Kidung Jemaat
Isaiah 57:15
- Allah Hadir bagi Kita [KJ.18]
1. Allah hadir bagi kita dan hendak memb'ri berkat,
melimpahkan kuasa RohNya bagai hujan yang lebat.
Bil 6:24-26
Yes 44:3
Yes 57:15
Rm 15:13
2 Kor 13:13
2. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
3. Allah hadir, sungguh hadir di jemaatNya yang kudus;
oleh kasih-kurniaNya
biar kita ditebus.
Hab 2:20
4. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
5. Allah hadir! O, percaya dan berdoa padaNya
gar kita dikobarkan oleh nyala kasihnya.
6. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
7. Penebus, dengarkan kami yang padaMu berseru:
buka tingkap anug'rahMu, b'rikanlah berkat penuh!
Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
8. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.Play - Hai Masyhurkanlah [KJ.6]
(
Ye Servants of God
)
1. Hai masyhurkanlah Allahmu yang kudus:
besar namaNya maklumkan terus.
Agungkanlah Dia yang jaya megah;
kekal dan mulia kerajanNya.
2. Yang Tinggi, Alhak di sorga baka
pun hadir dekat dengan abdiNya.
Nyanyikan jayaNya, hai umat kudus:
"Kekal Yesus Raja, kekal Penebus!"
Mzm 113:4-6
Yes 57:15
Why 19:16
3. Muliakanlah Sang Bapa kekal;
muliakanlah Sang Putra serta;
malaikat di sorga dengan bersujud
sembah Anakdomba yang mahakudus.
Why 4:11
Why 5:12
4. KepadaNyalah syukur abadi!
KepadaNyalah sembah tak henti,
Kuasa dan hikmat, pujian merdu,
Kemuliaan, hormat dan kasih penuh!Why 5:12-13
Play - Tuhan Allah Hadir [KJ.17]
1. Tuhan Allah hadir pada saat ini. Hai sembah sujud disini.
Diam dengan hormat, tubuh serta jiwa, tunduklah menghadap Dia.
Marilah, umatNya, hatimu serahkan dalam kerendahan.
1 Raj 8:10-11
2 Taw 7:2-3
Mzm 99:1, 5, 9
Yes 57:15
Yeh 44:4
Hab 2:20
2. Tuhan Allah hadir, Yang dimuliakan dalam sorga siang - malam
"Suci, suci, suci" untuk selamanya dinyanyikan malak sorga.
Ya Allah, t'rimalah pujian jemaat beserta malaikat.
Yes 6:2-3
Why 4:8
3. Kami menanggalkan hasrat sia - sia, keinginan manusia;
jiwa raga kami, hidup seluruhnya, Tuhan, kaulah yang empunya.
Dikaulah, Yang Esa, patut dimuliakan seberhana alam.
Tit 2:12-14
4. Raja yang mulia, biarlah hambaMu mengagungkan selalu,
hingga aku ini sungguh beribadat sama seperti malaikat,
dan benar mendengar firmanMu, ya Tuhan, agar kulakukan!
Ul 30:14
Mat 7:24
Yak 1:22
5. Kau bagai udara sumber kehidupan dan tempat gerak semua.
Laut tak terhingga, buatlah diriku layak menyelami Dikau:
Kau penuh dalamku, aku didalamMu: Kau kerinduanku!
Yoh 17:21
6. Suraya Mahasuci biarlah cahyaMu hangat menyentuh wajahku.
Bagai kuntum bunga, bila disinari, memekar ke matahari,
'ku telah berserah: biar Kau berkarya dalam segalanya.
Mal 4:2
7. Jadikanlah aku hamba bersahaja dalam damai dan sejaht'ra.
Sucikanlah aku, agar Kau kupandang dalam roh dan kebenaran.
Arahku padaMu: wajahMu kucari kin da abadi.Yoh 4:23
Play
Isaiah 61:1-2
- Jika padaku Ditanyakan [KJ.432]
1. Jika padaku ditanyakan apa akan kub'ritakan pada dunia
yang penuh penderitaan, 'kan kusampaikan kabar baik pada
orang-orang miskin, pembebasan bagi orang yang ditawan;
yang buta dapat penglihatan, yang tertindas dibebaskan;
sungguh tahun rahmat sudah tiba. K'rajaan Allah penuh
kurnia itu berita bagi isi dunia.
