Kidung Jemaat
Genesis 3:24
- Kita, Anak Adam [KJ.156]
1. Kita, anak Adam, insan bercela, lahir dalam dosa dan akibatnya,
kita kehilangan bahagia firdaus dan menjadi takluk pada kuasa maut.
Mzm 51:4-7
Kej 3:23-24
Rm 5:12, 17
2. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
3. Walau berusaha sampai berlelah, tidaklah menolong kita yang lemah,
hanya Tuhan Allah yang Mahakurnia, yang dalam kasihNya mengutus PutraNya.
Ef 2:8-9
4. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!5. Andaikata Kristus tidak menjelma dalam rupa hamba, masuk dunia,
jika bukan Dia menjadi Penebus, maka kita insan binasalah terus.
Flp 2:6-8
6. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
7. Sungguh, kasih Allah sangatlah besar, nyata bagi kita yang t'lah mendengar
bahwa PuteraNya di salib Golgota menghapuskan dosa seluruh dunia.
Yoh 3:16
8. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
9. KepadaMu, Kristus, puji s'lamanya: kau telah disalib bagi dunia,
Kau kekal bertakhta bersama BapaMu; t'rima kami ini di KerajaanMu!
Why 5:12
Mrk 16:19
Luk 23:42
10. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!Play
Genesis 28:12
- Makin Dekat, Tuhan [KJ.401]
(
Nearer, My God, to Thee
)
1. Makin dekat, Tuhan, kepadaMu; walaupun
saliblah mengangkatku, inilah laguku: Dekat kepadaMu;
Makin dekat, Tuhan, kepadaMu.
2. Berbantal batu pun 'ku mau rebah, bagai musafir
yang lunglai, lelah, asal di mimpiku dekat kepadaMu;
makin dekat, Tuhan, kepadaMu.
Kej 28:10-22
3. Buatlah tanggaMu tampak jelas, dan para malakMu
yang bergegas mengimbau diriku dekat kepadaMu;
makin dekat, Tuhan, kepadaMu.
4. Batu deritaku 'kan kubentuk menjadi Betelku,
kokoh teguh. Jiwaku berseru, dekat kepadaMu;
makin dekat, Tuhan, kepadaMu.Play
Isaiah 6:2
- O Hari Istirahat [KJ.20]
(
O Day of Rest and Gladness
)
1. O Hari Istirahat, ceria dan cerah, pelipur hati hasrat,
o hari mulia! Bernyanyilah semua bersatu menyembah:
"Kudus, kudus, kuduslah" kepada Yang Esa.
Yes 6:2-3
Why 4:6-8
2. Padamu, Hari Ahad, terciptalah terang
dan Kristus, Jurus'lamat, t'lah bangkit dan menang;
padamu pun terjadi Roh Kudus diberi:
sempurna tiga kali terangmu berseri.
Kej 1:3
Mrk 16:2
3. O Hari perteduhan di badai dunia,
bak taman penghiburan kausambut yang lelah,
bak sungai kau segarkan semangat yang gersang,
bak Nebo kau tempatnya melihat Kanaan.
Ul 32:48-52
4. Pun Hari Minggu ini panggilan terdengar
dan umat menghadiri kumpulan yang besar,
di mana Firma Tuhan menyuar yang gelap;
terhidang roti sorga dan air alhayat.
Yes 55:1
Mat 11:28
2 Ptr 1:19
Yoh 6:32-58
Why 22:17
5. Sentosa Hari Tuhan membimbing umatNya
menuju perhentian, tempat sejahtera.
Terpuji Allah Bapa dan Putra TunggalNya
Dan Roh Pengantar Sabda, - Ketiga yang Esa !Ibr 4:9-10
Why 7:17
Play - Suci, Suci, Suci [KJ.2]
(
Holy, Holy, Holy
)
1. Suci, suci, suci Tuhan Maha kuasa! Dikau kami puji di pagi yang teduh.
Suci, suci, suci, murah dan perkasa,
Allah Tritunggal, agung namaMu!
