Kidung Jemaat
Isaiah 44:24--48:22
- Hujan Berkat 'Kan Tercurah [KJ.403]
(
There Shall Be Showers of Blessing
)
R:Yes 45:8
1. Hujan berkat 'kan tercurah, itulah janji kudus:
hidup segar dari sorga 'kan diberi Penebus.
Yes 32:15
Yes 44:3
Yeh 34:26
Yl 2:23, 28
Kis 2:17-18
2. Hujan berkatMu itu yang kami perlu:
Sudah menetes berkatMu, biar tercurah penuh!
3. Hujan berkat 'kan tercurah, hidup kembali segar.
Di atas bukit dan lurah bunyi derai terdengar.
4. Hujan berkatMu itu yang kami perlu:
Sudah menetes berkatMu, biar tercurah penuh!
5. Hujan berkat 'kan tercurah. Kini kami berseru,
"B'rilah dengan limpah ruah, agar genap sabdaMu!"
6. Hujan berkatMu itu yang kami perlu:
Sudah menetes berkatMu, biar tercurah penuh!7. Hujan berkat 'kan tercurah; kami menantikannya.
Hati kami telah buka, Yesus, Kauisi deg'ra!
8. Hujan berkatMu itu yang kami perlu:
Sudah menetes berkatMu, biar tercurah penuh!Play - Indonesia, Negaraku [KJ.336]
1. Indonesia, negaraku, Tuhan yang memb'rikannya;
kuserahkan di doaku pada Yang Mahaesa.
Mzm 144:15
2. Bangsa, rakyat Indonesia, Tuhanlah pelindungnya;
dalam duka serta suka Tuhan yang dipandangnya.
3. Kemakmuran, kesuburan, Tuhan saja sumbernya;
keadilan, keamanan, Tuhan menetapkannya.
Mzm 85:10-18Yes 45:8
4. Dirgahayu Indonesia, bangsa serta alamnya;
kini dan sepanjang masa, s'lalu Tuhan sertanya.Play - Kiranya Langit Terbelah [KJ.80]
1. Kiranya langit terbelah; ya Jurus'lamat, datanglah,
bukalah sorga segera, buanglah palang pintunya.
Yes 64:1
Mrk 1:10
2. O, turun seperti embun, sirami ladang bumiMu;
curahkanlah anugerah, Raja yang adil, datanglah!
Yes 45:8
Hos 14:6
3. Hai bumi, kau terbukalah! Gunung, lembah, menghijaulah,
agar darimu bersemi Bunga selamat abadi.
Mzm 85:12
4. Engkau dinanti dunia. KedatanganMu kapankah?
Dari takhtaMu turunlah; hiburkan kami yang resah.
Yes 51:5
5. Ya Surya Pagi yang cerah, biar fajarMu merekah;
mari, terbitlah cemerlang, halaulah kabut yang kelam.
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
6. Dirundung duka kemelut, kami menghadap pintu maut.
UmatMu, Tuhan, tuntunlah ke negeri sejahtera.
Mzm 55:5-6
Mzm 107:10, 18
7. Di sana kami bersyukur memuliakan namaMu,
ya Penebus manusia, sampai selama-lamanya!Play - Maju, Laskar Kristus [KJ.339]
(
Onward, Christian Soldiers
)
1. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap! Rajamu sendiri jalan di depan; majulah,
iringi panji cemerlang!
2 Kor 2:14
Ul 31:8
Yes 45:2
2. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!3. Saat dianjungkan panji Penebus, kuasa Iblis mundur, dikalahkan
t'rus. Goncanglah neraka, kar'na mendengar sorak-soraianmu
nyaring menggegar.
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
Why 12:9
Yes 14:9
4. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
5. Bagai laskar jaya G'reja maju t'rus di jejak teladan saksi yang kudus.
Kita satu tubuh yang kudus dan am; satu pengharapan, satu pun iman.
Ibr 12:1
Ibr 13:7
Ef 4:3-6
6. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
7. Kuasa duniawi timbul-tenggelam, tapi G'reja Kristus takkan terbenam!
Alam maut tak sanggup menjatuhkannya: Kristus memenuhi isi janjiNya.
Mzm 46:7-8
Dan 2:37-44
Mat 16:18
8. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
9. Kar'na itu, maju! Ikut salib t'rus, turutlah memuji Raja Penebus:
"Hormat, kemuliaan, Tuhan, t'rimalah!" Insan dan malaikat sujud menyembah.
Why 5:11-13
10. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!Play - O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
1. O, datanglah, Imanuel, tebus umatMu Israel
yang dalam berkeluh kesah menanti Penolongnya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 7:14
Mat 1:23
2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih
dan umatMu lepaskanlah dari lembah sengsaranya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 11:1, 10
Why 22:16
Yes 45:2
3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah;
halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
4. O Kunci Daud, datanglah, gapura sorga bukalah;
tutuplah jalan seteru, supaya s'lamat umatMu.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.
