Kidung Jemaat
Genesis 2:1-25
- Hai Anak-Anak, Muda dan Belia [KJ.67]
1. Hai anak-anak muda dan belia yang diberkati,
dijaga Allah Bapa, patut bersyukur, berdoa dan berkarya;
kar'na demikian maksud Sang Pencipta.
2. Gunung menjulang, laut berkilauan,
tanaman hijau dan alam yang menawan
patut dijaga, dirawat, dikelola;
kar'na demikian maksud Sang Pencipta.
Mzm 8:7-9
3. Hewan di bumi, unggas di udara,
ikan di laut serta binatang langka
patut disayang, dibela, dip'lihara;
kar'na demikian maksud Sang Pencipta.
4. Hai manusia, muda dan dewasa,
hewan dan pohon serta seisi dunia,
pujilah Tuhan seluruh alam raya;
kar'na demikian maksud Sang Pencipta.Mzm 148
Play - Mahkota Duri yang Kejam [KJ.219]
(
The Head That Once Was Crowned
)
1. Mahkota duri yang kejam menyiksa Penebus,
di ganti tajuk pemenang yang agung dan kudus.
Mrk 15:17
Why 14:14
2. Tempat tertinggi pemenang yang baka padaNya diberi,
Sang Maharaja semesta dan Surya abadi.
Flp 2:9-11
Ef 1:20-22
1 Ptr 3:22
Why 19:16
Mal 4:2
3. Di sorga dan di dunia namaNya dikenal;
terpancar dari kasihNya bahagia kekal.
4. Salib yang hina dan seram penuh anugerah;
dan nama orang beriman di sorga tertera.
Luk 10:20
Ibr 12:23
Why 3:5
Why 21:27
5. Mengikut Tuhan, kita pun sengsara dan menang.
Bahagialah yang bertekun di dalam kasihNya.2 Kor 2:14
Flp 3:10-11
Rm 2:6-7
6. SalibNya pohon alhayat, pembawa kurnia,
penuh harapan dan berkat, pujian umatNya.Kej 2:9
Why 2:7
Play - Pada Mulanya [KJ.69]
1. Pada mulanya gelap semuanya, sunyi senyaplah samudera.
Allah bersabda: terang bercahya; hari pertama di dunia.
2. Pada mulanya belum ada langit; atas dan bawah tercampurlah.
Allah bersabda: bentangan pun jadi; hari kedua di dunia.
3. Pada mulanya belum ada tanah yang menumbuhkan tanamannya.
Allah bersabda: terciptalah darat; hari ketiga di dunia.
4. Pada mulanya belum ada surya, bulan dan bintang dan masanya.
Allah bersabda membuat semua; hari keempat di dunia.
5. Pada mulanya belum ada ikan, burung bersayap belum pernah.
Allah bersabda: segala tercipta; hari kelima di dunia.
6. Pada mulanya belum ada hewan yang menemani manusia.
Allah bersabda menjadikan insan; hari keenam di dunia.
7. Pada mulanya semua terjadi: langit dan bumi dan isinya.
Allah Pencipta telah memberkati hari ketujuh di dunia.Play - Pataka Raja MajuLah [KJ.171]
1. Pataka Raja majulah, Salib menjulang cemerlang:
tergantung Khalik semesta di dalam rupa mahlukNya.
Mrk 15:22-26
Flp 2:6-8
2. Di salib itu lihatlah terpaku Kurban mulia;
tanganNya direntangkanNya demi berkat anugerah.
3. Ditikam tombak yang kejam, mengucur dari lambungNya
campuran air-darahNya membasuh dosa manusia.
Yoh 19:34
4. Nubuat Mazmur Daud genap: "Hai bangsa-bangsa dunia,
akui Tuhan Rajamu; sebatang kayu takhtaNya."
Mzm 96:10
5. O pohon elok dan megah, berhias merah mulia,
terpilih agar dahanmu, menjamah tubuh Rajaku.
6. Ditimbang pada cabangmu Tebusan bagi dunia:
tawanan maut bebaslah, terangkat di neracamu.
7. Harumlah damar kayumu, aroma madu kalahlah;
penuh berkatlah Buahmu, o pohon hayat yang megah!2 Kor 2:16
Kej 2:9
Why 2:7
8. Salam, mezbah dan Kurbannya, sebab sengsara mulia:
Yang Hidup memasuki maut; terbitlah hidup abadi.
9. O salib, kau harapanku di waktu 'ku memanggulmu:
limpahkanlah karunia dan dosaku tutuplah.
10. Tritunggal Allah, t'rimalah syukur seluruh mahlukMu!
Yang Kaus'lamatkan pimpinlah kekal selama-lamanya.Play - T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play - Takkah Patut Ku Bernyanyi [KJ.290]
1. Takkah patut 'ku bernyanyi syukur bagi Tuhanku,
kar'na rahmat tak berbanding yang melimpah selalu?
Memang sungguh dan setia, tak terhingga kasihNya
Dan kekal bimbinganNya bagi yang mengabdi Dia.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap.
Ibr 1:11
2. Bagai burung rajawali melindungi anaknya Tuhan pun
berkali-kali t'lah menolong hambaNya. Semenjak dikandung
ibu, waktu aku dibentuk, dan sepanjang umurku ditanganNya
aku hidup. Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Kel 19:4
Ul 32:11-12
Mzm 139:13-15
3. Bahkan PutraNya sendiri rela diserahkanNya; ditebusNya aku ini
oleh kuasa darahNya. Sungguh aku takkan mampu, wahai Sumber
kurnia, dengan rohku yang lemah mengerti kedalamanMu.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!Yoh 3:16
Rm 8:32
Rm 3:25
Ibr 9:11-14
1 Kor 2:10-11
4. Dalam dunia' ku dikawal oleh Roh dan FirmanNya yang menuntun
dari awal aku dalam t'rang baka, hingga hatiku percaya makin kuat
dan teguh, bahwa kuasa seteru, maut dan Iblis, tak berdaya.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Rm 8:14
Yoh 16:13
1 Kor 15:54-56
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Langit, bumi, segalanya diciptakan bagiku; kutemukan semuanya
menyenangkan hatiku. Hewan, unggas dan tumbuhan, darat, laut,
udara pun jadi rahmat bagiku yang kudapat dari TuhanKej 1-2
Mzm 8:7-9
Play - Tuhan, Pencipta Semesta [KJ.289]
1. Tuhan, Pencipta semesta, Kaulah Yang Mahamulia;
sungguh besar karunia yang Kauberi.
Why 4:11
2. KasihMu nyata terjelma di sinar surya yang cerah,
di sawah dan tuaiannya yang Kauberi.
Kej 8:22
Mzm 65:10-14
Mzm 67:7-8
3. Puji syukur terimalah atas berkat anugerah
di rumah yang sejahtera yang Kauberi.
4. Kau merelakan Put'raMu, supaya dunia ditebus;
denganNya kurnia penuh t'lah Kuberi.
Rm 8:32
Ef 1:7, 14
5. Kau mencurahkan Roh Kudus dengan segala
yang perlu: hidup, kuasa, kasihMu Engkau beri.
Gal 5:22-23
6. Tidak terbalas kurnia, ampunan dosa dunia
dan pengharapan yang baka yang Kauberi.
Mzm 116:12
Mi 6:6
1 Yoh 2:2
7. Hilanglah harta yang fana; yang kami cari hanyalah
harta sorgawi yang baka yang Kauberi.
Mat 6:19-21
8. Pemb'rian kami s'lamanya dari tanganMu asalnya;
yang Kauterima itulah yang Kauberi.
1 Taw 29:13-14
9. Terima hormat dan sembah, terima hidup dan kerja
serta sekalian benda yang Kauberi.Why 5:12-13
Play
Revelation 5:11-14
- Agungkan Kuasa NamaNya [KJ.222a]
1. Agungkan kuasa namaNya; malaikat bersujud!
Nobatkan Raja mulia dan puji Tuhanmu!
Nobatkan Raja mulia dan puji Yesus, Tuhanmu!
1 Tim 3:16
Ibr 1:6
Why 19:16
2. Hai bintang-bintang fajar t'rang, bersoraklah terus!
Agungkan Dia yang menang dan puji Tuhanmu!
Agungkan Dia yang menang dan puji Yesus, Tuhanmu!
Ayb 38:7
3. Kaum Israel pilihanNya, dosamu ditebus!
Mesiasmu terimalah dan puji Tuhanmu!
