Kidung Jemaat
Joshua 24:15
- Berbahagia Tiap Rumah Tangga [KJ.318]
1. Berbahagia tiap rumah tangga, di mana Kaulah Tamu yang tetap:
dan merasakan tiap sukacita tanpa Tuhannya tiadalah lengkap;
di mana hati girang menyambutMu dan memandangMu dengan
berseri; tiap anggota menanti sabdaMu dan taat akan Firman yang Kaub'ri.
Yos 24:15
2. Berbahagialah rumah yang sepakat hidup sehati dalam kasihMu,
serta tekun mencari hingga dapat damai kekal di dalam sinarMu;
di mana suka-duka 'kan dibagi; ikatan kasih semakin teguh; diluar
Tuhan tidak ada lagi yang dapat memberi berkat penuh.1 Kor 13
Flp 2:1-5
Play
Matthew 4:10
- Bumi dan Langit, Pujilah [KJ.286]
(
Praise to the Holiest in the Height
)
1. Bumi dan langit, pujilah Yang Tinggi dan Kudus:
FirmanNya mahamulia dan jalanNya tentu.Mzm 69:35
2. Betapa kasih hikmatNya! Kendati kita aib:
Sang Adam Baru menjelma, Penolong yang ajaib.
Rm 5:18-19
1 Kor 15:45-47
3. O hikmat kasih! Dialah tak jatuh diserang:
di dalam darah-daging pun berjuang dan menang.
Mat 4:1-11
1 Ptr 2:24
4. Tak sekedar karunia yang dimilikiNya:
hakekat Allah yang kekal yaitu kodratNya.
Yoh 1:1-3
5. Dialah Insan yang benar: set'ru dibantingNya.
Hukuman bagi insan pun ditanggung olehNya.
Kol 1:15
1 Kor 15:26
Ibr 2:14-15
Yes 53:5
6. DukaNya di Getsemani, wafatNya di salib
teladan bagi muridNya menanggung yang pedih.
Mrk 14:32-42
Yoh 21:19
2 Tim 2:3
1 Ptr 2:21-24
7. Bumi dan langit pujilah Yang Tinggi dan Kudus;
firmanNya mahamulia dan jalanNya tentu.Play - Mari, Tuturkan Kembali [KJ.145]
(
Tell Me the Story of Jesus
)
1. Mari tuturkan kembali kisah yang indah benar,
warta berharga sekali, Yesus pahlawan besar.
Bahwa di malam lahirNya malak menyanyi merdu:
"Hormat dib'ri bagi Allah; dunia beroleh restu."
Mari tuturkan kembali kisah yang indah benar,
Waktu berharga sekali, Yesus Pahlawan besar.
Kis 8:35
Luk 2:14
2. Waktu Almasih puasa di padang tandus gersang,
untuk dosaku digoda, tap akhirnya menang.
Mari tuturkan derita dan sengsaraNya pedih;
Untuk manusia yang hina Ia disiksa perih.
Mat 4:1-11
Mrk 15:15-26
3. Tuhan dipaku di salib, tubuh memar didera,
matiNya nista dan aib, lalu dikubur seg'ra.
Warta gembira sekali: "Kubur tak dapat menang;
Tuhan t'lah hidup kembali!" Kita beroleh senang.Mrk 15:33-37
Mrk 15:42-47
Mrk 16:6
Kis 2:24
Play
Romans 6:22
- Hari Minggu, Hari Kebangkitan [KJ.191]
1. Hari Minggu, Hari Kebangkitan, kami sambut fajarmu.
Di terangmu daya maut hilang, kalah sudah seteru.
Kristus, Matahari Kehidupan, o, pancarkan sinar
penghiburan dan harapan yang penuh akan damai Sabatmu.
Mrk 16:2
1 Kor 15:26
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
Mal 4:2
2. Atas panggilanMu kami bangkit, hidup dalam hidupMu.
Dari kubur-dosa kami tampil, dibebaskan Roh Kudus.
Ajar kami tiap-tiap hari di kematianMu turut mati,
agar bangkit dan teguh ikut jalan jayaMu.
Rm 6:3-4
Kol 2:12
1 Kor 15:22
Rm 6:18, 22
Rm 6:6
Gal 2:19-20
Gal 5:24-25
Ef 5:14
3. Hidup, mati, kami mengalami perlindunganMu tetap.
Nanti gurun dunia dijalani, masa duka pun genap.