Yes 22:22
Why 3:7
5. O Tuhan Allah, datanglah, FirmanMu berkuasalah,
seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.Kel 19-20:21
Play - Selama Bumi Didiami [KJ.298]
1. Selama bumi didiami, berbunga t'rus, berbuah baik,
Engkau, ya Allah, Bapa kami; sembah syukur padaMu naik!
Kej 8:22
Im 26:4-5
Mzm 65:10-14
Mzm 67:7-8
2. Selama orang berbahasa dan bangsa-bangsa bertemu,
sabda kasihMu berkuasa dan nama Yesus disebut.
1 Kor 12:12-13
Gal 3:27-28
3. Burung di langit Kausuapi, bunga di ladang berseri;
tak usah kami pun kuatir: seluruh hidup Kauberi.
Mzm 147:9
Mat 6:25-34
4. Kaulah Terang dan Hidup kami; padaMu maut menyerah.
Kristuslah Roti yang sorgawi dan kami jadi TubuhNya.
Yoh 1:9
Yoh 8:12
2 Tim 1:10
Why 1:18
Yoh 6:32-58
Rm 12:5
5. Patut sujud segala mahluk yang hidup dari tanganMu;
ya Bapa, oleh hadiratMu harapan anakMu teguh.Mzm 104:27-28
Mzm 145:15-16
Yes 45:23
Why 4:11
Play - Tenanglah Kini Hatiku [KJ.410]
(
He Leadeth Me
)
1. Tenanglah kini hatiku: Tuhan memimpin langkahku.
Di tiap saat dan kerja tetap kurasa tanganNya.
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Mzm 23:3-4
Mzm 73:23
Yes 48:17
2. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.
3. Di malam yang gelap benar, di taman indah dan segar,
di taufan dan di laut tenang tetap tanganku dipegang.
4. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.
5. Tak kusesalkan hidupku, betapa juga nasibku,
sebab Engkau dekat, tanganMu kupegang erat.
6. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.
7. 'Pabila tamat tugasku, kaub'rikan kemenanganMu;
tak kutakuti maut eram, sebab tanganku Kaugenggam.
Mzm 23:4
8. Tuhanlah yang membimbingku; tanganku dipegang teguh.
Hatiku berserah penuh; tanganku dipegang teguh.Play - Tersembunyi Ujung Jalan [KJ.416]
1. Tersembunyi ujung jalan, hampir atau masih jauh;
'ku dibimbing tangan Tuhan ke neg'ri yang tak 'ku tahu.
Bapa, ajar aku ikut, pa juga maksudMu, tak bersangsi atau
Takut, beriman tetap teguh.
Kej 12:1
Mzm 73:23
Yes 48:17
Ibr 11:8-10
2. Meski langkahMu semua tersembunyi bagiku, hatiku
menurut jua dan memuji kasihMu. Meski kini tak 'ku nampak,
nanti 'ku berbagia, apabila t'rangMu tampak dengan kemuliaannya.
3. Tuhan, janganlah biarkan kutentukan nasibku. B'rilah hanya
kudengarkan keputusan hikmatMu. Aku ini pun selaku kanak-kanak
yang bebal. Bapa jua bimbing aku ke kehidupan kekal.
4. Dengan bapa aku maju dalam malam yang kelam
ke neg'ri yang tak kutahu dengan mata terpejam…Play - Tuhan, Pimpin AnakMu [KJ.413]
1. Tuhan, pimpin anakMu, agar tidak tersesat.
Akan jauhlah seteru, bila Kau tetap dekat
Mzm 23:3
Mzm 25:5
Mzm 73:23
Yes 48:17
Luk 15:3-7
1 Ptr 2:25
2. Tuhan pimpin! Arus hidup menderas;
Agar jangan 'ku sesat, pegang tanganku erat.
3. Hanya Dikau sajalah Perlindungan yang teguh.
Bila hidup menekan, Kau harapanku penuh.
4. Tuhan pimpin! Arus hidup menderas;
Agar jangan 'ku sesat, pegang tanganku erat.
5. Sampai akhir hidupku, Tuhan, pimpin 'ku terus.
K'lak kupuji, kusembah Kau Tuhanku Penebus.
6. Tuhan pimpin! Arus hidup menderas;
Agar jangan 'ku sesat, pegang tanganku erat.Play - Ya Tuhan, Hari T'lah Berakhir [KJ.328]
1. Ya Tuhan, hari t'lah berakhir, Kau ganti malam yang teduh;
pujian pagi kami ganti pujian malam bagiMu.
Mzm 113:3
Mal 1:11
2. Syukur! GerejaMu berjaga menurut jam gilirannya, tetap
umatMu beribadah seputar bola dunia.
3. Berurut pulau dan benua menyambut fajar yang cerah,
tak putus umatMu semua bersilih-ganti menyembah.
4. Di sini hari sudah lalu, di sana pagi merekah:
selalu oleh suara baru karyaMu dimuliakanlah!