Mesiasmu terimalah dan puji Yesus, Tuhanmu!
Yes 40:1-2
4. Jemaat yang tak melupakan derita Penebus,
b'ri hormat di hadiratNya dan pujian Tuhanmu!
B'ri hormat di hadiratNya dan puji Yesus, Tuhanmu!
1 Kor 11:26
5. Yang mati kar'na namaNya, hai martir yang kudus,
di dalam salib bermegah dan puji Tuhanmu!
Di dalam salib bermegah dan puji Yesus, Tuhanmu!
Mat 24:9
Rm 8:36
Why 6:9
Why 18:24
Gal 6:14
6. Hai waris KerajaanNya, agungkan Putra Daud!
Allahmu permuliakanlah dan puji Tuhanmu!
Allahmu permuliakanlah dan puji Yesus, Tuhanmu!
Mat 5:3, 10
Yak 2:5
7. Hai bangsa-bangsa dunia, sekarang bertelut;
akui KerajaanNya dan puji Tuhanmu!
Akui KerajaanNya dan puji Yesus, Tuhanmu!
Flp 2:9-11
8. Kiranya kita k'lak serta di sana bersujud.
Hai ikut, alam semesta, dan puji Tuhanmu!
Hai ikut, alam semesta, dan puji Yesus, Tuhanmu!Why 5:13
- Agungkan Kuasa NamaNya [KJ.222b]
1. Agungkan kuasa namaNya; malaikat bersujud!
Nobatkan Raja mulia dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
2. Hai bintang-bintang fajar t'rang, bersoraklah terus!
Agungkan Dia yang menang dan puji, puji, puji, Yesus, Tuhanmu!
3. Kaum Israel pilihanNya, dosamu ditebus!
Mesiasmu terimalah dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
4. Jemaat yang tak melupakan derita Penebus,
b'ri hormat di hadiratNya dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
5. Yang mati kar'na namaNya, hai martir yang kudus,
di dalam salib bermegah dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
6. Hai waris KerajaanNya, agungkan Putra Daud!
Allahmulah permuliakanlah dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!7. Hai bangsa-bangsa dunia, sekarang bertelut;
akui KerajaanNya dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu!
8. Kiranya kita k'lak serta di sana bersujud.
Hai ikut, alam semesta, dan puji, puji, puji Yesus, Tuhanmu! - Aku Percaya [KJ.280]
1. Aku percaya Allah yang kekal, yang oleh Sabda kita kenal:
Bapa Pencipta alam semesta, yang mengasihi manusia.
Why 4:11
Yoh 3:16
2. Aku percaya Put'ra TunggalNya yang disalibkan di Golgota,
yang dari kubur bangkit dan menang, naik ke sorga dalam terang.
Why 5:11-12
3. Aku percaya pada Roh Kudus yang mendiami kita terus.
Aku percaya G'reja yang esa; 'ku jadi suci di dalamnya.Rm 8:11
1 Kor 3:16
Ef 1:4
Ef 2:19-22
Play - Berlaksa-laksa Orang [KJ.270]
(
Ten Thousand Times Ten Thousand
)
1. Berlaksa-laksa orang berdandan cemerlang, barisan laskar
kaum kudus mendaki tangga t'rang. T'lah kalah maut dan dosa
dan tamatlah perang. Bukakanlah gapura mas menyambut yang menang!Why 5:11
Why 7:9
Why 1:18
Mzm 118:19-20
2. Bahana Haleluya mengisi semesta. Ribuan harpa terdengar berpadu
menggema. Bagimu, akhir zaman, tercipta dunia;
pengganti duka dan keluh bahagia baka.
Why 15:2
3. Bayangkan pertemuan di Kanaan permai: ikatan persaudaraan tak lagi
tercerai. Terhapus air mata dan wajah berseri; baik anak piatu, janda
pun tak lagi bersedih.
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
4. Ya Anakdomba Allah, s'lamatkan umatMu! Kaum pilihanMu
himpunlah, bertakhtalah teguh! Engkau, Harapan dunia,
umatMu tuntunlah! Bubungkan tanda jayaMu, ya datang segera!Why 22:20
Play - Dari Kubur yang Kelam [KJ.190]
1. Dari kubur yang kelam Kristus bangkit megah;
dari kuasa yang seram kita pun bebaslah!
Mrk 16:1-8
Kol 1:13-14
Ibr 2:14-15
2. Diberi kepadaNya takhta Allah kekal.
Isi sorga, dunia, nyanyi puji sembah.Why 3:21
Why 5:12-13
Play - Dia Nobatkanlah [KJ.226]
(
Crown Him with Many Crowns
)
1. Dia nobatkanlah Sang Raja Penebus;
bahana sorga bergema memuji Dia t'rus.
Hai bangun, jiwaku, bernyanyilah serta,
Memuji Jurus'lamatmu kekal selamanya.
Ef 1:20-22
Flp 2:9-11
Ibr 2:9
Why 17:14
Why 19:12
2. Dia nobatkanlah Pengasih abadi;
di dalam darah lukaNya kasihNya berseri.
Malaikat tercengang melihat dashyatnya
Rahasia Allah terbentang demi manusia.
1 Ptr 1:12
3. Dia nobatkanlah Raja sejahtera,
yang memerintah dunia, perang pun mereda.
Di bumi terdengar pujian mulia kepada
Dia yang besar kekal kuasaNya.
Yes 9:3-6
Mat 28:18
4. Dia nobatkanlah Sang Raja hidupmu;
sang maut dikalahkanNya demi selamatmu.
Muliakan namaNya yang mati dan menang,
Memb'rikan hidup yang kekal menghalau maut kejam.
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Dia nobatkanlah Sang Raja yang baka,
Pencipta alam semesta sempurna dan megah.
Hormati Penebus yang agung mulia;
Sang Anakdomba yang kudus terpuji s'lamanya.Ef 1:20-22
Kol 1:16
Why 5:12
Play - Hai Jangan Sendirian [KJ.352]
1. Hai, jangan sendirian jalanmu kautempuh: bebanmu jadi
ringan bersama Tuhanmu! Jikalau kau bersusah dan berkeluh-kesah
hai, pikullah semua bersamaNya! Hai, pikullah semua bersamaNya!
Mat 11:28-30
2. Tuhanmu bersedia menjadi Kawanmu; dengan menyambut Dia,
hatimu pun sembuh. Air mata Ia hapus dan jiwamu lega:
arahkanlah matamu kepadaNya! Arahkanlah matamu kepadaNya!
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
Ibr 12:2
3. Hai, marilah semua yang susah dan penat, ikuti Yesus jua:
bebanNya tak berat. Derita yang kautanggung berakhir segera:
serahkan keluhanmu ditanganNya! Serahkanlah keluhanmu di tanganNya!
Mat 11:28-30
4. Akhirnya duka dunia tak lagi dikenal dan sukacita sorga warisanmu kekal.
Di sana kau berjumpa dengan umat kudus, bersama mengagungkan
Sang Penebus. Bersama mengagungkan sang Penebus.Tit 3:7
Yak 2:5
Why 5:11-13
Play - Hai Masyhurkanlah [KJ.6]
(
Ye Servants of God
)
1. Hai masyhurkanlah Allahmu yang kudus:
besar namaNya maklumkan terus.
Agungkanlah Dia yang jaya megah;
kekal dan mulia kerajanNya.
2. Yang Tinggi, Alhak di sorga baka
pun hadir dekat dengan abdiNya.
Nyanyikan jayaNya, hai umat kudus:
"Kekal Yesus Raja, kekal Penebus!"
Mzm 113:4-6
Yes 57:15
Why 19:16
3. Muliakanlah Sang Bapa kekal;
muliakanlah Sang Putra serta;
malaikat di sorga dengan bersujud
sembah Anakdomba yang mahakudus.
Why 4:11
Why 5:12
4. KepadaNyalah syukur abadi!
KepadaNyalah sembah tak henti,
Kuasa dan hikmat, pujian merdu,
Kemuliaan, hormat dan kasih penuh!Why 5:12-13
Play - Haleluya, Hormat Sepenuhnya [KJ.347]
1. Haleluya, hormat sepenuhnya, kuasa hikmat dan syukur,
dalam sorga, maupun dalam dunia, Tuhan, layak bagiMu!
B'rilah kami kasihMu, ya Bapa, dan anug'rahMu, ya Putra
Allah, hingga kami, umatMu, satu dalam Roh Kudus.Why 5:13
2 Kor 13:13
Play - Haleluya, Terpujilah [KJ.243]
1. Haleluya! Terpujilah Pencipta alam semesta,
Sang Bapa Mahakuasa! Mestilah kebesaranNya
Dan hikmat kasih sayangNya dipuji alam raya!