Sungguh indah Hari Perhentian menyudahi malam kematian,
Saat kami menyembah Dikau di terang baka.Rm 14:8
Ibr 4:9-10
1 Tes 4:14
Play - Kusongsong Bagaimana [KJ.85]
1. Kusongsong bagaimana, ya Yesus, datangMu?
Engkau Terang buana, Kau Surya hidupku!
Kiranya Kau sendiri Penyuluh jalanku,
Supaya kuyakini tujuan janjiMu.
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 8:12
2. Kaum Sion menaburkan kembang di JalanMu;
'ku ikut mengelukan Dikau di hatiku.
Kunyanyi Hosiana, ya Raja, tolonglah!
PadaMulah kiranya hambaMu berserah.
Mrk 11:8-10
3. Betapa Kau berkorban hendak menghiburku
di kala 'ku di jurang sengsara kemelut.
Kau datang, Jurus'lamat dengan sejahtera:
Keluh-kesahku tamat dan hatiku cerah.
4. Di saat 'ku terpasung, Kau membebaskanku;
segala aib dan malu terhapus olehMu.
Padaku Kautambahi mahkota mulia,
Bahagia abadi, pusaka yang baka!
Rm 5:8-10
Rm 6:12-23
1 Ptr 5:4
5. Sebabnya Kautinggalkan takhtaMu yang megah,
kasihMulah belaka terhadap dunia.
Kau rela menderita sengsara dan cela,
Segala dukacita dengan manusia.
Flp 2:6-8
1 Yoh 4:10
6. Hai insan yang berduka, tabahkan hatimu,
dan pandanglah ke muka. Hai kamu yang lesu:
telah di ambang pintu Penolong mulia;
dengan harapan itu jiwamu pun lega.
Yes 61:1-3
Yak 5:8-9
7. Tak usah cari jalan, tak usah berlelah,
bersusah siang-malam mengatur datangNya.
Sengaja Ia datang melipur laramu,
Menaruh kasih sayang, membuka belenggu.
8. Kendati hutang dosa membuatmu gentar,
padaNya kau sentosa, anug'rahNya besar!
Bagimu Ia datang menjadi Penebus;
Sejaht'ra kerajaan warisanmu terus!
Yak 2:5
9. Tak lagi menakutkan kuasa yang gelap:
semua lawan Tuhan menghilang serempak.
Seg'ra Rajamu datang penuh karunia
Membawa kemenangan selama-lamanya!
10. Yang datang menghakimi seisi dunia,
rahmani dan rahimi membela umatNya.
Ya datang, Matahari, sinari umatMu;
PadaMu kami cari bahagia penuh.Kis 10:42
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 8:12
Play - Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31a]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku! - Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31b]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Rm 7:24-25
Mrk 15:15
Flp 2:6-8
2. Para malak sekalipun tiada dapat mengerti
apa sebabnya Yang Kudus menanggung siksa yang keji.
KasihNyalah alasannya menanggung dosa dunia.
1 Ptr 1:12
1 Yoh 4:9-10
3. DitinggalkanNya takhtaNya dan masuk kedunia yang cemar;
ditinggalkanNya kuasaNya, terdorong kasih yang besar
dan aku pun tertolonglah terpilih jadi milikNya.
Ef 2:4-5
Yes 43:1
Rm 14:8
4. Jiwaku lama menjerit, dipasung dosa yang seram.
SuryaMu bagiku terbit; penjaraku pun benderang.
Terbukalah pasunganku ; 'ku bangkit dan mengikutMu.
Rm 6:12-23
Rm 7:13-26
Yes 42:7
5. Di dalam Yesus Penebus hukuman dosa hilanglah.
Kudapat hidup yang kudus, jubahku kebenaranNya;
'ku mendekat ke takhtaMu hendak terima tajukku.Yes 53:5
Why 7:14
1 Ptr 5:4
- Yang Mahakasih [KJ.381]
