Kidung Jemaat
Genesis 7:17-23
- Ya Tuhan, pada Saat Dibaptiskan [KJ.307]
1. Ya Tuhan, pada saat dibaptiskan, kami terima tanda kasihMu;
air bah pernah membawa kematian, tetapi s'lamat isi baht'ra Nuh.
Kej 7-8
Ibr 11:7
2 Ptr 2:5
2. Firaun yang melawan tujuanMu di Laut Merah sudah tenggelam,
tapi umatMu dapat hidup baru dan bersyukur di pantai seberang.
Kel 14-15
Why 15:2-4
3. Dan Yunus yang menyangkal panggilannya Kau tenggelamkan di gelora laut,
namun firmanMu mengembalikannya menjadi tanda hidup dari maut.
Yun 1-2
Mat 12:40
4. Dan Yesus juga rela dibaptiskan, di sungai Yordan nyata artinya:
ketika itu Dia Kautahbiskan untuk menghapus dosa dunia.
Mat 3:13-17
Yoh 1:29-34
5. Ya Tuhan, pada saat dibaptiskan kami beroleh pengasihanMu:
Kristus t'lah bangkit dari kematian; dalamNya Kaubangkitkan kami pun.Rm 6:34Kol 2:12
Play
Genesis 7:2
- Ya Tuhan, pada Saat Dibaptiskan [KJ.307]
1. Ya Tuhan, pada saat dibaptiskan, kami terima tanda kasihMu;
air bah pernah membawa kematian, tetapi s'lamat isi baht'ra Nuh.
Kej 7-8
Ibr 11:7
2 Ptr 2:5
2. Firaun yang melawan tujuanMu di Laut Merah sudah tenggelam,
tapi umatMu dapat hidup baru dan bersyukur di pantai seberang.
Kel 14-15
Why 15:2-4
3. Dan Yunus yang menyangkal panggilannya Kau tenggelamkan di gelora laut,
namun firmanMu mengembalikannya menjadi tanda hidup dari maut.
Yun 1-2
Mat 12:40
4. Dan Yesus juga rela dibaptiskan, di sungai Yordan nyata artinya:
ketika itu Dia Kautahbiskan untuk menghapus dosa dunia.
Mat 3:13-17
Yoh 1:29-34
5. Ya Tuhan, pada saat dibaptiskan kami beroleh pengasihanMu:
Kristus t'lah bangkit dari kematian; dalamNya Kaubangkitkan kami pun.Rm 6:34Kol 2:12
Play
Colossians 2:15-16
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250a]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
Mzm 18
Mzm 46
Mzm 144:1-2
1 Ptr 5:8-11
Luk 10:18
Yoh 12:31
Ibr 2:14-15
1 Ptr 5:8
Why 13
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!Yoh 16:33
Mzm 24:10
Ef 1:20-22
Kol 2:15
Why 17:14
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Mzm 118:6
Rm 8:31
Mat 5:3, 10
Ibr 12:28
Yak 2:5
- AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250b]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan! - Di Malam Yang Gelap [KJ.195]
(
Low in the Grave He Lay
)
R:Mrk 16:1-8; 1 Kor 15:26; 2 Tim 1:10; Ibr 2:14-15; Why 1:18; Kol 2:15
1. Di makam yang gelap Yesus terbaring menanti merekah fajar terang.
Bangkitlah Dia megah kuasa Iblis patah menyerah. Alam maut sudah dikalahkanNya.
Ia hidup dan berkuasa s'lamanya! T'lah menang, t'lah menang!
Kristus bangkit dan menang!
Mrk 15:46
2. Dan sia-sialah kubur dijaga, pun tiada gunanya batu besar.
Bangkitlah Dia megah kuasa Iblis patah menyerah. Alam maut sudah dikalahkanNya.
Ia hidup dan berkuasa s'lamanya! T'lah menang, t'lah menang!
Kristus bangkit dan menang!
Mat 27:62-66
3. Maut dan Iblis pun tidak berdaya menahan Tuhanku, Sang Penebus.
Bangkitlah Dia megah kuasa Iblis patah menyerah. Alam maut sudah dikalahkanNya.
Ia hidup dan berkuasa s'lamanya! T'lah menang, t'lah menang!
Kristus bangkit dan menang!Luk 10:18
1 Yoh 3:8
Play - Dikau Yang Bangkit, Mahamulia [KJ.194]
1. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah!
Turun malak sorga putih cemerlang; kubur ia buka, tanda Kau menang.
