Kidung Jemaat
Romans 6:17
Kusongsong Bagaimana [KJ.85]
1. Kusongsong bagaimana, ya Yesus, datangMu?
Engkau Terang buana, Kau Surya hidupku!
Kiranya Kau sendiri Penyuluh jalanku,
Supaya kuyakini tujuan janjiMu.
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 8:12
2. Kaum Sion menaburkan kembang di JalanMu;
'ku ikut mengelukan Dikau di hatiku.
Kunyanyi Hosiana, ya Raja, tolonglah!
PadaMulah kiranya hambaMu berserah.
Mrk 11:8-10
3. Betapa Kau berkorban hendak menghiburku
di kala 'ku di jurang sengsara kemelut.
Kau datang, Jurus'lamat dengan sejahtera:
Keluh-kesahku tamat dan hatiku cerah.
4. Di saat 'ku terpasung, Kau membebaskanku;
segala aib dan malu terhapus olehMu.
Padaku Kautambahi mahkota mulia,
Bahagia abadi, pusaka yang baka!
Rm 5:8-10
Rm 6:12-23
1 Ptr 5:4
5. Sebabnya Kautinggalkan takhtaMu yang megah,
kasihMulah belaka terhadap dunia.
Kau rela menderita sengsara dan cela,
Segala dukacita dengan manusia.
Flp 2:6-8
1 Yoh 4:10
6. Hai insan yang berduka, tabahkan hatimu,
dan pandanglah ke muka. Hai kamu yang lesu:
telah di ambang pintu Penolong mulia;
dengan harapan itu jiwamu pun lega.
Yes 61:1-3
Yak 5:8-9
7. Tak usah cari jalan, tak usah berlelah,
bersusah siang-malam mengatur datangNya.
Sengaja Ia datang melipur laramu,
Menaruh kasih sayang, membuka belenggu.
8. Kendati hutang dosa membuatmu gentar,
padaNya kau sentosa, anug'rahNya besar!
Bagimu Ia datang menjadi Penebus;
Sejaht'ra kerajaan warisanmu terus!
Yak 2:5
9. Tak lagi menakutkan kuasa yang gelap:
semua lawan Tuhan menghilang serempak.
Seg'ra Rajamu datang penuh karunia
Membawa kemenangan selama-lamanya!
10. Yang datang menghakimi seisi dunia,
rahmani dan rahimi membela umatNya.
Ya datang, Matahari, sinari umatMu;
PadaMu kami cari bahagia penuh.Kis 10:42
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 8:12
Play Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31a]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31b]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Rm 7:24-25
Mrk 15:15
Flp 2:6-8
2. Para malak sekalipun tiada dapat mengerti
apa sebabnya Yang Kudus menanggung siksa yang keji.
KasihNyalah alasannya menanggung dosa dunia.
1 Ptr 1:12
1 Yoh 4:9-10
3. DitinggalkanNya takhtaNya dan masuk kedunia yang cemar;
ditinggalkanNya kuasaNya, terdorong kasih yang besar
dan aku pun tertolonglah terpilih jadi milikNya.
Ef 2:4-5
Yes 43:1
Rm 14:8
4. Jiwaku lama menjerit, dipasung dosa yang seram.
SuryaMu bagiku terbit; penjaraku pun benderang.
Terbukalah pasunganku ; 'ku bangkit dan mengikutMu.
Rm 6:12-23
Rm 7:13-26
Yes 42:7
5. Di dalam Yesus Penebus hukuman dosa hilanglah.
Kudapat hidup yang kudus, jubahku kebenaranNya;
'ku mendekat ke takhtaMu hendak terima tajukku.Yes 53:5
Why 7:14
1 Ptr 5:4
Yang Mahakasih [KJ.381]
