Kidung Jemaat
Matthew 24:42
Kabar Yang Indah Benar [KJ.271]
1. Kabar yang indah benar, kidung besar mengegar,
sabda Rajamu dengar! Yesus 'kan datang seg'ra.
2. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
3. Gunung, lembah, soraklah; padang kembang, nyanyilah;
maklumkanlah, semesta: Yesus 'kan datang seg'ra!
Mzm 96:10-13
Mzm 98:7-9
4. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
5. Di hadapanNya kelak duka nestapa lenyap,
kita sujud menyembah: Yesus 'kan datang seg'ra!
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
6. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!Play Tuhanku Seg'ra 'kan Kembali Ke Dunia [KJ.277]
R:Why 6:10
1. Tuhanku seg'ra 'kan kembali ke dunia. Tak satu pun tahu
akan waktu tibaNya: di pagi cerlang pada saat buana
ditinggalkan sang malam pekat.
Mat 24:42-44
Mrk 13:32
1 Tes 5:2
2 Ptr 3:10
Why 3:3
2. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
3. Dan mungkin datangNya 'kan di tengah hari dan mungkin
di saat menurun mentari, di malam gelap, waktu
orang tak nyana Kristus datang ke dunia.
4. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
5. Dan k'lak membahanalah riuh "Hosana". Malaikat pun
turun mengiring Rajanya. Parasnya cerlang dan penuh
kemuliaan serta kasih 'kan umatNya.
Mrk 11:9-10
Why 1:16
Why 22:4
6. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
7. Enyahlah derita, lenyap ratap tangis dan hilanglah maut,
tanda kuasa Iblis. Hatiku penuh mengenang 'kan detiknya
milik Yesus dit'rimaNya.
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
8. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.Play
Matthew 24:44
Kabar Yang Indah Benar [KJ.271]
1. Kabar yang indah benar, kidung besar mengegar,
sabda Rajamu dengar! Yesus 'kan datang seg'ra.
2. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
3. Gunung, lembah, soraklah; padang kembang, nyanyilah;
maklumkanlah, semesta: Yesus 'kan datang seg'ra!
Mzm 96:10-13
Mzm 98:7-9
4. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
5. Di hadapanNya kelak duka nestapa lenyap,
kita sujud menyembah: Yesus 'kan datang seg'ra!
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
6. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!Play Tuhanku Seg'ra 'kan Kembali Ke Dunia [KJ.277]
R:Why 6:10
1. Tuhanku seg'ra 'kan kembali ke dunia. Tak satu pun tahu
akan waktu tibaNya: di pagi cerlang pada saat buana
ditinggalkan sang malam pekat.
Mat 24:42-44
Mrk 13:32
1 Tes 5:2
2 Ptr 3:10
Why 3:3
2. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
3. Dan mungkin datangNya 'kan di tengah hari dan mungkin
di saat menurun mentari, di malam gelap, waktu
orang tak nyana Kristus datang ke dunia.
4. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
5. Dan k'lak membahanalah riuh "Hosana". Malaikat pun
turun mengiring Rajanya. Parasnya cerlang dan penuh
kemuliaan serta kasih 'kan umatNya.
Mrk 11:9-10
Why 1:16
Why 22:4
6. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
7. Enyahlah derita, lenyap ratap tangis dan hilanglah maut,
tanda kuasa Iblis. Hatiku penuh mengenang 'kan detiknya
milik Yesus dit'rimaNya.
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
8. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.Play
Matthew 25:13
Bangunlah! Dengar Suara [KJ.276]
1. "Bangunlah!", dengar suara memanggil tinggi di menara,
"Yerusalem, hai bangunlah!" Bergema suara lantang pertanda
sudah larut malam: "Hai para put'ri, jagalah! T'lah datang
Mempelai; pelita ambillah! Haleluya! Bersiaplah ke pestaNya
dan sambut Dia segera!"
Yes 52:1-9
Yes 60:1-3
Mat 25:1-13
2. Sion sangat bergembira ketika mendengar berita; terbangun Dia
segera. Yang dinanti sudah datang, penuh karunia, kebenaran:
cahaya fajar merekah. Pangeran mulia, ya Yesus marilah! Hosiana!
