Kidung Jemaat
Psalms 46:7
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250a]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
Mzm 18
Mzm 46
Mzm 144:1-2
1 Ptr 5:8-11
Luk 10:18
Yoh 12:31
Ibr 2:14-15
1 Ptr 5:8
Why 13
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!Yoh 16:33
Mzm 24:10
Ef 1:20-22
Kol 2:15
Why 17:14
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Mzm 118:6
Rm 8:31
Mat 5:3, 10
Ibr 12:28
Yak 2:5
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250b]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan! - Batu Penjuru G'reja [KJ.252]
1. Batu penjuru G'reja dan Dasar yang esa, yaitu
Yesus Kristus, Pendiri umatNya. Dengan kurban darahNya
Gereja ditebus; baptisan dan firmanNya membuatNya kudus.Mzm 118:22
Yes 28:16
1 Kor 3:10-11
Ef 2:20
1 Ptr 2:6-7
Ibr 9:14
1 Ptr 1:18-19
Why 5:9
Ef 5:25-27
2. Terpanggil dari bangsa seluruh dunia, manunggallah Gereja
ber-Tuhan Yang Esa. Aneka kurnianya, esa baptisannya,
esa perjamuannya, esa harapannya.
Rm 12:4-5
1 Kor 12:4
Ef 4:3-7
1 Kor 10:16-17
3. Dilanda perpecahan dan faham yang sesat. Jemaat diresahkan
tekanan yang berat. Kaum kudus menyerukan, "Berapa lamakah?"
Akhirnya malam duka diganti t'rang cerah.
1 Kor 11:18-19
Ef 4:14
Why 6:9-10
4. Gereja takkan punah selama-lamanya, dibimbing tangan Tuhan,
dibela kasihNya. Ditantang pengkhianat dan banyak musuhnya,
dan bertahanlah jemaat dan jaya mulia.
Mzm 46
Mat 16:18
5. Di dalam pencobaan dan perjuangannya dinantikan zaman
sejahtera baka. Di mata tercerminkan Gereja yang menang
mencapai perhentian sentosa cemerlang.
Tit 2:13
Yak 5:7-8
2 Ptr 3:10-13
Why 12:11
Ibr 4:9-10
6. Gereja yang di sorga dan yang di dunia bersatu dalam Tuhan,
Ketiga Yang Esa Ya Tuhan, b'ri anug'rah supaya kami pun
Engkau tempatkan juga kekal dirumahMu.Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Di Badai Topan Dunia [KJ.440]
(
A Shelter in the Time of Storm /
The Lords Our Rock
)
1. Di badai topan dunia Tuhanlah Perlindunganmu;
kendati goncang semesta, Tuhanlah Perlindunganmu!
Mzm 18:3
Mzm 46
Mzm 91
Mzm 93
2. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
3. Baik siang maupun malam g'lap, Tuhanlah Perlindunganmu;
niscaya takutmu lenyap, Tuhanlah perlindunganmu!
Mzm 121:6
4. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
5. Dan biar badai menyerang, Tuhanlah Perlindunganmu;
padaNya kau tetap tent'ram, Tuhanlah Perlindunganmu!
6. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
7. Ya Gunung Batu yang tetap, Engkaulah Perlindunganku;
di tiap waktu dan tempat Engkaulah Perlindunganku!
8. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.Play - Harap Akan Tuhan [KJ.445]
1. Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan
dalam susahmu. Jangan resah, tabah berserah,
kar'na habis malam pagi merekah. Dalam derita
dan kemelut Tuhan yang setia, Penolongmu!
2. Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan
dalam susahmu. Walau sendu, hatimu remuk,
Tuhan mengatasi tiap kemelut. Ya Tuhan, tolong
'ku yang lemah: setiaMu kokoh selamanya!3. Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan
dalam susahmu. Jalan sedih nanti berhenti;
Yesus memberikan hidup abadi. Habis derita di dunia,
purna sukacita. Haleluya!Play - Kaulah, ya Tuhan, Surya Hidupku [KJ.405]
(
Be Thou My Vision
)
1. Kaulah, ya Tuhan, Surya hidupku; asal Kau ada, yang lain
tak perlu. Siang dan malam Engkau kukenang; di hadiratMu
jiwaku tenang!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 8:12
2. Kaulah Hikmatku, Firman hidupku; Kau besertaku dan 'ku
besertaMu. Engkau Bapaku, aku anakMu; denganMu, Tuhan,
'ku satu penuh.
