Kidung Jemaat
Matthew 27:11-36
Yesus, Tuhanku, Apakah Dosaku [KJ.167]
1. Yesus, Tuhanku, apakah dosaMu, hingga hukuman bagiMu berlaku?
Durhaka apa sudah dituduhkan padaMu Tuhan?
Mi 6:3
Mat 27:4
Luk 23:22, 47
2 Kor 5:21
2. Kau didera, dihina kaum prajurit, Kau dicerca, dib'ri mahkota duri
dan minumMu pada kayu salib anggur yang pahit.
Mat 27:26-31
Mat 27:34
3. Apa sebabnya Kauterima siksa? Tak lain kar'na dosa manusia:
aku sendiri dan kesalahanku jadi bebanMu!
Yes 53:3-7
1 Ptr 2:22-24
4. Siapa menduga jalan hukum ini: bahwa Gembala mengurbankan diri,
jadi tebusan domba yang bersalah terhadap Allah.
Yoh 10:11-18
Yoh 15:13
1 Yoh 3:16
5. Kau harus mati walau tak berdosa, orang bersalah hidup dan sentosa.
Bebaskanlah kami yang t'lah mengaminkan Kau disalibkan.
Rm 5:6-10
6. Kasih sempurna, rahmat tak terhingga, Kau menjalani siksa maut hina.
Aku terbawa dunia sukacita, kau menderita!
7. Raja abadi, apa kulakukan, agar kasihMu dapat kumasyhurkan?
Apa yang layak aku persembahkan jadi imbalan?
8. Tiada yang sanggup untuk mengimbangi rahmat kasihMu suci dan ilahi.
Baik berusaha maupun beribadah, takkan setara!
9. Namun yang tinggal berkenan padaMu hanyalah bila kusalibkan nafsu;
hati yang hancur yang hendak bertobat tidak Kautolak.
Mzm 51:19
10. Kar'na 'ku tahu aku tak berkuasa dan agar jangan aku putus asa,
b'ri Roh KudusMu memerintah aku ikut jejakMu!
1 Ptr 2:21
11. Jadikan daku taat dan setia demi namaMu yang mahamulia,
agar kupikul salibMu ke muka tanpa berduka.
Mrk 8:34
12. Walau karyaku tak bersifat jasa, namun, ya Tuhan, Kau senantiasa
mau menerima persembahan hati dan Kauberkati.
13. Ya Tuhan Yesus yang di takhta Allah, Kau yang terpuji untuk selamanya;
aku pun ikut memberi selalu syukur padaMu!Why 5:12-13
Play
Mark 15:1-28
'KuTahu,Tuhanku [KJ.306]
1. 'Ku tahu, Tuhanku, Engkau milikku, Engkau pilihanku,
bersih hatiku. Pengasih, Pengampun, Juruselamatku,
Engkaulah kucinta kini tekadku.
Ef 6:24
2. Kucinta padaMu kar'na kasihMu. Kauhapus dosaku
dengan wafatMu; mahkota berduri t'lah melukaiMu.
Engkaulah kucinta: kini tekadku!
Kol 2:14
3. Tetap Kau kucinta sampai ajalku; kupuji namaMu
s'lama hayatku. Pun saat sang maut renggutkan nyawaku,
Engkaulah kucinta: kini tekadku!
Ibr 9:11-14
Mrk 15:17
Yoh 21:15-17
4. Di rumah mulia kekal abadi kupuji namaMu tiada henti;
dengan sukacita 'ku akan berseru:
Engkaulah kucinta: kini tekadku!Rm 8:38-39
Play Di Luar Tembok Negeri [KJ.176] ( There Is a Green Hill Far Away )
1. Di luar tembok negeri, di bukit Golgota,
tergantung Yesus disalib demi manusia.
Mrk 15:22-24
Ibr 13:12
2. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.
3. Betapa nista dan pedih sengsara Tuhanku,
Namun 'ku yakin, matiNya demi selamatku.
Ef 2:1-10
4. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.
5. Percikan darah mulia menghapus dosaku,
sehingga rumah BapaNya terbuka bagiku.
Ibr 9:11-14
Ibr 12:24
Luk 15:20
6. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.
7. Hanyalah Yesus Penebus, tiada gantiNya,
yang dapat menghantarkanku ke sorga yang baka.
8. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.Play Golgota, Tempat Tuhanku Disalib [KJ.177]
1. Golgota, tempat Tuhanku disalib dan dicela,
agar dunia damai pula dengan Allah, Khaliknya.
Dari sanalah mengalir sungai kasih kurnia
Bagi orang berdosa, yang memandang Golgota.
Mrk 15:22-24
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
Yeh 47:1-12
2. O samud'ra kasih Allah: bagi isis dunia
diberiNya Putra Tunggal, agar kita s'lamatlah!
Yesus, Jalan, Kebenaran, Sumber Hidup yang baka,
t'lah berkurban bagi kita pada salib Golgota.
Yoh 3:16
Yoh 14:6
3. Mari kita muliakan cinta kasih Penebus:
dosa kita Dia hapus dengan darah yang kudus.
Ia taat sampai mati pada salib Golgota.
Kita hidup oleh Dia: Puji Tuhan s'lamanya!Ibr 9:11-14
Flp 2:8
Ef 2:1-10
1 Ptr 2:22-24
Play Hai Dunia, Lihat Tuhan [KJ.168a]
1. Hai dunia, lihat Tuhan, Sang Surya kehidupan,
tergantung di salib. Sang Raja Kemuliaan menanggung
penghinaan, sengsara siksa yang keji.Hai Dunia, Lihat Tuhan [KJ.168b]
1. Hai dunia, lihat Tuhan, Sang Surya kehidupan,
tergantung di salib. Sang Raja Kemuliaan menanggung
penghinaan, sengsara siksa yang keji.Hai Dunia, Lihat Tuhan [KJ.168c]
1. Hai dunia, lihat Tuhan, Sang Surya kehidupan,
tergantung di salib. Sang Raja Kemuliaan menanggung
penghinaan, sengsara siksa yang keji.
Mrk 15:22-26
2. O lihatlah betapa penuh keringat darah seluruh tubuhNya.
HatiNya yang mulia, dirundung dukacita,
Terungkap dalam berkesah.
3. Siapa menyebabkan hukuman dan siksaan terhadap diriMu?
Kau bukanlah pendosa; Kau suci tak bernoda.
Mengapa salib Kautempuh?
4. Kesalahanku jua dan dosaku semua sebanyak pasir laut,
yang menyebabkan duka, sengsaraMu dan luka
dan sisa yang membawa maut.
Yes 53:7
1 Kor 15:3
5. Akulah yang celaka. 'Ku patut ke neraka akibat dosaku.
'Ku patut menderita segala dukacita, perih dan sakit bilurMu.
6. Kauangkat ke pundakMu segala tanggunganku yang menekan berat.
Sedang Engkau dikutuk, 'ku bebas dan terluput.
SalibMu itulah berkat.
Gal 3:13
7. Dengan menyangkal diri 'ku ingin mengiringi Engkau, ya Tuhanku,
di dalam sukacita, pun dalam menderita tetap setia padaMu.Mrk 8:34
Kepada yang Berdarah [KJ.170]
1. Kepala yang berdarah, tertunduk dan sedih,
penuh dengan sengsara dan luka yang pedih,
meski mahkota duri menghina harkatMu,
Kau patut kukagumi: terima hormatku.
Mrk 15:16-19
2. O wajah yang mulia, yang patut di sembah
dan layak menerima pujian dunia, sekarang diludahi,
dihina, dicerca, disiksa, dilukai yang salah siapakah?
Mrk 14:65
Mrk 15:19
3. Ya Tuhan, yang Kautanggung yaitu salahku;
dosaku t'lah Kaugantung dikayu salibMu.
O, kasihani daku yang harus dicela;
Ampunilah hambaMu, beri anugerah!
Yes 53:3-7
1 Ptr 2:22-24
4. Gembala yang setia terima dombaMu!
Kau Sumber bahagia Penuntun hidupku.