Mat 5:14-16
Yes 61:1-2
Luk 4:17-19
2. Jika padaku ditanyakan apa akan kusampaikan pada dunia
yang penuh dengan cobaan, aku bersaksi dengan kata, tapi
juga dengan karya menyampaikan kasih Allah yang sejati.
T'lah tersedia bagi kita pengampunan dan anug'rah,
kes'lamatan dalam Kristus, PuteraNya. K'rajaan Allah
penuh kurnia itu berita bagi isi dunia.Kis 4:32-35
Kol 3:17
2 Tes 2:17
Tit 2:7
Yak 1:22-25
Yak 2:14-17
Ef 2:4-10
Play - Jurus'lamat, Datanglah [KJ.82]
1. Jurus'lamat, datanglah, Allah da Manusia,
biar dunia terkelu kar'na kelahiranMu.
2. Roh dan Firman yang kudus menghadirkan wujudMu:
Allah mahamulia dalam rupa yang rendah!
Mat 1:20
Luk 1:35
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
3. Anak dara bundaMu: Kau manusia penuh,
Kediaman Roh Kudus; dosa kami Kautebus.
Yes 61:1
Luk 4:18
4. Surya Pagi yang permai, Kau bagaikan mempelai
tampil dari kemahMu; jalan raya Kautempuh!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Mzm 19:5-7
5. Dari rumah BapaMu langkah-langkahMu teguh
masuk alam maut seram, pulang naik ke takhta t'rang.
Flp 2:8-9
6. Citra Allah yang kekal, dalam daging Kau menang,
agar kami yang lemah Kaukuatkan s'lamanya.
Kol 1:15, 22
7. PalunganMu berseri: waktu malam Kauberi
sinar kasih yang terang, pengharapan dan iman.
1 Kor 13:13
8. Dimuliakanlah terus Bapa, Putra, Roh Kudus:
damai dan sejahtera memenuhi dunia!Play - Kusongsong Bagaimana [KJ.85]
1. Kusongsong bagaimana, ya Yesus, datangMu?
Engkau Terang buana, Kau Surya hidupku!
Kiranya Kau sendiri Penyuluh jalanku,
Supaya kuyakini tujuan janjiMu.
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 8:12
2. Kaum Sion menaburkan kembang di JalanMu;
'ku ikut mengelukan Dikau di hatiku.
Kunyanyi Hosiana, ya Raja, tolonglah!
PadaMulah kiranya hambaMu berserah.
Mrk 11:8-10
3. Betapa Kau berkorban hendak menghiburku
di kala 'ku di jurang sengsara kemelut.
Kau datang, Jurus'lamat dengan sejahtera:
Keluh-kesahku tamat dan hatiku cerah.
4. Di saat 'ku terpasung, Kau membebaskanku;
segala aib dan malu terhapus olehMu.
Padaku Kautambahi mahkota mulia,
Bahagia abadi, pusaka yang baka!
Rm 5:8-10
Rm 6:12-23
1 Ptr 5:4
5. Sebabnya Kautinggalkan takhtaMu yang megah,
kasihMulah belaka terhadap dunia.
Kau rela menderita sengsara dan cela,
Segala dukacita dengan manusia.
Flp 2:6-8
1 Yoh 4:10
6. Hai insan yang berduka, tabahkan hatimu,
dan pandanglah ke muka. Hai kamu yang lesu:
telah di ambang pintu Penolong mulia;
dengan harapan itu jiwamu pun lega.
Yes 61:1-3
Yak 5:8-9
7. Tak usah cari jalan, tak usah berlelah,
bersusah siang-malam mengatur datangNya.
Sengaja Ia datang melipur laramu,
Menaruh kasih sayang, membuka belenggu.
8. Kendati hutang dosa membuatmu gentar,
padaNya kau sentosa, anug'rahNya besar!
Bagimu Ia datang menjadi Penebus;
Sejaht'ra kerajaan warisanmu terus!
Yak 2:5
9. Tak lagi menakutkan kuasa yang gelap:
semua lawan Tuhan menghilang serempak.
Seg'ra Rajamu datang penuh karunia
Membawa kemenangan selama-lamanya!
10. Yang datang menghakimi seisi dunia,
rahmani dan rahimi membela umatNya.
