Kidung Jemaat
Exodus 20:3-4
- O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
1. O, datanglah, Imanuel, tebus umatMu Israel
yang dalam berkeluh kesah menanti Penolongnya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 7:14
Mat 1:23
2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih
dan umatMu lepaskanlah dari lembah sengsaranya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 11:1, 10
Why 22:16
Yes 45:2
3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah;
halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
4. O Kunci Daud, datanglah, gapura sorga bukalah;
tutuplah jalan seteru, supaya s'lamat umatMu.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.
Yes 22:22
Why 3:7
5. O Tuhan Allah, datanglah, FirmanMu berkuasalah,
seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.Kel 19-20:21
Play
Exodus 20:1
- O, Datanglah, Imanuel [KJ.81]
1. O, datanglah, Imanuel, tebus umatMu Israel
yang dalam berkeluh kesah menanti Penolongnya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 7:14
Mat 1:23
2. O, datang, Tunas Isai, patahkan belenggu pedih
dan umatMu lepaskanlah dari lembah sengsaranya.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Yes 11:1, 10
Why 22:16
Yes 45:2
3. O Surya Pagi, datanglah dan jiwa kami hiburlah;
halaukanlah gelap seram bayangan maut yang kejam.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yes 9:1
Mat 4:16
4. O Kunci Daud, datanglah, gapura sorga bukalah;
tutuplah jalan seteru, supaya s'lamat umatMu.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.
Yes 22:22
Why 3:7
5. O Tuhan Allah, datanglah, FirmanMu berkuasalah,
seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai.
Bersoraklah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel.Kel 19-20:21
Play
Colossians 1:14
- Dari Kubur yang Kelam [KJ.190]
1. Dari kubur yang kelam Kristus bangkit megah;
dari kuasa yang seram kita pun bebaslah!
Mrk 16:1-8
Kol 1:13-14
Ibr 2:14-15
2. Diberi kepadaNya takhta Allah kekal.
Isi sorga, dunia, nyanyi puji sembah.Why 3:21
Why 5:12-13
Play - Terbukalah Sorga [KJ.41]
1. Terbukalah sorga, terpancar terang,
sebab Tuhan Yesus berjuang menang.
Sebab Tuhan Yesus berjuang menang.2. Sengsaralah Dia yang suci kudus;
olehNya dosamu ditebus.
OlehNya dosamu ditebus.Kol 1:14
3. Pergilah padaNya, engkau yang lelah:
bebanmu diangkat, hatimu lega.
Bebanmu diangkat, hatimu lega.Mat 11:28
4. Meskipun dosamu teramat keji,
dengan darah Yesus kau suci bersih.
Dengan darah Yesus kau suci bersih.Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
5. Dan jika jiwamu letih dan lesu,
sampaikan padaNya kebimbanganmu.
Sampaikan padaNya kebimbanganmu.6. Beban yang kaupikul diringankanNya;
engkau dibimbingNya ke damai baka.
Engkau dibimbingNya ke damai baka.Mat 11:28-30
7. O Yesus, Engkaulah perlindunganku,
Engkaulah Jurus'lamat, tempat berteduh.
Engkaulah Jurus'lamat, tempat berteduh.Play
Colossians 1:16-17
- Dia Nobatkanlah [KJ.226]
(
Crown Him with Many Crowns
)
1. Dia nobatkanlah Sang Raja Penebus;
bahana sorga bergema memuji Dia t'rus.
Hai bangun, jiwaku, bernyanyilah serta,
Memuji Jurus'lamatmu kekal selamanya.
Ef 1:20-22
Flp 2:9-11
Ibr 2:9
Why 17:14
Why 19:12
2. Dia nobatkanlah Pengasih abadi;
di dalam darah lukaNya kasihNya berseri.
Malaikat tercengang melihat dashyatnya
Rahasia Allah terbentang demi manusia.
1 Ptr 1:12
3. Dia nobatkanlah Raja sejahtera,
yang memerintah dunia, perang pun mereda.
Di bumi terdengar pujian mulia kepada
Dia yang besar kekal kuasaNya.
Yes 9:3-6
Mat 28:18
4. Dia nobatkanlah Sang Raja hidupmu;
sang maut dikalahkanNya demi selamatmu.
Muliakan namaNya yang mati dan menang,
Memb'rikan hidup yang kekal menghalau maut kejam.
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Dia nobatkanlah Sang Raja yang baka,
Pencipta alam semesta sempurna dan megah.
Hormati Penebus yang agung mulia;
Sang Anakdomba yang kudus terpuji s'lamanya.Ef 1:20-22
Kol 1:16
Why 5:12
Play - Masyhurkan RajaMu [KJ.224]
(
Rejoice, the Lord Is King
)
1. Masyhurkan Rajamu, Allah Maha besar;
ucapkan syukurmu, bernyanyi bergemar!