SabdaMu t'lah membuka karunia tak terp'ri
Dan nikmat dari sorga padaku Kauberi.
Yoh 10:11
1 Ptr 2:25
5. Syukur sebulat hati kub'rikan padaMu,
ya Yesus yang t'lah mati demi selamatku.
Hendaklah 'ku terhibur dengan tuntunanMu:
PadaMu 'kuberlindung di akhir hayatku.
Mzm 23:4
6. Di saat aku mati, Kau tinggalah serta;
di pintu maut nanti, ya Tuhan, datanglah!
Di kala kecemasan menghimpit hatiku,
Berilah kekuatan berkat sengsaraMu.
7. Engkaulah perlindungan di saat ajalku;
salibMulah, ya Tuhan, penghibur anakMu
dan wajahMu kupandang!Why 14:13
Play Lihat Salib di atas Bukit Golgota [KJ.182]
1. Lihat salib diatas bukit Golgota, tempat tergantung Jurus'lamat dunia;
dalam sengsara jiwa raga yang pedih Ia menanggung dosa kita yang keji.
Mrk 15:22-26
Yoh 1:29
2. Yesus yang taat sampai mati di salib menjadi Anakdomba yang tersembelih;
Kar'nanya kasihNya yang sempurna dan kudus, kuasa jahat dikalahkan Penebus.
Mrk 1:14-15
Ibr 2:14
1 Yoh 3:8
3. Yesus yang taat sampai mati di salib menjadi Anakdomba yang tersembelih;
kar'nanya sangat diagungkan namaNya di dalam sorga dan di dalam dunia.Flp 6:8Why 5:12
4. Dari salibMu Kau memanggil dunia agar melihat kasihMu yang mulia
dan mengikuti Dikau, pasrah dan teguh, mempersembahkan hidup kami padaMu!Mrk 8:34
1 Ptr 2:21
Rm 12:1
Play Lihatlah Kayu Salib [KJ.180]
1. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus yang tergantung menebus dunia.
Mrk 15:22-26
2. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus melaksanakan perintah Bapa.
3. Lihatlah kayu salib,
tempat Sumber kes'lamatan bagi bangsa-bangsa.
4. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus yang tergantung mengampuni dosa.
Yoh 1:29
5. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus menyerahkan hidup bagi kita.
Yoh 10:1
Yoh 15:13
6. Lihatlah kayu salib,
tanda cinta Putra Allah bagi manusia.
7. Lihatlah kayu salib,
tanda cinta Allah Bapa bagi ciptaanNya.
Yoh 3:16
8. Lihatlah kayu salib
yang menjadi tanda cinta dalam hidup kita.Play Mahkota Duri yang Kejam [KJ.219] ( The Head That Once Was Crowned )
1. Mahkota duri yang kejam menyiksa Penebus,
di ganti tajuk pemenang yang agung dan kudus.
Mrk 15:17
Why 14:14
2. Tempat tertinggi pemenang yang baka padaNya diberi,
Sang Maharaja semesta dan Surya abadi.
Flp 2:9-11
Ef 1:20-22
1 Ptr 3:22
Why 19:16
Mal 4:2
3. Di sorga dan di dunia namaNya dikenal;
terpancar dari kasihNya bahagia kekal.
4. Salib yang hina dan seram penuh anugerah;
dan nama orang beriman di sorga tertera.
Luk 10:20
Ibr 12:23
Why 3:5
Why 21:27
5. Mengikut Tuhan, kita pun sengsara dan menang.
Bahagialah yang bertekun di dalam kasihNya.2 Kor 2:14
Flp 3:10-11
Rm 2:6-7
6. SalibNya pohon alhayat, pembawa kurnia,
penuh harapan dan berkat, pujian umatNya.Kej 2:9
Why 2:7
Play Mari, Tuturkan Kembali [KJ.145] ( Tell Me the Story of Jesus )
1. Mari tuturkan kembali kisah yang indah benar,
warta berharga sekali, Yesus pahlawan besar.
Bahwa di malam lahirNya malak menyanyi merdu:
"Hormat dib'ri bagi Allah; dunia beroleh restu."
Mari tuturkan kembali kisah yang indah benar,
Waktu berharga sekali, Yesus Pahlawan besar.
Kis 8:35
Luk 2:14
2. Waktu Almasih puasa di padang tandus gersang,
untuk dosaku digoda, tap akhirnya menang.
Mari tuturkan derita dan sengsaraNya pedih;
Untuk manusia yang hina Ia disiksa perih.
Mat 4:1-11
Mrk 15:15-26
3. Tuhan dipaku di salib, tubuh memar didera,
matiNya nista dan aib, lalu dikubur seg'ra.
Warta gembira sekali: "Kubur tak dapat menang;
Tuhan t'lah hidup kembali!" Kita beroleh senang.Mrk 15:33-37
Mrk 15:42-47
Mrk 16:6
Kis 2:24
Play Memandang Salib Rajaku [KJ.169] ( When I Survey the Wondrous Cross )
1. Memandang salib Rajaku yang mati untuk dunia,
kurasa hancur congkakku dan harta hilang harganya.
Za 12:10
Mrk 15:22-26
Yoh 19:37
Why 1:7
2. Tak boleh aku bermegah selain di dalam salibMu;
kubuang nikmat dunia demi darahMu yang kudus.
Gal 6:14
3. Berpadu kasih dan sedih mengalir dari lukaMu;
mahkota duri yang pedih menjadi keagunganMu.
Yoh 19:34
Mrk 15:16-19
4. Melihat darah lukaNya membalut tubuh Tuhanku,
'ku mati bagi dunia dan dunia mati bagiku.
Gal 6:14
5. Andaikan jagad milikku dan kuserahkan padaNya,
tak cukup bagi Tuhanku diriku yang dimintaNya.
Rm 12:1
Play Menjulang Nyata Atas Bukit Kala [KJ.183] ( Above the Hills of Time )
1. Menjulang nyata atas bukit kala t'rang benderang salibMu, Tuhanku.
Dari sinarnya yang menyala-nyala memancarkan kasih agung dan restu.
Seluruh umat insan menengadah ke arah cahya kasih yang mesra.
Bagai pelaut yang karam merindukan di ufuk timur pagi merekah.
Mrk 15:22-26
2. SalibMu, Kristus, tanda pengasihan mengangkat hati yang remuk redam,
membuat dosa yang terperikan di lubuk cinta Tuhan terbenam.
Di dalam Tuhan kami balik lahir, insan bernoda kini berseri,
Teruras darah suci yang mengalir di salib pada bukit Kalvari.Yoh 3:3-8
Tit 3:5
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
Play Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31a]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31b]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Rm 7:24-25
Mrk 15:15
Flp 2:6-8
2. Para malak sekalipun tiada dapat mengerti
apa sebabnya Yang Kudus menanggung siksa yang keji.
KasihNyalah alasannya menanggung dosa dunia.
1 Ptr 1:12
1 Yoh 4:9-10
3. DitinggalkanNya takhtaNya dan masuk kedunia yang cemar;
ditinggalkanNya kuasaNya, terdorong kasih yang besar
dan aku pun tertolonglah terpilih jadi milikNya.
Ef 2:4-5
Yes 43:1
Rm 14:8
4. Jiwaku lama menjerit, dipasung dosa yang seram.
SuryaMu bagiku terbit; penjaraku pun benderang.
Terbukalah pasunganku ; 'ku bangkit dan mengikutMu.
Rm 6:12-23
Rm 7:13-26
Yes 42:7
5. Di dalam Yesus Penebus hukuman dosa hilanglah.
Kudapat hidup yang kudus, jubahku kebenaranNya;
'ku mendekat ke takhtaMu hendak terima tajukku.Yes 53:5
Why 7:14
1 Ptr 5:4
Pataka Raja MajuLah [KJ.171]
1. Pataka Raja majulah, Salib menjulang cemerlang:
tergantung Khalik semesta di dalam rupa mahlukNya.
Mrk 15:22-26
Flp 2:6-8
2. Di salib itu lihatlah terpaku Kurban mulia;
tanganNya direntangkanNya demi berkat anugerah.