Ya datang, Matahari, sinari umatMu;
PadaMu kami cari bahagia penuh.Kis 10:42
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 8:12
Play - Puji, Hai Jiwaku, Puji Tuhan [KJ.9]
1. Puji, hai jiwaku, puji Tuhan selagi ada nafasmu!
Allahku patutlah ku agungkan sepanjang umur hidupku!
Hayatku Dia yang beri: Dia kupuji tak henti.
Haleluya, Haleluya
2. Jangan engkau pertaruhkan nasib
kepada insan yang fana.
Juga bangsawan yang paling baik
hilang bersama niatnya.
Hidup manusia lenyap,
Hanyalah Allah yang tetap.
Haleluya, Haleluya!
3. Jika penolongmu Allah Yakub,
betapa kau bahagia!
Ia penuhi pengharapanmu,
Tuhan seta s'lamanya.
Maha Pencipta dunia
Tak meninggalkan makhlukNya.
Mzm 9:10
4. Orang tertindas dibela haknya
dan orang lapar pun kenyang;
yang diperbudak dibebaskanNya,
mata si buta pun terang.
Orang tertunduk, bangunlah:
Tuhan tegakkan kaum lemah.
Haleluya,Haleluya!
Mzm 10:16-18
Mzm 68:6-7
Yes 29:18
Yes 35:5
Yes 42:7
Yes 61:1
5. Orang benar diberiNya kasih,
pun orang rantau amanlah;
yatim dan janda tegak kembali,
tapi penjahat kandaslah.
Tuhanlah Raja yang baka,
Bagimu, Sion, s'lamanya!
Haleluya, Haleluya!Play - Tuhan Melawat UmatNya [KJ.214]
1. Tuhan melawat umatNya; malam menjadi pagi!
Dalam terang hadiratNya kita dihibur lagi!
Luk 1:78-79
Luk 7:16
2. Habis menanggung mautNya di atas kayu salib,
kuburNya ditinggalkanNya: Ia telah kembali!
3. Murid-muridNya tercengang, kar'na tak menyadari
bahwa Mesias t'lah menang atas set'ru terakhir.
Luk 24:12, 37
1 Kor 15:26
4. Sion penuh keluh-kesah, kidung diganti tangis;
duka menimpa jiwanya awan menutup langit.Yes 3:26
Rat 1:4
Amos 8:10
5. Hai putri Sion, nyanyilah! Janganlah susah hati:
dalam cahaya hidupNya dukamu diobati!
Yes 52:9
Zef 3:14
Zkh 2:10
Yes 61:2-3
6. Puji-pujian mulutmu kini segar kembali:
oleh kuasa Roh Kudus kubur dibuka lagi!
7. Nyanyi seputar dunia bahwa Tuhanmu bangkit!
FirmanNya tinggal beserta dan mengobarkan hati!
Luk 24:32
8. Umat percaya, bangunlah, nyanyi tiap hari;
hiduplah bersejahtera, t'rima berkat ilahi!
9. Takhta mengganti salibNya dalam terang sorgawi;
kita di KerajaanNya hidup kekal abadi!Mat 25:31
Why 5:6
Why 7:17
Play - Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play - Yesuslah Raja yang Menang [KJ.248a]
1. Yesuslah Raja yang menang sejauh edaran surya t'rang,
seputar bola dunia, menghalau g'lap selamanya. - Yesuslah Raja yang Menang [KJ.248b]
1. Yesuslah Raja yang menang sejauh edaran surya t'rang,
seputar bola dunia, menghalau g'lap selamanya.
Mzm 72:8
Mzm 133:3
Yoh 16:33
Why 17:14
2. Rangkaian doa dan sembah tak putus naik kepadaNya;
namaNya harum dan kudus, dipuji umatNya terus.
Mal 1:11
3. Segala bangsa dunia memuliakan kasihNya;
dan suara anak berseru, "Ya, Tuhan, agung namaMu!"
Mat 21:15-16
4. K'rajaanNya penuh berkat; terhibur orang yang penat,
tawanan dosa bebaslah, ditinggikanNya yang rendah.
Yes 61:1
Mzm 75:7-8
Mzm 113:7-8
Luk 1:52
5. Dalam terang kuasaNya kutukan maut terhapuslah;
turunan Adam diberi warisan baru tak terp'ri.