Why 4:11
Mzm 69:35
2. Haleluya! Terpujilah Sang Putra yang ke dunia
membawa damai Allah! Mestilah kar'na kurbanNya,
Sang Penebus manusia dipuji alam raya!
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
Why 5:11-12
3. Haleluya! Terpujilah Sang Roh yang kediamanNya
di hati yang percaya! Mestilah Pengarunia,
Penuntun ke terang baka, dipuji alam raya!
Rm 8:11
2 Tim 1:14
4. Haleluya! Terpujilah Yang oleh malak disembah
di sorga selamanya! Mestilah kini dan terus
Sang Bapa, Putra, Roh Kudus dipuji alam raya!Mzm 103:20-22
Mzm 148
Play - Insan, Tangisi Dosamu [KJ.157]
1. Insan, tangisi dosamu! Ingatlah, Kristus menempuh jalan
penuh sengsara dan bagai hamba terendah Ia kosongkan diriNya
menjadi Perantara. Yang mati dihidupkanNya, yang sakit disembuhkanNya,
yang hilang Ia cari, berkurban diri akhirnya, memikul dosa dunia diatas kayu salib.
Rat 3:39
Yak 4:9
Flp 2:7
Ibr 12:24
Mat 11:5
Luk 15:3-10
Yoh 1:29
2. Syukur, pujian dan sembah kepada Dia angkatlah yang mati bagi kita.
Ikutlah Dia yang menang, pikullah salib dan beban dengan bersukacita!
KasihNya perkenankanlah dan dalam kuasa namaNya kalahkanlah yang jahat.
Ingat darahNya yang kudus, yang bagi Allah, Bapamu, berharga tinggi amat!Why 5:12
Mrk 8:34
Play - Ketika Tuhanku Disalib [KJ.435]
1. Ketika Tuhanku disalib, dosaku pun dipaku serta.
Terharu hatiku menjerit: kasihMu tiada imbangannya!
Kol 2:14
Yoh 10:11, 15
Yoh 15:13
2. Tetapi dari maut ngeri Tuhanku bangkit agung megah
dan kidung baru 'ku diberi: kasihMu jaya selamanya!
Mrk 16:6
Kis 2:24
1 Kor 15:3-4
Mzm 40:4
3. Di sorga tinggi mahaterang Tuhanku naik takhta baka.
Bergaung madah dengan tembang: kasihMu adil dan mulia!
Mrk 16:19
Rm 8:34
Flp 2:9-11
Ibr 1:3-4
Why 5:12
4. SabdaMu kuamalkan terus dan dari pagi sampai petang
'ku ikut dikau, o Penebus: di dalam kasihMu 'ku menang!Play - Kibarkan Panji RajaMu [KJ.206]
(
Fling out the Banner
)
1. Kibarkan panji Rajamu setinggi langit yang cerah,
sehingga salib Penebus terpampang bagi dunia.
2. Kibarkan panji Rajamu! Malaikat takjub menyembah
melihat salib Penebus, betapa agung kasihNya.
Why 5:11-12
Why 7:9-12
3. Kibarkan panji Rajamu! Semua bangsa dunia
melihat kasih Penebus dan dihidupkan olehNya.
Rm 15:9-12
4. Kibarkan panji Rajamu, supaya orang yang sesat
di dalam iman bertelut dan minum air alhayat.
Yoh 7:37
Why 7:17
Why 22:17
5. Kibarkan panji Rajamu setinggi langit yang cerah!
Saliblah kemegahanmu dan Kristus harapanmulah!
Kol 1:27
6. Kibarkan panji Rajamu! Tinggikan panji cemerlang!
Andalan lain tak perlu: di dalam salib 'kau menang!Rm 8:37
1 Kor 15:57
2 Kor 2:14
Play - Kita, Anak Adam [KJ.156]
1. Kita, anak Adam, insan bercela, lahir dalam dosa dan akibatnya,
kita kehilangan bahagia firdaus dan menjadi takluk pada kuasa maut.
Mzm 51:4-7
Kej 3:23-24
Rm 5:12, 17
2. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
3. Walau berusaha sampai berlelah, tidaklah menolong kita yang lemah,
hanya Tuhan Allah yang Mahakurnia, yang dalam kasihNya mengutus PutraNya.
Ef 2:8-9
4. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!5. Andaikata Kristus tidak menjelma dalam rupa hamba, masuk dunia,
jika bukan Dia menjadi Penebus, maka kita insan binasalah terus.
Flp 2:6-8
6. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
7. Sungguh, kasih Allah sangatlah besar, nyata bagi kita yang t'lah mendengar
bahwa PuteraNya di salib Golgota menghapuskan dosa seluruh dunia.
Yoh 3:16
8. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
9. KepadaMu, Kristus, puji s'lamanya: kau telah disalib bagi dunia,
Kau kekal bertakhta bersama BapaMu; t'rima kami ini di KerajaanMu!
Why 5:12
Mrk 16:19
Luk 23:42
10. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!Play - Lihat Salib di atas Bukit Golgota [KJ.182]
1. Lihat salib diatas bukit Golgota, tempat tergantung Jurus'lamat dunia;
dalam sengsara jiwa raga yang pedih Ia menanggung dosa kita yang keji.
Mrk 15:22-26
Yoh 1:29
2. Yesus yang taat sampai mati di salib menjadi Anakdomba yang tersembelih;
Kar'nanya kasihNya yang sempurna dan kudus, kuasa jahat dikalahkan Penebus.
Mrk 1:14-15
Ibr 2:14
1 Yoh 3:8
3. Yesus yang taat sampai mati di salib menjadi Anakdomba yang tersembelih;
kar'nanya sangat diagungkan namaNya di dalam sorga dan di dalam dunia.Flp 6:8Why 5:12
4. Dari salibMu Kau memanggil dunia agar melihat kasihMu yang mulia
dan mengikuti Dikau, pasrah dan teguh, mempersembahkan hidup kami padaMu!Mrk 8:34
1 Ptr 2:21
Rm 12:1
Play - Mahakasih Yang Ilahi [KJ.58]
(
Love Divine, All Loves Excelling
)
1. Maha kasih yang ilahi, nikmat sorga, turunlah
Mendiami hati kami; Kau mahkota kurnia.
Yesus, Kau berlimpah rahmat, Sumber kasih yang besar!
Datanglah membawa s'lamat bagi kami yang gentar.1 Kor 13:13
Play - Maju, Laskar Kristus [KJ.339]
(
Onward, Christian Soldiers
)
1. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap! Rajamu sendiri jalan di depan; majulah,
iringi panji cemerlang!
2 Kor 2:14
Ul 31:8
Yes 45:2
2. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!3. Saat dianjungkan panji Penebus, kuasa Iblis mundur, dikalahkan
t'rus. Goncanglah neraka, kar'na mendengar sorak-soraianmu
nyaring menggegar.
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
Why 12:9
Yes 14:9
4. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
5. Bagai laskar jaya G'reja maju t'rus di jejak teladan saksi yang kudus.
Kita satu tubuh yang kudus dan am; satu pengharapan, satu pun iman.
Ibr 12:1
Ibr 13:7
Ef 4:3-6
6. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
7. Kuasa duniawi timbul-tenggelam, tapi G'reja Kristus takkan terbenam!
Alam maut tak sanggup menjatuhkannya: Kristus memenuhi isi janjiNya.
Mzm 46:7-8
Dan 2:37-44
Mat 16:18
8. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!
9. Kar'na itu, maju! Ikut salib t'rus, turutlah memuji Raja Penebus:
"Hormat, kemuliaan, Tuhan, t'rimalah!" Insan dan malaikat sujud menyembah.
Why 5:11-13
10. Maju, laskar Kristus, lawan kuasa g'lap! Ikut salib Yesus,
sungguh dan tetap!Play - Muliakan Allah Bapa [KJ.242]
1. Muliakanlah Allah Bapa, muliakan Putr'aNya, muliakan
Roh Penghibur, Ketiganya Yang Esa! Haleluya, puji Dia
Kini dan selamanya!
Why 5:13
1 Yoh 5:7
2. Muliakan Raja Kasih yang menjadi Penebus,
yang membuat kita waris KerajaanNya terus.
Haleluya, puji Dia, Anakdomba yang kudus!
