Kidung Jemaat
1 Peter 1:23
Hai Umat, Nyanyilah [KJ.232]
1. Hai umat, nyanyilah, rayakan hari ini!
Mujizat Allahmu masyhurkanlah disini!
T'lah turun Roh Kudus membangkit laskarNya;
Semoga kini pun semua tergerak.
Kis 2:1-13
2. Ya Roh karunia, Penghibur dan Penolong,
sekarang datanglah; berkatMu kami mohon.
Baptisan dan Firman membangun umatMu,
Supaya kami pun berbuahlah penuh.
Yoh 14:16, 26
Yoh 15:26
Ef 5:26
Gal 5:22-23
3. Kaupilih umatMu menjadi tubuh Kristus.
Kembali lahirlah umatMu dalam Yesus.
Di PerjamuanNya. Kau hadir bekerja
membuat hambaMu cerminan kasihNya.
1 Kor 12:13
Yoh 3:5-7
Tit 3:5
1 Ptr 1:3, 23
4. Yang hidup oleh Roh, yang bangkit oleh
Firman dan oleh kurnia berbuah kar'na iman,
Muliakan Allahmu dan puji kasihNya,
Yang baru dan segar selama-lamanya.Rat 3:22-23
Play
1 Peter 5:2
PadaMu, Yesus, Kami Serahkan [KJ.319]
1. PadaMu, Yesus, kami serahkan orang terpilih dalam jemaat:
pakai mereka, alat di ladang, untuk mencari yang tersesat.
Kis 1:24-25
Kis 6:6
2. Untuk membina orang percaya, untuk menghibur yang tertekan,
untuk menghimbau, untuk menjaga dan menyatukan yang beriman.
Kis 11:22-26
Kis 14:23
Rm 12:6
Ef 4:11-16
1 Tim 3:1-7
Tit 1:5-9
1 Ptr 5:2
3. Biar mereka jangan ditawan oleh jebakan hidup semu, tapi memakai
harta jabatan untuk memuji Sang Penebus.Gal 5:26
Play
Syukur Kami padaMu [KJ.320]
1. Syukur kami padaMu, Tuhan, Kepala G'reja;
sebagai TubuhMu kami Kaupelihara. O Tuhan,
urapilah pelayan jemaatMu menjadi gembala penuh
karuniaMu. Dengan api Roh Kudus kobarkanlah imannya
untuk mewartakan InjilMu di dunia.
Ef 4:11-16
1 Ptr 5:2
Mat 28:18-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
2. O Tuhan, curahkanlah wibawa yang rasuli, agar dihayati
panggilanMu yang suci. KepadaMu sajalah harapannya selalu,
tetap dan setia, teguh pada FirmanMu; pun ia layakkanlah
bagiMu tiap hari, berani bersaksi dan giat melayani.Luk 12:11
Kis 4:29-33
Kis 28:31
Ef 6:19
Play
1 Peter 1:5
Terpuji Engkau, Allah Mahabesar [KJ.397]
(
Revive Us Again /
We Praise Thee, O God
)
1. Terpuji Engkau, Allah Mahabesar, kar'na Yesus
t'lah bangkit dan hidup kekal.
1 Ptr 1:3-5
2. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!
3. Terpuji Engkau yang telah memberi
Jurus'lamat manusia, Terang Ilahi.
4. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!
5. Dimuliakanlah Anakdomba kudus yang
mengurbankan diri, jadi Penebus.
Why 5:11-13
6. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!
7. Berilah, Tuhan, kasih abadiMu;
jiwa kami penuhi dengan apiMu!
8. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!Play
1 Peter 3:22
Arah ke Sorga Cemerlang [KJ.221]
(
The Lord Ascendeth Up on High
)
1. Arah ke sorga cemerlang terangkat Tuhan yang menang
penuh kemuliaan. Tawanan pun dibawaNya berarak
ke tempat baka, ke takhta Kerajaan.
Mzm 47:6
Mrk 16:19
Luk 24:51
Kis 1:9
Mzm 68:19
Ef 4:8
Ef 1:20-22
Ibr 1:3-4
1 Ptr 3:22
2. Sorga menyambut Rajanya, malaikat sujud menyembah
di hari sukacita, Hai bumi bergembiralah nyanyikan
KenaikanNya yang bangkit bagi kita.Ibr 1:6
3. Imam besar telah pergi dan dari atas memberi serba karuniaNya.
Ya Tuhan, hati kami pun hendak terarah padaMu
Yang hidup selamanya!Ibr 4:14
Play
Berkereta Awan Putih [KJ.225]
1. Berkereta awan putih, Yesus naik dari bumi
dan menuju takhtaNya, dan menuju takhtaNya.