Yes 25:8
2 Tim 1:10
Ibr 2:14-15
Why 22:3
Efe 1:18
1 Ptr 1:4
Why 21:1-2
6. Mahluk semua, bangkitlah memuji Raja semesta!
Malaikat pun bernyanyilah dan bumi pun ikut bergema.Why 5:11-13
Romans 15:13
- Allah Hadir bagi Kita [KJ.18]
1. Allah hadir bagi kita dan hendak memb'ri berkat,
melimpahkan kuasa RohNya bagai hujan yang lebat.
Bil 6:24-26
Yes 44:3
Yes 57:15
Rm 15:13
2 Kor 13:13
2. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
3. Allah hadir, sungguh hadir di jemaatNya yang kudus;
oleh kasih-kurniaNya
biar kita ditebus.
Hab 2:20
4. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
5. Allah hadir! O, percaya dan berdoa padaNya
gar kita dikobarkan oleh nyala kasihnya.
6. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
7. Penebus, dengarkan kami yang padaMu berseru:
buka tingkap anug'rahMu, b'rikanlah berkat penuh!
Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.
8. Dengan Roh Kudus, ya Tuhan, umatMu berkatilah!
Baharui hati kami; o, curahkan kurnia.Play - Datanglah, ya Roh Kudus [KJ.228]
1. Datanglah, ya Roh Kudus, b'rikanlah cahayaMu,
Sinar sorga yang baka. O Pengasuh kaum lemah,
Pemberi anugerah, Suluh hati, datanglah!
Rm 8:26
Rm 15:13
2. Kau Penghibur mahabaik dan Sahabat mahabaik,
Penyegar dan Penyejuk, Kau menampung yang lelah,
Kau tenangkan yang resah, Kau melipur yang sendu.
Yoh 14:16, 26
Yoh 15:26
3. Cahya beranugerah, curahkanlah kurnia dalam hati umatMu.
Tanpa daya ciptaMu tiada insan yang kudus,
tiada hidup yang teduh.
1 Kor 12:11
Gal 5:22-23
4. Yang cemar sucikanlah, yang kersang siramilah,
Yang ced'ra sembuhkanlah; yang tegar lunakkanlah,
Yang beku cairkanlah, yang sesat arahkanlah.
Mzm 147:18
5. B'rilah pada umatMu yang percaya padaMu
rahmat dalam tiap hal dan pahala mulia,
mati bersejahtera, sukacita yang kekal.Play - Muliakan Allah yang Esa [KJ.45]
1. Muliakanlah Allah Yang Esa di sorga maha tinggi,
sebab kekal selamanya selamat kita ini;
yang berkenan kepadaNya beroleh damai yang baka,
dendam pun tiada lagi.
Luk 2:14
1 Tim 1:17
2. Pujian, hormat dan sembah terimalah, ya Bapa.
Engkaulah Raja semesta kekal segala abad.
KuasaMu tiada bandingnya di sorga dan di dunia;
Engkaulah Allah kami!
Why 4:11
Mzm 95-99
3. Ya Yesus Kristus, Penebus, ya Putra Tunggal Allah,
dengan darahMu yang kudus Kauhapus aib dan salah;
ya Anakdomba mulia, seruan doa t'rimalah dan kasihani kami!
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
Why 5:9, 11
4. Ya roh Kudus berkurnia, Penghibur yang terkarib,
kawananMu kuatkanlah di dalam Yang Tersalib,
supaya kami pun teguh terhadap goda dan keluh;
diami hati kami!Yoh 14:26
Rm 15:13
1 Kor 2:4-6
Play - Roh Kudus, Turunlah [KJ.233]
1. Roh Kudus, turunlah dan tinggal dalam hatiku,
dengan cahaya kasihMu terangi jalanku!
ApiMulah pembakar jiwaku,
sehingga hidupku memuliakan Tuhanku.
Rm 8:11
1 Kor 3:16
2 Tim 1:14
2. Bagaikan surya pagi menyegarkan dunia,
kuasaMu membangkitkan jiwa layu dan lemah.
Curahkanlah berkat karunia;
Jadikan hidupku padaMu saja berserah!
Rm 15:13
Ef 3:16-19
3. Syukur padaMu, Roh Kudus, yang sudah memberi
bahasa dunia baru yang sempurna dan suci.