Semuanya ikut serta perjamuan bahagia.
Yoh 1:14
Why 22:20
Why 19:7
3. Gloria! Mari bernyanyi teriring gambus dan kecapi, malaikat dan
manusia! Ada duab'las gapura terbuat dari mutiara di kota suci
mulia. Di manakah pernah tempat bahagia yang setara?
Bersoraklah, haleluya sekarang dan selamanya!Why 14:2-3
Why 15:2-4
Why 21:2, 9-14
Play Majulah, Majulah [KJ.253]
1. Majulah, majulah, maju dalam t'rang permai dan nyalakanlah
pelita menantikan Mempelai; sumber Hidup hanya Dia.
Umat Tuhan, masuk pintuNya, majulah, majulah!
Yes 60:1
Mat 25:1-13
Mzm 118:20
Mat 7:13-14
Yoh 10:7-9
Why 3:8
2. Tabahlah, tabahlah, tabah tanpa mengeluh; tanggunglah cerca dan duka,
taat sampai ajalmu. Lihat tajuk kehidupan;
biar Iblis datang menerpa, tabahlah, tabahlah!
2 Kor 1:6
Ef 6:10-13
Ibr 12:1-3
1 Ptr 2:21-23
1 Ptr 5:4, 8
Why 2:10
3. Tolaklah, tolaklah tolak rayu dunia yang mencoba memegahkan
dikau oleh hartanya; jangan pandang kesenangan:
janji Iblis dan godaannya tolaklah, tolaklah!
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 1:2-4
Ef 4:27
Yak 4:7
4. Ujilah, ujilah, ujilah setiap roh yang memikat kiri kanan
untuk menyesatkanmu. Ikut Bintang Pengharapan,
tapi yang tersamar nampaknya ujilah, ujilah!
1 Yoh 4:1
5. Tumbuhlah, tumbuhlah, tumbu dalam Tuhanmu: Roh dan Hidup kauseraplah;
jangan maut kautempuh. Subur oleh kuasa Allah
bagai carang hijau s'lamanya tumbuhlah, tumbuhlah!Yoh 15:1-8
Ef 4:15
Kol 1:10-11
Kol 2:19
2 Ptr 3:18
Play
Mark 13:32
Kabar Yang Indah Benar [KJ.271]
1. Kabar yang indah benar, kidung besar mengegar,
sabda Rajamu dengar! Yesus 'kan datang seg'ra.
2. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
3. Gunung, lembah, soraklah; padang kembang, nyanyilah;
maklumkanlah, semesta: Yesus 'kan datang seg'ra!
Mzm 96:10-13
Mzm 98:7-9
4. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
5. Di hadapanNya kelak duka nestapa lenyap,
kita sujud menyembah: Yesus 'kan datang seg'ra!
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
6. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!Play Tuhanku Seg'ra 'kan Kembali Ke Dunia [KJ.277]
R:Why 6:10
1. Tuhanku seg'ra 'kan kembali ke dunia. Tak satu pun tahu
akan waktu tibaNya: di pagi cerlang pada saat buana
ditinggalkan sang malam pekat.
Mat 24:42-44
Mrk 13:32
1 Tes 5:2
2 Ptr 3:10
Why 3:3
2. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
3. Dan mungkin datangNya 'kan di tengah hari dan mungkin
di saat menurun mentari, di malam gelap, waktu
orang tak nyana Kristus datang ke dunia.
4. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
5. Dan k'lak membahanalah riuh "Hosana". Malaikat pun
turun mengiring Rajanya. Parasnya cerlang dan penuh
kemuliaan serta kasih 'kan umatNya.
Mrk 11:9-10
Why 1:16
Why 22:4
6. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
7. Enyahlah derita, lenyap ratap tangis dan hilanglah maut,
tanda kuasa Iblis. Hatiku penuh mengenang 'kan detiknya
milik Yesus dit'rimaNya.
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
8. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.Play
Acts 1:1
Pengikut Kristus, Nyanyilah [KJ.284]
1. Pengikut Kristus, nyanyilah, berdendang dan menari,
terhibur oleh kurnia bersatu dalam kasih: Terang Ilahi
berseri, yang dari sorga diberi; harganya paling mahal.