Yoh 6:68
Rm 8:14-16
Gal 4:6
Yoh 17:21
3. Kaulah bagiku tempat berteduh; Kaulah perisai dan benteng
teguh. Sukacitaku kekal dalamMu; Kuasa sorgawi,
Engkau kuasaku!
Mzm 18:3
Mzm 46:8, 12
Mzm 91:2
4. Tak kuhiraukan pujian fana; hanya Engkaulah pusaka
baka! Raja di sorga, Engkau bagiku harta abadi, bahagia penuh!
Flp 3:7
Mzm 16:5
Mzm 73:26
5. Bila saatnya 'ku menang, t'rimalah daku di sorga cerlang!
Apa pun kini hendak kutemu, Kaulah, ya Tuhan, Surya hidupku!Why 22:4
Play - Maju, Laskar Kristus [KJ.339]
(
Onward, Christian Soldiers
)
1. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap! Rajamu sendiri jalan di depan; majulah,
iringi panji cemerlang!
2 Kor 2:14
Ul 31:8
Yes 45:2
2. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!3. Saat dianjungkan panji Penebus, kuasa Iblis mundur, dikalahkan
t'rus. Goncanglah neraka, kar'na mendengar sorak-soraianmu
nyaring menggegar.
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
Why 12:9
Yes 14:9
4. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
5. Bagai laskar jaya G'reja maju t'rus di jejak teladan saksi yang kudus.
Kita satu tubuh yang kudus dan am; satu pengharapan, satu pun iman.
Ibr 12:1
Ibr 13:7
Ef 4:3-6
6. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
7. Kuasa duniawi timbul-tenggelam, tapi G'reja Kristus takkan terbenam!
Alam maut tak sanggup menjatuhkannya: Kristus memenuhi isi janjiNya.
Mzm 46:7-8
Dan 2:37-44
Mat 16:18
8. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
9. Kar'na itu, maju! Ikut salib t'rus, turutlah memuji Raja Penebus:
"Hormat, kemuliaan, Tuhan, t'rimalah!" Insan dan malaikat sujud menyembah.
Why 5:11-13
10. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!Play - Ya Tuhan, Hari T'lah Berakhir [KJ.328]
1. Ya Tuhan, hari t'lah berakhir, Kau ganti malam yang teduh;
pujian pagi kami ganti pujian malam bagiMu.
Mzm 113:3
Mal 1:11
2. Syukur! GerejaMu berjaga menurut jam gilirannya, tetap
umatMu beribadah seputar bola dunia.
3. Berurut pulau dan benua menyambut fajar yang cerah,
tak putus umatMu semua bersilih-ganti menyembah.
4. Di sini hari sudah lalu, di sana pagi merekah:
selalu oleh suara baru karyaMu dimuliakanlah!
5. Sedangkan kuasa dunia goncang, kekal, ya Tuhan, takhtaMu;
akhirnya bangsa-bangsa datang menyambut KerajaanMu.Mzm 46:7-8
Yes 45:23-24
Why 21:24
Play
Psalms 46:11
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250a]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
Mzm 18
Mzm 46
Mzm 144:1-2
1 Ptr 5:8-11
Luk 10:18
Yoh 12:31
Ibr 2:14-15
1 Ptr 5:8
Why 13
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!Yoh 16:33
Mzm 24:10
Ef 1:20-22
Kol 2:15
Why 17:14
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Mzm 118:6
Rm 8:31
Mat 5:3, 10
Ibr 12:28
Yak 2:5
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250b]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan! - Batu Penjuru G'reja [KJ.252]
1. Batu penjuru G'reja dan Dasar yang esa, yaitu
Yesus Kristus, Pendiri umatNya. Dengan kurban darahNya
Gereja ditebus; baptisan dan firmanNya membuatNya kudus.Mzm 118:22
Yes 28:16
1 Kor 3:10-11
Ef 2:20
1 Ptr 2:6-7
Ibr 9:14
1 Ptr 1:18-19
Why 5:9
Ef 5:25-27
2. Terpanggil dari bangsa seluruh dunia, manunggallah Gereja
ber-Tuhan Yang Esa. Aneka kurnianya, esa baptisannya,
esa perjamuannya, esa harapannya.