1. Yang Mahakasih ya itu Allah; Allah Pengasih pun bagiku.
Yoh 3:16
1 Yoh 4:8, 16
2. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
3. Walau dirantai oleh dosaku, walau dirantai tak terlepas,
Rm 6:15-23
4. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
5. Walaupun maut upah dosaku, walaupun maut mengancamku,
Rm 6:23
6. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
7. Allah mengutus Yesus, Tuhanku; Allah mengutus Sang Penebus.
Kis 3:26
1 Yoh 4:9
8. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
9. Yesuslah Kurban Tebusan dosa; Yesuslah Kurban pun bagiku.
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
10. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
11. Sabda dan RohNya penuh anug'rah; Sabda dan RohNya mengundangku.
12. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
13. Sabda kasihNya penawar haus; Sabda KasihNya air hidupku.
Yoh 4:10-14
Yoh 7:37-38
Why 7:17
Why 21:6
Why 22:17
14. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
15. Kasih sorgawi sumber selamat; Kasih sorgawi penghiburku.
16. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
17. O Kasih Allah, pelipur lara; o Kasih Allah, bahagiaku!
18. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
19. Hati dan jiwa bersukacita; hati dan jiwa sejahtera.
Flp 4:4, 7
20. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
21. Akulah waris suka sorgawi; akulah waris tempat kekal.
Rm 8:17
Yak 2:5
22. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
23. Engkau kupuji kasih abadi; Engkau kupuji selamanya.
24. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku. Play - Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play
Revelation 7:15
- Kar'na Jemaat di Sorga Mulia [KJ.264]
(
For All the Saints
)
1. Kar'na jemaat di sorga mulia, yang t'lah bersaksi dalam
dunia, namaMu, Yesus, dimuliakanlah! Haleluya, Haleluya!
Ibr 12:1
Why 7:9-17
Why 14:13
2. Kaulah tempat mereka berteduh, Kaulah Panglima laskar
yang kudus. Engkau Terang di malam yang sendu. Haleluya, Haleluya!
Yoh 8:12
3. Jadikan kami juga beriman bagai umatMu yang telah menang
demi mahkota jaya cemerlang. Haleluya, Haleluya!
1 Tim 6:12
2 Tim 4:6-8
Yak 1:12
1 Ptr 5:4
Why 2:10
4. Indah benar serikat yang kudus: kita lemah, mereka jaya t'rus,
tetapi satu dalam Penebus. Haleluya, Haleluya!
5. Walau perang semakin menggegar, nyanyian jaya sayup terdengar;
kembali tabah hati yang gentar. Haleluya, Haleluya!
6. Teja emas kemilau di senja, tanda sentosa bagi yang lelah:
perlambang firdaus yang sejahtera. Haleluya, Haleluya!
7. Terbitlah fajar yang lebih cerlang: bangkitlah laskar di dalam terang.
Menyambut Yesus, Raja Pemenang. Haleluya, Haleluya!
8. Segala bangsa yang t'lah ditebus masuk ke Sion sambil bersyukur,
memuji Bapa, Putra, Roh kudus. Haleluya, Haleluya!Mzm 87
Yes 60:1-5
Why 21:24-27
Play
Hymns
Deuteronomy 6:13
-
[Deu 6:13] O My God, I Fear Thee!
O my God, I fear Thee!
Thou art very high,
Yet to us, Thy children,
Thou art always nigh,
Far removed from mortal sight,
Dwelling in eternal light.O my God, I fear Thee!
Yet I come in prayer,
For my Savior tells me
I need not despair;
Tells me of a Father’s love,
And a home prepared above.Never earthly father
Loveth like to Thee;
Thou dost guide and pardon
Guilty ones like me;
Sending down Thy holy Son
That all sinners might be won.O my God, I fear Thee!
Holy, just, and true;
But, my heavenly Father,
I will love Thee, too;
Guide me till this life be past,
Take me to Thyself at last.Play source: Cyberhymnal
Joshua 24:15
-
[Jos 24:15] Choose Ye Today
A blessing for you—will you take it?
Choose ye today;
A word from the heart—will you speak it?
Choose ye today:
Will you believe, or your Savior neglect?
Will you receive, or His mercy reject?
Pause, ere you answer, oh, pause and reflect—
Choose ye today.A death to be feared—will you fear it?
Choose ye today;
A voice that invites—will you hear it?
Choose ye today.
Straight is the portal and narrow the way;
Enter, poor soul, and be saved while you may;
Think what may hang on a moment’s delay—
Choose ye today.The cross of your Lord—will you bear it?
Choose ye today:
There’s life in that cross—will you share it?
Choose ye today:
Soon will your time of probation be o’er,
Then will the Spirit entreat you no more,
Jesus no longer will stand at the door—
Choose ye today.The bondage of sin—will you break it?
Choose ye today:
The water of life—will you take it?
Choose ye today.
