Kidung Jemaat
Psalms 68:6
- Puji, Hai Jiwaku, Puji Tuhan [KJ.9]
1. Puji, hai jiwaku, puji Tuhan selagi ada nafasmu!
Allahku patutlah ku agungkan sepanjang umur hidupku!
Hayatku Dia yang beri: Dia kupuji tak henti.
Haleluya, Haleluya
2. Jangan engkau pertaruhkan nasib
kepada insan yang fana.
Juga bangsawan yang paling baik
hilang bersama niatnya.
Hidup manusia lenyap,
Hanyalah Allah yang tetap.
Haleluya, Haleluya!
3. Jika penolongmu Allah Yakub,
betapa kau bahagia!
Ia penuhi pengharapanmu,
Tuhan seta s'lamanya.
Maha Pencipta dunia
Tak meninggalkan makhlukNya.
Mzm 9:10
4. Orang tertindas dibela haknya
dan orang lapar pun kenyang;
yang diperbudak dibebaskanNya,
mata si buta pun terang.
Orang tertunduk, bangunlah:
Tuhan tegakkan kaum lemah.
Haleluya,Haleluya!
Mzm 10:16-18
Mzm 68:6-7
Yes 29:18
Yes 35:5
Yes 42:7
Yes 61:1
5. Orang benar diberiNya kasih,
pun orang rantau amanlah;
yatim dan janda tegak kembali,
tapi penjahat kandaslah.
Tuhanlah Raja yang baka,
Bagimu, Sion, s'lamanya!
Haleluya, Haleluya!Play
Genesis 2:5
- Takkah Patut Ku Bernyanyi [KJ.290]
1. Takkah patut 'ku bernyanyi syukur bagi Tuhanku,
kar'na rahmat tak berbanding yang melimpah selalu?
Memang sungguh dan setia, tak terhingga kasihNya
Dan kekal bimbinganNya bagi yang mengabdi Dia.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap.
Ibr 1:11
2. Bagai burung rajawali melindungi anaknya Tuhan pun
berkali-kali t'lah menolong hambaNya. Semenjak dikandung
ibu, waktu aku dibentuk, dan sepanjang umurku ditanganNya
aku hidup. Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Kel 19:4
Ul 32:11-12
Mzm 139:13-15
3. Bahkan PutraNya sendiri rela diserahkanNya; ditebusNya aku ini
oleh kuasa darahNya. Sungguh aku takkan mampu, wahai Sumber
kurnia, dengan rohku yang lemah mengerti kedalamanMu.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!Yoh 3:16
Rm 8:32
Rm 3:25
Ibr 9:11-14
1 Kor 2:10-11
4. Dalam dunia' ku dikawal oleh Roh dan FirmanNya yang menuntun
dari awal aku dalam t'rang baka, hingga hatiku percaya makin kuat
dan teguh, bahwa kuasa seteru, maut dan Iblis, tak berdaya.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Rm 8:14
Yoh 16:13
1 Kor 15:54-56
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Langit, bumi, segalanya diciptakan bagiku; kutemukan semuanya
menyenangkan hatiku. Hewan, unggas dan tumbuhan, darat, laut,
udara pun jadi rahmat bagiku yang kudapat dari TuhanKej 1-2
Mzm 8:7-9
Play - Tuhan, Pencipta Semesta [KJ.289]
1. Tuhan, Pencipta semesta, Kaulah Yang Mahamulia;
sungguh besar karunia yang Kauberi.
Why 4:11
2. KasihMu nyata terjelma di sinar surya yang cerah,
di sawah dan tuaiannya yang Kauberi.
Kej 8:22
Mzm 65:10-14
Mzm 67:7-8
3. Puji syukur terimalah atas berkat anugerah
di rumah yang sejahtera yang Kauberi.
4. Kau merelakan Put'raMu, supaya dunia ditebus;
denganNya kurnia penuh t'lah Kuberi.
Rm 8:32
Ef 1:7, 14
5. Kau mencurahkan Roh Kudus dengan segala
yang perlu: hidup, kuasa, kasihMu Engkau beri.