3. Ditikam tombak yang kejam, mengucur dari lambungNya
campuran air-darahNya membasuh dosa manusia.
Yoh 19:34
4. Nubuat Mazmur Daud genap: "Hai bangsa-bangsa dunia,
akui Tuhan Rajamu; sebatang kayu takhtaNya."
Mzm 96:10
5. O pohon elok dan megah, berhias merah mulia,
terpilih agar dahanmu, menjamah tubuh Rajaku.
6. Ditimbang pada cabangmu Tebusan bagi dunia:
tawanan maut bebaslah, terangkat di neracamu.
7. Harumlah damar kayumu, aroma madu kalahlah;
penuh berkatlah Buahmu, o pohon hayat yang megah!2 Kor 2:16
Kej 2:9
Why 2:7
8. Salam, mezbah dan Kurbannya, sebab sengsara mulia:
Yang Hidup memasuki maut; terbitlah hidup abadi.
9. O salib, kau harapanku di waktu 'ku memanggulmu:
limpahkanlah karunia dan dosaku tutuplah.
10. Tritunggal Allah, t'rimalah syukur seluruh mahlukMu!
Yang Kaus'lamatkan pimpinlah kekal selama-lamanya.Play Penebusku Disalib [KJ.175]
1. Penebusku disalib dalam nista dan sengsara.
Putra Allah, hilangkah kuasaMu dan kemuliaanMu?
Yes 53:3-7
Mrk 15:22-26
2. Penebusku disalib menghapuskan hukumanku,
agar aku diberi anugerah, hidup oleh matiNya.
Rm 5:6-10
2 Tim 1:10
1 Ptr 2:22-24
3. Penebusku disalib. Biar aku pun setia bagi Dia!
Oleh kematianNya aku dibangkitkanNya.
Ef 2:1-10
4. Penebusku disalib. Apa pantas 'ku mengaduh
disusahku? Dibandingkan salibNya, pikulanku ringanlah.
5. Penebusku disalib. Hidup-matiku, ya Tuhan,
kuserahkan: dalam suka-dukaku 'ku tetap bersamaMu!Rm 14:8
Play Siapa Tergantung di Salib di Sana [KJ.173]
1. Siapa tergantung di salib di sana, tertimpa siksaan dan bencana,
penuh dengan luka, dirundung hukuman? Apakah yang sudah
dituduhkan?
Mrk 15:22-26
2. Di salib di sana, menanggung sengsara, tergantunglah Anakdomba Allah.
Tiada salahNya selain mengasihi, dan itu di tolak dunia ini.Yoh 1:29
3. Jikalau kasihNya sempurna sejati, mengapakah Ia harus mati?
Mengapakah Ia menyangkal diriNya sehingga dipandang hina dina?
4. UpahNya yaitu pahala sentosa yang datang dengan tebusan dosa.
Curahan darahNya menutup semua; o lihat nestapa dan bilurNya!
Ibr 9:11-14
Yes 53:3-7
1 Ptr 2:22-24
5. Ya Yesus, ya Tuhan yang maharahmani, kasihMu tak dapat diimbangi!
Di sorga, di bumi, terima kiranya pujian dan hormat selamanya!Play Tersalib dan Sengsara [KJ.166]
1. Tersalib dan sengsara Kau, Yesus, Tuhanku,
terkulai menderita akibat salahku; dengan hati yang pilu,
sedih tak terperi kulihat siksaanMu yang dashyat dan keji.
Mrk 15:22-26
2. Alam berdukacita dan langit menggelap saksikan Putra Allah
membuat Firman g'nap; ditanggung s'gala siksa
yang sakit dan pedih demi tebusan dosa manusia di bumi.
Mrk 15:33
Yoh 19:30
1 Ptr 2:4
3. Tertumpah darah Yesus di bukit Kalvari;
dipikul dengan tulus durhaka insani.
Bertobatlah, manusia, memohon ampunNya,
Supaya di sucikan di dalam darahNya!Yoh 1:29
1 Yoh 1:7
Play Yang Sengsara Itulah [KJ.181]
1. "Yang Sengsara" itulah Putra Allah mulia, Penebus manusia.
Haleluya, puji Dia!
Mrk 15:9
2. Ganti aku Dialah yang dihukum, disesah. Bebas aku olehNya.
Haleluya, puji Dia!
Yes 53:3-7
Mrk 15:15
3. Kita salah dan lemah; Ia tidak bercela. Damai pulih olehNya.
Haleluya, puji Dia!
1 Ptr 2:22-25
2 Kor 5:18-19
4. Di salib di Golgota "Selesailah!" sabdaNya. Kini sorga arasyNya.
Haleluya, puji Dia!
Yoh 19:30
Mrk 16:19
5. Bila Raja mulia menjemput jemaatNya, kidung kita bergema,
"Haleluya, puji Dia!Yoh 14:2-3
Why 19:6-7
Play Yesus, Kau Kehidupanku [KJ.179]
1. Yesus, Kau kehidupanku, Kau penumpas mautku;
pada salib Kau dipaku sampai mati gantiku;
agar aku mendapati hidup baru yang abadi.
Syukur hati tak henti kepadaMu kuberi.
Yoh 11:25
Mrk 15:15
Yes 53:5-7
1 Ptr 2:22-24
2. Yesus, Kau telah memikul fitnah, siksa terbesar;
Kau ditambat dan dipukul, walau hidupMu benar,
Agar aku tak binasa, s'lamat dari rantai dosa.
Syukur hati tak henti kepadaMu kuberi.
Mrk 15:16-37
Luk 23:47
Rm 6:18
3. Tinggi hatiku t'lah pupus oleh kelembutanMu;
oleh matiMu Kauhapus rasa pahit matiku.
Oleh nista yang Kautanggung 'ku yang hina jadi agung.
Syukur hati tak henti kepadaMu kuberi.Mat 11:29
1 Kor 15:56
4. T'rima kasih, Jurus'lamat, atas pengorbananMu:
atas sakitMu yang sangat, atas pahit matiMu.
Atas luka, atas bilur, atas salib yang Kaupikul
Syukur hati tak henti kepadaMu kuberi.Yes 53:5
Play
Luke 23:13-38
Jurus'lamat Dunia [KJ.165]
1. Jurus'lamat dunia, walau tak bersalah,
bagai maling disergap pada waktu malam
dan dihina, dicela didepan mahkamah,
diludahi, dicerca oleh kaum ulama.
Luk 22:47-53
Luk 22:63-71
2. Waktu fajar merekah,Yesus pun dibawa
ke Pilatus, dan seg'ra tak terbukti salah.
Ke Herodes yang kejam Yesus pun diseret;
Raja dan pengawalnya tak segan mengejek.
Luk 23:1-7
Luk 23:8-12
3. Jam sembilan paginya, balik ke Pilatus,
Tuhan kita disesah oleh kaum serdadu;
Jubah ungu diberi dan mahkota duri;
Olokannya: "Hai tabik, Raja kaum Yahudi!"
Luk 23:13-16
Yoh 19:1-3
4. Palang dihelakanNya pada tengah hari
dan di bukit Golgota Ia pun disalib,
menderita tiga jam; ada yang menghujat.
Matahari pun kelam dan menutup muka.
Yoh 19:17-19
Mat 27:45
5. Pukul tiga yang sepi, Yesus, hampir mati,
berseru: "Eli, Eli, lamma sabakhtani?"
Lalu putus nyawaNya dan di Bait Suci
Tabir koyak terbelah; ada gempa bumi.
Mat 27:46
Mzm 22:2
Mat 27:50-51
6. Waktu menjelang senja, yang kena hukuman
dipatahkan tulangnya agar diturunkan.
Yesus tak demikian, kar'na sudah mati:
Nampak dari lukaNya darah campur air.
Yoh 19:31-37
7. Surya hampir terbenam waktu datang Yusuf
yang termasuk muridNya, minta mayat Yesus;
tubuh diturunkannya, dikapankan lenan
dan di kubur miliknya Yesus dibaringkan.