Kis 1:9
Ibr 1:3-4
1 Ptr 3:22
2. Bertelutlah tiap mahluk, tiap lidah pun mengaku:
Yesus Tuhan semesta, Yesus Tuhan semesta!
Flp 2:9-11
3. Penguasa dalam dunia dan malaikat dalam sorga
mengagungkan namaNya, mengagungkan namaNya.
4. Yesus Raja Mahakuasa: bersujudlah bangsa-bangsa
dan menjadi muridNya, dan menjadi muridNya.
Ef 1:20-22
Mat 28:19
5. Hai pedosa, s'rahkan hati, berimanlah, orang sakit,
orang miskin, haraplah, orang miskin, haraplah!
Yes 35:3-6
6. Yang tersalib menyampaikan sukacita kedamaian,
hidup baru yang kekal, hidup baru yang kekal!2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:22
Play
Mahkota Duri yang Kejam [KJ.219]
(
The Head That Once Was Crowned
)
1. Mahkota duri yang kejam menyiksa Penebus,
di ganti tajuk pemenang yang agung dan kudus.
Mrk 15:17
Why 14:14
2. Tempat tertinggi pemenang yang baka padaNya diberi,
Sang Maharaja semesta dan Surya abadi.
Flp 2:9-11
Ef 1:20-22
1 Ptr 3:22
Why 19:16
Mal 4:2
3. Di sorga dan di dunia namaNya dikenal;
terpancar dari kasihNya bahagia kekal.
4. Salib yang hina dan seram penuh anugerah;
dan nama orang beriman di sorga tertera.
Luk 10:20
Ibr 12:23
Why 3:5
Why 21:27
5. Mengikut Tuhan, kita pun sengsara dan menang.
Bahagialah yang bertekun di dalam kasihNya.2 Kor 2:14
Flp 3:10-11
Rm 2:6-7
6. SalibNya pohon alhayat, pembawa kurnia,
penuh harapan dan berkat, pujian umatNya.Kej 2:9
Why 2:7
Play
1 Peter 4:10
Dengar Panggilan Tuhan [KJ.357]
1. Dengar panggilan Tuhan, dan oleh kuasaNya kau
jadi anak Tuhan, pelayan umatNya.
Mrk 1:17
2. Gunakanlah bakatmu, pemb'rian kasihNya;
amalkan karyamu bagi manusia.
Rm 12:6
Ef 4:7
1 Ptr 4:10
3. Percaya pada Tuhan, tanganNya pandumu,
dan kasih anug'rahNya tumpuan bagimu.
4. Berikanlah bantuan bagi sesamamu;
pancarkan cahya Tuhan di dalam hidupmu.Gal 5:13
Gal 6:2
Mat 5:14-16
Play
Kita Satu di Dalam Tuhan [KJ.256]
1. Kita satu di dalam Tuhan, satu G'reja yang esa.
Marilah bertolong-tolongan, kau dan aku, s'muanya.
Marilah bertolong-tolongan, kau dan aku, s'muanya.
Yoh 17:21-23
Rm 12:5
Ef 4:3-6
Kol 3:11
Gal 6:2
1 Ptr 4:10
2. Hujan, air dan matahari Tuhan b'rikan s'muanya,
bulan, bintang memuji-muji memenuhi semesta.
Bulan, bintang memuji-muji memenuhi semesta.
Im 26:4-5
Mzm 65:10-14
Mzm 147:7-9
Mzm 148:3
3. Tuhan s'lalu memelihara s'luruh alam semesta,
kita pun disuruhNya juga, menyatakan kasihNya.
Kita pun disuruhNya juga, menyatakan kasihNya.Mzm 104:10-18
Play
Marilah, Marilah, Hai Saudara [KJ.338]
R:Mat 5:14-16; Flp 2:15; Yak 2:14-18; 2 Kor 9:8-9; 1 Ptr 4:9-10; 1 Yoh 3:17-18
1. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
2. Banyak orang kemalangan menderita, diliputi kegelapan kemelut. (2x)
Kembali ke Reff.
3. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
4. Ada juga yang digoda kemewahan, tapi tidak mengenal bahagia. (2x)
Kembali ke Reff.
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 5:1-6
5. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
6. Tak terbilang yang sengsara dalam hati, kekurangan cinta kasih yang benar. (2x)
Kembali ke Reff.
7. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
8. Tuhan Allah mengasihi dunia ini, Yesus Kristus menerangi yang gelap. (2x)
Kembali ke Reff.Yoh 3:16
Yoh 8:12
Yoh 12:46
Play
Tuhan, Kasihanilah [KJ.44]
1. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
2. Dunia porak poranda, dosa melanda umat manusia;
Banyak sengsara, itu akibatnya.