Yes 6:2-3
Mzm 5:4
2. Suci, suci, suci! Kaum kudus tersungkur di depan takhtaMu memb'ri mahkotanya
Segenap malaikat sujud menyembahMu, Tuhan, Yang Ada s'lama-lamanya.
Why 4:6-11
3. Suci, suci, suci! Walau tersembunyi, walau yang berdosa tak nampak wajahMu,
Kau tetap Yang Suci, tiada terimbangi, Kau Mahakuasa, murni kasihMu
Ul 5:23-24
Mzm 18:12
1 Tim 6:16
4. Suci, suci, suci! Tuhan Mahakuasa! Patut Kau dipuji seluruh karyaMu.
Suci, suci, suci, murah dan perkasa, Allah Tritunggal, agung namaMu!Mzm 69:35
Mzm 103:22
Mzm 145:10
Play - Tuhan Allah Hadir [KJ.17]
1. Tuhan Allah hadir pada saat ini. Hai sembah sujud disini.
Diam dengan hormat, tubuh serta jiwa, tunduklah menghadap Dia.
Marilah, umatNya, hatimu serahkan dalam kerendahan.
1 Raj 8:10-11
2 Taw 7:2-3
Mzm 99:1, 5, 9
Yes 57:15
Yeh 44:4
Hab 2:20
2. Tuhan Allah hadir, Yang dimuliakan dalam sorga siang - malam
"Suci, suci, suci" untuk selamanya dinyanyikan malak sorga.
Ya Allah, t'rimalah pujian jemaat beserta malaikat.
Yes 6:2-3
Why 4:8
3. Kami menanggalkan hasrat sia - sia, keinginan manusia;
jiwa raga kami, hidup seluruhnya, Tuhan, kaulah yang empunya.
Dikaulah, Yang Esa, patut dimuliakan seberhana alam.
Tit 2:12-14
4. Raja yang mulia, biarlah hambaMu mengagungkan selalu,
hingga aku ini sungguh beribadat sama seperti malaikat,
dan benar mendengar firmanMu, ya Tuhan, agar kulakukan!
Ul 30:14
Mat 7:24
Yak 1:22
5. Kau bagai udara sumber kehidupan dan tempat gerak semua.
Laut tak terhingga, buatlah diriku layak menyelami Dikau:
Kau penuh dalamku, aku didalamMu: Kau kerinduanku!
Yoh 17:21
6. Suraya Mahasuci biarlah cahyaMu hangat menyentuh wajahku.
Bagai kuntum bunga, bila disinari, memekar ke matahari,
'ku telah berserah: biar Kau berkarya dalam segalanya.
Mal 4:2
7. Jadikanlah aku hamba bersahaja dalam damai dan sejaht'ra.
Sucikanlah aku, agar Kau kupandang dalam roh dan kebenaran.
Arahku padaMu: wajahMu kucari kin da abadi.Yoh 4:23
Play - Tuhan Allah, NamaMu [KJ.5]
(
Grosser Gott, wir loben dich /
Holy God, We praise Thy Name /
Te Deum laudamus
)
1. Tuhan Allah, namaMu kami puji dan masyhurkan;
isi dunia sujud di hadapanMu, ya Tuhan!
Bala sorga menyembah Dikau, khalik semesta!
Mzm 103:20-22
Mzm 148
Why 4:6-11
Why 15:3-4
2. Kerubim dan serafim memuliakan Yang Trisuci;
para rasul dan nabi, martir yang berjubah putih,
G'reja yang kudus, esa, kepadaMu menyembah.
Yes 6:2-3
Why 4:6-8
Ibr 12:1
Why 18:20
Ef 3:21
Why 7:9-12
3. Bapa agung dan kudus, mahamurah dan rahmani,
Putra Tunggal, Penebus, Roh, Penghibur yang sejati,
Langit-bumiMu penuh kemuliaan namaMu!
Yes 6:3
4. Kristus, Raja mulia, Putra Bapa yang abadi,
Kau tebus manusia oleh kurbanMu di salib.
Kuasa maut menyerah, sorga pun terbukalah!
Rm 3:23-25
Ef 1:7
Ibr 9:12
5. TakhtaMu kekal teguh pada sisi kanan Bapa;
dalam penghakimanMu, tolong umatMu yang papa:
diri kami yang lemah dalam Dikau s'lamatlah!