Mat 5:3, 10
Kol 1:12
Yak 2:5
Why 5:9, 11
3. Muliakan Raja sorga, Raja G'reja yang esa,
Raja bangsa-bangsa dunia; langit-bumi nyanyilah!
Haleluya, puji Dia, Raja Mahamulia!
Ef 1:20-23
Why 17:14
4. Kemuliaan selamanya dalam sorga bergema.
Hormat dan syukur dan kuasa diberi ciptaanNya.
Haleluya, puji Dia, Raja agung semesta!Mzm 103:20-22
Mzm 148
Why 4:8-11
Play - Muliakan Allah yang Esa [KJ.45]
1. Muliakanlah Allah Yang Esa di sorga maha tinggi,
sebab kekal selamanya selamat kita ini;
yang berkenan kepadaNya beroleh damai yang baka,
dendam pun tiada lagi.
Luk 2:14
1 Tim 1:17
2. Pujian, hormat dan sembah terimalah, ya Bapa.
Engkaulah Raja semesta kekal segala abad.
KuasaMu tiada bandingnya di sorga dan di dunia;
Engkaulah Allah kami!
Why 4:11
Mzm 95-99
3. Ya Yesus Kristus, Penebus, ya Putra Tunggal Allah,
dengan darahMu yang kudus Kauhapus aib dan salah;
ya Anakdomba mulia, seruan doa t'rimalah dan kasihani kami!
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
Why 5:9, 11
4. Ya roh Kudus berkurnia, Penghibur yang terkarib,
kawananMu kuatkanlah di dalam Yang Tersalib,
supaya kami pun teguh terhadap goda dan keluh;
diami hati kami!Yoh 14:26
Rm 15:13
1 Kor 2:4-6
Play - Naik ke Sorga Cemerlang [KJ.218]
1. Naik ke sorga cemerlang, Haleluya,
Kristus, Rajamu yang menang, Haleluya!
Mzm 47:6
Mzm 68:19
Luk 24:51
Kis 1:9
1 Tim 3:16
2. Di kanan Allah, BapaNya, Haleluya,
Dialah Raja semesta, Haleluya!
Mrk 16:19
Ef 1:20-22
Ibr 1:3-4
3. Nubuat Mazmur t'lah genap, Haleluya;
Kristuslah maksud Alkitab, Haleluya!
Mzm 110:1
Ibr 1:13
4. Kepada Dia diberi, Haleluya,
kuasa dan hormat tak henti, Haleluya!
Mat 28:18
Why 5:12
5. Mari bersoraklah terus, Haleluya,
agungkan Kristus, Penebus, Haleluya!
6. Allah Tirtunggal, t'rimalah, Haleluya,
puji syukur selamanya, Haleluya!Play - Puji Allah Pencipta [KJ.244]
1. Puji Allah Pencipta, Haleluya, Mahatinggi di sorga,
Haleluya! Agung sungguh kuasaNya, Haleluya,
dalam amat kasihNya, Haleluya!
Why 4:11
2. Puji Kristus, Putera, Haleluya, Tuhan dan Manusia,
Haleluya. Nabi, Imam dan Raja, Haleluya,
Yang t'lah naik ke sorga, Haleluya!
Why 5:11-12
3. Puji Roh Kudus mulia, Haleluya,
Duta Kristus yang baka, Haleluya.
Pamong bagi umatNya, Haleluya,
Dan Penghibur di dunia, Haleluya!Yoh 14:26
Yoh 16:7
Play - Puji Yesus [KJ.293]
1. Puji Yesus! Pujilah Juruselamat! Langit, bumi,
maklumkan kasihNya! Haleluya! Nyanyilah, para
malaikat: kuasa, hormat b'rilah kepadaNya. Selamanya
Yesus Gembala kita, siang malam kita didukungNya.
Puji Dia! B'ritakan keagunganNya! Puji Dia! Mari
Bernyanyilah!
Why 5:11-13
Yoh 10:11
Ibr 13:20
1 Ptr 2:25
Luk 15:5
2. Puji Yesus! Pujilah Juruselamat! Pada salib dosa
dihapusNya. Gunung Batu dan Pengharapan Abadi
dinyatakan di Bukit Golgota. Haleluya! Hilanglah dukacita
oleh kuasa kasih setiaNya. Puji Dia! B'ritakan keagunganNya!
Puji Dia! Mari bernyanyilah!
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
3. Puji Yesus! Pujilah Juruselamat! Hosiana! Soraknya bergema.
K'rajaanNya untuk selama-lamanya: Yesus Kristus Raja, Nabi,
Imam. Ia datang: Raja segala alam; kuasa, hormat hanya kepadaNya.
Puji Dia! B'ritakan keagunganNya! Puji Dia! Mari bernyanyilah!Mat 21:11
Yes 9:6
Why 17:14
Mat 21:11
Ibr 4:14
Play - Pujilah [KJ.47]
1. Pujilah, pujilah, puji Sang Bapa, Pencipta semesta!
Pujilah, pujilah, puji Sang Bapa, Pencipta semesta!
Pujilah, pujilah, puji Sang Bapa, Pencipta semesta!
Why 4:11
2. Pujilah, pujilah, puji Sang Putra, Pendamai dunia.
Pujilah, pujilah, puji Sang Putra, Pendamai dunia.
Pujilah, pujilah, puji Sang Putra, Pendamai dunia.
Why 5:11
3. Pujilah, pujilah, puji Sang Roh yang membimbing umatNya.
Pujilah, pujilah, puji Sang Roh yang membimbing umatNya.
Pujilah, pujilah, puji Sang Roh yang membimbing umatNya
4. Pujilah, pujilah, pujilah Allah, Tritunggal mulia.
Pujilah, pujilah, pujilah Allah, Tritunggal mulia.
Pujilah, pujilah, pujilah Allah, Tritunggal mulia.1 Yoh 5:7
Play - Segala Kemuliaan [KJ.161]
1. Segala kemuliaan bagiMu, Penebus!
Pun suara anak-anak memuji Dikau t'rus.
"Hosana, Raja kami! Hosana, Anak Daud!
Utusan Tuhan Allah, mubarakah Engkau!"
Mat 21:15-16
Mat 21:9
2. Segala kemuliaan bagiMu, Penebus!
Pun suara anak-anak memuji Dikau t'rus.
Malaikat dalam sorga memuji namaMu;
Segala yang tercipta menyambut kuasaMu.
Why 5:11-12
3. Segala kemuliaan bagiMu, Penebus!
Pun suara anak-anak memuji Dikau t'rus.
Kaum Israel dahulu menghias jalanMu;
Pun kami mengelukan namaMu yang kudus.
Mat 21:8
4. Segala kemuliaan bagiMu, Penebus!
Pun suara anak-anak memuji Dikau t'rus.
Seb'lum Engkau sengsara, pujian bergema;
Sekarang kami puji Kau dalam t'rang baka.
Mat 21:9
5. Segala kemuliaan bagiMu, Penebus!
Pun suara anak-anak memuji Dikau t'rus.
Dahulu dan sekarang Engkau terpujilah,
Ya Raja Mahamurah, Pemb'ri anugerah.Play - Terpuji Engkau, Allah Mahabesar [KJ.397]
(
Revive Us Again /
We Praise Thee, O God
)
1. Terpuji Engkau, Allah Mahabesar, kar'na Yesus
t'lah bangkit dan hidup kekal.
1 Ptr 1:3-5
2. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!
3. Terpuji Engkau yang telah memberi
Jurus'lamat manusia, Terang Ilahi.
4. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!
5. Dimuliakanlah Anakdomba kudus yang
mengurbankan diri, jadi Penebus.
Why 5:11-13
6. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!
7. Berilah, Tuhan, kasih abadiMu;
jiwa kami penuhi dengan apiMu!
8. Haleluya, puji Tuhan! Haleluya! Amin!
Jiwa kami Kaujadikan segar abadi!Play - Tuhan, Pencipta Semesta [KJ.289]
1. Tuhan, Pencipta semesta, Kaulah Yang Mahamulia;
sungguh besar karunia yang Kauberi.
Why 4:11
2. KasihMu nyata terjelma di sinar surya yang cerah,
di sawah dan tuaiannya yang Kauberi.
Kej 8:22
Mzm 65:10-14
Mzm 67:7-8
3. Puji syukur terimalah atas berkat anugerah
di rumah yang sejahtera yang Kauberi.
4. Kau merelakan Put'raMu, supaya dunia ditebus;
denganNya kurnia penuh t'lah Kuberi.