Gal 5:22-23
6. Tidak terbalas kurnia, ampunan dosa dunia
dan pengharapan yang baka yang Kauberi.
Mzm 116:12
Mi 6:6
1 Yoh 2:2
7. Hilanglah harta yang fana; yang kami cari hanyalah
harta sorgawi yang baka yang Kauberi.
Mat 6:19-21
8. Pemb'rian kami s'lamanya dari tanganMu asalnya;
yang Kauterima itulah yang Kauberi.
1 Taw 29:13-14
9. Terima hormat dan sembah, terima hidup dan kerja
serta sekalian benda yang Kauberi.Why 5:12-13
Play
Luke 1:13-15
- Siapakah Yang Menerima [KJ.124]
1. Siapakah yang menerima kabar mulia sorgawi?
Bukan para ahli Kitab, bukan pula para nabi,
Bukan raja Yerusalem, bukan kaisar dari Roma:
Hanyalah gembala di Betlehem.
Mat 2:3-4
, Luk 1:1-20
2. Apakah berita baru yang disiarkan malaikat?
Bukan kabar peperangan, bukan pengumuman iklan,
Bukan mengenai wabah, bukanlah bencana alam:
Raja damai lahir di Betlehem.
Yes 9:5
3. Dan di manakah tempatnya Anak Raja dilahirkan?
Bukan di rumah sakit, diawasi bidan ahli,
Bukanlah tempat yang mewah, rumah orang pangkat tinggi,
Tapi kandang domba di betlehem.
4. Lalu, siapakah di sana menunggui Bayi Yesus?
Bapak Yusuf, 'bu Maria yang merawat dan menjaga,
Biri-biri ikut juga dan gembala sederhana.
Bayi tidur aman di Betlehem.Play - Waktu Herodes Raja di Yudea [KJ.78]
1. Waktu Herodes raja di Yudea, ada imam bernama Zakharia,
nama istrinya Elisabet, ialah bibi Maria.
Luk 1:5-16
2. Di waktu Zakharia beribadah, turun malaikat Gabriel padanya,
ia terperanjat terkelu: apakah akan terjadi?
3. "Janganlah takut, bapa Zakharia, aku utusan dari sorga;
'ku bawa kabar bagimu." Itulah kata malaikat.
4. "Doamu dikabulkan oleh Tuhan: kau akan dianugerahi put'ra,
dilahirkan oleh ist'rimu; namakan dia Yohanes."
5. "Dan engkau akan sorak bergembira, kar'na Roh Kudus akan besertanya;
umat yang dibaptis olehnya akan kembali ke Allah."Play
Hymns
Luke 1:13-15
-
[Luk 1:13] Let Thine Example
Let thine example, holy John, remind us,
Ere we can meetly sing thy deeds of wonder,
Hearts must be chastened, and the bonds that bind us
Broken asunder!Lo! a swift angel, from the skies descending,
Tells to thy father what shall be thy naming;
All thy life’s greatness to its bitter ending
Duly proclaiming.But when he doubted what the angel told him
Came to him dumbness to confirm the story;
At thine appearing, healed again behold him,
Chanting thy glory!Oh! what a splendor and a revelation
Came to each mother, at thy joyful leaping,
Greeting thy Monarch, King of every nation,
In the womb sleeping.Angels in orders everlasting praise Thee,
God, in Thy triune majesty tremendous,
Hark to the prayers we, penitents, upraise Thee:
Save and defend us.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 1:14] In Thee Is Gladness
In Thee is gladness, amid all sadness,
Jesus, sunshine of my heart.
By Thee are given the gifts of Heaven,
Thou the true Redeemer art.
Our souls Thou makest, our bonds Thou breakest;
Who trusts Thee surely hath built securely,
And stands forever. Alleluia!If God be ours, we fear no powers,
Not of earth or sin or death.
God sees and blesses in worst distresses,
And can change them in a breath.
Wherefore the story tell of God’s glory
With heart and voices; all Heaven rejoices,
Singing forever: Alleluia!Play source: Cyberhymnal