Yoh 19:38-42
8. Tuhan Yesus, tolonglah kami mendalami
aniaya dan cela yang Engkau alami,
agar kami olehMu meninggalkan dosa
kepadaMu bersyukur, jiwa pun sentosa.Play Yesus, Tuhanku, Apakah Dosaku [KJ.167]
1. Yesus, Tuhanku, apakah dosaMu, hingga hukuman bagiMu berlaku?
Durhaka apa sudah dituduhkan padaMu Tuhan?
Mi 6:3
Mat 27:4
Luk 23:22, 47
2 Kor 5:21
2. Kau didera, dihina kaum prajurit, Kau dicerca, dib'ri mahkota duri
dan minumMu pada kayu salib anggur yang pahit.
Mat 27:26-31
Mat 27:34
3. Apa sebabnya Kauterima siksa? Tak lain kar'na dosa manusia:
aku sendiri dan kesalahanku jadi bebanMu!
Yes 53:3-7
1 Ptr 2:22-24
4. Siapa menduga jalan hukum ini: bahwa Gembala mengurbankan diri,
jadi tebusan domba yang bersalah terhadap Allah.
Yoh 10:11-18
Yoh 15:13
1 Yoh 3:16
5. Kau harus mati walau tak berdosa, orang bersalah hidup dan sentosa.
Bebaskanlah kami yang t'lah mengaminkan Kau disalibkan.
Rm 5:6-10
6. Kasih sempurna, rahmat tak terhingga, Kau menjalani siksa maut hina.
Aku terbawa dunia sukacita, kau menderita!
7. Raja abadi, apa kulakukan, agar kasihMu dapat kumasyhurkan?
Apa yang layak aku persembahkan jadi imbalan?
8. Tiada yang sanggup untuk mengimbangi rahmat kasihMu suci dan ilahi.
Baik berusaha maupun beribadah, takkan setara!
9. Namun yang tinggal berkenan padaMu hanyalah bila kusalibkan nafsu;
hati yang hancur yang hendak bertobat tidak Kautolak.
Mzm 51:19
10. Kar'na 'ku tahu aku tak berkuasa dan agar jangan aku putus asa,
b'ri Roh KudusMu memerintah aku ikut jejakMu!
1 Ptr 2:21
11. Jadikan daku taat dan setia demi namaMu yang mahamulia,
agar kupikul salibMu ke muka tanpa berduka.
Mrk 8:34
12. Walau karyaku tak bersifat jasa, namun, ya Tuhan, Kau senantiasa
mau menerima persembahan hati dan Kauberkati.
13. Ya Tuhan Yesus yang di takhta Allah, Kau yang terpuji untuk selamanya;
aku pun ikut memberi selalu syukur padaMu!Why 5:12-13
Play
John 19:1-24
Jurus'lamat Dunia [KJ.165]
1. Jurus'lamat dunia, walau tak bersalah,
bagai maling disergap pada waktu malam
dan dihina, dicela didepan mahkamah,
diludahi, dicerca oleh kaum ulama.
Luk 22:47-53
Luk 22:63-71
2. Waktu fajar merekah,Yesus pun dibawa
ke Pilatus, dan seg'ra tak terbukti salah.
Ke Herodes yang kejam Yesus pun diseret;
Raja dan pengawalnya tak segan mengejek.
Luk 23:1-7
Luk 23:8-12
3. Jam sembilan paginya, balik ke Pilatus,
Tuhan kita disesah oleh kaum serdadu;
Jubah ungu diberi dan mahkota duri;
Olokannya: "Hai tabik, Raja kaum Yahudi!"
Luk 23:13-16
Yoh 19:1-3
4. Palang dihelakanNya pada tengah hari
dan di bukit Golgota Ia pun disalib,
menderita tiga jam; ada yang menghujat.
Matahari pun kelam dan menutup muka.
Yoh 19:17-19
Mat 27:45
5. Pukul tiga yang sepi, Yesus, hampir mati,
berseru: "Eli, Eli, lamma sabakhtani?"
Lalu putus nyawaNya dan di Bait Suci
Tabir koyak terbelah; ada gempa bumi.
Mat 27:46
Mzm 22:2
Mat 27:50-51
6. Waktu menjelang senja, yang kena hukuman
dipatahkan tulangnya agar diturunkan.
Yesus tak demikian, kar'na sudah mati:
Nampak dari lukaNya darah campur air.
Yoh 19:31-37
7. Surya hampir terbenam waktu datang Yusuf
yang termasuk muridNya, minta mayat Yesus;
tubuh diturunkannya, dikapankan lenan
dan di kubur miliknya Yesus dibaringkan.
Yoh 19:38-42
8. Tuhan Yesus, tolonglah kami mendalami
aniaya dan cela yang Engkau alami,
agar kami olehMu meninggalkan dosa
kepadaMu bersyukur, jiwa pun sentosa.Play Sang Anak domba yang Kudus [KJ.160]
1. Sang Anakdomba yang kudus memikul dosa dunia,
rela dan sabar menebus hutang besar manusia.
Lihatlah Dia menempuh jalan sengsara dan keluh,
Menurut dan setia. Ia dihina, disesah, mati di salib Golgota,
Berkata: "Ku sedia."
Yes 53:7
Yoh 1:29
1 Ptr 2:24
Yoh 19:17
2. Dialah Jurus'lamatku, Kawan yang tak bertara,
Pembawa damai yang penuh, disuruh Allah Bapa:
"Pergilah Kau, hai anakKu, terimalah di pundakMu
akibat dosa dunia; bebaskanlah manusia dari hukuman dan cela:
Engkaulah Penebusnya."
Yoh 15:13
3. "Ya Bapa, Aku HambaMu, yang Kau pesan Kutanggung;
sabdaMu niat hatiKu dan maksudMu Kusanjung."
O kuasa kasih tak terp'ri Yang Mahakuasa memberi
PutraNya yang tercinta! Kasih Ilahi yang kudus,
Ke dalam maut kau tembus: kuasamu tak terhingga!
Yoh 3:16
4. Sepanjang umur hidupku kuingat Dikau, Tuhan;
ya Yesus, di rangkulanMu hatiku Kausembuhkan.
Dalam gelap Engkau Terang, di malam duka Kau Teman
Yang menabahkan hati. Inilah yang menghiburku,
Bahwa 'ku jadi milikMu baik hidup maupun mati.
Yoh 8:12
Rm 14:8
5. Kau, Anakdomba yang lembut, kupuji siang-malam
dan diriku dengan syukur padaMu kuserahkan.
Biarlah daya hidupku melimpah-ruah bagiMu
Mengungkap t'rimakasih, hingga pahala karyaMu
Yang Kauperoleh bagiku kuingat tiap hari.
6. Hendak kuminum cawanMu dalam KerajaanMu;
darahMu kemegahanku dan pembersih jubahku.
Mahkota hidup yang baka akan kupakai menyembah
menghadap takhta Bapa. Kaulah kekal Pengantinku:
tak bercela di sisiMu 'ku masuk rumah Allah.Mrk 14:25
Why 2:10
Ef 5:25-27
Play Ya Sumber Kasih, Roh Kudus [KJ.55]
1. Ya Sumber Kasih, Roh Kudus, pancarkan apiMu,
sehingga hati kami pun penuh semangatMu!
2. Engkau ilhami kaum nabi menulis Alkitab.
O tolong kami mengerti maknanya yang tepat.
2 Tim 3:16
2 Ptr 1:21
3. Ya Roh Kudus, melayanglah di atas yang kelam;
di hati kacau dan resah ciptakanlah terang.
2 Kor 4:6
4. Ya Roh di dalam cah'yaMu Sang Bapa dikenal;
terungkap bagi kami pun kasihNya yang kekal.Rm 8:14-16
Ef 1:17-18
Gal 4:6
Play
John 19:34
Batu Karang Yang Teguh [KJ.37a] ( Rock of Ages )
1. Batu Karang yang teguh, Kau tempatku berteduh.
Kar'na dosaku berat dan kuasanya menyesak,
Oh, bersihkan diriku oleh darah lambungMu.