Rm 8:32
Ef 1:7, 14
5. Kau mencurahkan Roh Kudus dengan segala
yang perlu: hidup, kuasa, kasihMu Engkau beri.
Gal 5:22-23
6. Tidak terbalas kurnia, ampunan dosa dunia
dan pengharapan yang baka yang Kauberi.
Mzm 116:12
Mi 6:6
1 Yoh 2:2
7. Hilanglah harta yang fana; yang kami cari hanyalah
harta sorgawi yang baka yang Kauberi.
Mat 6:19-21
8. Pemb'rian kami s'lamanya dari tanganMu asalnya;
yang Kauterima itulah yang Kauberi.
1 Taw 29:13-14
9. Terima hormat dan sembah, terima hidup dan kerja
serta sekalian benda yang Kauberi.Why 5:12-13
Play - Ya Yesus, Dikau Kurindukan [KJ.84]
1. Ya Yesus, Dikau kurindukan, lipurkan lara batinku;
seluruh hatiku terbuka menyambut kedatanganMu.
Bahagia, Terang sorgawi, Engkau harapan dunia:
Terbitlah, Surya Mahakasih, dan jiwaku terangilah!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
2. Hatiku biar Kaujadikan palunganMu yang mulia
dan dalam aku Kaucerminkan terang sorgawi yang baka,
sebab dengan kehadiranMu keluhan batinku lenyap.
Kiranya lahir dalam aku dan tinggallah serta tetap!
Ef 3:17
3. Puaskanlah, ya Jurus'lamat, seluruh kerinduanku.
Dengan rendah, jernih dan taat hatiku siap bagiMu;
Hendak padaMu kuabdikan perananku di dunia;
Cemas da duka Kausingkirkan: ya Yesus, ari, masuklah!Play - Yang Dipuji Kaum Gembala [KJ.116]
1. Yang dipuji kaum gembala dan disambut malak Allah.
Yakni Raja Kemuliaan juga lahir bagimu.
Luk 2:20
Luk 2:14
2. Orang Majus juga datang dan membawa persembahan
bagi Raja Kemuliaan: mur, mas dan kemenyan.
3. Marilah bersukaria ikut malak dan Maria;
bagi Raja yang mulia angkat lagu yang merdu.
4. Kristus Raja, Allah kita yang menjadi manusia,
puji, hormat dan syukur.Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Why 5:12
Play - Yerusalem, Mulia dan Kudus [KJ.261]
1. Yerusalem, mulia dan kudus, rinduan hatiku!
'Ku tergerak hendak terbang terus ke puncak bukitmu,
diatas hutan rimba dan gunung dan lembah,
supaya aku tiba di negeri baka.
Mzm 48
Mzm 87
Mzm 122
Ibr 11:10
Why 3:12
Why 21:2, 9-11
2. Bila kelak bersinar cahyamu, o hari cemerlang,
waktunyalah kus'rahkan nyawaku gembira dan senang
ke dalam tangan Bapa yang t'lah memilihnya dan
kuperoleh s'lamat di Sion s'lamanya.
Mzm 31:6
3. Kota emas, gerbangmu bukalah, terima salamku!
Di dunia alangkah lamanya 'ku rindu padamu,
Tatkala aku susah di alam yang fana dan
kudambakan sorga pusaka yang baka.
Mat 5:3, 10
4. O lihatlah kumpulan yang kudus, berlaksa banyaknya!
Jumlah besar yang sudah ditebus, pilihan mulia,
Telah diutus Tuhan menyambut diriku
Di saat 'ku berjuang di kancah kemelut.
Why 5:11
Why 7:9
1 Tes 3:13
5. Nabi besar, leluhur mulia, jemaat beriman, yang t'lah
pernah memikul salibnya, disiksa, ditekan, sekarang
aku lihat berwajah yang cerah di cahya yang gemilang
yang tiada habisnya.
Why 18:20
1 Ptr 2:21
Ibr 11:35-40
Why 7:9-12
6. Wahai Firdaus, nyanyianmu merdu dan warnamu segar,
udaramu dan tamanmu penuh bahagia benar.
Kemuliaan sorga t'lah masuk hatiku dan 'ku menyanyi
Juga menurut lagumu.
Why 21:1-2
7. Madah besar gempita cemerlang di sana menggegap;
gambus, gendang, kecapi dan serdam membuatnya lengkap:
berlaksa-laksa lidah bersuara bergema di dalam gita indah
di sorga s'lamanya.Why 4:8-11
Why 5:9-14
Why 7:9-12
Why 14:2-3
Why 15:2-4
Why 19:1-8
Play - Yesus Bangkit! Nyanyilah [KJ.187]
1. Yesus bangkit! Nyanyilah: Haleluya!
Sungguh mulia hariNya! Haleluya!
Yang disalib Golgota, Haleluya,
Menebus manusia. Haleluya!
Mrk 16:1-8
2. Naikkan puji dan syukur bagi Kristus, RajaMu
Maut ditanggung olehNya; yang berdosa s'lamatlah.
3. Siksa salibNya memb'ri pendamaian tak terp'ri
dan malaikat s'lamanya menyanyikan hormatNya.
2 Kor 5:18-19
Why 5:12
4. Puji Allah! Nyanyilah! Mahaagung kasihNya!
Bala sorga, puji t'rus Bapa, Putra, Roh Kudus.Play - Yesus Kristus Memerintah [KJ.220]
1. Yesus Kristus memerintah tak terbatas, tak terhingga:
alam semesta sujud. Dunia patut memaklumkan:
"Yesus Kristus itu Tuhan!" Bangsa-bangsa, bertelut!
Yes 9:6
Ef 1:20-22
Mzm 96:10
Flp 2:9-11
2. Raja-raja yang perkasa dan segala yang berkuasa
mengagungkan namaNya; baik di sorga, baik di bumi
kehendakNya dipenuhi; tiap mahluk menyembah!
Mat 28:18
Why 5:13-14
3. Mahakuasa hanya Allah, tidak ada yang setara:
Ia Tuhan Yang Esa. Yang setara hanya Kristus,
Putra Tunggal Allah itu: KerajaanNya baka!
Yer 10:6-7
Flp 2:6
4. Ia Raja yang bertakhta beserta dengan BapaNya,
dikitari kerubim, dan kuasa yang sempurna
atas bumi maupun sorga kepadaNya diberi.
Ibr 1:3-4
Ibr 12:2
Why 5:6
Why 22:1, 3
5. Kita s'lamat dalam Dia, ditebus dengan kasihNya
dan darahNya yang kudus. Pendamaian yang lestari,
t'rang dan hidup yang abadi disampaikan Penebus.
Ibr 9:11-14
Why 5:9
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
6. Hanya Yesus Kristus saja yang menjadi dasar G'reja
dan Kepala umatNya. Dibeli dengan darahNya
dan dibaptis dengan RohNya, kita hidup s'lamanya!
1 Kor 3:10-11
Kol 1:18
1 Kor 6:20
1 Kor 7:23
Kis 1:4-5
Kis 11:16
7. Hai pedosa, buka hati, orang sakit, harap lagi
dan yang miskin, bangunlah! Lubuk hati dibersihkan
dan yang sakit dipulihkan, adil hukum rahmatNya.
Yes 35:3-6
8. Walau salib dunia ini sementara mengiringi hidup
orang beriman, takkan dapat memisahkan kita dari
kasih Tuhan, hingga ringanlah beban.
2 Kor 1:5-7
Flp 3:10-11
1 Ptr 4:13
Rm 8:37-39
9. Bersyukur, bersukaria, umat Tuhan, puji Dia
di seluruh dunia! Persiapkanlah jalanNya
dan lambaikan daun palma: Ia datang segera!
Yes 40:3
Mrk 1:3
Yoh 12:13
Why 7:9
Why 22:7, 12, 20
10. Aku pun tak ketinggalan mengelukanNya di jalan,
aku pun mengikutNya.Yesus Kristus memerintah
tak terbatas, tak terhingga! Puji Raja mulia!Play - Yesus, Tuhanku, Apakah Dosaku [KJ.167]
1. Yesus, Tuhanku, apakah dosaMu, hingga hukuman bagiMu berlaku?
Durhaka apa sudah dituduhkan padaMu Tuhan?
Mi 6:3
Mat 27:4
Luk 23:22, 47
2 Kor 5:21
2. Kau didera, dihina kaum prajurit, Kau dicerca, dib'ri mahkota duri
dan minumMu pada kayu salib anggur yang pahit.