Kembali ke Reff.
3. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
4. Banyak yang hidup tanpa harapan, lapar dan miskin;
siapa menolongnya? Banyak yang mati; siapa mengingatnya?
Kembali ke Reff.
Yak 2:15-16
5. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
6. Banyak yang hidup kaya dan mewah, tapi terasing dari sesamanya;
banyak yang mati tanpa sejahtera.
Kembali ke Reff.
Yak 5:1-6
7. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
8. Banyak senjata, alat pembunuh makin mengisi seluruh dunia;
apakah arti hidup manusia?
Kembali ke Reff.
Why 9:15-19
9. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
10. Juruselamat, Maha Pengampun, dosa Kauhapus di atas salibMu.
Bangkitkan kami di kebangkitanMu!
Kembali ke Reff.
Kol 2:14
Kol 2:12
11. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
12. Buatlah kami alat pendamai yang memaklumkan kemuliaanMu.
Bimbinglah kami di KerajaanMu!
Kembali ke Reff.Mzm 34:15
Mat 5:9
1 Ptr 3:11
1 Ptr 4:7-11
Play
Yesus Menginginkan Daku [KJ.424]
1. Yesus menginginkan daku bersinar bagiNya,
di mana pun 'ku berada, 'ku mengenangkanNya.
Mat 5:14-16
Ef 5:8
Flp 2:15
1 Tes 5:5
2. Bersinar, bersinar; itulah kehendak Yesus;
bersinar, bersinar, aku bersinar terus.
3. Yesus menginginkan daku menolong orang lain,
manis dan sopan selalu, ketika 'ku bermain.
Gal 6:2
1 Ptr 4:10
4. Bersinar, bersinar; itulah kehendak Yesus;
bersinar, bersinar, aku bersinar terus.
5. Ku mohon Yesus menolong menjaga hatiku,
agar bersih dan bersinar meniru Tuhanku.
6. Bersinar, bersinar; itulah kehendak Yesus;
bersinar, bersinar, aku bersinar terus.
7. Aku ingin bersinar dan melayaniNya,
hingga di sorga 'ku hidup senang bersamaNya.
8. Bersinar, bersinar; itulah kehendak Yesus;
bersinar, bersinar, aku bersinar terus.Play
1 Peter 1:2
Aku MilikMu, Yesus, Tuhanku [KJ.362]
(
I Am Thine, O Lord
)
1. Aku milikMu, Yesus, Tuhanku; kudengar suaraMu.
'Ku merindukan datang mendekat dan diraih olehMu.
Yes 43:1
Rm 14:8
1 Ptr 2:9
2. Raih daku dan dekatkanlah pada kaki salibMu. Raih
Daku, raih dan dekatkanlah ke sisiMu, Tuhanku.
3. Aku hambaMu, Kausucikanlah oleh kasih kurnia,
hingga jiwaku memegang teguh kehendakMu yang mulia.
Ibr 2:11
1 Ptr 1:2
4. Raih daku dan dekatkanlah pada kaki salibMu. Raih
Daku, raih dan dekatkanlah ke sisiMu, Tuhanku.
5. Sungguh indahnya walau sejenak besertaMu, Allahku;
dalam doaku sungguh akrabnya bersekutu denganMu.
6. Raih daku dan dekatkanlah pada kaki salibMu. Raih
Daku, raih dan dekatkanlah ke sisiMu, Tuhanku.
7. Dalam dunia tak seutuhnya kupahami kasihMu,
sukacita pun barulah lengkap, bila 'ku di rumahMu.
1 Kor 13:12
8. Raih daku dan dekatkanlah pada kaki salibMu. Raih
Daku, raih dan dekatkanlah ke sisiMu, Tuhanku.Play
Ya Allah Yang Mahatinggi [KJ.246]
1. Ya Allah yang Mahatinggi, Kau Pencipta dunia ini;
kami juga Tuhan ciptakan, agar Dikau tetap dipuji.
Engkau Bapa yang memberkati tiap orang yang endah hati.
Tolonglah kami sekarang ini dan selamanya.
Why 4:11
1 Kor 8:6
2 Kor 1:3
Yak 1:17
Mat 5:3
2. Ya Allah yang Mahakasih, Engkau lahir di dunia ini;
Engkau mati di kayu salib; Engkau rela mengganti kami.
Dari kubur telah Kau bangkit; kuasa maut tiada lagi.
Pimpinlah kami sebab Engkaulah Jalan yang benar.