Rm 12:4-5
1 Kor 12:4
Ef 4:3-7
1 Kor 10:16-17
3. Dilanda perpecahan dan faham yang sesat. Jemaat diresahkan
tekanan yang berat. Kaum kudus menyerukan, "Berapa lamakah?"
Akhirnya malam duka diganti t'rang cerah.
1 Kor 11:18-19
Ef 4:14
Why 6:9-10
4. Gereja takkan punah selama-lamanya, dibimbing tangan Tuhan,
dibela kasihNya. Ditantang pengkhianat dan banyak musuhnya,
dan bertahanlah jemaat dan jaya mulia.
Mzm 46
Mat 16:18
5. Di dalam pencobaan dan perjuangannya dinantikan zaman
sejahtera baka. Di mata tercerminkan Gereja yang menang
mencapai perhentian sentosa cemerlang.
Tit 2:13
Yak 5:7-8
2 Ptr 3:10-13
Why 12:11
Ibr 4:9-10
6. Gereja yang di sorga dan yang di dunia bersatu dalam Tuhan,
Ketiga Yang Esa Ya Tuhan, b'ri anug'rah supaya kami pun
Engkau tempatkan juga kekal dirumahMu.Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Di Badai Topan Dunia [KJ.440]
(
A Shelter in the Time of Storm /
The Lords Our Rock
)
1. Di badai topan dunia Tuhanlah Perlindunganmu;
kendati goncang semesta, Tuhanlah Perlindunganmu!
Mzm 18:3
Mzm 46
Mzm 91
Mzm 93
2. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
3. Baik siang maupun malam g'lap, Tuhanlah Perlindunganmu;
niscaya takutmu lenyap, Tuhanlah perlindunganmu!
Mzm 121:6
4. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
5. Dan biar badai menyerang, Tuhanlah Perlindunganmu;
padaNya kau tetap tent'ram, Tuhanlah Perlindunganmu!
6. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.
7. Ya Gunung Batu yang tetap, Engkaulah Perlindunganku;
di tiap waktu dan tempat Engkaulah Perlindunganku!
8. Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, di dunia, di dunia;
Ya, Yesus Gunung Batu di dunia, tempat berlindung yang teguh.Play - Harap Akan Tuhan [KJ.445]
1. Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan
dalam susahmu. Jangan resah, tabah berserah,
kar'na habis malam pagi merekah. Dalam derita
dan kemelut Tuhan yang setia, Penolongmu!
2. Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan
dalam susahmu. Walau sendu, hatimu remuk,
Tuhan mengatasi tiap kemelut. Ya Tuhan, tolong
'ku yang lemah: setiaMu kokoh selamanya!3. Harap akan Tuhan, hai jiwaku! Dia perlindungan
dalam susahmu. Jalan sedih nanti berhenti;
Yesus memberikan hidup abadi. Habis derita di dunia,
purna sukacita. Haleluya!Play - Kaulah, ya Tuhan, Surya Hidupku [KJ.405]
(
Be Thou My Vision
)
1. Kaulah, ya Tuhan, Surya hidupku; asal Kau ada, yang lain
tak perlu. Siang dan malam Engkau kukenang; di hadiratMu
jiwaku tenang!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 8:12
2. Kaulah Hikmatku, Firman hidupku; Kau besertaku dan 'ku
besertaMu. Engkau Bapaku, aku anakMu; denganMu, Tuhan,
'ku satu penuh.
Yoh 6:68
Rm 8:14-16
Gal 4:6
Yoh 17:21
3. Kaulah bagiku tempat berteduh; Kaulah perisai dan benteng
teguh. Sukacitaku kekal dalamMu; Kuasa sorgawi,
Engkau kuasaku!
Mzm 18:3
Mzm 46:8, 12
Mzm 91:2
4. Tak kuhiraukan pujian fana; hanya Engkaulah pusaka
baka! Raja di sorga, Engkau bagiku harta abadi, bahagia penuh!