2. Si jahat dan kuasa maut membuatku binasa. 'Ku lahir
dalam kemelut, tersiksa oleh dosa. Semakin aku terjerat:
celaka aku yang sesat, dirasuk kejahatan.
Mzm 51:6-7
2 Tim 2:26
3. Percuma perbuatanku, niatku sudah salah; durhaka keinginanku,
melawan hukum Allah. Berputus asa dan cemas di pintu maut
terhempas, 'ku harus ke neraka!
Rm 7:13-26
Gal 3:1-14
Ef 2:8-9
Tit 3:5
4. Allahku pun terharulah melihatku melarat; Ia mengingat rahmatNya
dan ingin 'ku selamat; berpaling Ia padaku dengan anugerah penuh,
berkurban yang termahal.
Mzm 98:3
2 Tim 1:9
Rm 8:32
1 Kor 6:20
5. SabdaNya pada putraNya: "T'lah tiba zaman rahmat; pergilah Kau
ke dunia, s'lamatkan yang melarat. Supaya dosa tak tetap, kuasa maut
pun lenyap, berilah hidup baru!"
Yes 60:1-2
Yoh 3:16
Gal 4:4-5
2 Tim 1:10
6. Sang Putra patuh segera dan datang kepadaku sebagai Anak Maria
menjadi sesamaku, mengambil rupa terendah dan oleh cara itulah
si Iblis Ia tangkap.
Mzm 40:8-9
Flp 2:5-8
Luk 10:18
Why 12:9
7. SabdaNya: "Dengan kasihKu hatimu kini tabah: diriKu ganti dirimu,
bagimu 'Ku berlaga; engkau dan Aku satulah di dunia dan selamanya;
tiada yang pisahkan."
1 Ptr 2:24
Rm 8:37-39
8. "Telah tercurah darahKu dan rela Aku mati demi keselamatanmu:
percaya dalam hati! Dengan perangai suciKu Kuhapus dosa-dosamu
dan kau beroleh rahmat."
Mrk 14:24
Yoh 15:13
Gal 2:20
Hab 2:4
Rm 1:16-17
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
9. "Kepada Bapa 'Ku pergi sesudah 'Ku berkurban dan kepadamu Kuberi
Roh Kudus penghiburan yang mengajarkan padamu segala makna sabdaKu
Di dalam kebenaran."
Yoh 14:28
Yoh 14:25-26
Yoh 16:13-14
10. "KaryaKu dan ajaranKu mestilah kauterapkan, sehingga dunia penuh
semarak Kerajaan; hartamu pertahankanlah terhadap dalih dunia.
Hayatilah sabdaKu."Kis 1:1
Mat 28:19-20
Why 3:11
Play
Revelation 3:3
Kabar Yang Indah Benar [KJ.271]
1. Kabar yang indah benar, kidung besar mengegar,
sabda Rajamu dengar! Yesus 'kan datang seg'ra.
2. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
3. Gunung, lembah, soraklah; padang kembang, nyanyilah;
maklumkanlah, semesta: Yesus 'kan datang seg'ra!
Mzm 96:10-13
Mzm 98:7-9
4. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!
5. Di hadapanNya kelak duka nestapa lenyap,
kita sujud menyembah: Yesus 'kan datang seg'ra!
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
6. Datang seg'ra, datang seg'ra! Mungkin malam saatnya,
Pagi, siang, entah senja. Hari gemilang berlimpah berkat:
Yesus 'kan datang seg'ra!Play Tuhanku Seg'ra 'kan Kembali Ke Dunia [KJ.277]
R:Why 6:10
1. Tuhanku seg'ra 'kan kembali ke dunia. Tak satu pun tahu
akan waktu tibaNya: di pagi cerlang pada saat buana
ditinggalkan sang malam pekat.
Mat 24:42-44
Mrk 13:32
1 Tes 5:2
2 Ptr 3:10
Why 3:3
2. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
3. Dan mungkin datangNya 'kan di tengah hari dan mungkin
di saat menurun mentari, di malam gelap, waktu
orang tak nyana Kristus datang ke dunia.
4. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
5. Dan k'lak membahanalah riuh "Hosana". Malaikat pun
turun mengiring Rajanya. Parasnya cerlang dan penuh
kemuliaan serta kasih 'kan umatNya.
Mrk 11:9-10
Why 1:16
Why 22:4
6. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.
7. Enyahlah derita, lenyap ratap tangis dan hilanglah maut,
tanda kuasa Iblis. Hatiku penuh mengenang 'kan detiknya
milik Yesus dit'rimaNya.
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
8. Masih lamakah, Tuhanku? UmatMu berseru menyanyikan
Kristus datang. Haleluya! Amin. Haleluya! Amin.Play
Hymns
Matthew 24:42
-
[Mat 24:42] Are You Ready For The Coming?
Are you ready for the coming of the Lord from Heav’n?
Are you resting in the promise which to us is giv’n?
Does your heart leap up with rapture as you know He’s near?
Or do thoughts of His appearing fill your heart with fear?Refrain
Are you ready (are you ready),
Are you ready (are you ready),
Are you ready for the opening skies?
Are you ready (are you ready),
Are you ready (are you ready),
Are you ready for that glad surprise?If He came to call His people would you be dismayed?
Though your sins have been forgiven would you be afraid?
Would you be ashamed to meet Him if He came today?
From the presence of the Master would you shrink away?Refrain
To this world with all its pleasures are you rooted fast?
Would a call to leave it quickly be a wrench at last?
When He views your finished life work will you suffer loss?
Will you find that you have gathered only worthless dross?Refrain
Are you busy in His service though your heart is cold?
Are there precious earthly treasures which you fondly hold?
Would He find you doing only what He could approve?
Would He find you watching, waiting for the One you love?Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Mat 24:42] Church Of Christ, O Sleep No More
Church of Christ, thy Lord is calling;
Ope thine eyes, behold and see,
Precious souls, in chains of bondage,
Pleading now for aid from thee.
Up and work for those that perish,
Haste, the time will soon be o’er;
Fold thy arms of love around them,
Church of Christ, O sleep no more.Lo, again thy Lord is calling;
Preach the Word, its truth proclaim;
Lift thy voice and, like a trumpet,
Sound aloud Jehovah’s Name.
Boding clouds are in the distance,
Billows foam, and surges roar,
Dark and wild the night is coming,
Church of Christ, O sleep no more.Still again thy Lord is calling;
Take the lamp that once He gave;
Let its beams of peerless glory
Shine afar the lost to save.
Do His will and do it quickly,
For the time will soon be o’er;
He may come when least expected,
Church of Christ, O sleep no more.Play source: Cyberhymnal -
[Mat 24:42] If Christ Should Come Tonight
If our Lord should come tonight,
With the bright angelic host,
Would He find us in His vineyard,
Every servant at his post?
Thro’ the precious cleansing blood,
Are our garments clean and white?
Are we dwelling in the light,
Should our Lord appear tonight?Refrain
Are we watching, are we waiting
In the raiment pure and white?
Should we joy at His appearing
If our Lord should come tonight?If our Lord should come tonight,
Come as King and Judge of all,
Are there any here assembled
Who would tremble at His call?
Is there one, oh, is there one
Far from Jesus and the light,
Unrepentant, lost, undone,
If the Judge should come tonight?Refrain
Christ as King and Judge will come,
’Tis recorded in His book;
He will bid us stand before Him,
Not a soul will He o’erlook!
Are we ready, every one?
Are we in the raiment white,
If the Judge of all mankind
Should appear this very night?Refrain
Play source: Cyberhymnal
Matthew 24:44
-
[Mat 24:44] Be Ready When The Bridegroom Comes
Are you walking now in the light of God?
Be ready when the Bridegroom comes.
Are you in the path that the Master trod?
Be ready when the Bridegroom comes.Refrain
Will you be ready to enter in?
Ready when the Bridegroom comes?
In the morning light, or at noon, or night,
Be ready when the Bridegroom comes.Have you full salvation from every sin?
Be ready when the Bridegroom comes.
Trusting in His Word, have you peace within?