Mat 27:26-31
Mat 27:34
3. Apa sebabnya Kauterima siksa? Tak lain kar'na dosa manusia:
aku sendiri dan kesalahanku jadi bebanMu!
Yes 53:3-7
1 Ptr 2:22-24
4. Siapa menduga jalan hukum ini: bahwa Gembala mengurbankan diri,
jadi tebusan domba yang bersalah terhadap Allah.
Yoh 10:11-18
Yoh 15:13
1 Yoh 3:16
5. Kau harus mati walau tak berdosa, orang bersalah hidup dan sentosa.
Bebaskanlah kami yang t'lah mengaminkan Kau disalibkan.
Rm 5:6-10
6. Kasih sempurna, rahmat tak terhingga, Kau menjalani siksa maut hina.
Aku terbawa dunia sukacita, kau menderita!
7. Raja abadi, apa kulakukan, agar kasihMu dapat kumasyhurkan?
Apa yang layak aku persembahkan jadi imbalan?
8. Tiada yang sanggup untuk mengimbangi rahmat kasihMu suci dan ilahi.
Baik berusaha maupun beribadah, takkan setara!
9. Namun yang tinggal berkenan padaMu hanyalah bila kusalibkan nafsu;
hati yang hancur yang hendak bertobat tidak Kautolak.
Mzm 51:19
10. Kar'na 'ku tahu aku tak berkuasa dan agar jangan aku putus asa,
b'ri Roh KudusMu memerintah aku ikut jejakMu!
1 Ptr 2:21
11. Jadikan daku taat dan setia demi namaMu yang mahamulia,
agar kupikul salibMu ke muka tanpa berduka.
Mrk 8:34
12. Walau karyaku tak bersifat jasa, namun, ya Tuhan, Kau senantiasa
mau menerima persembahan hati dan Kauberkati.
13. Ya Tuhan Yesus yang di takhta Allah, Kau yang terpuji untuk selamanya;
aku pun ikut memberi selalu syukur padaMu!Why 5:12-13
Play - Yesuslah Raja yang Menang [KJ.248a]
1. Yesuslah Raja yang menang sejauh edaran surya t'rang,
seputar bola dunia, menghalau g'lap selamanya. - Yesuslah Raja yang Menang [KJ.248b]
1. Yesuslah Raja yang menang sejauh edaran surya t'rang,
seputar bola dunia, menghalau g'lap selamanya.
Mzm 72:8
Mzm 133:3
Yoh 16:33
Why 17:14
2. Rangkaian doa dan sembah tak putus naik kepadaNya;
namaNya harum dan kudus, dipuji umatNya terus.
Mal 1:11
3. Segala bangsa dunia memuliakan kasihNya;
dan suara anak berseru, "Ya, Tuhan, agung namaMu!"
Mat 21:15-16
4. K'rajaanNya penuh berkat; terhibur orang yang penat,
tawanan dosa bebaslah, ditinggikanNya yang rendah.
Yes 61:1
Mzm 75:7-8
Mzm 113:7-8
Luk 1:52
5. Dalam terang kuasaNya kutukan maut terhapuslah;
turunan Adam diberi warisan baru tak terp'ri.
Yes 25:8
2 Tim 1:10
Ibr 2:14-15
Why 22:3
Efe 1:18
1 Ptr 1:4
Why 21:1-2
6. Mahluk semua, bangkitlah memuji Raja semesta!
Malaikat pun bernyanyilah dan bumi pun ikut bergema.Why 5:11-13
Revelation 19:1
- Kini Berakhirlah perang [KJ.201]
1. Haleluya, Haleluya, Haleluya!
Kini berakhirlah perang; sambutlah Dia yang menang
Dengan pujian cemerlang: Haleluya!
2. Kuasa maut menyerah: Kristus telah menumpasnya.
Hai umat Tuhan, soraklah: Haleluya!
Yes 25:8
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
Why 1:18
Why 19:1-8
3. Berakhir hari yang sedih; Yang Bangkit patut diberi
hormat dan puji tak henti: Haleluya!
4. Benteng neraka direjang, gapura sorga terbentang.
Pujilah Kristus yang menang: Haleluya!
Ibr 2:14-15
5. Ya Tuhan, oleh salibMu Engkau hidupkan umatMu;
mahamulia namaMu! Haleluya!Play - Yerusalem, Mulia dan Kudus [KJ.261]
1. Yerusalem, mulia dan kudus, rinduan hatiku!
'Ku tergerak hendak terbang terus ke puncak bukitmu,
diatas hutan rimba dan gunung dan lembah,
supaya aku tiba di negeri baka.
Mzm 48
Mzm 87
Mzm 122
Ibr 11:10
Why 3:12
Why 21:2, 9-11
2. Bila kelak bersinar cahyamu, o hari cemerlang,
waktunyalah kus'rahkan nyawaku gembira dan senang
ke dalam tangan Bapa yang t'lah memilihnya dan
kuperoleh s'lamat di Sion s'lamanya.
Mzm 31:6
3. Kota emas, gerbangmu bukalah, terima salamku!
Di dunia alangkah lamanya 'ku rindu padamu,
Tatkala aku susah di alam yang fana dan
kudambakan sorga pusaka yang baka.
Mat 5:3, 10
4. O lihatlah kumpulan yang kudus, berlaksa banyaknya!
Jumlah besar yang sudah ditebus, pilihan mulia,
Telah diutus Tuhan menyambut diriku
Di saat 'ku berjuang di kancah kemelut.
Why 5:11
Why 7:9
1 Tes 3:13
5. Nabi besar, leluhur mulia, jemaat beriman, yang t'lah
pernah memikul salibnya, disiksa, ditekan, sekarang
aku lihat berwajah yang cerah di cahya yang gemilang
yang tiada habisnya.
Why 18:20
1 Ptr 2:21
Ibr 11:35-40
Why 7:9-12
6. Wahai Firdaus, nyanyianmu merdu dan warnamu segar,
udaramu dan tamanmu penuh bahagia benar.
Kemuliaan sorga t'lah masuk hatiku dan 'ku menyanyi
Juga menurut lagumu.
Why 21:1-2
7. Madah besar gempita cemerlang di sana menggegap;
gambus, gendang, kecapi dan serdam membuatnya lengkap:
berlaksa-laksa lidah bersuara bergema di dalam gita indah
di sorga s'lamanya.Why 4:8-11
Why 5:9-14
Why 7:9-12
Why 14:2-3
Why 15:2-4
Why 19:1-8
Play
Revelation 19:5-6
- Anak-Anak, Mari Nyanyi [KJ.11]
1. Anak - anak, mari nyanyi,
riang dan gembiralah!
Puji Tuhan Mahakasih,
kar'na murah hatiNya!
Mat 21:16
2. Pujilah namaNya! Haleluya!
Haleluya! Puji Tuhan s'lamanya!
3. Limpah ruah, tak terkira
kasih Allah nampaklah:
angkat syukur bagi Dia
dengan hati yang rendah!
4. Pujilah namaNya! Haleluya!
Haleluya! Puji Tuhan s'lamanya!
5. Orang suci dan malaikat
nyanyi di hadapanNya;
juga suara anak - anak
ikut nyanyi beserta!Why 19:5
6. Pujilah namaNya! Haleluya!
Haleluya! Puji Tuhan s'lamanya!
- Hai Mari Sembah [KJ.4]
(
O Worship the King
)
1. Hai mari sembah Yang Maha besar,
Nyanyian syukur dengan bergemar.
Perisai umatNya, Yang Maha esa,
Mulia namaNya, takhtaNya megah
2. Hai masyhurkanlah keagunganNya;
cahaya terang itu jubahNya.
Gemuruh suaraNya di awan kelam;
Berjalanlah Dia di badai kencang.
Mzm 104:1-7
3. Buana penuh mujizat ajaib,
ya Khalik, Engkau membuatnya baik.
Engkau memisahkan daratan dan laut
Dengan kuasa firman : besarlah Engkau!
Kej 1:3-31
Mzm 104:7-9
4. PengasuhanMu betapa megah:
udara dan t'rang menyatakannya,
embun bertetesan dan hutan sejuk,
lembah maupun bukit cermin kasihMu!
Mzm 104:10-18
5. UmatMu lemah dan dari debu,
tetap memegang janjiMu teguh.
Kasih setiaMu berlimpah terus,
Ya Khalik, Pembela dan Kawan kudus!