Flp 3:7
Mzm 16:5
Mzm 73:26
5. Bila saatnya 'ku menang, t'rimalah daku di sorga cerlang!
Apa pun kini hendak kutemu, Kaulah, ya Tuhan, Surya hidupku!Why 22:4
Play
Hymns
Psalms 84:8
-
[Psa 84:8] Inspirer And Hearer Of Prayer
Inspirer and hearer of prayer,
Thou Shepherd and Guardian of Thine,
My all to Thy covenant care,
I, sleeping or waking, resign.If Thou art my Shield and my Sun,
The night is no darkness to me;
And, fast as my minutes roll on,
They bring me but nearer to Thee.A sovereign Protector I have,
Unseen, yet for ever at hand;
Unchangeably faithful to save,
Almighty to rule and command.His smiles and His comforts abound,
His grace, as the dew, shall descend;
And walls of salvation surround
The soul He delights to defend.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 84:8] Lord God Of Hosts, In Mercy
Lord God of hosts, in mercy
My supplication hear;
Almighty and all faithful,
Our fathers’ God, give ear.
Our Shield and great Defender,
No longer hide Thy face,
But look upon Thy servant,
Anointed by Thy grace.In Thy blest courts to worship,
My God, a single day
Is better than a thousand
While far from Thee I stray.
Though in a lowly station,
The service of my Lord
I choose above all pleasures
That sinful ways afford.A sun and shield forever
Is God, the Lord Most High,
To those who walk uprightly
No good will He deny.
His saints, His grace receiving,
Shall soon His glory see;
O Lord of hosts, most blessèd
Are they that trust in Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Psa 84:8] O Lord Of Hosts, To Thee I Cry
O Lord of hosts, to Thee I cry,
Our fathers’ God, to Thee;
Let my petition reach Thine ear,
My prayer accepted be.
O God our Shield, look Thou on us,
Reveal Thyself in grace,
And let Thine own anointed one
Behold Thee face to face.A single day within Thy courts,
Where I Thy beauty see,
Is better than a thousand days,
My God, apart from Thee.
A lowly station in Thy house
Were dearer to my heart
Than in the tents of wickedness
To claim the chiefest part.A Sun and Shield is God, the Lord,
To lighten and defend;
The Lord to such as look to Him
Will grace and glory send.
To those that walk in righteousness
No good will He deny.
O Lord of hosts, how blest are they
Who on Thy grace rely!Play source: Cyberhymnal
Genesis 32:24-29
-
[Gen 32:24] Come, O Thou Traveler Unknown
Come, O thou Traveler unknown,
Whom still I hold, but cannot see!
My company before is gone,
And I am left alone with Thee;
With Thee all night I mean to stay,
And wrestle till the break of day.I need not tell Thee who I am,
My misery and sin declare;
Thyself hast called me by my name,
Look on Thy hands, and read it there;
But who, I ask Thee, who art Thou?
Tell me Thy name, and tell me now.In vain Thou strugglest to get free,
I never will unloose my hold!
Art Thou the Man that died for me?
The secret of Thy love unfold;
Wrestling, I will not let Thee go,
Till I Thy name, Thy nature know.Wilt Thou not yet to me reveal
Thy new, unutterable Name?
Tell me, I still beseech Thee, tell;
To know it now resolved I am;
Wrestling, I will not let Thee go,
Till I Thy Name, Thy nature know.’Tis all in vain to hold Thy tongue
Or touch the hollow of my thigh;
Though every sinew be unstrung,
Out of my arms Thou shalt not fly;
Wrestling I will not let Thee go
Till I Thy name, Thy nature know.What though my shrinking flesh complain,
And murmur to contend so long?
I rise superior to my pain,
When I am weak, then I am strong
And when my all of strength shall fail,
I shall with the God-man prevail.My strength is gone, my nature dies,
I sink beneath Thy weighty hand,
Faint to revive, and fall to rise;
I fall, and yet by faith I stand;
I stand and will not let Thee go
Till I Thy Name, Thy nature know.Yield to me now, for I am weak,
But confident in self-despair;
Speak to my heart, in blessings speak,
Be conquered by my instant prayer;
Speak, or Thou never hence shalt move,
And tell me if Thy Name is Love.’Tis Love! ’tis Love! Thou diedst for me!
I hear Thy whisper in my heart;
The morning breaks, the shadows flee,
Pure, universal love Thou art;
To me, to all, Thy bowels move;
Thy nature and Thy Name is Love.My prayer hath power with God; the grace
Unspeakable I now receive;
Through faith I see Thee face to face,
I see Thee face to face, and live!
In vain I have not wept and strove;
Thy nature and Thy Name is Love.I know Thee, Savior, who Thou art.
Jesus, the feeble sinner’s friend;
Nor wilt Thou with the night depart.