Mzm 62:7-8
Mzm 71:3
1 Kor 10:4
Yoh 19:34
1 Yoh 1:7
2. Walau aku berjerih dan menangis tiada henti,
apapun usahaku, tak menghapus dosaku.
Hanya oleh kurbanMu Kaus'lamatkan diriku.
Rm 3:20, 27
Ef 2:8-9
2 Tim 1:9
Tit 3:5
3. Tiada lain kupegang, hanya salib dan iman;
dalam kehampaanku kudambakan rahmatMu.
Tanpa Dikau, Tuhanku, takkan hidup jiwaku.
Gal 6:14
4. Bila tiba saatnya kutinggalkan dunia
dan Kaupanggil diriku ke hadapan takhtaMu,
Batu Karang yang teguh, Kau tempatku berteduh.Batu Karang Yang Teguh [KJ.37b] ( Rock of Ages )
1. Batu Karang yang teguh, Kau tempatku berteduh.
Kar'na dosaku berat dan kuasanya menyesak,
Oh, bersihkan diriku oleh darah lambungMu.Jurus'lamat Dunia [KJ.165]
1. Jurus'lamat dunia, walau tak bersalah,
bagai maling disergap pada waktu malam
dan dihina, dicela didepan mahkamah,
diludahi, dicerca oleh kaum ulama.
Luk 22:47-53
Luk 22:63-71
2. Waktu fajar merekah,Yesus pun dibawa
ke Pilatus, dan seg'ra tak terbukti salah.
Ke Herodes yang kejam Yesus pun diseret;
Raja dan pengawalnya tak segan mengejek.
Luk 23:1-7
Luk 23:8-12
3. Jam sembilan paginya, balik ke Pilatus,
Tuhan kita disesah oleh kaum serdadu;
Jubah ungu diberi dan mahkota duri;
Olokannya: "Hai tabik, Raja kaum Yahudi!"
Luk 23:13-16
Yoh 19:1-3
4. Palang dihelakanNya pada tengah hari
dan di bukit Golgota Ia pun disalib,
menderita tiga jam; ada yang menghujat.
Matahari pun kelam dan menutup muka.
Yoh 19:17-19
Mat 27:45
5. Pukul tiga yang sepi, Yesus, hampir mati,
berseru: "Eli, Eli, lamma sabakhtani?"
Lalu putus nyawaNya dan di Bait Suci
Tabir koyak terbelah; ada gempa bumi.
Mat 27:46
Mzm 22:2
Mat 27:50-51
6. Waktu menjelang senja, yang kena hukuman
dipatahkan tulangnya agar diturunkan.
Yesus tak demikian, kar'na sudah mati:
Nampak dari lukaNya darah campur air.
Yoh 19:31-37
7. Surya hampir terbenam waktu datang Yusuf
yang termasuk muridNya, minta mayat Yesus;
tubuh diturunkannya, dikapankan lenan
dan di kubur miliknya Yesus dibaringkan.
Yoh 19:38-42
8. Tuhan Yesus, tolonglah kami mendalami
aniaya dan cela yang Engkau alami,
agar kami olehMu meninggalkan dosa
kepadaMu bersyukur, jiwa pun sentosa.Play Memandang Salib Rajaku [KJ.169] ( When I Survey the Wondrous Cross )
1. Memandang salib Rajaku yang mati untuk dunia,
kurasa hancur congkakku dan harta hilang harganya.
Za 12:10
Mrk 15:22-26
Yoh 19:37
Why 1:7
2. Tak boleh aku bermegah selain di dalam salibMu;
kubuang nikmat dunia demi darahMu yang kudus.
Gal 6:14
3. Berpadu kasih dan sedih mengalir dari lukaMu;
mahkota duri yang pedih menjadi keagunganMu.
Yoh 19:34
Mrk 15:16-19
4. Melihat darah lukaNya membalut tubuh Tuhanku,
'ku mati bagi dunia dan dunia mati bagiku.
Gal 6:14
5. Andaikan jagad milikku dan kuserahkan padaNya,
tak cukup bagi Tuhanku diriku yang dimintaNya.
Rm 12:1
Play Pataka Raja MajuLah [KJ.171]
1. Pataka Raja majulah, Salib menjulang cemerlang:
tergantung Khalik semesta di dalam rupa mahlukNya.
Mrk 15:22-26
Flp 2:6-8
2. Di salib itu lihatlah terpaku Kurban mulia;
tanganNya direntangkanNya demi berkat anugerah.
3. Ditikam tombak yang kejam, mengucur dari lambungNya
campuran air-darahNya membasuh dosa manusia.
Yoh 19:34
4. Nubuat Mazmur Daud genap: "Hai bangsa-bangsa dunia,
akui Tuhan Rajamu; sebatang kayu takhtaNya."
Mzm 96:10
5. O pohon elok dan megah, berhias merah mulia,
terpilih agar dahanmu, menjamah tubuh Rajaku.
6. Ditimbang pada cabangmu Tebusan bagi dunia:
tawanan maut bebaslah, terangkat di neracamu.
7. Harumlah damar kayumu, aroma madu kalahlah;
penuh berkatlah Buahmu, o pohon hayat yang megah!2 Kor 2:16
Kej 2:9
Why 2:7
8. Salam, mezbah dan Kurbannya, sebab sengsara mulia:
Yang Hidup memasuki maut; terbitlah hidup abadi.
9. O salib, kau harapanku di waktu 'ku memanggulmu:
limpahkanlah karunia dan dosaku tutuplah.
10. Tritunggal Allah, t'rimalah syukur seluruh mahlukMu!
Yang Kaus'lamatkan pimpinlah kekal selama-lamanya.Play
Hymns
Matthew 27:11-36
-
[Mat 27:22] What Will You Do With Jesus? (1)
Jesus is standing in Pilate’s hall,
Friendless, forsaken, betrayed by all;
Hearken! what meaneth the sudden call?
What will you do with Jesus?Refrain
What will you do with Jesus?
Neutral you cannot be;
Some day your heart will be asking,
“What will He do with me?”Jesus is standing on trial still,
You can be false to Him if you will,
You can be faithful through good or ill:
What will you do with Jesus?Refrain
Will you evade him as Pilate tried?
Or will you choose Him, whate’er betide?
Vainly you struggle from Him to hide:
What will you do with Jesus?Refrain
Will you, like Peter, your Lord deny?
Or will you scorn from His foes to fly,
Daring for Jesus to live or die?
What will you do with Jesus?Refrain
“Jesus, I give Thee my heart today!
Jesus, I’ll follow Thee all the way,
Gladly obeying Thee!” will you say:
“This I will do with Jesus!”Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Mat 27:22] What Will You Do With Jesus? (2)
Play source: Cyberhymnal -
[Mat 27:29] O Sacred Head, Now Wounded
O sacred Head, now wounded, with grief and shame weighed down,
Now scornfully surrounded with thorns, Thine only crown;
O sacred Head, what glory, what bliss till now was Thine!
Yet, though despised and gory, I joy to call Thee mine.What Thou, my Lord, hast suffered, was all for sinners’ gain;
Mine, mine was the transgression, but Thine the deadly pain.
Lo, here I fall, my Savior! ’Tis I deserve Thy place;
Look on me with Thy favor, vouchsafe to me Thy grace.Men mock and taunt and jeer Thee, Thou noble countenance,
Though mighty worlds shall fear Thee and flee before Thy glance.
How art thou pale with anguish, with sore abuse and scorn!
How doth Thy visage languish that once was bright as morn!Now from Thy cheeks has vanished their color once so fair;
From Thy red lips is banished the splendor that was there.
Grim death, with cruel rigor, hath robbed Thee of Thy life;
Thus Thou hast lost Thy vigor, Thy strength in this sad strife.My burden in Thy Passion, Lord, Thou hast borne for me,
For it was my transgression which brought this woe on Thee.
I cast me down before Thee, wrath were my rightful lot;
Have mercy, I implore Thee; Redeemer, spurn me not!What language shall I borrow to thank Thee, dearest friend,
For this Thy dying sorrow, Thy pity without end?
O make me Thine forever, and should I fainting be,
Lord, let me never, never outlive my love to Thee.My Shepherd, now receive me; my Guardian, own me Thine.