1. Yang Mahakasih ya itu Allah; Allah Pengasih pun bagiku.
Yoh 3:16
1 Yoh 4:8, 16
2. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
3. Walau dirantai oleh dosaku, walau dirantai tak terlepas,
Rm 6:15-23
4. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
5. Walaupun maut upah dosaku, walaupun maut mengancamku,
Rm 6:23
6. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
7. Allah mengutus Yesus, Tuhanku; Allah mengutus Sang Penebus.
Kis 3:26
1 Yoh 4:9
8. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
9. Yesuslah Kurban Tebusan dosa; Yesuslah Kurban pun bagiku.
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
10. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
11. Sabda dan RohNya penuh anug'rah; Sabda dan RohNya mengundangku.
12. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
13. Sabda kasihNya penawar haus; Sabda KasihNya air hidupku.
Yoh 4:10-14
Yoh 7:37-38
Why 7:17
Why 21:6
Why 22:17
14. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
15. Kasih sorgawi sumber selamat; Kasih sorgawi penghiburku.
16. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
17. O Kasih Allah, pelipur lara; o Kasih Allah, bahagiaku!
18. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
19. Hati dan jiwa bersukacita; hati dan jiwa sejahtera.
Flp 4:4, 7
20. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
21. Akulah waris suka sorgawi; akulah waris tempat kekal.
Rm 8:17
Yak 2:5
22. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
23. Engkau kupuji kasih abadi; Engkau kupuji selamanya.
24. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku. Play Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play
Romans 16:20
Kita Harus Membawa Berita [KJ.426]
1. Kita harus membawa berita pada dunia dalam gelap
tentang kebenaran dan kasih dan damai yang menetap,
dan damai yang menetap.
Mat 5:14-16
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
2 Ptr 1:19
2. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.3. Kita harus menyanyikan gita melembutkan hati keras,
supaya senjata Iblis remuk dan seg'ra lepas,
remuk dan seg'ra lepas.
Rm 16:20
Yak 4:7
1 Ptr 5:8-9
4. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.
5. Kita harus membawa berita: Allah itu kasih belas.
Dib'rikan Putra tunggalNya, supaya kita lepas,
supaya kita lepas.
Yoh 3:16
6. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.
7. Kita harus bersaksi di dunia tentang kuasa darah kudus.
Semoga yang masih sangsi terima Sang Penebus,
Terima Sang Penebus.
8. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.Play Tuhan Allah Beserta Engkau [KJ.346]
1. Tuhan Allah beserta engkau sampai bertemu kembali; kasih
Kristus mengawali, Tuhan Allah beserta engkau!
Ul 31:6, 8
Yos 1:5, 9
Ibr 13:5
2. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
3. Tuhan Allah beserta engkau, sayapNya pernaunganmu,
sabda Kristus santapanmu, Tuhan Allah beserta engkau!
Mzm 17:8
Mzm 57:2
Mzm 61:5
Mzm 91:4
4. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
5. Tuhan Allah beserta engkau dalam susah dan keluhmu;
rangkulanNya menghiburmu, Tuhan Allah beserta engkau!
6. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!
7. Tuhan Allah beserta engkau! Panji kasih peganganmu,
maut pun kalah di depanmu, Tuhan Allah beserta engkau!
Rm 16:20
8. Sampai bertemu, bertemu, sampai lagi kita bertemu; sampai
bertemu, bertemu, Tuhan Allah beserta engkau!Play
Romans 7:25
Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31a]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!Mungkinkah Aku pun Serta [KJ.31b]
1. Mungkinkah aku pun serta tertolong oleh darahNya?
Akulah pangkal siksaNya, yang menyebabkan matiNya.
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Agung benar, ya Tuhanku: Engkau tersiksa gantiku!
Rm 7:24-25
Mrk 15:15
Flp 2:6-8
2. Para malak sekalipun tiada dapat mengerti
apa sebabnya Yang Kudus menanggung siksa yang keji.
KasihNyalah alasannya menanggung dosa dunia.
1 Ptr 1:12
1 Yoh 4:9-10
3. DitinggalkanNya takhtaNya dan masuk kedunia yang cemar;
ditinggalkanNya kuasaNya, terdorong kasih yang besar
dan aku pun tertolonglah terpilih jadi milikNya.