Jadikanlah semakin berseri
Iman dan pengharapan serta kasih yang bersih.Kis 2:11
1 Kor 13:13
Play
Colossians 1:3-6
- Mari, Bersukacita [KJ.200]
1. Mari bersukacita, terima kabar baik! Habislah dukacita;
terbitlah t'rang ajaib! Yesus yang tersekap di kubur yang gelap
disambut fajar t'rang sebagai Pemenang!
Mrk 15:46
Mrk 16:1-8
Kol 2:15
Why 1:18
2. Ia pun dimakamkan; puaslah seteru. Tiada mereka sangka
t'lah bangkit Penebus! Kumandang jayaNya mengisi dunia
dan panji Pemenang berkibar cemerlang!
Mat 28:18-20
Mrk 16:20
Kis 1:8
Kis 4:33
Kol 1:6, 23
1 Tim 3:16
3. Oleh adegan ini gembira hatiku; tak lagi kutakuti ancaman seteru.
'Ku beriman teguh: Yesus jaminanku.
SalibNya kupegang, niscaya 'ku menang.
Rm 8:37
1 Kor 15:57
1 Yoh 5:4-5
Why 17:14
4. Bagai anggota Kristus, terpaut padaNya, tanpa cemas kuikut
di jalan jayaNya. Di maut yang kelam, betapa pun seram,
Tuhanku beserta dengan kuasaNya!
Rm 6:3-4
Flp 3:10-11
Mzm 23:4
5. Rajaku sudah masuk kemuliaanNya: amanlah tujuanku di jalan dunia!
Jauhlah, hai lawanku! Tuhan di pihakku: Perisai dan Teman;
OlehNya 'ku tent'ram!
Mat 25:31
Mrk 16:19
Mzm 6:9
6. Sampai ke dalam sorga 'ku ikutlah terus; di pintuNya tersurat
amanat Penebus: "Yang tadi berlelah, dapat mahkotanya;
yang mati dalamKu, bahagia penuh!"1 Kor 9:25
2 Tim 4:8
Why 14:13
Play
Hymns
Isaiah 51:3
-
[Isa 51:3] Sing Aloud With Gladness
Oh! I love the Gospel song,
How it sweetly rolls along,
Let the earth the strains prolong,
Sing aloud with gladness:
Blessèd news to sinners bringing,
While the angel choirs are singing,
And the bells of Heav’n are ringing,
Sing aloud with gladness.Down the centuries it came,
Glory, glory to His Name,
Free salvation to proclaim,
Sing aloud with gladness:
And this melody so hoary,
Is humanity’s rich glory,
And eternity’s sweet story,
Sing aloud with gladness.Haste, all lands, for Christ make room,
Earth shall yield her sin and gloom,
All her desert places bloom,
Sing aloud with gladness:
And this wonderful salvation
Shall be sung by ev’ry nation,
While He rules the vast creation,
Sing aloud with gladness.Play source: Cyberhymnal
Isaiah 57:15
-
[Isa 57:15] God Of Eternity
God of eternity, Savior and King,
Help us to honor Thee, help while we sing;
Now may the clouds of night break into splendor bright,
Jesus, our life and light, our Lord and King!God of eternity, Ancient of Days,
Glorious in majesty, Author of Praise;
Hear Thou our earnest call, while at Thy feet we fall,
Jesus, our all in all, our Lord and King!God of eternity, Ruler divine,
Strength of the mighty hills, all power is Thine;
Boundless Thy reign shall be, wondrous Thy victory,
Earth shall be filled with Thee, our Lord and King!God of eternity, love is Thy Name,
God of the earth and sea, Thee we proclaim;
Love, through Thine only Son, Thy work of grace hath done;
O blessèd Three in One, our Lord and King!source: Cyberhymnal -
[Isa 57:15] Where Will You Spend Eternity?
Where will you spend eternity?
This question comes to you and me!
Tell me, what shall your answer be?
Where will you spend eternity?
Eternity! eternity!
Where will you spend eternity?Many are choosing Christ today,
Turning from all their sins away;
Heav’n shall their happy portion be;
Where will you spend eternity?
Eternity! eternity!