Mat 28:2
Kol 2:15
2. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah!
3. Lihatlah Dia, Yesus, Tuhanmu! Dialah Mesias; yakinlah teguh!
Mari, umat Tuhan, bergembiralah! Bertekun maklumkan kemenanganNya!
Mat 28:9
Luk 24:30-31
Yoh 20:16, 19-20
Yoh 20:26-29
Mat 28:18-20
4. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah!
5. Tuhanku hidup takut pun lenyap. Dia Junjunganku, Damaiku tetap.
Yesuslah Kuatku, Kemenanganku, Yesus Hidupku, Kemuliaanku!
Mzm 18:47
Ef 2:14
Yoh 11:25
6. Dikau, Yang Bangkit, mahamulia! Dikaulah abadi jaya dan megah! Play - Mari, Bersukacita [KJ.200]
1. Mari bersukacita, terima kabar baik! Habislah dukacita;
terbitlah t'rang ajaib! Yesus yang tersekap di kubur yang gelap
disambut fajar t'rang sebagai Pemenang!
Mrk 15:46
Mrk 16:1-8
Kol 2:15
Why 1:18
2. Ia pun dimakamkan; puaslah seteru. Tiada mereka sangka
t'lah bangkit Penebus! Kumandang jayaNya mengisi dunia
dan panji Pemenang berkibar cemerlang!
Mat 28:18-20
Mrk 16:20
Kis 1:8
Kis 4:33
Kol 1:6, 23
1 Tim 3:16
3. Oleh adegan ini gembira hatiku; tak lagi kutakuti ancaman seteru.
'Ku beriman teguh: Yesus jaminanku.
SalibNya kupegang, niscaya 'ku menang.
Rm 8:37
1 Kor 15:57
1 Yoh 5:4-5
Why 17:14
4. Bagai anggota Kristus, terpaut padaNya, tanpa cemas kuikut
di jalan jayaNya. Di maut yang kelam, betapa pun seram,
Tuhanku beserta dengan kuasaNya!
Rm 6:3-4
Flp 3:10-11
Mzm 23:4
5. Rajaku sudah masuk kemuliaanNya: amanlah tujuanku di jalan dunia!
Jauhlah, hai lawanku! Tuhan di pihakku: Perisai dan Teman;
OlehNya 'ku tent'ram!
Mat 25:31
Mrk 16:19
Mzm 6:9
6. Sampai ke dalam sorga 'ku ikutlah terus; di pintuNya tersurat
amanat Penebus: "Yang tadi berlelah, dapat mahkotanya;
yang mati dalamKu, bahagia penuh!"1 Kor 9:25
2 Tim 4:8
Why 14:13
Play - Puji Tuhan, Haleluya [KJ.391]
1. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
2. Mengapa, orang Kristen, harapanmu lemah?
Tuhanmu berkuasa diatas dunia!
Kembali ke Reff.
Mat 28:18
3. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
4. Segala sesuatu ditanggung Tuhanmu.
Mengapa lagi takut? Percayalah teguh!
Kembali ke Reff.
Mzm 68:20
5. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
6. Ikutilah Rajamu yang bangkit dan menang;
bebanmu jadi ringan, gelapmu pun terang.
Kembali ke Reff.
Mat 11:28-30
7. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
8. Sampaikanlah firmanNya di mana-mana pun,
Serta perbuatanNya teruskan bertekun!
Kembali ke Reff.
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
9. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
10. Damaikanlah sengketa, satukan yang pecah,
Ampuni yang bersalah, lindungi yang lemah!
Kembali ke Reff.
Mrk 11:25
Rm 12:18
Ef 4:32
1 Tes 5:14-15
Yak 3:13-18
11. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
12. Kendati kuasa dunia selalu menentang,
Penindas akan jatuh dan salib t'lah menang!
Kembali ke Reff.Kol 2:10, 15
Mzm 72:4
1 Kor 1:18
Play - Yesus Bangkit, Haleluya [KJ.193]
1. Yesus bangkit, Haleluya, kubur pun terbuka;
Yesus jaya, Haleluya, atas maut dan dosa.
