Kidung Jemaat
Psalms 107:16
- Hidup Kita yang Benar [KJ.450]
1. Hidup kita yang benar haruslah mengucap syukur.
Dalam Kristus bergemar; janganlah tekebur.
Mzm 92:2
Mzm 107
Mzm 136
2 Kor 9:12
Ef 5:20
Kol 2:7
Kol 4:2
1 Tes 5:18
1 Tim 2:1
2. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
3. Biar badai menyerang, biar ombak menyerang,
aku akan bersyukur kepada Tuhanku.
4. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
5. Apa arti hidupmu? Bukankah ungkapan syukur,
kar'na Kristus, Penebus, berkurban bagimu!
6. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
7. Bertekun bersyukurlah hingga suaraNya kaudengar:
"Sungguh indah anakKu, ungkapan syukurmu."
8. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
9. Tuhan Yesus, tolonglah, sempurnakan syukurku.
Roh Kudus berkuasalah di dalam hidupku!
10. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!Play - Tuhan Tidak Lupa [KJ.390]
1. Tuhan tidak lupa akan orang yang penat,
orang yang berduka dan pikulannya berat.
Yes 49:15
Mat 11:28
2. Tuhan tidak lupa bila orang berseru;
Ia memberikan pertolongan yang perlu.
Mzm 4:4
Mzm 9:13
Mzm 107
Mzm 120:1
3. S'lalu angkat muka dan berharap padaNya.
Tuhan tidak lupa akan anak-anakNya.Luk 21:28
Play - Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play
Isaiah 45:1-2
- Maju, Laskar Kristus [KJ.339]
(
Onward, Christian Soldiers
)
1. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap! Rajamu sendiri jalan di depan; majulah,
iringi panji cemerlang!
2 Kor 2:14
Ul 31:8
Yes 45:2
2. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!3. Saat dianjungkan panji Penebus, kuasa Iblis mundur, dikalahkan
t'rus. Goncanglah neraka, kar'na mendengar sorak-soraianmu
nyaring menggegar.
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
Why 12:9
Yes 14:9
4. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
5. Bagai laskar jaya G'reja maju t'rus di jejak teladan saksi yang kudus.
Kita satu tubuh yang kudus dan am; satu pengharapan, satu pun iman.
Ibr 12:1
Ibr 13:7
Ef 4:3-6
6. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
7. Kuasa duniawi timbul-tenggelam, tapi G'reja Kristus takkan terbenam!
Alam maut tak sanggup menjatuhkannya: Kristus memenuhi isi janjiNya.
Mzm 46:7-8
Dan 2:37-44
Mat 16:18
8. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
9. Kar'na itu, maju! Ikut salib t'rus, turutlah memuji Raja Penebus:
"Hormat, kemuliaan, Tuhan, t'rimalah!" Insan dan malaikat sujud menyembah.
Why 5:11-13
10. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!Play - O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
1. O, datanglah, Imanuel, tebus umatMu Israel
yang dalam berkeluh kesah menanti Penolongnya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 7:14
Mat 1:23
2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih
dan umatMu lepaskanlah dari lembah sengsaranya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 11:1, 10
Why 22:16
Yes 45:2
3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah;
halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
4. O Kunci Daud, datanglah, gapura sorga bukalah;
tutuplah jalan seteru, supaya s'lamat umatMu.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.
Yes 22:22
Why 3:7
5. O Tuhan Allah, datanglah, FirmanMu berkuasalah,
seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.Kel 19-20:21
Play
Hymns
Psalms 107:16
-
[Psa 107:16] Lift Up Your Heads, Ye Gates Of Brass
Lift up your heads, ye gates of brass,
Ye bars of iron, yield,
And let the King of Glory pass;
The cross is in the field.
That banner, brighter than the star
That leads the train of night,
Shines on their march, and guides from far
His servants to the fight.A holy war those servants wage;
Mysteriously at strife;
The powers of heaven and hell engage
For more than death or life.
Ye armies of the living God,
His sacramental host,
Where hallowed footsteps never trod
Take your appointed post.Though few and small and weak your bands,
Strong in your Captain’s strength
Go to the conquest of all lands;
All must be His at length.
Those spoils at His victorious feet
You shall rejoice to lay,
And lay yourselves, as trophies meet,
In His great judgment day.O fear not, faint not, halt not now;
Quit you like men, be strong!
To Christ shall all the nations bow,
And sing with you this song:
“Uplifted are the gates of brass,
The bars of iron yield;
Behold the King of Glory pass;
The cross hath won the field!”Play source: Cyberhymnal