Be ready when the Bridegroom comes.Refrain
Is your heart made clean by the precious blood?
Be ready when the Bridegroom comes.
Have you been made white in the cleansing flood?
Be ready when the Bridegroom comes.Refrain
He will come some day unto every soul;
Be ready when the Bridegroom comes.
By His healing power let Him make you whole—
Be ready when the Bridegroom comes.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Matthew 25:13
-
[Mat 25:13] Glorious Gospel Train, The
Are you at your station ready,
For the near approaching train?
Are you fully contemplating
That a pass you will obtain?
Is there some important matter,
You have left behind undone,
That will keep you hesitating,
Till too late to make the run?Refrain
O be ready for the glorious Gospel train,
Quickly make your preparation,
And your passport have in hand;
O be ready for the glorious Gospel train,
It will take you safely over,
To the glory spirit land.Has your title been recorded,
That no question can be made?
Does your preparation warrant,
That you shall not be delayed?
When you see the headlight gleamings,
As around the curves they climb,
Have you any fears and doubtings,
That you’ll not get in on time?Refrain
Are your garments nicely fitted,
That accepted you may be,
As a guest on board for Heaven,
Trav’ling for eternity?
Do you hold the bloodstained banner,
Of Emmanuel in your hand,
With your claims inscribed upon it,
And a ride for Heav’n demand?Refrain
’Tis the only signal, brother,
That will make your passage sure,
That will stop the mighty engine,
And a seat to you secure;
That will give you close connection,
And a never failing hand,
That will take you safely over,
To the glory spirit land.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Mat 25:13] Little Children, Advent Bids You
Little children, Advent bids you
Meet your Lord upon His way;
Watch, for now the night is waning,
Soon will dawn the endless day.
Little children, Jesus bids you
Daily pray, “Thy kingdom come”;
Watch, and wait for His appearing,
Till He come to take you home.Little children, He anoints you
With His spirit from above;
See then that your lamps be burning
With the fire of faith and love.
Little children, when we think not
We shall hear the awful cry,
“Go ye forth to meet the Bridegroom;
Haste, for Jesus draweth nigh.”Little children, they shall meet Him,
Faithful children of the light;
They whose lamps are trimmed and burning,
And their garments pure and white.
O how blest to fall before Him,
O how blest His praise to sing.
Love Him, serve Him, and adore Him,
In the city of our King.Play source: Cyberhymnal -
[Mat 25:13] O Son Of God, We Wait For Thee
O Son of God, we wait for Thee,
In love for Thine appearing;
We know Thou sittest on the throne,
And we Thy Name are bearing,
Who trusts in Thee, may joyful be,
And see Thee, Lord, descending,
To bring us bliss unending.We wait for Thee ’mid toil and pain,
In weariness and sighing;
But glad that Thou our guilt hast borne,
And canceled it by dying;
Hence cheerfully may we with Thee
Take up our cross and bear it,
Till we relief inherit.We wait for Thee; here Thou hast won
Our hearts to hope and duty;
But while our spirits feel Thee near,
Our eyes would see Thy beauty;
We fain would be at rest with Thee
In peace and joy supernal,
In glorious life eternal.We wait for Thee; sure Thou wilt come;
The time is swiftly nearing;
In this we also now rejoice,
And long for Thine appearing.