Yesus hidup, Haleluya, dan menang selamanya,
puji Dia, Haleluya, puji kuasa dan kasihNya!Mrk 16:1-8
Kol 2:15
Why 1:18
Play
Ephesians 5:26
- Batu Penjuru G'reja [KJ.252]
1. Batu penjuru G'reja dan Dasar yang esa, yaitu
Yesus Kristus, Pendiri umatNya. Dengan kurban darahNya
Gereja ditebus; baptisan dan firmanNya membuatNya kudus.Mzm 118:22
Yes 28:16
1 Kor 3:10-11
Ef 2:20
1 Ptr 2:6-7
Ibr 9:14
1 Ptr 1:18-19
Why 5:9
Ef 5:25-27
2. Terpanggil dari bangsa seluruh dunia, manunggallah Gereja
ber-Tuhan Yang Esa. Aneka kurnianya, esa baptisannya,
esa perjamuannya, esa harapannya.
Rm 12:4-5
1 Kor 12:4
Ef 4:3-7
1 Kor 10:16-17
3. Dilanda perpecahan dan faham yang sesat. Jemaat diresahkan
tekanan yang berat. Kaum kudus menyerukan, "Berapa lamakah?"
Akhirnya malam duka diganti t'rang cerah.
1 Kor 11:18-19
Ef 4:14
Why 6:9-10
4. Gereja takkan punah selama-lamanya, dibimbing tangan Tuhan,
dibela kasihNya. Ditantang pengkhianat dan banyak musuhnya,
dan bertahanlah jemaat dan jaya mulia.
Mzm 46
Mat 16:18
5. Di dalam pencobaan dan perjuangannya dinantikan zaman
sejahtera baka. Di mata tercerminkan Gereja yang menang
mencapai perhentian sentosa cemerlang.
Tit 2:13
Yak 5:7-8
2 Ptr 3:10-13
Why 12:11
Ibr 4:9-10
6. Gereja yang di sorga dan yang di dunia bersatu dalam Tuhan,
Ketiga Yang Esa Ya Tuhan, b'ri anug'rah supaya kami pun
Engkau tempatkan juga kekal dirumahMu.Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play - Dengan Lembut Tuhanku [KJ.354]
(
In Tenderness He Sought Me
)
1. Dengan lembut tuhanku di dalam kasihNya mencari akan
daku yang hilang, bercela. Bahana syukur terdengar,
seisi sorga mengg'legar.
Mat 18:12-14
Luk 15:3-10
Luk 19:10
2. KasihNya mencari, darah melunasi; 'ku diraih kembali
PadaNya, 'ku selamat oleh rahmatNya.
3. Dosaku t'lah dibasuh sehingga 'ku sembuh; bisikNya kepadaku,
"Engkaulah milikKu!" SuaraNya yang lembut merdu
telah menghibur hatiku.
Yes 43:1
Rm 14:8
1 Ptr 2:9
4. KasihNya mencari, darah melunasi; 'ku diraih kembali
PadaNya, 'ku selamat oleh rahmatNya.
5. Padaku ditunjukkan semua lukaNya, mahkota duri tajam,
curahan darahNya. 'Ku takjub kar'na Tuhanku menjadi
kurban bagiku.
Yoh 15:13
6. KasihNya mencari, darah melunasi; 'ku diraih kembali
PadaNya, 'ku selamat oleh rahmatNya.
7. Di haribaan Tuhan kulihat kasihNya dan dalam kekaguman
kuhitung berkatNya. Tak kunjung puas rasanya memuji-
muji namaNya.
8. KasihNya mencari, darah melunasi; 'ku diraih kembali
PadaNya, 'ku selamat oleh rahmatNya.
9. Kunanti hari Tuhan yang indah dan cerah di kala Tuhan
datang memanggil umatNya berkumpul pada sisiNya
jadi pengantin suciNya.
Flp 3:20
Mat 25:34
Ef 5:25-27
10. KasihNya mencari, darah melunasi; 'ku diraih kembali
PadaNya, 'ku selamat oleh rahmatNya.
Play - Hai Umat, Nyanyilah [KJ.232]
1. Hai umat, nyanyilah, rayakan hari ini!
Mujizat Allahmu masyhurkanlah disini!
T'lah turun Roh Kudus membangkit laskarNya;
Semoga kini pun semua tergerak.
Kis 2:1-13
2. Ya Roh karunia, Penghibur dan Penolong,
sekarang datanglah; berkatMu kami mohon.
Baptisan dan Firman membangun umatMu,
Supaya kami pun berbuahlah penuh.
Yoh 14:16, 26
Yoh 15:26
Ef 5:26
Gal 5:22-23
3. Kaupilih umatMu menjadi tubuh Kristus.
Kembali lahirlah umatMu dalam Yesus.
Di PerjamuanNya. Kau hadir bekerja
membuat hambaMu cerminan kasihNya.