Mzm 103:14-18
6. Ya Mahabesar, kekal kasihMu;
malaikat memb'ri pujian merdu,
pun kami, mahlukMu kecil dan lemah,
mengangkat pujian serta menyembah.Mzm 103:20-22
Mzm 148
Play - Kini Berakhirlah perang [KJ.201]
1. Haleluya, Haleluya, Haleluya!
Kini berakhirlah perang; sambutlah Dia yang menang
Dengan pujian cemerlang: Haleluya!
2. Kuasa maut menyerah: Kristus telah menumpasnya.
Hai umat Tuhan, soraklah: Haleluya!
Yes 25:8
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
Why 1:18
Why 19:1-8
3. Berakhir hari yang sedih; Yang Bangkit patut diberi
hormat dan puji tak henti: Haleluya!
4. Benteng neraka direjang, gapura sorga terbentang.
Pujilah Kristus yang menang: Haleluya!
Ibr 2:14-15
5. Ya Tuhan, oleh salibMu Engkau hidupkan umatMu;
mahamulia namaMu! Haleluya!Play - Kini Sang Putra T'lah Menang [KJ.198]
1. Kini Sang Putra t'lah menang, yang oleh maut tak terkekang.
Haleluya, Haleluya! KuasaNya agung dan megah; kekal terpuji
Namanya! Haleluya, Haleluya!
Kis 2:34
Why 1:18
2. Dan kuasa Iblis, penentang dengan sempurna direjang.
Haleluya, Haleluya! Pahlawan, tiada bandingNya,
Telah menumpas musuhNya. Haleluya, Haleluya!
Luk 10:18
Ibr 2:14-15
1 Yoh 3:8
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
3. Ya Jurus'lamat dunia, yang menebus manusia,
Haleluya, Haleluya, kiranya pimpin kami pun
Ke dalam kemuliaanMu! Haleluya, Haleluya!
Yoh 14:2-3
4. Musuh terakhir dibekuk: hai maut, dimana kuasamu?
Haleluya, Haleluya! Di tangan Allah s'lamatlah
Kembali kita anakNya. Haleluya, Haleluya!
Yes 25:8
1 Kor 15:26
1 Kor 15:54-56
Rm 8:16
Gal 3:26-27
1 Yoh 3:1-2
5. Kami bersama bersyukur dan merindukan sorgaMu.
Haleluya, Haleluya! Di sana berkumandanglah
pujian kami s'lamanya. Haleluya, Haleluya!
Why 19:6-8
6. Ya Allah Bapa, t'rimalah syukur, pujian dan sembah,
Haleluya, Haleluya, bersama Kristus, Penebus, dan Roh
Penghibur yang Kudus. Haleluya, Haleluya!Play - Sebelum Semua Jadi [KJ.136]
1. Sebelum semua jadi ada Firman Mulia;
Dia Alfa dan Omega, citra Allah BapaNya.
Dia itu Yang Pertama, pun Yang Akhir
Dialah selamanya dan abadi.
Ams 8:23
Yoh 1:1-2
Why 1:8
Why 22:13
2. Oleh Firman diciptakan yang mengisi semesta:
langit, bumi dan samud'ra beserta penghuninya.
Oleh Dia, untuk Dia terbentuk semuanya
selamanya dan abadi.
Kej 1:3-31
Mzm 33:6
Yoh 1:3
Ibr 1:2
Kol 1:16
3. Ia ambil rupa insan, rupa Adam yang fana,
menderita sampai mati menebus manusia,
agar kita tak binasa, tapi hidup olehNya
selamanya dan abadi.
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Yoh 3:16
4. Ia pun telah dikandung dar pada Roh Kudus
dan perawan terberkati melahirkan penebus.
Tampak wujud Jurus'lamat di wajahNya yang kudus
selamanya dan abadi.
Mat 1:20
Luk 1:35, 42
2 Kor 4:6
5. Puji, hai malaikat sorga, puji Raja semesta!
Penguasa duniawi, puji Allah Yang Esa!
Biarlah segala lidah mengagungkan Tuhannya
selamanya dan abadi.
Mzm 148
Luk 2:14
Flp 2:9-11
6. Janji pada masa lampau dalam Dia t'lah genap.
Dialah yang disyairkan di halaman Alkitab.
Sudah datang Jurus'lamat; puji syukur menggegap
selamanya dan abadi.
Mat 1:22-23
7. Maha Hakim orang mati, Raja orang hidup pun,
Kau di takhta Allah Bapa mengalahkan lawanMu.
Unsur jahat Kauenyahkan dalam penghakimanMu
selamanya dan abadi.
2 Kor 5:10
Why 20:11-15
Kis 2:33-35
8. Biar kami, tua-muda, umatMu, kecil-besar,
bersyukur memuji Dikau, Raja adil dan benar:
biar madah orang s'lamat silih-ganti terdengar
selamanya dan abadi.Mzm 148:12-13
Why 19:5
Why 15:2-4
9. KepadaMu, Yesus Kristus, dan kepada BapaMu
dan kepada Roh Penghibur layak diberi syukur,
puji, hormat dan kuasa dalam KerajaanMu
selamanya dan abadi.Play - T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play - Yang Sengsara Itulah [KJ.181]
1. "Yang Sengsara" itulah Putra Allah mulia, Penebus manusia.
Haleluya, puji Dia!
Mrk 15:9
2. Ganti aku Dialah yang dihukum, disesah. Bebas aku olehNya.
Haleluya, puji Dia!
Yes 53:3-7
Mrk 15:15
3. Kita salah dan lemah; Ia tidak bercela. Damai pulih olehNya.
Haleluya, puji Dia!
1 Ptr 2:22-25
2 Kor 5:18-19
4. Di salib di Golgota "Selesailah!" sabdaNya. Kini sorga arasyNya.
Haleluya, puji Dia!
Yoh 19:30
Mrk 16:19
5. Bila Raja mulia menjemput jemaatNya, kidung kita bergema,
"Haleluya, puji Dia!Yoh 14:2-3
Why 19:6-7
Play - Yerusalem, Mulia dan Kudus [KJ.261]
1. Yerusalem, mulia dan kudus, rinduan hatiku!
'Ku tergerak hendak terbang terus ke puncak bukitmu,
diatas hutan rimba dan gunung dan lembah,
supaya aku tiba di negeri baka.
Mzm 48
Mzm 87
Mzm 122
Ibr 11:10
Why 3:12
Why 21:2, 9-11
2. Bila kelak bersinar cahyamu, o hari cemerlang,
waktunyalah kus'rahkan nyawaku gembira dan senang
ke dalam tangan Bapa yang t'lah memilihnya dan
kuperoleh s'lamat di Sion s'lamanya.
Mzm 31:6
3. Kota emas, gerbangmu bukalah, terima salamku!
Di dunia alangkah lamanya 'ku rindu padamu,
Tatkala aku susah di alam yang fana dan
kudambakan sorga pusaka yang baka.
Mat 5:3, 10
4. O lihatlah kumpulan yang kudus, berlaksa banyaknya!
Jumlah besar yang sudah ditebus, pilihan mulia,
Telah diutus Tuhan menyambut diriku
Di saat 'ku berjuang di kancah kemelut.
Why 5:11
Why 7:9
1 Tes 3:13
5. Nabi besar, leluhur mulia, jemaat beriman, yang t'lah
pernah memikul salibnya, disiksa, ditekan, sekarang
aku lihat berwajah yang cerah di cahya yang gemilang
yang tiada habisnya.
Why 18:20
1 Ptr 2:21
Ibr 11:35-40
Why 7:9-12
6. Wahai Firdaus, nyanyianmu merdu dan warnamu segar,
udaramu dan tamanmu penuh bahagia benar.
Kemuliaan sorga t'lah masuk hatiku dan 'ku menyanyi
Juga menurut lagumu.
