Kidung Jemaat
Genesis 28:1-22
- Makin Dekat, Tuhan [KJ.401]
(
Nearer, My God, to Thee
)
1. Makin dekat, Tuhan, kepadaMu; walaupun
saliblah mengangkatku, inilah laguku: Dekat kepadaMu;
Makin dekat, Tuhan, kepadaMu.
2. Berbantal batu pun 'ku mau rebah, bagai musafir
yang lunglai, lelah, asal di mimpiku dekat kepadaMu;
makin dekat, Tuhan, kepadaMu.
Kej 28:10-22
3. Buatlah tanggaMu tampak jelas, dan para malakMu
yang bergegas mengimbau diriku dekat kepadaMu;
makin dekat, Tuhan, kepadaMu.
4. Batu deritaku 'kan kubentuk menjadi Betelku,
kokoh teguh. Jiwaku berseru, dekat kepadaMu;
makin dekat, Tuhan, kepadaMu.Play - Sekarang, Tuhanku [KJ.128]
Genesis 2:1
- Pada Mulanya [KJ.69]
1. Pada mulanya gelap semuanya, sunyi senyaplah samudera.
Allah bersabda: terang bercahya; hari pertama di dunia.
2. Pada mulanya belum ada langit; atas dan bawah tercampurlah.
Allah bersabda: bentangan pun jadi; hari kedua di dunia.
3. Pada mulanya belum ada tanah yang menumbuhkan tanamannya.
Allah bersabda: terciptalah darat; hari ketiga di dunia.
4. Pada mulanya belum ada surya, bulan dan bintang dan masanya.
Allah bersabda membuat semua; hari keempat di dunia.
5. Pada mulanya belum ada ikan, burung bersayap belum pernah.
Allah bersabda: segala tercipta; hari kelima di dunia.
6. Pada mulanya belum ada hewan yang menemani manusia.
Allah bersabda menjadikan insan; hari keenam di dunia.
7. Pada mulanya semua terjadi: langit dan bumi dan isinya.
Allah Pencipta telah memberkati hari ketujuh di dunia.Play - Takkah Patut Ku Bernyanyi [KJ.290]
1. Takkah patut 'ku bernyanyi syukur bagi Tuhanku,
kar'na rahmat tak berbanding yang melimpah selalu?
Memang sungguh dan setia, tak terhingga kasihNya
Dan kekal bimbinganNya bagi yang mengabdi Dia.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap.
Ibr 1:11
2. Bagai burung rajawali melindungi anaknya Tuhan pun
berkali-kali t'lah menolong hambaNya. Semenjak dikandung
ibu, waktu aku dibentuk, dan sepanjang umurku ditanganNya
aku hidup. Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Kel 19:4
Ul 32:11-12
Mzm 139:13-15
3. Bahkan PutraNya sendiri rela diserahkanNya; ditebusNya aku ini
oleh kuasa darahNya. Sungguh aku takkan mampu, wahai Sumber
kurnia, dengan rohku yang lemah mengerti kedalamanMu.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!Yoh 3:16
Rm 8:32
Rm 3:25
Ibr 9:11-14
1 Kor 2:10-11
4. Dalam dunia' ku dikawal oleh Roh dan FirmanNya yang menuntun
dari awal aku dalam t'rang baka, hingga hatiku percaya makin kuat
dan teguh, bahwa kuasa seteru, maut dan Iblis, tak berdaya.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Rm 8:14
Yoh 16:13
1 Kor 15:54-56
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Langit, bumi, segalanya diciptakan bagiku; kutemukan semuanya
menyenangkan hatiku. Hewan, unggas dan tumbuhan, darat, laut,
udara pun jadi rahmat bagiku yang kudapat dari TuhanKej 1-2
Mzm 8:7-9
Play - Tuhan, Pencipta Semesta [KJ.289]
1. Tuhan, Pencipta semesta, Kaulah Yang Mahamulia;
sungguh besar karunia yang Kauberi.
Why 4:11
2. KasihMu nyata terjelma di sinar surya yang cerah,
di sawah dan tuaiannya yang Kauberi.