Mrk 12:36
Kis 7:56
Rm 8:34
Ibr 10:12
Kis 10:42
2 Kor 5:10
6. Tiap hari namaMu kami puji dan muliakan,
kini dan selalu t'rus sampai kesudahan zaman.
Buat kami bertekun hingga Hari DatangMu.
1 Kor 1:8
2 Ptr 3:14
7. Tuhan, kasihanilah! Kasihani kami ini;
dalam cahya kurnia tuntun yang telah Kaupilih.
Kau Harapan umatMu : kasihMu kekal teguh!Mzm 28:9
Mzm 33:22
Play - Ya Tuhan, Kami Puji NamaMu Besar [KJ.7]
1. Ya Tuhan, kami puji namaMu besar.
Ya Bapa, makhlukMu menyanyi bergemar.
Langit, buana, laut bersyukur semua
Malaikat segenap memuji Dikau jua.
KemuliaanMu tetap senantiasa.
Kudus, kudus, kuduslah Tuhan Mahakuasa!
Mzm 103:20-22
Mzm 148
Why 4:6-11
Why 15:3-4
Yes 6:2-3
Why 4:6-8
2. Para rasul di sorga kemuliaanMu
serta nabi dan martir mengagungkanMu.
G'reja yang t'lah menang dan yang diperjuangan
Mengaku namaMu, madahnya berkumandang.
Terpuji rahmatMu di bawah dan di atas.
Ya Bapa yang kekal, kasihMu tak terbatas!
Ibr 12:1
Why 18:20
Ef 3:21
Why 7:9-12
3. Kristus di sisi kanan Allah, BapaMu,
di hari sangkakala akan menderu
memanggil kami pun menghadap arasy Tuhan,
o tolong, agar kami jangan di hukumkan,
kar'na telah Kau tanggung dosa semuanya;
olehMu kami damai dengan Allah Bapa.
Mrk 12:36
Kis 7:56
Rm 8:34
Ibr 10:12
Kis 10:42
2 Kor 5:10
Rm 3:23-25
Ef 1:7
Ibr 9:12
4. Ya Roh Kudus, berilah iman yang teguh,
sucikan kami di persekutuanMu,
supaya kami jangan mengandalkan diri
dan janganlah sesat ke kanan dan ke kiri.
Ya Bapa, Putra, Roh, kiranya Kauberikan
Kepenuhan harapan yang kami nantikan.Ef 1:4
2 Ptr 3:14
Mzm 33:22
Tit 2:13
Play
John 1:2
- Bumi dan Langit, Pujilah [KJ.286]
(
Praise to the Holiest in the Height
)
1. Bumi dan langit, pujilah Yang Tinggi dan Kudus:
FirmanNya mahamulia dan jalanNya tentu.Mzm 69:35
2. Betapa kasih hikmatNya! Kendati kita aib:
Sang Adam Baru menjelma, Penolong yang ajaib.
Rm 5:18-19
1 Kor 15:45-47
3. O hikmat kasih! Dialah tak jatuh diserang:
di dalam darah-daging pun berjuang dan menang.
Mat 4:1-11
1 Ptr 2:24
4. Tak sekedar karunia yang dimilikiNya:
hakekat Allah yang kekal yaitu kodratNya.
Yoh 1:1-3
5. Dialah Insan yang benar: set'ru dibantingNya.
Hukuman bagi insan pun ditanggung olehNya.
Kol 1:15
1 Kor 15:26
Ibr 2:14-15
Yes 53:5
6. DukaNya di Getsemani, wafatNya di salib
teladan bagi muridNya menanggung yang pedih.
Mrk 14:32-42
Yoh 21:19
2 Tim 2:3
1 Ptr 2:21-24
7. Bumi dan langit pujilah Yang Tinggi dan Kudus;
firmanNya mahamulia dan jalanNya tentu.Play - Sebelum Semua Jadi [KJ.136]
1. Sebelum semua jadi ada Firman Mulia;
Dia Alfa dan Omega, citra Allah BapaNya.
