Kidung Jemaat
Ephesians 1:17
- BagiMu Tuhan, Nyanyianku [KJ.8]
1. BagiMu, Tuhan, nyanyianku, kar'na setaraMu siapakah ?
Hendak kupuji Kau selalu; padaku Roh Kudus berikanlah,
Supaya dalam Kristus, PutraMu,
kidungku berkenan kepadaMu.
Mzm 89:7
Yes 40:25
Ef 5:18-20
2. O tuntun aku ke PutraMu,
agar padaMu 'ku dituntunNya:
dan RohMu diam dalam rohku,
membuat mata hatiku cerah,
sehingga kurasakan damaiMu
dan kuungkapkan dalam kidungku.
Ef 1:17-18
3. Beri berkatMu, Maha Tuhan,
gar benar kudus puianku,
dan doa juga kulagukan
di dalam Roh dan kebenaranMu,
jiwaku pun padaMu bersyukur,
bersama bala sorga bermazmur.
Yoh 4:23
Mzm 103:20-22
4. Doaku yang tak terucapkan,
Roh kudusMu yang mengungkapkannya
Dan bahwa aku anak Allah,
Roh kudus juga mengatakannya,
sehingga dalam Kristus, PutraMu,
'ku berseru, "Ya Abba, Bapaku!"
Rm 8:26
Rm 8:14-16
Gal 4:6
5. Padaku RohMu mengajarkan
berdoa yang sesuai maksudMu;
ya Bapa, pasti Kaudengarkan
doaku dalam nama PutraMu:
di dalam Dia kuterimalah
karunia demi karunia.
Rm 8:26-27
Yoh 16:23-27
Yoh 1:16
6. Betapa aku bahagia
dan sukacita hatiku penuh:
'ku yakin, Kau memperhatikan
semua yang kumohon padaMu.
Berkelimpahan pemberianMu,
Jauh melebihi perkiraanku.
Ef 3:20
7. Di dalam Kristus 'ku terjamin:
Ia sendiri Perantaraku;
di dalam Dia "ya" dan "amin"
yang dalam Roh kuminta padaMu.
Kupuji Dikau kini dan kekal
kar'na bahagia itu kukenal.1 Yoh 2:1
2 Kor 1:20
Play - Kami Berdoa, Ya Roh Kudus [KJ.230]
1. Kami berdoa, ya Roh Kudus, iman kami asuhlah terus;
dalam kegelapan terangi kami sampai masuk damai abadi.
Tolong kami!
Ef 1:17-18
Ef 3:16-19
2. Cahya Ilahi, pancarkanlah kasih Kristus dalam dunia,
agar kami tinggal di dalam Dia yang membuka sorga ceria.
Tolong kami!
Yoh 15:1-8
3. Maha Pengasih, kobarkanlah api suci dan baka,
agar kami hidup dengan sesama dalam damai dan kasih Allah.
Tolong kami!
Ef 4:2-3
4. Maha Penghibur, kuatkanlah hati kami, agar tak resah;
dalam menghadapi kuasa maut, bersamaMu kami tak takut.
Tolong kami!Yoh 14:16, 26
Yoh 15:26
Play - Kudengar BerkatMu Turun [KJ.235]
(
Even Me /
Lord, I Hear of Showers of Blessmg
)
1. Kudengar berkatMu turun bagai hujan yang lebat,
menghidupkan padang gurun dan menghibur yang penat.
Aku pun, aku pun, ya, berkati aku pun!
Yes 32:15
Yes 44:3
Yl 2:23, 28
Kis 2:17-18
2. Bapa, jangan Kaulewati aku, walau 'ku cemar;
'ku tak layak Kaudekati namun rahmatMu besar.
Aku pun, aku pun, kasihani aku pun!
Mat 8:8
Mrk 10:48
3. Mampirlah, ya, Jurus'lamat, kau dambaan hatiku;
aku rindu amat sangat mendengar panggilanMu.
Aku pun, aku pun, Yesus, panggil aku pun!
4. Mampirlah, ya Roh perkasa, t'rangi mata hatiku;
sabda Kristus b'ri berkuasa, dalam diri hambaMu.