Kej 8:22
Mzm 65:10-14
Mzm 67:7-8
3. Puji syukur terimalah atas berkat anugerah
di rumah yang sejahtera yang Kauberi.
4. Kau merelakan Put'raMu, supaya dunia ditebus;
denganNya kurnia penuh t'lah Kuberi.
Rm 8:32
Ef 1:7, 14
5. Kau mencurahkan Roh Kudus dengan segala
yang perlu: hidup, kuasa, kasihMu Engkau beri.
Gal 5:22-23
6. Tidak terbalas kurnia, ampunan dosa dunia
dan pengharapan yang baka yang Kauberi.
Mzm 116:12
Mi 6:6
1 Yoh 2:2
7. Hilanglah harta yang fana; yang kami cari hanyalah
harta sorgawi yang baka yang Kauberi.
Mat 6:19-21
8. Pemb'rian kami s'lamanya dari tanganMu asalnya;
yang Kauterima itulah yang Kauberi.
1 Taw 29:13-14
9. Terima hormat dan sembah, terima hidup dan kerja
serta sekalian benda yang Kauberi.Why 5:12-13
Play
John 15:1
- Biar'Ku Tumbuh di BatangMu [KJ.309]
1. Biar 'ku tumbuh di batangMu, ya Pokok Anggur yang benar,
supaya Kau hidupkan daku menjadi ranting yang segar.
Jika Engkau beri berkat, aku berbuah yang lebat.
2. Tak mungkin aku 'kan mandiri, aku lemah di luarMu.
Hanya di dalammu sendiri limpahlah hidup bagiku.
OlehMu buahku lebat; yang tak berbuah dikerat.
Yoh 15:16
Gal 5:22-23
Yak 3:17-18
3. DenganMu saja 'ku bersatu, tak tercerai sesaat pun.
KasihMu pandu di jalanku; 'ku hidup oleh hidupMu.
Dengan salibMu 'ku menang, jikalau Kauberi terang.
4. Diriku milikMu abadi, Engkau tumbuhkan imanku.
Yang dalam aku Kaumulai Kausempurnakan bagiMu.
OlehMu kuncup merekah, hingga berbuah yang lebat.Play - Kami Berdoa, Ya Roh Kudus [KJ.230]
1. Kami berdoa, ya Roh Kudus, iman kami asuhlah terus;
dalam kegelapan terangi kami sampai masuk damai abadi.
Tolong kami!
Ef 1:17-18
Ef 3:16-19
2. Cahya Ilahi, pancarkanlah kasih Kristus dalam dunia,
agar kami tinggal di dalam Dia yang membuka sorga ceria.
Tolong kami!
Yoh 15:1-8
3. Maha Pengasih, kobarkanlah api suci dan baka,
agar kami hidup dengan sesama dalam damai dan kasih Allah.
Tolong kami!
Ef 4:2-3
4. Maha Penghibur, kuatkanlah hati kami, agar tak resah;
dalam menghadapi kuasa maut, bersamaMu kami tak takut.
Tolong kami!Yoh 14:16, 26
Yoh 15:26
Play - Majulah, Majulah [KJ.253]
1. Majulah, majulah, maju dalam t'rang permai dan nyalakanlah
pelita menantikan Mempelai; sumber Hidup hanya Dia.
Umat Tuhan, masuk pintuNya, majulah, majulah!
Yes 60:1
Mat 25:1-13
Mzm 118:20
Mat 7:13-14
Yoh 10:7-9
Why 3:8
2. Tabahlah, tabahlah, tabah tanpa mengeluh; tanggunglah cerca dan duka,
taat sampai ajalmu. Lihat tajuk kehidupan;
biar Iblis datang menerpa, tabahlah, tabahlah!
2 Kor 1:6
Ef 6:10-13
Ibr 12:1-3
1 Ptr 2:21-23
1 Ptr 5:4, 8
Why 2:10
3. Tolaklah, tolaklah tolak rayu dunia yang mencoba memegahkan
dikau oleh hartanya; jangan pandang kesenangan:
janji Iblis dan godaannya tolaklah, tolaklah!