Dia itu Yang Pertama, pun Yang Akhir
Dialah selamanya dan abadi.
Ams 8:23
Yoh 1:1-2
Why 1:8
Why 22:13
2. Oleh Firman diciptakan yang mengisi semesta:
langit, bumi dan samud'ra beserta penghuninya.
Oleh Dia, untuk Dia terbentuk semuanya
selamanya dan abadi.
Kej 1:3-31
Mzm 33:6
Yoh 1:3
Ibr 1:2
Kol 1:16
3. Ia ambil rupa insan, rupa Adam yang fana,
menderita sampai mati menebus manusia,
agar kita tak binasa, tapi hidup olehNya
selamanya dan abadi.
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Yoh 3:16
4. Ia pun telah dikandung dar pada Roh Kudus
dan perawan terberkati melahirkan penebus.
Tampak wujud Jurus'lamat di wajahNya yang kudus
selamanya dan abadi.
Mat 1:20
Luk 1:35, 42
2 Kor 4:6
5. Puji, hai malaikat sorga, puji Raja semesta!
Penguasa duniawi, puji Allah Yang Esa!
Biarlah segala lidah mengagungkan Tuhannya
selamanya dan abadi.
Mzm 148
Luk 2:14
Flp 2:9-11
6. Janji pada masa lampau dalam Dia t'lah genap.
Dialah yang disyairkan di halaman Alkitab.
Sudah datang Jurus'lamat; puji syukur menggegap
selamanya dan abadi.
Mat 1:22-23
7. Maha Hakim orang mati, Raja orang hidup pun,
Kau di takhta Allah Bapa mengalahkan lawanMu.
Unsur jahat Kauenyahkan dalam penghakimanMu
selamanya dan abadi.
2 Kor 5:10
Why 20:11-15
Kis 2:33-35
8. Biar kami, tua-muda, umatMu, kecil-besar,
bersyukur memuji Dikau, Raja adil dan benar:
biar madah orang s'lamat silih-ganti terdengar
selamanya dan abadi.Mzm 148:12-13
Why 19:5
Why 15:2-4
9. KepadaMu, Yesus Kristus, dan kepada BapaMu
dan kepada Roh Penghibur layak diberi syukur,
puji, hormat dan kuasa dalam KerajaanMu
selamanya dan abadi.Play
Hymns
Isaiah 6:2
-
[Isa 6:2] Before His Eye
Faces covered, wings resplendent, Seraphim before Him bow!
Angels tremble, martyrs weep, and saints perfected praise Him now!
Holy is the angels’ Maker, He who spread His stars in the skies.
Holy is the Judge of Creation, all lies bare before His eyes!Woe is me, for I am ruined! For my eyes have seen the King!
Robed in righteousness, and holy: Hear the Voice of Judgment ring!
All unclean, my lips, my spirit, vile and foul in all I do!
All corrupt, my heart within me, wretched, wicked through and through!Every hope I must abandon! Guilty, I await His stroke.
Now must come His righteous sentence: Wait! A Bright Form parts the smoke!
Bleeding feet stride through the temple! Christ approaches, weeping love!
Wounded hands remove my filthiness, God’s caress in every move.Freely righteous! Full atonement! Justified, from sin set free!
By the Word of God the Father, I’m declared as pure as HE!
At the Cross, His wounds acquit me! Fatal wounds proclaim His praise!
And the Empty Tomb sings His glories: Justice is assuaged by Grace!Play source: Cyberhymnal
John 1:2
-
[Joh 1:2] Blessed Jesus, At Thy Word
Blessèd Jesus, at Thy Word
We are gathered all to hear Thee;
Let our hearts and souls be stirred
Now to seek and love and fear Thee,
By Thy teachings sweet and holy,
Drawn from earth to love Thee solely.All our knowledge, sense and sight
Lie in deepest darkness shrouded,
Til Thy Spirit breaks our night
With the beams of truth unclouded.
Thou alone to God canst win us;
Thou must work all good within us.Glorious Lord, Thyself impart!