Oh, bliss ’twill be when Thee we see,
Homeward Thy people bringing,
With transport and with singing!Play source: Cyberhymnal -
[Mat 25:13] Wingèd Herald Of The Day, The
The wingèd herald of the day
Proclaims the morn’s approaching ray:
And Christ the Lord our souls excites,
And so to endless life invites.Take up thy bed, to each He cries,
Who sick or wrapped in slumber lies;
And chaste and just and sober stand
And watch: My coming is at hand.With earnest cry, with tearful care,
Call we the Lord to hear our prayer;
While supplication, pure and deep,
Forbids each chastened heart to sleep.Do Thou, O Christ, our slumber wake:
Do Thou the chains of darkness break;
Purge Thou our former sins away,
And in our souls new light display.All laud to God the Father be,
All praise, eternal Son, to Thee;
All glory, as is ever meet,
To God the holy Paraclete.Play source: Cyberhymnal
Zechariah 14:7
-
[Zec 14:7] Holy Father, Cheer Our Way
Holy Father, cheer our way
With Thy love’s perpetual ray;
Grant us every closing day
Light at evening time.Holy Savior, calm our fears
When earth’s brightness disappears;
Grant us in our later years
Light at evening time.Holy Spirit, be Thou nigh
When in mortal pains we lie;
Grant us, as we come to die,
Light at evening time.Holy, blessèd Trinity,
Darkness is not dark to Thee;
Those Thou keepest always see
Light at evening time.Play source: Cyberhymnal -
[Zec 14:7] Some Day
Beams of Heaven, as I go,
Through this wilderness below,
Guide my feet in peaceful ways,
Turn my midnights into days;
When in the darkness I would grope,
Faith always sees a star of hope,
And soon from all life’s grief and danger,
I shall be free some day.Refrain
I do not know how long ’twill be,
Nor what the future holds for me,
But this I know, if Jesus leads me,
I shall get home some day.Oftentimes my sky is clear,
Joy abounds without a tear,
Though a day so bright begun,
Clouds may hide tomorrow’s sun;
There’ll be a day that’s always bright,
A day that never yields to night,
And in its light the streets of glory
I shall behold some day.Refrain
Harder yet may be the fight,
Right may often yield to might,
Wickedness awhile may reign,
Satan’s cause may seem to gain,
There is a God that rules above,
With hand of power and heart of love,
If I am right, He’ll fight my battle,
I shall have peace some day.Refrain
Burdens now may crush me down,
Disappointments all around,
Troubles speak in mournful sigh,
Sorrow through a tear stained eye;
There is a world where pleasure reigns,
No mourning soul shall roam its plains,
And to that land of peace and glory
I want to go some day.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Zec 14:7] Some Day, Somewhere
Some day the journey will be done,
Somewhere we’ll find a promised rest;
Some day all sorrow turn to joy,
Somewhere, some day we shall be blest.Refrain
Some day, some day,
Somewhere, the place we cannot see;
Some day, some day,
Somewhere the Savior waits for me.Some day we’ll meet our loved and lost,
Somewhere in some far brighter land;
Some day we’ll sing the new, new song,
And join with praise an angel band.Refrain
Some day our Lord will call us home,
Somewhere we’ll lay our burden down;
Some day, if we have faithful been,
Somewhere we will receive a crown.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Zec 14:7] We Journey Through A Vale Of Tears
We journey through a vale of tears,
By many a cloud o’ercast;
And worldly cares and worldly fears,
Go with us to the last.Not to the last! Thy Word hath said,
Could we but read aright,
“Poor pilgrim, lift in hope thy head,
At eve there shall be light!”Though earthborn shadows now may shroud
Thy thorny path awhile,
God’s blessèd Word can part each cloud,
And bid the sunshine smile.Only believe, in living faith,
His love and power divine;
And ere thy sun shall set in death,
His light shall round thee shine.When tempest clouds are dark on high,
His bow of love and peace
Shines sweetly in the vaulted sky,
Betokening storms shall cease.Hold on thy way, with hope unchilled,
By faith and not by sight,
And thou shalt own His Word fulfilled,
“At eve it shall be light.”Play source: Cyberhymnal
Mark 13:32
-
[Mar 13:32] He Is Near
I know not when the Lord will come,
Or at what hour He may appear,
Whether at midnight or at morn,
Or at what season of the year.Refrain
I only know that He is near,
And that His voice I soon shall hear;
I only know that He is near,
And that His voice I soon shall hear;I know not what of time remains,
To run its course, in this low sphere,
Or what awaits of calm or storm,
Of joy or grief, or hope or fear.Refrain
I know not what is yet to run
Of spring or summer, green or sear,
Of death or life, of pain or peace,
Of shade or shine, of song or tear.Refrain
The centuries have come and gone,
Dark centuries of absence drear;
I dare not chide the long delay,
Nor ask when I His voice shall hear.Refrain
I do not think it can be long,
Till in His glory He appear;
And yet I dare not name the day,
Nor fix the solemn advent year.Refrain
Play source: Cyberhymnal