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 1:2-4
Ef 4:27
Yak 4:7
4. Ujilah, ujilah, ujilah setiap roh yang memikat kiri kanan
untuk menyesatkanmu. Ikut Bintang Pengharapan,
tapi yang tersamar nampaknya ujilah, ujilah!
1 Yoh 4:1
5. Tumbuhlah, tumbuhlah, tumbu dalam Tuhanmu: Roh dan Hidup kauseraplah;
jangan maut kautempuh. Subur oleh kuasa Allah
bagai carang hijau s'lamanya tumbuhlah, tumbuhlah!Yoh 15:1-8
Ef 4:15
Kol 1:10-11
Kol 2:19
2 Ptr 3:18
Play - T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play - Tinggallah dalam Yesus [KJ.356]
1. Tinggallah dalam Yesus, jadilah muridNya, b'lajarlah
Firman Tuhan, taat kepadanya. Tinggallah dalam Yesus,
Andalkan kuasaNya. Dialah Pokok yang benar, kitalah rantingNya.
2. Kita sebagai ranting pasti berbuahlah, asal dengan setia
tinggal di dalamNya. Tinggallah dalam Yesus, muliakan namaNya:
hidup berlimpah kurnia hanya di dalamNya!Play
Hymns
Genesis 28:1-22
-
[Gen 28:11] Nearer, My God, To Thee
Nearer, my God, to Thee, nearer to Thee!
E’en though it be a cross that raiseth me,
Still all my song shall be, nearer, my God, to Thee.Refrain
Nearer, my God, to Thee,
Nearer to Thee!Though like the wanderer, the sun gone down,
Darkness be over me, my rest a stone.
Yet in my dreams I’d be nearer, my God to Thee.Refrain
There let the way appear, steps unto Heav’n;
All that Thou sendest me, in mercy given;
Angels to beckon me nearer, my God, to Thee.Refrain
Then, with my waking thoughts bright with Thy praise,
Out of my stony griefs Bethel I’ll raise;
So by my woes to be nearer, my God, to Thee.Refrain
Or, if on joyful wing cleaving the sky,
Sun, moon, and stars forgot, upward I’ll fly,
Still all my song shall be, nearer, my God, to Thee.Refrain
There in my Father’s home, safe and at rest,
There in my Savior’s love, perfectly blest;
Age after age to be, nearer my God to Thee.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:11] We Are Climbing Jacob’s Ladder
We are climbing Jacob’s ladder,
We are climbing Jacob’s ladder,
We are climbing Jacob’s ladder,
Soldiers of the cross.Every round goes higher, higher,
Every round goes higher, higher,
Every round goes higher, higher,
Soldiers of the cross.Sinner, do you love my Jesus?
Sinner, do you love my Jesus?
Sinner, do you love my Jesus?
Soldiers of the cross.If you love Him, why not serve Him?
If you love Him, why not serve Him?
If you love Him, why not serve Him?
Soldiers of the cross.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:15] I Want Jesus To Walk With Me
I want Jesus to walk with me,
I want Jesus to walk with me;
All along my pilgrim journey,
Lord, I want Jesus to walk with me.In my trials, Lord, walk with me;
In my trials, Lord, walk with me;
When my heart is almost breaking,
Lord, I want Jesus to walk with me.When I’m in trouble, Lord, walk with me;
When I’m in trouble, Lord, walk with me;
When my head is bowed in sorrow,
Lord, I want Jesus to walk with me.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:17] Blest Hour, When Mortal Man Retires
Blest hour, when mortal man retires
To hold communion with his God;
To send to Heaven his warm desires,
And listen to the sacred word.Blest hour, when God Himself draws nigh,
Well pleased His people’s voice to hear;
To hush the penitential sigh,
And wipe away the mourner’s tear.Blest hour, for, when the Lord resorts,
Foretastes of future bliss are given;
And mortals find His earthly courts
The house of God, the gate of Heaven.Hail, peaceful hour! supremely blest
Amid the hours of worldly care;
The hour that yields the spirit rest,
That sacred hour, the hour of prayer.And when my hours of prayer are past,
And this frail tenement decays,
Then may I spend in Heaven at last
A never-ending hour of praise.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:17] How Awesome Is This Place
I see angels ascending, descending on a stairway from heaven to earth.