Ef 2:4-5
Yes 43:1
Rm 14:8
4. Jiwaku lama menjerit, dipasung dosa yang seram.
SuryaMu bagiku terbit; penjaraku pun benderang.
Terbukalah pasunganku ; 'ku bangkit dan mengikutMu.
Rm 6:12-23
Rm 7:13-26
Yes 42:7
5. Di dalam Yesus Penebus hukuman dosa hilanglah.
Kudapat hidup yang kudus, jubahku kebenaranNya;
'ku mendekat ke takhtaMu hendak terima tajukku.Yes 53:5
Why 7:14
1 Ptr 5:4
Pengikut Kristus, Nyanyilah [KJ.284]
1. Pengikut Kristus, nyanyilah, berdendang dan menari,
terhibur oleh kurnia bersatu dalam kasih: Terang Ilahi
berseri, yang dari sorga diberi; harganya paling mahal.
2. Si jahat dan kuasa maut membuatku binasa. 'Ku lahir
dalam kemelut, tersiksa oleh dosa. Semakin aku terjerat:
celaka aku yang sesat, dirasuk kejahatan.
Mzm 51:6-7
2 Tim 2:26
3. Percuma perbuatanku, niatku sudah salah; durhaka keinginanku,
melawan hukum Allah. Berputus asa dan cemas di pintu maut
terhempas, 'ku harus ke neraka!
Rm 7:13-26
Gal 3:1-14
Ef 2:8-9
Tit 3:5
4. Allahku pun terharulah melihatku melarat; Ia mengingat rahmatNya
dan ingin 'ku selamat; berpaling Ia padaku dengan anugerah penuh,
berkurban yang termahal.
Mzm 98:3
2 Tim 1:9
Rm 8:32
1 Kor 6:20
5. SabdaNya pada putraNya: "T'lah tiba zaman rahmat; pergilah Kau
ke dunia, s'lamatkan yang melarat. Supaya dosa tak tetap, kuasa maut
pun lenyap, berilah hidup baru!"
Yes 60:1-2
Yoh 3:16
Gal 4:4-5
2 Tim 1:10
6. Sang Putra patuh segera dan datang kepadaku sebagai Anak Maria
menjadi sesamaku, mengambil rupa terendah dan oleh cara itulah
si Iblis Ia tangkap.
Mzm 40:8-9
Flp 2:5-8
Luk 10:18
Why 12:9
7. SabdaNya: "Dengan kasihKu hatimu kini tabah: diriKu ganti dirimu,
bagimu 'Ku berlaga; engkau dan Aku satulah di dunia dan selamanya;
tiada yang pisahkan."
1 Ptr 2:24
Rm 8:37-39
8. "Telah tercurah darahKu dan rela Aku mati demi keselamatanmu:
percaya dalam hati! Dengan perangai suciKu Kuhapus dosa-dosamu
dan kau beroleh rahmat."
Mrk 14:24
Yoh 15:13
Gal 2:20
Hab 2:4
Rm 1:16-17
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
9. "Kepada Bapa 'Ku pergi sesudah 'Ku berkurban dan kepadamu Kuberi
Roh Kudus penghiburan yang mengajarkan padamu segala makna sabdaKu
Di dalam kebenaran."
Yoh 14:28
Yoh 14:25-26
Yoh 16:13-14
10. "KaryaKu dan ajaranKu mestilah kauterapkan, sehingga dunia penuh
semarak Kerajaan; hartamu pertahankanlah terhadap dalih dunia.
Hayatilah sabdaKu."Kis 1:1
Mat 28:19-20
Why 3:11
Play
Hymns
Romans 5:20
-
[Rom 5:20] Grace Greater Than Our Sin
Marvelous grace of our loving Lord,
Grace that exceeds our sin and our guilt!
Yonder on Calvary’s mount outpoured,
There where the blood of the Lamb was spilled.Refrain
Grace, grace, God’s grace,
Grace that will pardon and cleanse within;
Grace, grace, God’s grace,
Grace that is greater than all our sin.Sin and despair, like the sea waves cold,
Threaten the soul with infinite loss;
Grace that is greater, yes, grace untold,
Points to the refuge, the mighty cross.Refrain
Dark is the stain that we cannot hide.