Great blessings Thou didst give me, O source of gifts divine.
Thy lips have often fed me with words of truth and love;
Thy Spirit oft hath led me to heavenly joys above.Here I will stand beside Thee, from Thee I will not part;
O Savior, do not chide me! When breaks Thy loving heart,
When soul and body languish in death’s cold, cruel grasp,
Then, in Thy deepest anguish, Thee in mine arms I’ll clasp.The joy can never be spoken, above all joys beside,
When in Thy body broken I thus with safety hide.
O Lord of Life, desiring Thy glory now to see,
Beside Thy cross expiring, I’d breathe my soul to Thee.My Savior, be Thou near me when death is at my door;
Then let Thy presence cheer me, forsake me nevermore!
When soul and body languish, oh, leave me not alone,
But take away mine anguish by virtue of Thine own!Be Thou my consolation, my shield when I must die;
Remind me of Thy passion when my last hour draws nigh.
Mine eyes shall then behold Thee, upon Thy cross shall dwell,
My heart by faith enfolds Thee. Who dieth thus dies well.Play source: Cyberhymnal
Mark 15:1-28
-
[Mar 15:17] Purple Robe, A
A purple robe, a crown of thorn,
A reed in His right hand;
Before the soldiers’ spite and scorn
I see my Savior stand.
He bears between the Roman guard
The weight of all our woe;
A stumbling figure, bowed and scarred,
I see my Savior go.Fast to the cross’s spreading span,
High in the sunlit air,
All the unnumbered sins of man
I see my Saviour bear.Play source: Cyberhymnal
Luke 23:13-38
-
[Luk 23:32] O Thou From Whom All Goodness Flows
O Thou, from Whom all goodness flows,
I lift my heart to Thee;
In all my sorrows, conflicts, woes,
Dear Lord, remember me.When groaning on my burdened heart
My sins lie heavily,
My pardon speak, new peace impart;
In love remember me.Temptations sore obstruct my way,
And ills I cannot flee:
O give me strength, Lord, as my day;
For good remember me.Distressed with pain, disease, and grief,
This feeble body see;
Grant patience, rest, and kind relief:
Hear and remember me.If on my face, for Thy dear Name,
Shame and reproaches be,
All hail reproach, and welcome shame,
If Thou remember me.The hour is near; consigned to death,
I own the just decree;
“Savior,” with my last parting breath
I’ll cry, “Remember me.”Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] All Because Of Calvary
All my sins are gone,
All because of Calvary;
Life is filled with song,
All because of Calvary;
Christ my Savior lives,
Lives from sin to set me free;
Some day He’s coming,
O wondrous, blessèd day,
All, yes, all because of Calvary.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] At Calvary
Years I spent in vanity and pride,
Caring not my Lord was crucified,
Knowing not it was for me He died on Calvary.Refrain
Mercy there was great, and grace was free;
Pardon there was multiplied to me;
There my burdened soul found liberty at Calvary.By God’s Word at last my sin I learned;
Then I trembled at the law I’d spurned,
Till my guilty soul imploring turned to Calvary.Refrain
Now I’ve given to Jesus everything,
Now I gladly own Him as my King,
Now my raptured soul can only sing of Calvary!Refrain
Oh, the love that drew salvation’s plan!
Oh, the grace that brought it down to man!
Oh, the mighty gulf that God did span at Calvary!Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] Blessed Calvary
I look at the cross upon Calvary,
And oh, what a wonder divine,
To think of the wealth it holds for me—
The riches of Heaven are mine.Refrain
Blessèd Calvary! Precious Calvary!
’Neath thy shadow I’ll ever abide.
Blessèd Calvary! Precious Calvary!
’Twas there Jesus suffered and died.I find at the cross blessèd victory,
And grace for each step of my way.
To the fount of God’s love is flowing free,
And sweeter it grows day by day.Refrain
The cross is my hope for eternity,
No merit have I of my own;
The shed blood of Christ my only plea—
My trust is in Jesus alone.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] Calvary
On Calvr’y’s brow my Savior died,
’Twas there my Lord was crucified;
’Twas on the cross He bled for me,
And purchased there my pardon free.Refrain
O Calvary! dark Calvary!
Where Jesus shed His blood for me;
O Calvary! blest Calvary!
’Twas there my Savior died for me.’Mid rending rocks and dark’ning skies,
My Savior bows His head and dies;
The op’ning veil reveals the way
To Heaven’s joys and endless day.Refrain
O Jesus, Lord, how can it be,
That Thou shouldst give Thy life for me,
To bear the cross and agony
In that dread hour on Calvary!Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] Come To Calvary’s Holy Mountain
Come to Calvary’s holy mountain,
Sinners, ruined by the Fall;
Here a pure and healing fountain
Flows to you, to me, to all,
In a full, perpetual tide,
Opened when our Savior died.Come in poverty and meanness,
Come defiled, without, within;
From infection and uncleanness,
From the leprosy of sin,
Wash your robes and make them white;
Ye shall walk with God in light.Come in sorrow and contrition,
Wounded, impotent, and blind;
Here the guilty free remission,
Here the troubled peace, may find.
Health this fountain will restore;
He that drinks shall thirst no more.He that drinks shall live forever;
’Tis a soul renewing flood.
God is faithful; God will never
Break His covenant of blood,
Signed when our Redeemer died,
Sealed when He was glorified.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] I Remember Calvary
Where He may lead me I will go,
For I have learned to trust Him so,
And I remember ’twas for me,
That He was slain on Calvary.Refrain
Jesus shall lead me night and day,
Jesus shall lead me all the way,
He is the truest Friend to me,
For I remember Calvary.O I delight in His command,
Love to be led by His dear hand;
His divine will is sweet to me,
Hallowed by bloodstained Calvary.Refrain
Onward I go, nor doubt nor fear,
Happy with Christ my Savior near,
Trusting that I some day shall see,
Jesus my Friend of Calvary.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] Lead Me To Calvary
King of my life, I crown Thee now,
Thine shall the glory be;
Lest I forget Thy thorn crowned brow,
Lead me to Calvary.Refrain
Lest I forget Gethsemane,
Lest I forget Thine agony;
Lest I forget Thy love for me,
Lead me to Calvary.Show me the tomb where Thou wast laid,
Tenderly mourned and wept;
Angels in robes of light arrayed
Guarded Thee whilst Thou slept.Refrain
Let me like Mary, through the gloom,
Come with a gift to Thee;
Show to me now the empty tomb,
Lead me to Calvary.Refrain
May I be willing, Lord, to bear
Daily my cross for Thee;
Even Thy cup of grief to share,
Thou hast borne all for me.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] Lord Jesus Christ, My Life, My Light
Lord Jesus Christ, my Life, my Light,
My Strength by day, my Trust by night,
On earth I’m but a passing guest
And sorely with my sins oppressed.Far off I see my Fatherland,
Where through Thy blood I hope to stand.
But ere I reach that paradise,
A weary way before me lies.My heart sinks at the journey’s length,
My wasted flesh and little strength;
My soul alone still cries in me:
“Lord, take me home, take me to Thee!”Oh, let Thy sufferings give me power
To meet the last and darkest hour!
Thy blood refresh and comfort me;
Thy bonds and fetters make me free.Oh, let Thy holy wounds for me
Clefts in the rock forever be
Where as a dove my soul can hide
And safe from Satan’s rage abide.And when my spirit flies away,
Thy dying words shall be my stay.
Thy cross shall be my staff in life,
Thy holy grave my rest from strife.Lord, in Thy nail prints let me read
That Thou to save me hast decreed
And grant that in Thine opened side
My troubled soul may ever hide.Since Thou hast died, the Pure, the Just,
I take my homeward way in trust.