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Mzm 47
2. Tuhanmu Penebus, yang melepaskan kau,
memb'rikan darahNya pembasuh dosamu.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Mat 26:28
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
3. Buana, langit pun di bawah kuasaNya.
Kunci neraka, maut, dib'rikan padaNya.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Mat 28:18
Kol 1:16
Why 1:18
4. Di muka takhtaNya semua bertelut;
musuhNya menyembah tersungkur bersujud.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!
Rm 14:11
Flp 2:9-11
5. Nantikan bersyukur Sang Hakim semesta,
yang datang menjemput semua hambaNya.
Suaramu dan hatimu berpadu 'muji Tuhanmu!Mat 25:31-33
Flp 3:20
1 Tes 1:10
Yoh 14:2-3
Play - Sebelum Semua Jadi [KJ.136]
1. Sebelum semua jadi ada Firman Mulia;
Dia Alfa dan Omega, citra Allah BapaNya.
Dia itu Yang Pertama, pun Yang Akhir
Dialah selamanya dan abadi.
Ams 8:23
Yoh 1:1-2
Why 1:8
Why 22:13
2. Oleh Firman diciptakan yang mengisi semesta:
langit, bumi dan samud'ra beserta penghuninya.
Oleh Dia, untuk Dia terbentuk semuanya
selamanya dan abadi.
Kej 1:3-31
Mzm 33:6
Yoh 1:3
Ibr 1:2
Kol 1:16
3. Ia ambil rupa insan, rupa Adam yang fana,
menderita sampai mati menebus manusia,
agar kita tak binasa, tapi hidup olehNya
selamanya dan abadi.
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Yoh 3:16
4. Ia pun telah dikandung dar pada Roh Kudus
dan perawan terberkati melahirkan penebus.
Tampak wujud Jurus'lamat di wajahNya yang kudus
selamanya dan abadi.
Mat 1:20
Luk 1:35, 42
2 Kor 4:6
5. Puji, hai malaikat sorga, puji Raja semesta!
Penguasa duniawi, puji Allah Yang Esa!
Biarlah segala lidah mengagungkan Tuhannya
selamanya dan abadi.
Mzm 148
Luk 2:14
Flp 2:9-11
6. Janji pada masa lampau dalam Dia t'lah genap.
Dialah yang disyairkan di halaman Alkitab.
Sudah datang Jurus'lamat; puji syukur menggegap
selamanya dan abadi.
Mat 1:22-23
7. Maha Hakim orang mati, Raja orang hidup pun,
Kau di takhta Allah Bapa mengalahkan lawanMu.
Unsur jahat Kauenyahkan dalam penghakimanMu
selamanya dan abadi.
2 Kor 5:10
Why 20:11-15
Kis 2:33-35
8. Biar kami, tua-muda, umatMu, kecil-besar,
bersyukur memuji Dikau, Raja adil dan benar:
biar madah orang s'lamat silih-ganti terdengar
selamanya dan abadi.Mzm 148:12-13
Why 19:5
Why 15:2-4
9. KepadaMu, Yesus Kristus, dan kepada BapaMu
dan kepada Roh Penghibur layak diberi syukur,
puji, hormat dan kuasa dalam KerajaanMu
selamanya dan abadi.Play
Revelation 13:14-15
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250a]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
Mzm 18
Mzm 46
Mzm 144:1-2
1 Ptr 5:8-11
Luk 10:18
Yoh 12:31
Ibr 2:14-15
1 Ptr 5:8
Why 13
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!Yoh 16:33
Mzm 24:10
Ef 1:20-22
Kol 2:15
Why 17:14
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Mzm 118:6
Rm 8:31
Mat 5:3, 10
Ibr 12:28
Yak 2:5
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250b]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!
Hymns
Exodus 20:1
-
[Exo 20:1] Another Six Days’ Work Is Done
Another six days’ work is done
Another Sabbath is begun;
Return, my soul, enjoy thy rest,
Improve the day that God hath blest.Come, praise the Lord, whose love assigns
So sweet a rest to weary minds;
Provides an antepast of Heaven
And gives this day the food of seven.O that our thoughts and thanks may rise
As grateful incense to the skies!
And draw from Heaven that sweet repose
Which none but he who feels it knows.A heavenly calm pervades the breast
Is the dear pledge of glorious rest,
Which for the Church of God remains,
The end of cares, the end of pains.With joy, great God, Thy works we view,
In various scenes, both old and new;
With praise we think on mercies past,
With hope we future pleasure taste.In holy duties let the day,
In holy comforts pass away;
The Sabbath thus we love to spend,
In hope of one which ne’er shall end.Play source: Cyberhymnal -
[Exo 20:1] Hail, Happy Morning
Hail happy morning, hail, holy day,
Calling from earthly labors away,
Sweet words of wisdom, glad songs of joy,
Now be our best employ.Refrain
Sing once more the happy, happy song,
While the golden moments roll along,
“Come to the temple, come, come away,
Hallow the Sabbath day.”Emblem of heaven, sweet day of rest,
In thy “remembrance,” may we be blessed.