5. Sedangkan kuasa dunia goncang, kekal, ya Tuhan, takhtaMu;
akhirnya bangsa-bangsa datang menyambut KerajaanMu.Mzm 46:7-8
Yes 45:23-24
Why 21:24
Play - Yesus, Pimpin Langkahku [KJ.414]
Hymns
Isaiah 44:24--48:22
-
[Isa 45:8] Rorate
Rorate coeli desuper!
Heavens, distil your balmy showers;
For now is risen the bright Daystar,
From the rose Mary, flower of flowers:
The clear Sun, whom no cloud devours,
Surmounting Phoebus in the east,
Is comen of His heav’nly towers,
Et nobis puer natus est.Sinners be glad, and penance do,
And thank your Maker heartfully;
For He that ye might not come to,
To you is comen, fully humbly,
Your soulès with His blood to buy,
And loose you of the fiend’s arrest,
And only of His own mercy;
Pro nobis puer natus est.Celestial fowlès in the air,
Sing with your notès upon the height,
In firthès and in forests fair
Be mirthful now at all your might;
For passèd is your dully night;
Aurora has the cloudès pierced,
The sun is risen with gladsome light,
Et nobis puer natus est.Sing, heaven imperial, most of height,
Regions of air make harmony,
All fish in flood and fowl of flight,
Be mirthful and make melody;
All Gloria in excelsis cry,
Heaven, earth, sea, man, bird and beast;
He that is crowned above the sky
Pro nobis puer natus est.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 45:18] Great Former Of This Various Frame
Great Former of this various frame,
Our souls adore Thine awful Name;
And bow and tremble while they praise
The Ancient of eternal days.Thou, Lord, with unsurprised survey,
Saw’st nature rising yesterday;
And, as tomorrow, shall Thine eye
See earth and stars in ruin lie.Beyond an angel’s vision bright,
Thou dwell’st in self existent light;
Which shines, with undiminished ray,
While suns and worlds in smoke decay.Our days a transient period run,
And change with every circling sun;
And, in the firmest state we boast,
A moth can crush us into dust.But let the creatures fall around;
Let death consign us to the ground;
Let the last general flame arise,
And melt the arches of the skies:Calm as the summer’s ocean, we
Can all the wreck of nature see,
While grace secures us an abode,
Unshaken as the throne of God.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 45:22] There Is Life For A Look
There is life for a look at the Crucified One,
There is life at this moment for thee;
Then look, sinner, look unto Him and be saved,
Unto Him Who was nailed to the tree.Refrain
Look! look! look and live!
There is life for a look at the Crucified One,
There is life at this moment for thee.Oh, why was He there as the Bearer of sin,
If on Jesus thy guilt was not laid?
Oh, why from His side flowed the sin-cleansing blood,
If His dying thy debt has not paid?Refrain
It is not thy tears of repentance or prayers,
But the blood, that atones for the soul;
On Him, then, who shed it, thou mayest at once
Thy weight of iniquities roll.Refrain
Then doubt not thy welcome, since God has declared
There remaineth no more to be done;
That once in the end of the world He appeared,
And completed the work He begun.Refrain
Then take with rejoicing from Jesus at once
The life everlasting He gives;
And know with assurance thou never canst die,
Since Jesus, thy righteousness, lives.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Isa 46:4] Safe In Jehovah’s Keeping
Safe in Jehovah’s keeping,
Led by His glorious arm,
God is Himself my refuge,
A present help from harm.
Fears may at times distress me,
Griefs may my soul annoy;
God is my strength and portion,
God my exceeding joy.Refrain
Safe in Jehovah’s keeping,
Led by His glorious arm,
God is Himself my refuge,
A present help from harm.Safe in Jehovah’s keeping,
Safe in temptation’s hour,
Safe in the midst of perils,
Kept by Almighty power.
Safe when the tempest rages,
Safe though the night be long;
E’en when my sky is darkest
God is my strength and song.Refrain
Sure is Jehovah’s promise,
Naught can my hope assail;
Here is my soul’s sure anchor,
Entered within the veil.
Blest in His love eternal,
What can I want beside!
Safe through the blood that cleanseth,
Safe in the Christ that died.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Isa 47:4] Now Hail We Our Redeemer
Now hail we our Redeemer,
Eternal Son of God,
Born in the flesh to save us,
And cleanse us in His blood.
The Morning Star ascendeth,
Light to the world He lendeth,
Our Guide in grief and gloom.A man, of God begotten,
Brought in the age of grace;
Lo, all the earth is radiant
With light, and hope, and peace.
Our prison He demolished,
Death’s power He abolished,
And opened Heaven’s gate.O Jesus, grant us mercy,
And grace on us bestow,
To walk by Thine own guidance,
Thy saving truth to know.
For Thee our hearts are yearning,
From worldly pleasures turning
Unto Thy righteousness.Into Thy hand the Father
Gave all, that we might be
In bonds of faith united,
And dedicate to Thee,
A people through Thy merit
Entitled to inherit
Thy realm eternally.Play source: Cyberhymnal