Aku pun, aku pun, ya, terangi aku pun!
Ef 1:17-18
5. Amat lama tak 'ku sadar menyedihkan hatiMu;
pada dunia 'ku bersandar, o, s'lamatkan diriku!
Aku pun, aku pun, o, s'lamatkan aku pun!
6. Kasih Allah yang sempurna, darah Kristus yang kudus,
kuasa Roh yang tak terduga, biar jaya dalamku.
Aku pun, aku pun, sempurnakan aku pun!
7. Ikatlah hatiku, Tuhan, selamanya padaMu;
b'rilah air kehidupan melimpahi diriku.
Aku pun, aku pun, ya, berkati aku pun!Yeh 47:1-12
Yoh 7:37-39
Why 7:17
Why 22:1-2
Play - O Roh Kudus Ilahi [KJ.231]
1. O Roh Kudus Ilahi, nyalakan api suci di dalam
hati kami yang sudi kau penuhi.
Ef 1:17-18
2. Terangi batin kami supaya mendengarMu,
tetapkan hati kami menyambut panggilanMu.
3. O, tolong kami ini sebarkan Injil kudus,
sehingga isi dunia memuliakan Yesus.Play - O Roh Pencipta, Datanglah [KJ.229a]
1. O Roh Pencipta, datanglah, masuki kami, umatMu;
ciptaanMu penuhilah dengan berkat kurniaMu.
Mzm 104:30
Rm 8:11
1 Kor 3:16
2. Engkau Penolong yang teguh, Kurnia Allah terbesar,
Kau Sumber hidup yang benar, Pengibar kasih umatMu.
Yoh 7:37-39
3. Engkau Roh purna kurnia, Kau Tangan khalik semesta;
Kau janji Bapa mulia; bahasa kasih Kauberi.Kis 1:4-5
Kis 2:33
4. Berilah kami sinarMu dan kasihMu curahkanlah,
supaya kami yang lemah teguh berbudi s'lamanya.
Ef 1:17-18
5. Kuasa jahat halaulah, berilah damaiMu terus dan
pimpin kami, umatMu, hindarkan dari seteru.
Gal 5:22
6. OlehMu kami mengenal Bapa dan Putra TunggalNya.
Kau Roh Ilahi, Roh Kudus, padaMu kami beriman.Rm 8:14-16
Ef 3:16-19
- O Roh Pencipta, Datanglah [KJ.229b]
1. O Roh Pencipta, datanglah, masuki kami, umatMu;
ciptaanMu penuhilah dengan berkat kurniaMu. - Roh Kudus, Sinarilah [KJ.236]
(
Holy Ghost, with Light Divine
)
1. Roh Kudus, sinarilah hati gundah dan lelah.
Ganti kuasa yang gelap dengan t'rangMu yang tetap.
Ef 1:17-18
2. Roh Kudus, sucikanlah hati risau dan lemah.
Yang t'lah lama dicekam oleh Iblis yang kejam.
3. Roh Penghibur, angkatlah hati susah, berkesah.
Hibur hati yang sedih, balut luka yang perih.
4. Roh Kudus, diamilah hati yang t'lah berserah.
kaulah saja, Tuhanku, Raja dalam hatiku.Rm 8:11
1 Kor 3:16
2 Tim 1:14
Play - Setiap Pagi RahmatMu [KJ.321]
1. Setiap pagi rahmatMu segar dan baru bagiku; sepanjang hari
tak henti karunia yang Kauberi.
Rat 3:22-23
2. O Bintang Fajar yang cerah, cahayaMu curahkanlah,
sehingga hati pun penuh dengan terang dan rahmatMu.
2 Ptr 1:19
Why 22:16
2 Kor 4:6
Ef 1:17-18
1 Yoh 1:7
3. Halaukan g'lap di dunia, kuasa jahat usirlah;
berilah damai yang penuh, dibimbing oleh tanganMu.