The gates of Heav’n, Lord, open wide
When here I may no more abide.And when the last great day shall come
And Thou, our Judge, shalt speak the doom,
Let me with joy behold the light
And set me then upon Thy right.Renew this wasted flesh of mine
That like the sun it there may shine
Among the angels pure and bright,
Yea, like Thyself in glorious light.Ah, then I’ll have my heart’s desire,
When, singing with the angels’ choir,
Among the ransomed of Thy grace,
Forever I’ll behold Thy face!Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] My Lord, My Love, Was Crucified
My Lord, my Love, was crucified,
He all the pains did bear;
But in the sweetness of His rest
He makes His servants share.How sweetly rest Thy saints above
Which in Thy bosom lie;
The Church below doth rest in hope
Of that felicity.Thou, Lord, who daily feed’st Thy sheep,
Mak’st them a weekly feast;
Thy flocks meet in their several folds
Upon this day of rest.Welcome and dear unto my soul
Are these sweet feasts of love;
But what a Sabbath shall I keep
When I shall rest above!I bless Thy wise and wondrous love,
Which binds us to be free;
Which makes us leave our earthly snares,
That we may come to Thee.I come, I wait, I hear, I pray,
Thy footsteps, Lord, I trace;
I sing to think this is the way
Unto my Savior’s face.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] On The Cross Of Calvary
On the cross of Calvary,
Jesus died for you and me;
There He shed His precious blood,
That from sin we might be free.
O the cleansing stream does flow,
And it washes white as snow!
It was for me that Jesus died
On the cross of Calvary.Refrain
On Calvary! On Calvary!
It was for me that Jesus died
On the cross of Calvary.O what wondrous, wondrous love
Brought me down at Jesus’ feet!
O such wondrous, dying love
Asks a sacrifice complete!
Here I give myself to Thee,
Soul and body, Thine to be;
It was for me Thy blood was shed
On the cross of Calvary.Refrain
Take me, Jesus, I am Thine,
Wholly Thine, forevermore;
Blessèd Jesus, Thou art mine,
Dwell within forevermore;
Cleanse, O cleanse my heart from sin,
Make and keep me pure within!
It was for this Thy blood was shed
On the cross of Calvary.Refrain
Clouds and darkness veiled the sky
When the Lord was crucified;
It is finished! was His cry
When He bowed His head and died.
With this cry from Calv’ry’s tree
All the world may now go free;
It was for this that Jesus died
On the cross of Calvary.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] That Man Of Calvary
Fairest of all the earth beside,
Chiefest of all unto Thy bride,
Fullness divine in Thee I see,
Beautiful Man of Calvary!Refrain
That Man of Calvary
Has won my heart from me,
And died to set me free,
Blest Man of Calvary!Granting the sinner life and peace,
Granting the captive sweet release,
Shedding His blood to make us free,
Merciful Man of Calvary!Refrain
Giving the gifts obtained for men,
Pouring out love beyond our ken,
Giving us spotless purity,
Bountiful Man of Calvary!Refrain
Comfort of all my earthly way,
Jesus I’ll meet Thee some sweet day;
Center of glory Thee I’ll see,
Wonderful Man of Calvary!Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:33] When I See My Savior
When I see my Savior, hanging on Calvary,
Bearing there for sinners bitterest agony.
Gratitude o’erwhelms me, makes mine eyes grow dim,
All my ransomed being captive is to Him.I can see the blood drops, red ’neath His thorny crown,
From the cruel nail wounds now they are falling down;
Lord, when I would wander from Thy love away,
Let me see those blood drops shed for me that day.“Why hast thou forsaken?” List to that sad, sad moan!
Oh, His heart was broken, suffering there alone;
Broken then that mortals ne’er need cry in vain
For God’s love and comfort, in the hour of pain.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:34] Blessed Redeemer (christiansen)
Up Calvary’s mountain, one dreadful morn,
Walked Christ my Savior, weary and worn;
Facing for sinners death on the cross,
That He might save them from endless loss.Refrain
Blessèd Redeemer! Precious Redeemer!
Seems now I see Him on Calvary’s tree;
Wounded and bleeding, for sinners pleading,
Blind and unheeding—dying for me!“Father forgive them!” thus did He pray,
E’en while His lifeblood flowed fast away;
Praying for sinners while in such woe
No one but Jesus ever loved so.Refrain
O how I love Him, Savior and Friend,
How can my praises ever find end!
Through years unnumbered on Heaven’s shore,
My tongue shall praise Him forevermore.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:34] Father, Forgive, The Savior Said
“Father, forgive,” the Savior said
He saw, that as the Jews abused
“They know not what they do”;
His heart was moved when thus He prayed
For me, my friends, and you.
And crucified His flesh,
So He, by us, would be refused,
And crucified afresh.Through love of sin, we long were prone
To act as Satan bid;
But now, with grief and shame we own,
We knew not what we did.We knew not the desert of sin,
Nor Whom we thus defied;
Nor where our guilty souls had been,
If Jesus had not died.We knew not what a law we broke,
How holy, just and pure!
Nor what a God we durst provoke,
But thought ourselves secure.But Jesus all our guilt foresaw,
And shed His precious blood
To satisfy the holy law,
And make our peace with God.My sin, dear Savior, made Thee bleed,
Yet didst Thou pray for me!
I knew not what I did, indeed,
When ignorant of Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:34] Forgive Them, O My Father
“Forgive them, O my Father,
They know not what they do.”
The Savior spoke in anguish,
As sharp iron nails went through.
No word of anger spoke He
To them that shed His blood,
But prayer and tenderest pity
Large as the love of God.For me was that compassion,
For me that tender care;
I need His wide forgiveness
As much as any there.
It was my pride and hardness
That hung Him on the tree;
Those cruel nails, O Savior,
Were driven in by me.And often I have slighted
Thy gentle voice that said:
Forgive me too, Lord Jesus,
I knew not what I did.
O depth of sweet compassion!
O love divine and true!
Save Thou the souls that slight Thee,
And know not what they do.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:34] Jesus, In Thy Dying Woes
Jesus, in Thy dying woes,
Even while Thy lifeblood floes,
Craving pardon for Thy foes;
Hear us, holy Jesus.Savior, for our pardon sue,
When our sins Thy pangs renew,
For we know not what we do:
Hear us, holy Jesus.O may we, who mercy need,
Be like Thee in heart and deed,
When with wrong our spirits bleed:
Hear us, holy Jesus.Jesus, pitying the sighs
Of the thief, who near Thee dies,
Promising him paradise;
Hear us, holy Jesus.May we, in our guilt and shame,
Still Thy love and mercy claim,
Calling humbly on Thy Name:
Hear us, holy Jesus.O remember us who pine,
Looking from our cross to Thine;
Cheer our souls with hope divine:
Hear us, holy Jesus.Jesus, loving to the end
Her whose heart Thy sorrows rend,
And Thy dearest human friend:
Hear us, holy Jesus.May we in Thy sorrows share,
And for Thee all peril dare,
And enjoy Thy tender care:
Hear us, holy Jesus.May we all Thy loved ones be,
All one holy family,
Loving for the love of Thee,
Hear us, holy Jesus.Jesus, whelmed in fears unknown,
With our evil left alone,
While no light from Heav’n is shown:
Hear us, holy Jesus.Though no Father seem to hear,
Though no light our spirits cheer,
Tell our faith that God is near:
Hear us, holy Jesus.Jesus, in Thy thirst and pain,
While Thy wounds Thy lifeblood drain,
Thirsting more our love to gain:
Hear us, holy Jesus.Thirst for us in mercy still;
All Thy holy work fulfill;
Satisfy Thy loving will:
Hear us, holy Jesus.May we thirst Thy love to know;
Lead us in our sin and woe
Where the healing waters flow:
Hear us, holy Jesus.Jesus, all our ransom paid,
All Thy Father’s will obeyed,
All Thy suff’rings perfect made:
Hear us, holy Jesus.Save us in our soul’s distress,
Be our help to cheer and bless,
While we grow in holiness:
Hear us, holy Jesus.Jesus, all Thy labor vast,
All Thy woe and conflict past,
Yielding up Thy soul at last:
Hear us, holy Jesus.When the death shades round us lower,
Guard us from the temper’s power,
Keep us in that trial hour:
Hear us, holy Jesus.May Thy life and death supply
Grace to live and grace to die,
Grace to reach the home on high:
Hear us, holy Jesus.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:34] O Word Of Pity, For Our Pardon Pleading
O word of pity, for our pardon pleading,
Breathed in the hour of loneliness and pain;
O voice, which through the ages interceding,
Calls us to fellowship with God again.O word of comfort, through the silence stealing,
As the dread act of sacrifice began;
O infinite compassion, still revealing
The infinite forgiveness won for man.O word of hope to raise us nearer heaven,
When courage fails us and when faith is dim;
The souls for whom Christ prays to Christ are given,
To find their pardon and their joy in Him.O Intercessor, who art ever living
To plead for dying souls that they may live,
Teach us to know our sin which needs forgiving,
Teach us to know the love which can forgive.Play source: Cyberhymnal -
[Luk 23:38] On My Heart Imprint Thine Image
On my heart imprint Thine image,
Blessèd Jesus, King of Grace,
That life’s riches, cares and pleasures
Have no power Thee to efface.