So may our songs and lives ever say,
“Hallow the Sabbath day.”Refrain
Rest from our labors, rest from our cares,
Rest in our praises, rest in our prayers,
So the commandment would we obey,
“Hallow the Sabbath day.”Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Exo 20:1] Safely Through Another Week
Safely through another week God has brought us on our way;
Let us now a blessing seek, on th’approaching Sabbath day;
Day of all the week the best, emblem of eternal rest,
Day of all the week the best, emblem of eternal rest.Mercies multiplied each hour through the week our praise demand;
Guarded by almighty power, fed and guided by His hand;
Though ungrateful we have been, only made returns of sin,
Though ungrateful we have been, only made returns of sin.While we pray for pardoning grace, through the dear Redeemer’s Name,
Show Thy reconciled face, shine away our sin and shame;
From our worldly cares set free, may we rest this night with Thee,
From our worldly cares set free, may we rest this night with Thee.Here we come Thy Name to praise, let us feel Thy presence near,
May Thy glory meet our eyes, while we in Thy house appear:
Here afford us, Lord, a taste of our everlasting feast,
Here afford us, Lord, a taste of our everlasting feast.When the morn shall bid us rise, may we feel Thy presence near:
May Thy glory meet our eyes, when we in Thy house appear:
There afford us, Lord, a taste of our everlasting feast,
There afford us, Lord, a taste of our everlasting feast.May Thy Gospel’s joyful sound conquer sinners, comfort saints;
May the fruits of grace abound, bring relief for all complaints;
Thus may all our Sabbaths prove till we join the church above,
Thus may all our Sabbaths prove till we join the church above!Play source: Cyberhymnal -
[Exo 20:1] Welcome, Delightful Morn
Welcome, delightful morn,
Thou day of sacred rest!
I hail thy kind return;
Lord, make these moments blest;
From the low train of mortal toys,
I soar to reach immortal joys,
I soar to reach immortal joys.Now may the King descend,
And fill His throne with grace;
Thy scepter, Lord, extend,
While saints address Thy face:
Let sinners feel Thy quickening Word,
And learn to know and fear the Lord,
And learn to know and fear the Lord.Descend, celestial Dove,
With all Thy quickening powers;
Disclose a Savior’s love,
And bless the sacred hours:
Then shall my soul new life obtain,
Nor Sabbaths be enjoyed in vain,
Nor Sabbaths be enjoyed in vain.Play source: Cyberhymnal -
[Exo 20:1] With Joy We Hail The Sacred Day
With joy we hail the sacred day,
Which God has called His own;
With joy the summons we obey
To worship at His throne.Thy chosen temple, Lord, how fair!
As here Thy servants throng
To breathe the humble, fervent prayer
And pour the grateful song.Spirit of grace, O deign to dwell
Within Thy church below!
Make her in holiness excel,
With pure devotion glow.Let peace within her walls be found;
Let all her sons unite;
To spread with grateful zeal around
Her clear and shining light.Great God, we hail the sacred day
Which Thou hast called Thine own;
With joy the summons we obey
To worship at Thy throne.Play source: Cyberhymnal
Colossians 1:14
-
[Col 1:14] His Blood Availed For Me
There’s a crimson tide from the Savior’s side,
And it purgeth all who plunge therein;
O its healing stream doth the soul redeem,
And it cleanseth from all sin.Refrain
Hallelujah! Hallelujah!
It cleansed my heart and made me free;
Hallelujah! Hallelujah!
His blood availed for me.There’s a boundless sea flowing full and free,
From the cross where Jesus bled and died;
O its precious flow washes white as snow,
And its mercies e’er abide.Refrain
From the contrite heart He doth ne’er depart,
But He offers pardon o’er and o’er;
He the sins doth roll from the burdened soul,
And remembers them no more.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Colossians 1:16-17
-
[Col 1:16] Let All That Breathe, Jehovah Praise
Let all that breathe Jehovah praise;
Almighty, all-creating Lord!
Let earth and Heav’n His power confess,
Brought out of nothing by His word.He spake the word, and it was done;
The universe His word obeyed;
His Word is His eternal Son,
And Christ the whole creation made.Jesus, the Lord and God most high,
Maker of all mankind and me!
Me Thou hast made to glorify,
To know, and love, and live to Thee.Wherefore to Thee my heart I give,
For Thou Thyself dost give the power;
And if for Thee on earth I live,
Thee I shall soon in Heav’n adore.Play source: Cyberhymnal