4. Buatlah jalan kami t'rang meskipun dunia tak tent'ram;
dengan percaya yang teguh kuatkan kami, umatMu!Play - Ya Sumber Kasih, Roh Kudus [KJ.55]
1. Ya Sumber Kasih, Roh Kudus, pancarkan apiMu,
sehingga hati kami pun penuh semangatMu!
2. Engkau ilhami kaum nabi menulis Alkitab.
O tolong kami mengerti maknanya yang tepat.
2 Tim 3:16
2 Ptr 1:21
3. Ya Roh Kudus, melayanglah di atas yang kelam;
di hati kacau dan resah ciptakanlah terang.
2 Kor 4:6
4. Ya Roh di dalam cah'yaMu Sang Bapa dikenal;
terungkap bagi kami pun kasihNya yang kekal.Rm 8:14-16
Ef 1:17-18
Gal 4:6
Play - Yesus, Lihat UmatMu [KJ.57]
1. Yesus, lihat umatMu yang mendamba Kau berfirman,
dan arahkan kepadaMu hati dan seluruh ind'ra,
hingga kami yang di dunia Kau dekatkan pada sorga.
Ibr 10:25
2. Tanpa cah'ya Roh Kudus kami dalam kegelapan;
biar oleh sabdaMu akal budi Kaucerahkan,
hingga Tuhan kuasai karya dan ucapan kami.
Ef 1:17-18
3. Sinar mahamulia lahir dari Allah Bapa,
buka dan siapkanlah hati, mulut, pendengaran:
biar doa dan nyanyian berkenan padaMu, Tuhan!Play
Ephesians 3:20
- BagiMu Tuhan, Nyanyianku [KJ.8]
1. BagiMu, Tuhan, nyanyianku, kar'na setaraMu siapakah ?
Hendak kupuji Kau selalu; padaku Roh Kudus berikanlah,
Supaya dalam Kristus, PutraMu,
kidungku berkenan kepadaMu.
Mzm 89:7
Yes 40:25
Ef 5:18-20
2. O tuntun aku ke PutraMu,
agar padaMu 'ku dituntunNya:
dan RohMu diam dalam rohku,
membuat mata hatiku cerah,
sehingga kurasakan damaiMu
dan kuungkapkan dalam kidungku.
Ef 1:17-18
3. Beri berkatMu, Maha Tuhan,
gar benar kudus puianku,
dan doa juga kulagukan
di dalam Roh dan kebenaranMu,
jiwaku pun padaMu bersyukur,
bersama bala sorga bermazmur.
Yoh 4:23
Mzm 103:20-22
4. Doaku yang tak terucapkan,
Roh kudusMu yang mengungkapkannya
Dan bahwa aku anak Allah,
Roh kudus juga mengatakannya,
sehingga dalam Kristus, PutraMu,
'ku berseru, "Ya Abba, Bapaku!"
Rm 8:26
Rm 8:14-16
Gal 4:6
5. Padaku RohMu mengajarkan
berdoa yang sesuai maksudMu;
ya Bapa, pasti Kaudengarkan
doaku dalam nama PutraMu:
di dalam Dia kuterimalah
karunia demi karunia.
Rm 8:26-27
Yoh 16:23-27
Yoh 1:16
6. Betapa aku bahagia
dan sukacita hatiku penuh:
'ku yakin, Kau memperhatikan
semua yang kumohon padaMu.
Berkelimpahan pemberianMu,
Jauh melebihi perkiraanku.
Ef 3:20
7. Di dalam Kristus 'ku terjamin:
Ia sendiri Perantaraku;
di dalam Dia "ya" dan "amin"
yang dalam Roh kuminta padaMu.
Kupuji Dikau kini dan kekal
kar'na bahagia itu kukenal.1 Yoh 2:1
2 Kor 1:20
Play - Pujilah Khalik Semesta [KJ.303a]
1. Pujilah Khalik semesta, Sumber segala kurnia;
Sorga dan bumi, puji t'rus Sang Bapa, Putra, Roh Kudus!Mat 7:11
Ef 3:20-21
Yak 1:17
1 Ptr 5:10
1 Yoh 5:7
- Pujilah Khalik Semesta [KJ.303b]
1. Pujilah Khalik semesta, Sumber segala kurnia;
Sorga dan bumi, puji t'rus Sang Bapa, Putra, Roh Kudus! - Pujilah Tuhan, Sang Raja [KJ.10]
1. Pujilah Tuhan, Sang Raja yang Mahamulia!
Segenap hati dan jiwaku, pujilah Dia!
