagungkan namaNya; baik di sorga, baik di bumi
kehendakNya dipenuhi; tiap mahluk menyembah!
Mat 28:18
Why 5:13-14
3. Mahakuasa hanya Allah, tidak ada yang setara:
Ia Tuhan Yang Esa. Yang setara hanya Kristus,
Putra Tunggal Allah itu: KerajaanNya baka!
Yer 10:6-7
Flp 2:6
4. Ia Raja yang bertakhta beserta dengan BapaNya,
dikitari kerubim, dan kuasa yang sempurna
atas bumi maupun sorga kepadaNya diberi.
Ibr 1:3-4
Ibr 12:2
Why 5:6
Why 22:1, 3
5. Kita s'lamat dalam Dia, ditebus dengan kasihNya
dan darahNya yang kudus. Pendamaian yang lestari,
t'rang dan hidup yang abadi disampaikan Penebus.
Ibr 9:11-14
Why 5:9
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
6. Hanya Yesus Kristus saja yang menjadi dasar G'reja
dan Kepala umatNya. Dibeli dengan darahNya
dan dibaptis dengan RohNya, kita hidup s'lamanya!
1 Kor 3:10-11
Kol 1:18
1 Kor 6:20
1 Kor 7:23
Kis 1:4-5
Kis 11:16
7. Hai pedosa, buka hati, orang sakit, harap lagi
dan yang miskin, bangunlah! Lubuk hati dibersihkan
dan yang sakit dipulihkan, adil hukum rahmatNya.
Yes 35:3-6
8. Walau salib dunia ini sementara mengiringi hidup
orang beriman, takkan dapat memisahkan kita dari
kasih Tuhan, hingga ringanlah beban.
2 Kor 1:5-7
Flp 3:10-11
1 Ptr 4:13
Rm 8:37-39
9. Bersyukur, bersukaria, umat Tuhan, puji Dia
di seluruh dunia! Persiapkanlah jalanNya
dan lambaikan daun palma: Ia datang segera!
Yes 40:3
Mrk 1:3
Yoh 12:13
Why 7:9
Why 22:7, 12, 20
10. Aku pun tak ketinggalan mengelukanNya di jalan,
aku pun mengikutNya.Yesus Kristus memerintah
tak terbatas, tak terhingga! Puji Raja mulia!Play
Colossians 1:19
- Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play
Colossians 2:9
- Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play
Hymns
John 10:29-30
-
[Joh 10:30] O One With God The Father
O One with God the Father,
In majesty and might,
The Brightness of His glory,
Eternal Light of Light,
O’er this our home of darkness
Thy rays are streaming now;
The shadows flee before Thee,
The world’s true Light art Thou.Yet, Lord, we but darkly,
O heavenly Light, arise,
Dispel these mists that shroud us,
And hide Thee from our eyes.
We long to track the footprints
That Thou Thyself hast trod;
We long to see the pathway
That leads to Thee our God.O Jesus, shine around us,
With radiance of Thy grace;
O Jesus, turn upon us
The brightness of Thy face.
We need no star to guide us,
As on our way we press,
If Thou Thy light vouchsafest,
O Sun of Righteousness.Play source: Cyberhymnal
Matthew 28:18
-
[Mat 28:18] Christ Jesus Hath The Power
Christ Jesus hath the pow’r,
The power to forgive,
The pow’r to quicken whom He will,
And make the sinner live.
Christ Jesus hath the pow’r,
O tell it far and near!
O bring to Him your guilty heart,
And grace shall banish fear!Refrain
Christ Jesus hath the pow’r,
The pow’r of God He wields!
Christ Jesus hath the pow’r,
My heart surrender yields!
Christ Jesus hath the pow’r,
I trust Him evermore!
Christ Jesus hath the pow’r,
I worship and adore!Christ Jesus hath the pow’r,
The power to renew,
The pow’r to cleanse your heart from sin,
And make you wholly true.