What can avail to wash it away?
Look! There is flowing a crimson tide,
Brighter than snow you may be today.Refrain
Marvelous, infinite, matchless grace,
Freely bestowed on all who believe!
You that are longing to see His face,
Will you this moment His grace receive?Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rom 5:20] His Grace Aboundeth More
O what a wonderful Savior
In Jesus, my Lord, I have found!
Tho’ I had sins without number,
His grace unto me did abound.Refrain
His grace aboundeth more.
His grace aboundeth more.
Tho’ sin abounded in my heart,
His grace aboundeth more.When a poor sinner He found me;
No goodness to offer had I.
Often His law I had broken
And merited naught but to die.Refrain
Nothing of merit possessing,
All helpless before Him I lay;
But, in the precious blood flowing,
He washed all my sin-stains away.Refrain
How can I keep from rejoicing?
I’ll sing of the joy in my soul,
Praising the love of my Savior
While years of eternity roll.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Romans 16:20
-
[Rom 16:20] Wonderful Grace Of Jesus
Wonderful grace of Jesus,
Greater than all my sin;
How shall my tongue describe it,
Where shall its praise begin?
Taking away my burden,
Setting my spirit free;
For the wonderful grace of Jesus reaches me.Refrain
Wonderful the matchless grace of Jesus,
Deeper than the mighty rolling sea;
Wonderful grace, all sufficient for me, for even me.
Broader than the scope of my transgressions,
Greater far than all my sin and shame,
O magnify the precious Name of Jesus.
Praise His Name!Wonderful grace of Jesus,
Reaching to all the lost,
By it I have been pardoned,
Saved to the uttermost,
Chains have been torn asunder,
Giving me liberty;
For the wonderful grace of Jesus reaches me.Refrain
Wonderful grace of Jesus,
Reaching the most defiled,
By its transforming power,
Making him God’s dear child,
Purchasing peace and heaven,
For all eternity;
And the wonderful grace of Jesus reaches me.Refrain
Play source: Cyberhymnal
Romans 7:25
-
[Rom 7:25] I Do Not Come Because My Soul
I do not come because my soul
Is free from sin and pure and whole
And worthy of Thy grace;
I do not speak to Thee because
I’ve ever justly kept Thy laws
And dare to meet Thy face.I know that sin and guilt combine
To reign o’er every thought of mine
And turn from good to ill;
I know that, when I try to be
Upright and just and true to Thee,
I am a sinner still.I know that often when I strive
To keep a spark of love alive
For Thee, the powers within
Leap up in unsubmissive might
And oft benumb my sense of right
And pull me back to sin.I know that, though in doing good
I spend my life, I never could
Atone for all I’ve done;
But though my sins are black as night,
I dare to come before Thy sight
Because I trust Thy Son.In Him alone my trust I place,
Come boldly to Thy throne of grace,
And there commune with Thee.
Salvation sure, O Lord, is mine,
And, all unworthy, I am Thine,
For Jesus died for me.Play source: Cyberhymnal
Romans 5:15
-
[Rom 5:15] O Gift Of Gifts!
O gift of gifts! O grace of faith!
My God, how can it be
That Thou, who hast discerning love
Shouldst give that gift to me?How many hearts Thou mightst have had
More innocent than mine,
How many souls more worthy far
Of that sweet touch of Thine!Ah, grace, unto unlikeliest hearts
It is thy boast to come;
The glory of thy light to find
In darkest spots a home.How can they live, how will they die,
How bear the cross of grief,
Who have not yet the light of faith,
The courage of belief?The crowd of cares, the weightiest cross,
Seems trifles less than light:
Earth looks so little and so low
When faith shines full and bright.O happy, happy that I am!
If thou canst be, O faith,
The treasure that thou art in life,
What will thou be in death?Play source: Cyberhymnal