Light of light, from God proceeding,
Open Thou our ears and heart;
Help us by Thy Spirit’s pleading;
Hear the cry Thy people raises;
Hear and bless our prayers and praises.Father, Son, and Holy Ghost,
Praise to Thee and adoration!
Grant that we Thy Word may trust
And obtain true consolation
While we here below must wander,
Till we sing Thy praises yonder.Play source: Cyberhymnal
Philippians 3:8
-
[Phi 3:8] Blessed Savior, Thee I Love
Blessèd Savior, Thee I love,
All my other joys above;
All my hopes in Thee abide,
Thou my Hope, and naught betide;
Ever let my glory be,
Only, only, only Thee.Once again beside the cross,
All my gain I count but loss;
Earthly pleasures fade away,
Clouds they are that hide my day;
Hence, vain shadows! let me see
Jesus, crucified for me.Blessèd Savior, Thine am I,
Thine to live, and Thine to die;
Height or depth, or creature power,
Ne’er shall hide my Savior more;
Ever shall my glory be,
Only, only, only Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Phi 3:8] Deeper And Deeper
Into the heart of Jesus
Deeper and deeper I go,
Seeking to know the reason
Why He should love me so,
Why He should stoop to lift me
Up from the miry clay,
Saving my soul, making me whole,
Though I had wandered away.Into the will of Jesus,
Deeper and deeper I go,
Praying for grace to follow,
Seeking His way to know;
Bowing in full surrender
Low at His blessèd feet,
Bidding Him take, break me and make,
Till I am molded, complete.Into the cross of Jesus
Deeper and deeper I go,
Following through the garden,
Facing the dreaded foe;
Drinking the cup of sorrow,
Sobbing with broken heart,
“O Savior, help! Dear Savior, help!
Grace for my weakness impart.”Into the joy of Jesus
Deeper and deeper I go,
Rising, with soul enraptured,
Far from the world below.
Joy in the place of sorrow,
Peace in the midst of pain,
Jesus will give, Jesus will give;
He will uphold and sustain.Into the love of Jesus
Deeper and deeper I go,
Praising the One Who brought me
Out of my sin and woe;
And through eternal ages
Gratefully I shall sing,
“O how He loved! O how He loved!
Jesus, my Lord and my King!”Play source: Cyberhymnal -
[Phi 3:8] He Is So Precious To Me
So precious is Jesus, my Savior, my King;
His praise all the day long with rapture I sing.
To Him in my weakness for strength I can cling,
For He is so precious to me.Refrain
For He is so precious, so precious to me;
For He is so precious, so precious to me.
’Tis heaven below, my Redeemer to know,
For He is so precious to me.He stood at my heart’s door ’mid sunshine and rain,
And patiently waited an entrance to gain.
What shame that so long He entreated in vain,
For He is so precious to me.Refrain
I stand on the mountain of blessing at last,
No cloud in the heavens a shadow to cast,
His smile is upon me; the valley is past,
For He is so precious to me.Refrain
I praise Him because He appointed a place
Where some day, through faith in His wonderful grace,
I know I shall see Him, shall look on His face,
For He is so precious to me.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Phi 3:8] Lord Jesus, When We Stand Afar
Lord Jesu, when we stand afar
And gaze upon Thy holy cross,
In love of Thee, and scorn of self,
O may we count the world as loss!When we behold Thy bleeding wounds,
And the rough way that Thou hast trod,
Make us to hate the load of sin
That lay so heavy on our God.O holy Lord, uplifted high,
With outstretched arms in mortal woe,
Thou dost embrace in wondrous love
The sinful world that lies below.Give us an ever living faith
To gaze beyond the things we see;
And in the mystery of Thy death
Draw us and all men unto Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Phi 3:8] Many Thoughts Stir My Heart
Many thoughts stir my heart as I ponder alone;
Many places attract me with charms all their own;
But the thought of all thoughts is of Christ crucified,
The place of all places, the hill where He died.Refrain
O the charm of the cross! How I love to be there!
With the love that shines from it, what love can compare?