Christ Jesus hath the pow’r
For evermore to keep;
O none can pluck you from His hand,
Or rob Him of His sheep!Refrain
Christ Jesus hath the pow’r,
The power to console,
The pow’r to carry all your care—
On Him your burdens roll.
Christ Jesus hath the pow’r,
To wipe the tear away;
O place in Him your confidence!
O trust Him, and obey!Refrain
Christ Jesus hath the pow’r,
The power to destroy,
The pow’r to bruise your enemy
Who would your soul annoy.
Christ Jesus hath the pow’r,
When on your dying bed,
To give your soul the victory,
The pow’r to raise the dead!Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Mat 28:18] O Christ, Our Joy, To Whom Is Given
Eternal Monarch, King most high,
Whose blood hath brought redemption nigh,
By Whom the death of Death was wrought,
And conquering grace’s battle fought.Ascending to the throne of might,
And seated at the Father’s right,
All power in Heav’n is Jesu’s own,
That here His manhood had not known.That so, in nature’s triple frame,
Each heav’nly and each earthly name,
And things in hell’s abyss abhorred,
May bend the knee and own Him Lord.Yea, angels tremble when they see
How changed is our humanity;
That flesh hath purged what flesh had stained,
And God, the Flesh of God, hath reigned.Be Thou our joy and strong defense,
Who art our future recompense;
So shall the light that springs from Thee
Be ours through all eternity.O risen Christ, ascended Lord,
All praise to Thee let earth accord,
Who art, while endless ages run,
With Father and with Spirit One.Play source: Cyberhymnal -
[Mat 28:18] Eternal Monarch, King Most High
Eternal Monarch, King most high,
Whose blood hath brought redemption nigh,
By Whom the death of Death was wrought,
And conquering grace’s battle fought.Ascending to the throne of might,
And seated at the Father’s right,
All power in Heav’n is Jesu’s own,
That here His manhood had not known.That so, in nature’s triple frame,
Each heav’nly and each earthly name,
And things in hell’s abyss abhorred,
May bend the knee and own Him Lord.Yea, angels tremble when they see
How changed is our humanity;
That flesh hath purged what flesh had stained,
And God, the Flesh of God, hath reigned.Be Thou our joy and strong defense,
Who art our future recompense;
So shall the light that springs from Thee
Be ours through all eternity.O risen Christ, ascended Lord,
All praise to Thee let earth accord,
Who art, while endless ages run,
With Father and with Spirit One.Play source: Cyberhymnal -
[Mat 28:18] O Lord Most High, Eternal King
O Lord most high, eternal King,
By Thee redeemed Thy praise we sing;
The bonds of death are burst by Thee,
And grace has won the victory.Ascending to the Father’s throne
Thou claim’st the kingdom as Thine own;
Thy days of mortal weakness o’er
All power is Thine forevermore.To Thee the whole creation now
Shall, in its threefold order, bow,
Of things on earth, and things on high,
And things that underneath us lie.In awe and wonder angels see
How changed is man’s estate by Thee,
How flesh makes pure as flesh did stain,
And Thou, true God, in flesh dost reign.Be Thou our Joy, O mighty Lord,
As Thou wilt be our great Reward;
Let all our glory be in Thee
Both now and through eternity.All praise from every heart and tongue
To Thee, ascended Lord, be sung;
All praise to God the Father be
And Holy Ghost eternally.Play source: Cyberhymnal
Colossians 2:9
-
[Col 2:9] Celebrate Immanuel’s Name
Celebrate Immanuel’s Name, the Prince of life and peace.
God with us, our lips proclaim, our faithful hearts confess.
God is in our flesh revealed; Heav’n and earth in Jesus join.
Mortal with Immortal filled, and human with Divine.Fullness of the Deity in Jesus’ body dwells,
Dwells in all His saints and me when God His Son reveals.
Father, manifest Thy Son; breathe the true incarnate Word.
In our inmost souls make known the presence of the Lord.Let the Spirit of our Head through every member flow;
By our Lord inhabited, we then Immanuel know.
Then He doth His Name express; God in us we truly prove,
Find with all the life of grace and all the power of love.Play source: Cyberhymnal