Datang berkaum, brilah musikmu bergaung,
Angkatlah puji - pujian !
Mzm 103:1-2
1 Tim 1:17
2. Pujilah Tuhan; segala kuasa padaNya!
Sayap kasihNya yang aman mendukung AnakNya!
Tiada ter'pri yang kepadamu dib'ri;
Tidakkah itu kaurasa?
Kel 19:4
Ul 32:11-12
3. Pujilah Tuhan yang bijak menggubah tubuhmu;
dalam kasihNya seluruh hidupmu tertuntun;
hatimu tahu: berulang kali engkau
oleh sayapNya terlindung.
Mzm 139:13-15
Mzm 17:8
Mzm 36:8
Mzm 57:2
4. Pujilah Tuhan yang dapat dan mau melakukan
jauh melebihi doamu dan yang kau rindukan.
Ingat teguh: Ia berkuasa penuh!
KasihNya t'rus kautemukan.
Ef 3:20
5. Pujilah Tuhan! Hai jiwaku, mari bernyanyi!
Semua mahluk bernafas, iringilah kami!
Puji terus Nama Yang Maha Kudus!
Padukan suaramu: Amin.Mzm 150
Play
Hymns
Psalms 72:18-19
-
[Psa 72:18] Now Blessed Be The Lord Our God
Now blessèd be the Lord our God,
The God of Israel.
For He alone doth wondrous works
In glory that excel.His wide dominion shall extend
From sea to shining sea,
And unto earth’s remotest bounds
His peaceful rule shall be.Yea, all the kings shall bow to Him,
His rule all nations hail;
He will regard the poor man’s cry
When other helpers fail.And blessèd be His glorious Name
To all eternity;
The whole earth let His glory fill,
Amen, so let it be.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 72:19] Heavenly Father, Sovereign Lord
Heavenly Father, sovereign Lord,
Ever faithful to Thy word,
Humbly we our seal set to,
Testify that Thou art true.
Lo! for us the wilds are glad,
All in cheerful green arrayed,
Opening sweets they all disclose,
Bud and blossom as the rose.Hark! the wastes have found a voice,
Lonely deserts now rejoice,
Gladsome hallelujahs sing,
All around with praises ring.
Lo! abundantly they bloom,
Lebanon is hither come,
Carmel’s stores the heavens dispense,
Sharon’s fertile excellence.See, these barren souls of ours
Bloom, and put forth fruits and flowers,
Flowers of Eden, fruits of grace,
Peace, and joy, and righteousness.
We behold (the abjects we!)
Christ, the incarnate Deity,
Christ, in whom Thy glories shine,
Excellence of strength divine.Ye that tremble at his frown,
He shall lift your hands cast down;
Christ, who all your weakness sees,
He shall prop your feeble knees.
Ye of fearful hearts, be strong;
Jesus will not tarry long;
Fear not lest his truth should fail,
Jesus is unchangeable.God, your God, shall surely come,
Quell your foes, and seal their doom,
He shall come and save you too;
We, O Lord, have found thee true!
Blind we were, but now we see,
Deal; we hearken now to thee,
Dumb, for thee our tongues employ,
Lame, and, lo! we leap for joy.Faint we were, and parched with drought,
Water at Thy word gushed out,
Streams of grace our thirst repress,
Starting from the wilderness;
Still we gasp Thy grace to know,
Here for ever let it flow,
Make the thirsty land a pool;
Fix the Spirit in our soul.Heavenly Father, sovereign Lord,
Be Thy glorious Name adored!