1 Kor 12:13
Yoh 3:5-7
Tit 3:5
1 Ptr 1:3, 23
4. Yang hidup oleh Roh, yang bangkit oleh
Firman dan oleh kurnia berbuah kar'na iman,
Muliakan Allahmu dan puji kasihNya,
Yang baru dan segar selama-lamanya.Rat 3:22-23
Play - Sang Anak domba yang Kudus [KJ.160]
1. Sang Anakdomba yang kudus memikul dosa dunia,
rela dan sabar menebus hutang besar manusia.
Lihatlah Dia menempuh jalan sengsara dan keluh,
Menurut dan setia. Ia dihina, disesah, mati di salib Golgota,
Berkata: "Ku sedia."
Yes 53:7
Yoh 1:29
1 Ptr 2:24
Yoh 19:17
2. Dialah Jurus'lamatku, Kawan yang tak bertara,
Pembawa damai yang penuh, disuruh Allah Bapa:
"Pergilah Kau, hai anakKu, terimalah di pundakMu
akibat dosa dunia; bebaskanlah manusia dari hukuman dan cela:
Engkaulah Penebusnya."
Yoh 15:13
3. "Ya Bapa, Aku HambaMu, yang Kau pesan Kutanggung;
sabdaMu niat hatiKu dan maksudMu Kusanjung."
O kuasa kasih tak terp'ri Yang Mahakuasa memberi
PutraNya yang tercinta! Kasih Ilahi yang kudus,
Ke dalam maut kau tembus: kuasamu tak terhingga!
Yoh 3:16
4. Sepanjang umur hidupku kuingat Dikau, Tuhan;
ya Yesus, di rangkulanMu hatiku Kausembuhkan.
Dalam gelap Engkau Terang, di malam duka Kau Teman
Yang menabahkan hati. Inilah yang menghiburku,
Bahwa 'ku jadi milikMu baik hidup maupun mati.
Yoh 8:12
Rm 14:8
5. Kau, Anakdomba yang lembut, kupuji siang-malam
dan diriku dengan syukur padaMu kuserahkan.
Biarlah daya hidupku melimpah-ruah bagiMu
Mengungkap t'rimakasih, hingga pahala karyaMu
Yang Kauperoleh bagiku kuingat tiap hari.
6. Hendak kuminum cawanMu dalam KerajaanMu;
darahMu kemegahanku dan pembersih jubahku.
Mahkota hidup yang baka akan kupakai menyembah
menghadap takhta Bapa. Kaulah kekal Pengantinku:
tak bercela di sisiMu 'ku masuk rumah Allah.Mrk 14:25
Why 2:10
Ef 5:25-27
Play - T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play
Hymns
Colossians 2:15-16
-
[Col 2:15] Awake, My Heart, With Gladness
Awake, my heart, with gladness,
See what today is done;
Now, after gloom and sadness,
Comes forth the glorious Sun.
My Savior there was laid
Where our bed must be made
When to the realms of light
Our spirit wings its flight.The foe in triumph shouted
When Christ lay in the tomb;
But, lo, he now is routed,
His boast is turned to gloom.
For Christ again is free;
In glorious victory
He Who is strong to save
Has triumphed o’er the grave.This is a sight that gladdens;
What peace it doth impart!
Now nothing ever saddens
The joy within my heart.
No gloom shall ever shake,
No foe shall ever take,
The hope which God’s own Son
In love for me hath won.Now hell, its prince, the devil
Of all their powers are shorn;
Now I am safe from evil,
And sin I laugh to scorn.
Grim Death with all his might
Cannot my soul affright;
He is a powerless form,
Howe’er he rave and storm.The world against me rageth
Its fury I disdain;
Though bitter war it wageth
Its work is all in vain.
My heart from care is free,
No trouble troubles me.
Misfortune now is play
And night is bright as day.Now I will cling forever
To Christ, my Savior true;
My Lord will leave me never,
Whate’er He passeth through.
He rends Death’s iron chain,
He breaks through sin and pain,
He shatters hell’s dark thrall,
I follow Him through all.To halls of heavenly splendor
With Him I penetrate;
And trouble ne’er may hinder
Nor make me hesitate.
Let tempests rage at will,
My Savior shields me still;
He grants abiding peace
And bids all tumult cease.He brings me to the portal
That leads to bliss untold,
Whereon this rhyme immortal
Is found in script of gold:
“Who there My cross hath shared
Finds here a crown prepared;
Who there with Me hath died
Shall here be glorified.”Play source: Cyberhymnal