This the superscription be:
Jesus, crucified for me,
Is my Life, my hope’s Foundation,
And my Glory and Salvation.Play source: Cyberhymnal
John 19:1-24
-
[Joh 19:2] The Holly And The Ivy
The Holly and the Ivy
Now both are full well grown,
Of all the trees that are in the wood,
The Holly bears the crown.Refrain
O the rising of the sun,
The running of the deer,
The playing of the merry organ,
Sweet singing in the quire,
Sweet singing in the quire.The Holly bears a blossom,
As white as lily-flower;
And Mary bore sweet Jesus Christ,
To be our sweet Savior.Refrain
The Holly bears a berry,
As red as any blood;
And Mary bore sweet Jesus Christ,
To do poor sinners good.Refrain
The Holly bears a prickle,
As sharp as any thorn;
And Mary bore sweet Jesus Christ,
On Christmas Day in the morn.Refrain
The Holly bears a bark,
As bitter as any gall;
And Mary bore sweet Jesus Christ,
For to redeem us all.Refrain
The Holly and the Ivy
Now both are full well grown,
Of all the trees that are in the wood,
The Holly bears the crown.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 19:5] O Sinner, Lift The Eye Of Faith
O sinner, lift the eye of faith,
To true repentance turning;
Bethink thee of the curse of sin,
Its awful guilt discerning;
Upon the Crucified One look,
And thou shalt read, as in a book,
What well is worthy thy learning.Look on His head, that bleeding head,
With crown of thorns surrounded;
Look on His sacred hands and feet
Which piercing nails have wounded;
See every limb with scourges rent:
On Him, the Just, the Innocent,
What malice hath abounded!’Tis not alone those limbs are racked,
But friends, too, are forsaking;
And, more than all, for thankless man
That tender heart is aching;
Oh, fearful was the pain and scorn,
By Jesus, Son of Mary, borne,
Their peace for sinners making.None ever knew such pain before,
Such infinite affliction,
None ever felt a grief like His
In that dread crucifixion;
For us He bare those bitter throes,
For us those agonizing woes,
In oft renewed infliction.O sinner, mark, and ponder well
Sin’s awful condemnation;
Think what a sacrifice it cost
To purchase Thy salvation;
Had Jesus never bled and died,
Then what could thee and all betide
But uttermost damnation?Lord, give us grace to flee from sin,
And Satan’s wiles ensnaring,
And from those everlasting flames
For evil ones preparing.
Jesu, we thank Thee, and entreat
To rest forever at Thy feet,
Thy heavenly glory sharing.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 19:5] Ye That Pass By, Behold The Man
Ye that pass by, behold the Man,
The Man of grief condemned for you;
The Lamb of God for sinners slain
Weeping to Calvary pursue.His sacred limbs, they stretch, they tear,
With nails they fasten to the wood—
His sacred limbs exposed and bare,
Or only covered with His blood.See there! His temples crowned with thorns,
His bleeding hands extended wide;
His streaming feet transfixed and torn,
The fountain gushing from His side.Thou dear, Thou suff’ring Son of God,
How doth Thy heart to sinners move!
Sprinkle on us Thy precious blood,
And melt us with Thy dying love.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 19:17] Let Me Dwell On Golgotha
Let me dwell on Golgotha,
Weep and love my life away!
While I see Him on the tree
Weep and bleed, and die for me!That dear blood, for sinners spilt,
Shows my sin in all its guilt:
Ah, my soul, He bore thy load,
Thou hast slain the Lamb of God.Hark! His dying words; “Forgive,
Father, let the sinner live;
Sinner, wipe thy tears away,
I thy ransom freely pay.”While I hear this grace revealed,
And obtain a pardon sealed;
All my lost affections move,
Wakened by the force of love.Farewell world, thy gold is dross,
Now I see the bleeding cross;
Jesus died to set me free
From the law, and sin, and thee!He has dearly bought my soul
Lord, accept, and claim the whole!
To Thy will I all resign,
Now, no more my own, but Thine.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 19:17] Stretched On The Cross, The Savior Dies
Stretched on the cross, the Savior dies,
Hark! His expiring groans arise;
See, how the sacred crimson tide
Flows from His hands, His feet, His side.To suffer in the traitor’s place,
To die for man—surprising grace!
Yet pass rebellious angels by—
O why for man, dear Savior, why?And didst Thou bleed? for sinners bleed?
And could the sun behold the deed?
No! he withdrew his sickening ray,
And darkness veiled the mourning day.Can I survey this scene of woe,
Where mingling grief and wonder flow,
And yet my heart unmoved remain,
Insensible to love or pain?Come, dearest Lord, Thy grace impart,
To warm this cold, this stupid heart,
Till all its powers and passions move,
In melting grief, and ardent love.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 19:17] There Is A Green Hill Far Away
There is a green hill far away,
Outside a city wall,
Where the dear Lord was crucified,
Who died to save us all.Refrain
O dearly, dearly, has He loved,
And we must love Him, too,
And trust in His redeeming blood,
And try His works to do.We may not know, we cannot tell,
What pains He had to bear;
But we believe it was for us
He hung and suffered there.Refrain
He died that we might be forgiv’n,
He died to make us good,
That we might go at last to Heav’n,
Saved by His precious blood.Refrain
There was no other good enough
To pay the price of sin;
He only could unlock the gate
Of heaven and let us in.Refrain
O dearly, dearly has He loved,
And we must love Him, too,
And trust in His redeeming blood,
And try His works to do.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 19:18] Were You There?
Were you there when they crucified my Lord?
Were you there when they crucified my Lord?
Oh! Sometimes it causes me to tremble, tremble, tremble.
Were you there when they crucified my Lord?Were you there when they nailed Him to the tree?
Were you there when they nailed Him to the tree?
Oh! Sometimes it causes me to tremble, tremble, tremble.
Were you there when they nailed Him to the tree?Were you there when they laid Him in the tomb?
Were you there when they laid Him in the tomb?
Oh! Sometimes it causes me to tremble, tremble, tremble.
Were you there when they laid Him in the tomb?Play source: Cyberhymnal
John 19:34
-
[Joh 19:34] At The Lamb’s High Feast We Sing
At the Lamb’s high feast we sing,
Praise to our victorious King,
Who hath washed us in the tide
Flowing from his piercèd side;
Praise we Him, whose love divine
Gives His sacred blood for wine,
Gives His body for the feast,
Christ the Victim, Christ the Priest.Where the Paschal blood is poured,
Death’s dark angel sheathes his sword;
Israel’s hosts triumphant go
Through the wave that drowns the foe.
Praise we Christ, whose blood was shed,
Paschal Victim, paschal Bread;
With sincerity and love
Eat we Manna from above.Mighty Victim from the sky,
Hell’s fierce powers beneath Thee lie;
Thou hast conquered in the fight,
Thou hast brought us life and light;
Now no more can death appall,
Now no more the grave enthrall;
Thou hast opened Paradise,
And in Thee Thy saints shall rise.Paschal triumph, Easter joy,
Only sin can this destroy;
From sin’s death do Thou set free
Souls reborn, O Lord, in Thee.
Hymns of glory and of praise,
Father, to Thee we raise;
Risen Lord, all praise to Thee,
Ever with the Spirit be.Play source: Cyberhymnal