Come to the arms that are open for you,
Hide in the wounds that by faith you may view;
Death ere the morrow your steps may pursue—
Choose ye today.Play source: Cyberhymnal -
[Jos 24:15] Happy The Home When God Is There
Happy the home when God is there,
And love fills every breast;
When one their wish, and one their prayer,
And one their heav’nly rest.Happy the home where Jesus’ Name
Is sweet to every ear;
Where children early speak His fame,
And parents hold Him dear.Happy the home where prayer is heard,
And praise each day does rise;
Where parents love the sacred Word
And all its wisdom prize.Lord, let us in our homes agree
This blessèd peace to gain;
Unite our hearts in love to Thee,
And love to all will reign.Play source: Cyberhymnal -
[Jos 24:15] Once To Every Man And Nation
Once to every man and nation, comes the moment to decide,
In the strife of truth with falsehood, for the good or evil side;
Some great cause, some great decision, offering each the bloom or blight,
And the choice goes by forever, ’twixt that darkness and that light.Then to side with truth is noble, when we share her wretched crust,
Ere her cause bring fame and profit, and ’tis prosperous to be just;
Then it is the brave man chooses while the coward stands aside,
Till the multitude make virtue of the faith they had denied.By the light of burning martyrs, Christ, Thy bleeding feet we track,
Toiling up new Calv’ries ever with the cross that turns not back;
New occasions teach new duties, time makes ancient good uncouth,
They must upward still and onward, who would keep abreast of truth.Though the cause of evil prosper, yet the truth alone is strong;
Though her portion be the scaffold, and upon the throne be wrong;
Yet that scaffold sways the future, and behind the dim unknown,
Standeth God within the shadow, keeping watch above His own.Play source: Cyberhymnal
John 12:26
-
[Joh 12:26] Christ Will Gather In His Own
Christ will gather in His own
To the place where He is gone,
Where their heart and treasure lie,
Where our life is hid on high.Day by day the voice saith, “Come,
Enter thine eternal home”;
Asking not if we can spare
This dear soul it summons there.Had He asked us, well we know
We should cry, “O spare this blow!”
Yes, with streaming tears should pray,
“Lord, we love him, let him stay.”
[substitute her if appropriate]But the Lord doth naught amiss,
And, since He hath ordered this,
We have naught to do but still
Rest in silence on His will.Many a heart no longer here,
Ah! was all too inly dear,
Yet, O Love, ’tis Thou dost call,
Thou wilt be our All in all.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] He Who Would Valiant Be
He who would valiant be ’gainst all disaster,
Let him in constancy follow the Master.
There’s no discouragement shall make him once relent
His first avowed intent to be a pilgrim.Who so beset him round with dismal stories
Do but themselves confound—his strength the more is.
No foes shall stay his might; though he with giants fight,
He will make good his right to be a pilgrim.Since, Lord, Thou dost defend us with Thy Spirit,
We know we at the end, shall life inherit.
Then fancies flee away! I’ll fear not what men say,
I’ll labor night and day to be a pilgrim.Who would true valour see,
Let him come hither;
One here will constant be,
Come wind, come weather
There’s no discouragement
Shall make him once relent
His first avowed intent
To be a pilgrim.Whoso beset him round
With dismal stories
Do but themselves confound;
His strength the more is.
No lion can him fright,
He’ll with a giant fight,
He will have a right
To be a pilgrim.Hobgoblin nor foul fiend
Can daunt his spirit,
He knows he at the end
Shall life inherit.
Then fancies fly away,
He’ll fear not what men say,
He’ll labor night and day
To be a pilgrim.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] How Shall I Follow Him I Serve?
How shall I follow Him I serve?
How shall I copy Him I love?
Not from the blessèd footsteps swerve,
Which lead me to His seat above?Privations, sorrows, bitter scorn,
The life of toil, the mean abode,
The faithless kiss, the crown of thorn,
Are these the consecrated road?’Twas thus He suffered, though a Son,
Foreknowing, choosing, feeling all,
Until the perfect work was done,
And drunk the bitter cup of gall.Lord, should my path through suffering lie
Forbid it I should e’er repine;
Still let me turn to Calvary,
Nor heed my griefs, remembering Thine.O let me think how Thou didst leave
Untasted every pure delight,
To fast, to faint, to watch, to grieve,
The toilsome day, the homeless night.To faint, to grieve, to die for me!