Where will you spend eternity?Leaving the straight and narrow way,
Going the downward road today,
Sad will their final ending be,
Lost thro’ a long eternity!
Eternity! eternity!
Lost thro’ a long eternity!Repent, believe, this very hour,
Trust in the Savior’s grace and power,
Then will your joyous answer be,
Saved thro’ a long eternity!
Eternity! eternity!
Saved thro’ a long eternity!Play source: Cyberhymnal
Isaiah 61:1-2
-
[Isa 61:1] Hark, The Glad Sound!
Hark, the glad sound! the Savior comes,
The Savior promised long;
Let every heart prepare a throne,
And every voice a song.On Him the Spirit, largely poured,
Exerts His sacred fire;
Wisdom and might, and zeal and love,
His holy breast inspire.He comes the prisoners to release,
In Satan’s bondage held;
The gates of brass before Him burst,
The iron fetters yield.He comes, from thickest films of vice
To clear the mental ray,
And on the eyes oppressed with night
To pour celestial day.He comes the broken heart to bind,
The bleeding soul to cure;
And with the treasures of His grace
To enrich the humble poor.His silver trumpets publish loud
The jub’lee of the Lord
Our debts are all remitted now
Our heritage restored.Our glad hosannas, Prince of Peace,
Thy welcome shall proclaim;
And Heav’n’s eternal arches ring
With Thy belovèd Name.Play source: Cyberhymnal
Isaiah 66:13
-
[Isa 66:13] Like As A Mother Comforteth
“Like as a mother comforteth”
O words of gentle worth!
“So will I comfort you,” declares
The Lord of all the earth.He bends in faithful watchfulness;
He slumbers not nor sleeps;
Above His trusting child the Lord
A constant vigil keeps.He patient is, as mothers are
Who love their children well;
Our faults and failings He forgives;
His mercies—who can tell!“Like as a mother,” grant, O God,
This likeness e’er may be
A holy symbol to declare
The love that dwells in Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 66:13] O Blessed Day Of Motherhood!
O blessèd day of motherhood!
We lift our hearts in praise,
To thank the Source of every good:
Thy joy crowns all our days.
O God, our Father, bless this day,
Enrich its golden store
Of blessèd mother love, and may
Thy children Thee adore.O gracious day of motherhood!
Our faith, by God increased,
Hath each alluring foe withstood;
Our souls He hath released.
O God, our Father, bless this day,
Enrich its golden store
Of gracious mother love, and may
Thy children Thee adore.O precious day of motherhood!
Teach us in Christ to find
The greater gifts of brotherhood;
Bring peace to all mankind.
O God, our Father, bless this day,
Enrich its golden store
Of precious mother love, and may
Thy children Thee adore.O wondrous day of motherhood!
Thy love to all abound;
Beside the cross once Mary stood;
Again let love be crowned.
O God, our Father, bless this day,
Enrich its golden store
Of wondrous mother love, and may
Thy children Thee adore.Play source: Cyberhymnal -
[Isa 66:13] So Will I Comfort You
Oh, sorrowing mortal, why still despair,
The Father will gladly bestow
A tender compassion for all thy care,
A balm for thy every woe.Refrain
“As one whom his mother comforteth,
So will I comfort you,
So will, so will,
So will I comfort you.”Thy tears He will change into jewels bright,
Thy sighs will be turned into song;
Where now there is darkness there shall be light,
The weak through His power be strong.Refrain
His mercy endureth while worlds decay,
His pity doth ever abide;
He’s tenderly calling for thee today,
From over the crystal tide.Refrain
source: Cyberhymnal
Romans 15:13
-
[Rom 15:13] Trusting And Hoping
I am rejoicing, trusting and hoping;
Looking to Jesus, Savior divine;
He is my refuge; softly He whispers,
“I have redeemed thee, child, thou art Mine.”Refrain
I am rejoicing, ever rejoicing,
Trusting and hoping all the day long;
Looking to Jesus, only to Jesus;
He is my refuge, comfort and song.I am rejoicing, trusting and hoping;
He is my Savior; what shall I fear?
He like a shepherd leadeth me gently,
Close by the waters flowing so clear.Refrain
I am rejoicing, trusting and hoping;
Into the mansions waiting above,
Clothed in His brightness, He will receive me,
Heir to His kingdom, child of His love.Refrain
Play source: Cyberhymnal