But stay and love me to the end,
Thy mercies never shall remove;
Thy nature and Thy Name is Love.The Sun of righteousness on me
Hath rose with healing in His wings,
Withered my nature’s strength; from Thee
My soul its life and succor brings;
My help is all laid up above;
Thy nature and Thy Name is Love.Contented now upon my thigh
I halt, till life’s short journey end;
All helplessness, all weakness I
On Thee alone for strength depend;
Nor have I power from Thee to move:
Thy nature, and Thy name is Love.Lame as I am, I take the prey,
Hell, earth, and sin, with ease o’ercome;
I leap for joy, pursue my way,
And as a bounding hart fly home,
Through all eternity to prove
Thy nature and Thy Name is Love.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 32:26] I Would Not Be Denied
When pangs of death seized on my soul,
Unto the Lord I cried;
Till Jesus came and made me whole,
I would not be denied.Refrain
I would not be denied,
I would not be denied,
Till Jesus came and made me whole,
I would not be denied.As Jacob in the days of old,
I wrestled with the Lord;
And instant, with a courage bold,
I stood upon His Word.Refrain
Old Satan said my Lord was gone
And would not hear my prayer;
But praise the Lord, the work is done,
And Christ the Lord is here.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Gen 32:26] Lord, I Cannot Let Thee Go
Lord, I cannot let Thee go,
[originally, Nay, I cannot let Thee go]
Till a blessing Thou bestow:
Do not turn away Thy face,
Mine’s an urgent, pressing case.Dost Thou ask me who I am?
Ah! my Lord, Thou know’st my name;
Yet the question gives a plea
To support my suit with Thee.Thou didst once a wretch behold,
In rebellion blindly bold,
Scorn Thy grace, Thy power defy:
That poor rebel, Lord, was I.Once a sinner, near despair,
Sought Thy mercy seat by prayer;
Mercy heard, and set him free:
Lord, that mercy came to me.Many days have passed since then,
Many changes I have seen;
Yet have been upheld till now;
Who could hold me up but Thou?Thou hast helped in every need;
This emboldens me to plead:
After so much mercy past,
Canst Thou let me sink at last?No, I must maintain my hold;
’Tis Thy goodness makes me bold;
I can no denial take,
When I plead for Jesus’ sake.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 32:26] My God, I Know, I Feel Thee Mine
My God! I know, I feel Thee mine,
And will not quit my claim,
Till all I have is lost in Thine,
And all renewed I am.I hold Thee with a trembling hand,
But will not let Thee go,
Till steadfastly by faith I stand,
And all Thy goodness know.When shall I see the welcome hour,
That plants my God in me!
Spirit of health, and life, and power,
And perfect liberty!Jesus, Thine all victorious love
Shed in my heart abroad;
Then shall my feet no longer rove,
Rooted and fixed in God.Love only can the conquest win,
The strength of sin subdue,
(My own unconquerable sin)
And form my soul anew.Love can bow down the stubborn neck,
The stone to flesh convert,
Soften, and melt, and pierce, and break
An adamantine heart.O that in me the sacred fire
Might now begin to glow,
Burn up the dross of base desire,
And make the mountains flow!O that it now from heaven might fall,
And all my sins consume!
Come, Holy Ghost, for Thee I call,
Spirit of burning, come!Refining fire, go through my heart,
Illuminate my soul;
Scatter Thy life through every part,
And sanctify the whole.No longer then my heart shall mourn,
While, purified by grace,
I only for His glory burn,
And always see His face.My steadfast soul, from falling free,
Shall then no longer move;
But Christ be all the world to me,
And all my heart be love.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 32:26] Shepherd Divine, Our Wants Relieve
Shepherd divine, our wants relieve
In this our evil day,
To all Thy tempted followers give
The power to watch and pray.Long as our fiery trials last,
Long as the cross we bear,
O let our souls on Thee be cast
In never ceasing prayer!The Spirit of interceding grace
Give us in faith to claim;
To wrestle till we see Thy face,
And know Thy hidden Name.Till thou Thy perfect love impart,
Till thou thyself bestow,
Be this the cry of every heart,
“I will not let Thee go:“I will not let Thee go, unless
Thou tell Thy name to me,
With all Thy great salvation bless,
And make me all like Thee:“Then let me on the mountain top
Behold Thy open face,
Where faith in sight is swallowed up,
And prayer in endless praise.”Play source: Cyberhymnal