Thou camest, not Thyself to please;
And, dear as earthly comforts be,
Shall I not love Thee more than these?Yes, I would count them all but loss,
To gain the notice of Thine eye:
Flesh shrinks and trembles at the cross,
But Thou canst give the victory.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] How Blessed, From The Bonds Of Sin
How blessèd, from the bonds of sin
And earthly fetters free,
In singleness of heart and aim,
Thy servant, Lord, to be;
The hardest toil to undertake
With joy at Thy command,
The meanest office to receive
With meekness at Thy hand.With willing heart and longing eyes
To watch before Thy gate,
Ready to run the weary race,
To bear the heavy weight;
No voice of thunder to expect,
But follow calm and still;
For love can easily divine
The One Belovèd’s will.Thus may I serve Thee, gracious Lord;
Thus ever Thine alone,
My soul and body given to Thee,
The purchase Thou hast won;
Through evil or through good report
Still keeping by Thy side;
And by my life or by my death
Let Christ be magnified.How happily the working days
In this dear service fly,
How rapidly the closing hour,
The time of rest, draws nigh,
When all the faithful gather home,
A joyful company;
And ever where the Master is
Shall His blest servants be.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] It Pays To Serve Jesus
The service of Jesus true pleasure affords,
In Him there is joy without an alloy;
’Tis Heaven to trust Him and rest on His words;
It pays to serve Jesus each day.Refrain
It pays to serve Jesus, it pays every day,
It pays every step of the way,
Though the pathway to glory may sometimes be drear,
You’ll be happy each step of the way.It pays to serve Jesus whate’er may betide,
It pays to be true whate’er you may do;
’Tis riches of mercy in Him to abide;
It pays to serve Jesus each day.Refrain
Though sometimes the shadows may hang o’er the way,
And sorrows may come to beckon us home,
Our precious Redeemer each toil will repay;
It pays to serve Jesus each day.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] Leaving All To Follow Jesus
Leaving all to follow Jesus,
Turning from the world away,
Stepping out upon the promise,
All I have is His today.Refrain
Leaving all to follow Jesus,
Turning from the world away,
Stepping out upon His promise,
All I have is His today.Naught reserving, on the altar
All I lay, and wait the hour
When the fire from Heaven descending
Shall attest His glorious pow’r.Refrain
Taking up the cross of Jesus,
Glad for Him to suffer shame,
All my gain I count but losses
For the glory of His Name.Refrain
Praise His precious Name forever
That His blood hath made me free!
Now my soul shall joy to tell it,
Thro’ the long eternity.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] There Will I Follow Thee
Whithersoever Thou goest
Let me Thy footsteps attend;
Jesus, my wonderful Savior,
Loving Redeemer and Friend.Refrain
There would I be, there would I be,
Thou Who hast labored and sorrowed for me;
Whithersoever Thou goest,
There will I follow Thee.Over the snow covered mountain,
Out on the wild desert track,
Seeking to rescue the lost ones,
Tenderly calling them back.Refrain
Telling of hope to the friendless,
Cheering the homes where they dwell;
Going with light and salvation
Into the dark prison cell.Refrain
Giving relief to the stranger,
Plodding his journey alone;
Sharing the trials of others,
Patiently bearing my own.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] Thine For Service
I have made my choice to follow Christ each day,
I am Thine for service, Lord;
Tho’ I sometimes falter on the thorny way,
I am Thine for service, Lord.Refrain
Thine for service when the days are drear,
Thine for service when the skies are clear;
Yes, Thine for service thro’ the coming years,
I am Thine for service, Lord.Let me idle not the precious hours away,
I am Thine for service, Lord;
As Thy voice shall bid me, I will go or stay,
I am Thine for service, Lord.Refrain
I will never ask Thee “How,” or “Where,” or “Why?”
For I’ve cast my lot with Thee
Till the glory gates shall open by and by,
With a “Welcome Home” for me.Refrain
I am Thine for service till the last glad hour
Shall have passed on earth from me;
And I wake to service of a greater pow’r,
Thro’ a glad eternity.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Romans 6:22
-
[Rom 6:22] Ye Ransomed Sinners, Hear
Ye ransomed sinners, hear,
The prisoners of the Lord;
And wait till Christ appear
According to His Word.
Rejoice in hope; rejoice with me.
Rejoice in hope; rejoice with me.
We shall from all our sins be free.In God we put our trust:
If we our sins confess,
Faithful He is, and just,
From all unrighteousness
To cleanse us all, both you and me;
To cleanse us all, both you and me;
We shall from all our sins be free.Surely in us the hope
Of glory shall appear;
Sinners, your heads lift up
And see redemption near.
Again I say: rejoice with me.
Again I say: rejoice with me.
We shall from all our sins be free.The Word of God is sure,
And never can remove;
We shall in heart be pure
And perfected in love.
Rejoice in hope; rejoice with me.
Rejoice in hope; rejoice with me.
We shall from all our sins be free.Then let us gladly bring
Our sacrifice of praise;
Let us give thanks and sing
And glory in His grace.
Rejoice in hope; rejoice with me.
Rejoice in hope; rejoice with me.
We shall from all our sins be free.Play source: Cyberhymnal