The seal of my ransom in Calvary I see,
All my sin, O my Savior, laid upon Thee!’Tis the end of my sin and the source of all grace;
’Tis the word of God’s love to a prodigal race;
’Tis the greatest, the grandest gift God could impart,
Surpassing my reason, but winning my heart.Refrain
For the sake of the Christ and the love of His cross
I have yielded my all and not reckoned it loss;
There’s a place in my heart which the Savior must fill;
No other can take it, and none ever will.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Phi 3:8] O Jesus, We Adore Thee
O Jesus, we adore Thee,
Upon the cross, our King!
We bow our hearts before Thee,
Thy gracious Name we sing.
That Name hath brought salvation,
That Name in life our stay,
Our peace, our consolation,
When life shall fade away.Yet doth the world disdain Thee,
Still passing by the cross;
Lord, may our hearts retain Thee;
All else we count but loss.
Ah, Lord, our sins arraigned Thee,
And nailed Thee to the tree;
Our pride, our Lord, disdained Thee;
Yet deign our Hope to be.O glorious King, we bless Thee,
No longer pass Thee by;
O Jesus, we confess Thee
The Son enthroned on high.
Lord, grant to us remission;
Life through Thy death restore;
Yea, grant us fruition
Of life forevermore.Play source: Cyberhymnal -
[Phi 3:8] We Sing The Praise Of Him Who Died
We sing the praise of Him Who died,
Of Him Who died upon the cross;
The sinner’s hope let men deride,
For this we count the world but loss.Inscribed upon the cross we see
In shining letters, “God is Love”;
He bears our sins upon the tree;
He brings us mercy from above.The cross! it takes our guilt away;
It holds the fainting spirit up;
It cheers with hope the gloomy day,
And sweetens every bitter cup.It makes the coward spirit brave,
And nerves the feeble arm for fight;
It takes the terror from the grave,
And gilds the bed of death with light.The balm of life, the cure of woe,
The measure and the pledge of love,
The sinner’s refuge here below,
The angels’ theme in Heav’n above.To Christ, who won for sinners grace
By bitter grief and anguish sore,
Be praise from all the ransomed race
Forever and forevermore.Play source: Cyberhymnal
Hebrews 1:14
-
[Heb 1:14] Lord God, We All To Thee Give Praise
Lord God, we all to Thee give praise,
Thanksgivings meet to Thee we raise,
That angel hosts Thou didst create
Around Thy glorious throne to wait.They shine with light and heav’nly grace
And constantly behold Thy face;
They heed Thy voice, they know it well,
In godly wisdom they excel.They never rest nor sleep as we;
Their whole delight is but to be
With Thee, Lord Jesus, and to keep
Thy little flock, Thy lambs and sheep.The ancient Dragon is their foe;
His envy and his wrath they know.
It always is his aim and pride
Thy Christian people to divide.As he of old deceived the world
And into sin and death was hurled,
So now he subtly lies in wait
To ruin school and Church and state.A roaring lion round he goes,
No halt nor rest he ever knows;
He seeks the Christians to devour
And slay them by his dreadful power.But watchful is the angel band
That follows Christ on every hand
To guard His people where they go
And break the counsel of the Foe.For this, now and in days to be,
Our praise shall rise, O Lord, to Thee,
Whom all the angel hosts adore
With grateful songs forevermore.Play source: Cyberhymnal -
[Heb 1:14] They Come, God’s Messengers Of Love
They come, God’s messengers of love,
They come from realms of peace above,
From homes of never fading light,
From blissful mansions ever bright.They come to watch around us here,
To soothe our sorrow, calm our fear:
Ye heavenly guides, speed not away,
God willeth you with us to stay.But chiefly at its journey’s end
’Tis yours the spirit to befriend,
And whisper to the faithful heart,
“O Christian soul, in peace depart.”Blest Jesu, Thou Whose groans and tears
Have sanctified frail nature’s fears,
To earth in bitter sorrow weighed,
Thou didst not scorn Thine angel’s aid;An angel guard to us supply,
When on the bed of death we lie;
And by Thine own Almighty power
O shield us in the last dread hour.To God the Father, God the Son,
And God the Spirit, Three in One,
From all above and all below,
Let joyful praise unceasing flow.Play source: Cyberhymnal