Gal 4:4
Ibr 12:2
Flp 2:6-8
1 Kor 15:54-56
Yoh 14:6
3. Ya Allah yang Mahasuci, Engkau turun ke dunia ini;
Kau menyala bagaikan api; memurnikan nurani kami,
Mengobarkan semangat kami agar kami menjadi b'rani.
Utuslah kami ke dunia ini dengan kuasaMu.Kis 2:1-4
Yes 6:7-8
Kis 2:17-18
1 Ptr 1:2
Ef 6:19
Yes 6:7-8
Kis 1:8
Play
1 Peter 4:11
Tuhan, Kasihanilah [KJ.44]
1. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
2. Dunia porak poranda, dosa melanda umat manusia;
Banyak sengsara, itu akibatnya.
Kembali ke Reff.
3. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
4. Banyak yang hidup tanpa harapan, lapar dan miskin;
siapa menolongnya? Banyak yang mati; siapa mengingatnya?
Kembali ke Reff.
Yak 2:15-16
5. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
6. Banyak yang hidup kaya dan mewah, tapi terasing dari sesamanya;
banyak yang mati tanpa sejahtera.
Kembali ke Reff.
Yak 5:1-6
7. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
8. Banyak senjata, alat pembunuh makin mengisi seluruh dunia;
apakah arti hidup manusia?
Kembali ke Reff.
Why 9:15-19
9. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
10. Juruselamat, Maha Pengampun, dosa Kauhapus di atas salibMu.
Bangkitkan kami di kebangkitanMu!
Kembali ke Reff.
Kol 2:14
Kol 2:12
11. Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihanilah!
Tuhan, kasihanilah!
12. Buatlah kami alat pendamai yang memaklumkan kemuliaanMu.
Bimbinglah kami di KerajaanMu!
Kembali ke Reff.Mzm 34:15
Mat 5:9
1 Ptr 3:11
1 Ptr 4:7-11
Play
Hymns
1 Peter 1:5
-
[1Pe 1:5] Kept For Jesus
Oh, to be “Kept for Jesus!”
Kept, by the power of God;
Kept from the world unspotted,
Treading where Jesus trod.Refrain
Oh, to be “Kept for Jesus!”
Lord, at Thy feet I fall;
I would be “nothing, nothing, nothing”;
Thou shall be “all in all.”Oh, to be “Kept for Jesus!”
Serving as He shall choose;
“Kept” for the Master’s pleasure;
“Kept” for the Master’s use.Refrain
Oh, to be “Kept for Jesus!”
Kept from the world apart;
Lowly in mind and spirit,
Gentle and pure in heart.Refrain
Oh, to be “Kept for Jesus!”
Oh, to be all His own;
Kept, to be His forever,
Kept, to be His alone!Refrain
Play source: Cyberhymnal
1 Peter 3:22
-
[1Pe 3:22] Enthroned Is Jesus Now
Enthroned is Jesus now,
Upon His heavenly seat;
The kingly crown is on His brow,
The saints are at His feet.In shining white they stand,
A great and countless throng;
A palmy scepter in each hand,
On every lip a song.They sing the Lamb of God,
Once slain on earth for them;
The Lamb, through Whose atoning blood,
Each wears his diadem.Thy grace, O Holy Ghost,
Thy blessèd help supply,
That we may join that radiant host,
Triumphant in the sky.Play source: Cyberhymnal
1 Peter 4:19
-
[1Pe 4:19] In Thy Holy Keeping
Savior, in Thy holy keeping,
Take, O take our hearts anew;
Guard us from the world’s temptation,
All the pilgrim journey thro’.Refrain
By Thy grace, O Lord, defend us,
While as strangers here we roam,
In Thy tender mercy lead us
Till we reach our heav’nly home.Let our faith in Thee be centered,
Growing brighter day by day;
Let our hopes be clear and steadfast,
All along our homeward way.Refrain
Let our love be deep and fervent,
Like to Thine, so full and free,
And at last, when Heav’n we enter,
Let Thy Name our password be.Refrain
Play source: Cyberhymnal
1 Peter 4:14
-
[1Pe 4:14] Happy The Souls To Jesus Joined
Happy the souls to Jesus joined,
And saved by grace alone,
Walking in all His ways they find
Their heaven on earth begun.The Church triumphant in Thy love,
Their mighty joys we know;
They sing the Lamb in hymns above,
And we in hymns below.Thee in Thy glorious realm they praise,
And bow before Thy throne,
We in the kingdom of Thy grace:
The kingdoms are but one.The holy to the holiest leads,
From thence our spirits rise,
And he that in Thy statutes treads
Shall meet Thee in the skies.Play source: Cyberhymnal