At the top stands the Lord, God of Abr’ham. He is mighty.Refrain
How awesome is this place, dear Father,
How beautiful the house of God.
Your Presence at the gate of heaven, it is good to be near.
It is good to be here.
How awesome is this place, oh Lord.I feel blessings ascending, descending on the hearts and the pray’rs of the saints
Through this fellowship, sweet, comes His pleasure. He is lovely!Refrain
To the Ancient of Days be the honor. He is worthy alone to be praised.
We will sing through the ages in Glory “You are Holy!!”Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:17] Lo, God Is Here!
Lo, God is here! let us adore,
And own how dreadful is this place!
Let all within us feel His power,
And silent bow before His face.Lo, God is here! Whom day and night
United choirs of angels sing;
To Him, enthroned above all height,
The hosts of Heaven their praises bring.Gladly the toys of earth we leave,
Wealth, pleasure, fame, for Thee alone;
To Thee our will, soul, flesh, we give,
O take, O seal them for Thine own!Disdain, not, Lord, our meaner song,
Who praise Thee with a faltering tongue.
To Thee may all our thoughts arise
A true and ceaseless sacrifice.Being of beings, may our praise
Thy courts with grateful fragrance fill!
Still may we stand before Thy face,
Still hear and do Thy sovereign will.In Thee we move. All things of Thee
Are full, Thou Source and Life of all;
Thou vast unfathomable sea!
Fall prostrate, lost in wonder fall.As flowers their opening leaves display,
And glad drink in the solar fire,
So may we catch Thine every ray,
And thus Thy influence inspire.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:17] O Word Of God Above
O Word of God above,
Who fillest all in all,
Hallow this house with Thy sure love,
And bless our festival.Here from the font is poured
Grace on each sinful child;
The blest anointing of the Lord
Brightens the once defiled.Here Christ to faithful hearts
His body gives for food;
The Lamb of God Himself imparts
The chalice of His blood.Here guilty souls that pine
May health and pardon win;
The Judge acquits, and grace divine
Restores the dead in sin.Yea, God enthroned on high
Here also dwells to bless;
Here trains adoring souls that sigh
His mansions to possess.Against this holy home
Rude tempests harmless beat,
And Satan’s angels fiercely come
But to endure defeat.All might, all praise be Thine,
Father, co-equal Son,
And Spirit, Bond of love divine,
Where endless ages run.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 28:17] Only Begotten, Word Of God Eternal
Only begotten, Word of God eternal,
Lord of Creation, merciful and mighty,
List to Thy servants, when their tuneful voices
Rise to Thy presence.Thus in our solemn Feast of Dedication,
Graced with returning rites of due devotion,
Ever Thy children, year by year rejoicing,
Chant in Thy temple.This is Thy palace; here Thy presence-chamber;
Here may Thy servants, at the mystic banquet,
Daily adoring, take the Body broken,
Drink of Thy chalice.Here for Thy children stands the holy laver,
Fountain of pardon for the guilt of nature,
Cleansed by whose water springs a race anointed,
Liegemen of Jesus.Here in our sickness healing grace aboundeth,
Light in our blindness, in our toil refreshment;
Sin is forgiven, hope o’er fear prevaileth,
Joy over sorrow.Hallowed this dwelling where the Lord abideth,
This is none other than the gate of Heaven;
Strangers and pilgrims, making homes eternal,
Pass through its portals.Lord, we beseech Thee, as we throng Thy temple,
By Thy past blessings, by Thy present bounty,
Smile on Thy children, and with tender mercy,
Hear our petitions.God in three Persons, Father everlasting,
Son co-eternal, ever blessèd Spirit,
Thine be the glory, praise and adoration,
Now and forever.Play source: Cyberhymnal