Lord, Thy mercies never fail;
Hail, celestial Goodness, hail!Though unworthy of Thine ear,
Deign our humble songs to hear;
Purer praise we hope to bring,
When around Thy throne we sing.While on earth ordained to stay,
Guide our footsteps in Thy way,
Till we come to dwell with Thee,
Till we all Thy glory see.When, with angel harps again,
We will wake a nobler strain;
There, in joyful songs of praise,
Our triumphant songs we raise.Grateful notes and numbers bring;
While Jehovah’s praise we sing:
Holy, holy, holy, Lord!
Be Thy glorious name adored.Men on earth, and saints above,
Sing the great Redeemer’s love:
Lord, Thy mercies never fail!
Hail, celestial goodness, hail!Though unworthy, Lord, Thine ear,
Our humble hallelujahs hear;
Purer praise hope to bring
When with saints we stand and sing.Lead us to that blissful state,
Where Thou reignest supremely great;
Look with pity from Thy throne,
And send Thy Holy Spirit down.While on earth ordained to stay
Guide our footsteps in Thy way;
Till we come to reign with Thee,
And all Thy glorious greatness see.Then with angels we’ll again
Wake a louder, louder strain;
There, in joyful songs of praise,
We’ll our grateful voices raise.There no tongue shall silent be:
There all shall join sweet harmony;
That through heaven’s all spacious round,
Thy praise, O God, may ever sound!Play source: Cyberhymnal -
[Psa 72:19] Lord Of The Harvest! It Is Right And Meet
Lord of the harvest! it is right and meet
That we should lay our first-fruits at Thy feet
With joyful Alleluia.Sweet is the soul’s thanksgiving after prayer;
Sweet is the worship that with Heav’n we share,
Who sing the Alleluia!Lowly we prayed, and Thou didst hear on high—
Didst lift our hearts and change our suppliant cry
To festal Alleluia.So sing we now in tune with that great song,
That all the age of ages shall prolong,
The endless Alleluia.To Thee, O Lord of Harvest, who hast heard,
And to Thy white robed reapers giv’n the word,
We sing our Alleluia.O Christ, who in the wide world’s ghostly sea
Hast bid the net be cast anew, to Thee
We sing our Alleluia.To Thee, eternal Spirit, who again
Hast moved with life upon the slumbrous main,
We sing our Alleluia.Yea, West and East the companies go forth;
“We come!” is sounding to the South and North;
To God sing Alleluia.The fishermen of Jesus far away
Seek in new waters an immortal prey;
To Christ the Alleluia.The Holy Dove is brooding o’er the deep,
And careless hearts are waking out of sleep;
To Him sing Alleluia.Yea, for sweet hope new-born—blest work begun—
Sing Alleluia to the Three in One,
Adoring Alleluia.Glory to God! the Church in patience cries;
Glory to God! the Church at rest replies,
With endless Alleluia.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 72:19] To Our Redeemer’s Glorious Name
To our Redeemer’s glorious Name
Awake the sacred song:
O may His love—immortal flame—
Tune every heart and tongue.His love, what mortal tongue can reach?
What mortal tongue display?
Imagination’s utmost stretch
In wonder dies away.Let wonder still with love unite,
And gratitude and joy;
Be Jesus our supreme delight,
His praise our best employ.Jesus, who left His throne on high,
Left the bright realms of bliss,
And came on earth to bleed and die—
Was ever love like this?Dear Lord, while we adoring pay
Our humble thanks to Thee,
May every heart with rapture say,
The Savior died for me.O may the sweet, the blissful theme
Fill every heart and tongue,
Till strangers love Thy charming Name,
And join the sacred song.Play source: Cyberhymnal
Ephesians 3:20
-
[Eph 3:20] How Glorious Is The Life Above
How glorious is the life above
Which in this ordinance we taste,
That fullness of celestial love,
That joy which shall for ever last!That heavenly life in Christ concealed
These earthen vessels could not bear;
The part which now we find revealed
No tongue of angels can declare.The light of life eternal darts
Into our souls a dazzling ray;
A drop of Heaven o’erflows our hearts,
And deluges the house of clay.Sure pledge of ecstasies unknown
Shall this divine communion be:
The ray shall rise into a sun,
The drop shall swell into a sea.Play source: Cyberhymnal