Why 21:1-2
7. Madah besar gempita cemerlang di sana menggegap;
gambus, gendang, kecapi dan serdam membuatnya lengkap:
berlaksa-laksa lidah bersuara bergema di dalam gita indah
di sorga s'lamanya.Why 4:8-11
Why 5:9-14
Why 7:9-12
Why 14:2-3
Why 15:2-4
Why 19:1-8
Play
Hymns
Genesis 2:1-25
-
[Gen 2:2] Again Returns The Day Of Holy Rest
Again returns the day of holy rest
Which, when He made the world, Jehovah blessed;
When, like His own, He bade our labors cease,
And all be piety, and all be peace.Let us devote this consecrated day
To learn His will, and all we learn obey;
So shall He hear, when fervently we raise
Our supplications and our songs of praise.Father in Heaven, in Whom our hopes confide,
Whose power defends us, and Whose precepts guide,
In life our Guardian, and in death our Friend,
Glory supreme be Thine till time shall end.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:2] Hail! Sacred Day Of Earthly Rest
Hail! sacred day of earthly rest,
From toil and trouble free:
Hail! day of light, that bringest light
And joy to me.A holy stillness, breathing calm
On all the world around,
Uplifts my soul, O God, to Thee,
Where rest is found.On all I think, or say, or do,
A ray of light divine
Is shed, O God, this day by Thee,
For it is Thine.No sound of jarring strife is heard,
As weekly labors cease;
No voice, but those that sweetly sing
Sweet songs of peace.For those who sing with saints below
Glad songs of heavenly love,
Shall sing—when songs on earth have ceased—
With saints above.Accept, O God, my hymn of praise,
That Thou, this day, hast given
Sweet foretaste of that endless day
Of rest in Heaven.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:2] Resting From His Work Today
Resting from His work today
In the tomb the Savior lay;
Still He slept, from head to feet
Shrouded in the winding sheet,
Lying in the rock alone,
Hidden by the sealèd stone.Late at even there was seen
Watching long the Magdalene;
Early, ere the break of day,
Sorrowful she took her way
To the holy garden glade,
Where her buried Lord was laid.So with Thee, till life shall end,
I would solemn vigil spend:
Let me hew Thee, Lord, a shrine
In this rocky heart of mine,
Where in pure embalmèd cell,
None but Thou may ever dwell.Myrrh and spices will I bring,
True affection’s offering;
Close the doors from sight and sound
Of the busy world around;
And in patient watch remain
Till my Lord appear again.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:2] Welcome, Day Of Sweet Repose
Welcome, day of sweet repose!
Blessèd be thy sacred hours!
We would trust the One Who knows
All our weak and failing powers.Welcome, day in Eden born!
Holy rest for sinless man!
Like the dawning of fair morn
Come thy hours to us again.Welcome, day blessed by our Lord!
Toil shall cease and anxious care,
Day commanded by His Word,
Day for song and praise and prayer.Welcome, day our Savior kept!
Keeping, wrought our righteousness,
Day God bids us ne’er forget,
Day of days His Name to bless.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:2] Welcome, Sweet Day Of Rest
Welcome, sweet day of rest,
That saw the Lord arise;
Welcome to this reviving breast,
And these rejoicing eyes!The King Himself comes near,
And feasts His saints today;
Here we may sit, and see Him here,
And love, and praise, and pray.One day in such a place,
Where my dear God hath been,
Is sweeter than ten thousand days
Of pleasurable sin.My willing soul would stay
In such a frame as this,
And sit and sing herself away
To everlasting bliss.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:7] Arise, All Souls, Arise
Arise, all souls, arise! The watch is past;
A glory breaks above the cloud at last.
There comes a rushing mighty wind again!
The breath of God is still the life of men;
The day ascending fills the waiting skies,
All souls, arise!It comes the breath of God through all the skies!
To live, to breathe with Him, all souls, arise!
Open the windows toward the shining East;
Call in the guests, and spread a wider feast,
The Lord pours forth as sacramental wine
His breath divine!It comes a larger life, a deeper breath;
Arise, all souls, arise, and conquer death!
Spread forth the feast, the dew and manna fall
And angels whisper, “Drink ye of it all;
Drink of His truth, and feed upon His love,
With saints above!”Arise, all souls, arise, to meet your Guest!
His light flames from the East unto the West.
The Lord of earth and Heaven is at the door,
He comes to break His bread to all His poor;
Arise and serve with Him, His moment flies;
All souls arise!Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:7] Lord At First Had Adam Made, The
The Lord at first had Adam made
Out of the dust and clay,
And in his nostrils breathèd life,
E’en as the Scriptures say.
And then in Eden’s paradise
He placèd him to dwell,
That he within it should remain,
To dress and keep it well.Refrain
Now let good Christians all begin
A holier life to live,
And to rejoice and merry be,
For this is Christmas Eve.And thus within the garden he
Was set, therein to stay;
And in commandment unto him
These words the Lord did say:
“The fruit which in the garden grows
To thee shall be for meat,
Except the tree in midst thereof,
Of which thou shalt not eat.”Refrain
“For in the day thou shalt it touch
Or dost to it come nigh,
If so thou do but eat thereof,
Then thou shalt surely die.”
But Adam he did take no heed
Unto that only thing,
But did transgress God’s holy Law,
And so was wrapt in sin.Refrain
Now mark the goodness of the Lord,
Which He to mankind bore;
His mercy soon He did extend,
Lost man for to restore;
And therefore to redeem our souls
From death and hell and thrall,
He said His own dear Son should be
The Savior of us all.Refrain
Which promise now is brought to pass:
Christians, believe it well:
And by the death of God’s dear Son,
We are redeemed from hell.
So if we truly do believe,
And do the thing that’s right,
Then by His merits we at last
Shall live in Heaven bright.Refrain
And now the tide is nigh at hand,
In which our Savior came;
Let us rejoice and merry be
In keeping of the same;
Let’s feed the poor and hungry souls,
And such as do it crave;
And when we die, in Heaven we
Our sure reward shall have.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:7] O Breath Of Life
O Breath of life, come sweeping through us,
Revive Thy church with life and power;
O Breath of life, come, cleanse, renew us,
And fit Thy church to meet this hour.O Wind of God, come bend us, break us,
Till humbly we confess our need;
Then in Thy tenderness remake us,
Revive, restore, for this we plead.O Breath of love, come breathe within us,
Renewing thought and will and heart;
Come, Love of Christ, afresh to win us,
Revive Thy church in every part.O Heart of Christ, once broken for us,
’Tis there we find our strength and rest;
Our broken, contrite hearts now solace,
And let Thy waiting church be blest.Revive us, Lord! Is zeal abating
While harvest fields are vast and white?
Revive, us Lord, the world is waiting,
Equip Thy church to spread the light.Play source: Cyberhymnal -
[Gen 2:10] Christians, Come, In Sweetest Measures
Christians, come, in sweetest measures
Sing of those who spread the treasures
In the holy Gospels shrined;
Blessèd tidings of salvation,
Peace on earth their proclamation,
Love from God to lost mankind.See the rivers four that gladden
With their streams the better Eden,
Planted by our Savior dear.
Christ the Fountain, these the waters,
Drink, O Zion’s sons and daughters;
Drink and find salvation here.Here our souls, by Jesus sated,
More and more shall be translated
Earth’s temptations far above;
Freed from sin’s abhorred dominion,
Soaring on angelic pinion,
They shall reach the Source of love.Then shall thanks and praise ascending
For Thy mercies without ending
Rise to Thee, O Savior blest.
With Thy gracious aid defend us,
Let Thy guiding light attend us,
Bring us to Thy place of rest.Play source: Cyberhymnal
Revelation 5:11-14
-
[Rev 5:11] Chorus Of Fire
O! golden Hereafter, thine every bright rafter
Will shake in the thunder of sanctified song;
And every swift angel proclaim an evangel,
To summon God’s saints to the glorified throng.Refrain
O! chorus of fire,
That will burst from God’s choir,
When the loud hallelujahs leap up from the soul,
Till the flowers on the hills,
And the waves in the rills,
Shall tremble with joy in the music’s deep roll.O! host without number, awaked from death’s slumber,
Who walk in white robes on the emerald shore;
The glory is o’er you, the throne is before you,
And weeping will come to your spirits no more.Refrain
O! mansions eternal, in fields ever vernal,
Awaiting your tenantry ransomed from sin,
We’ll stand on your pavement, no more in enslavement,
With home-songs to Jesus Who welcomes us in.Refrain
O! Jesus, our Master, command to beat faster
These weary life pulses that bring us to Thee,
Till, past the dark portal, we stand up immortal,
And sweep with hosannas the jasper lit sea.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Come, Let Us Join Our Cheerful Songs
Come, let us join our cheerful songs
With angels round the throne.
Ten thousand thousand are their tongues,
But all their joys are one.“Worthy the Lamb that died,” they cry,
“To be exalted thus!”
“Worthy the Lamb,” our hearts reply,
“For He was slain for us!”Jesus is worthy to receive
Honor and power divine;
And blessings more than we can give,
Be, Lord, forever Thine.Let all that dwell above the sky,
And air and earth and seas,
Conspire to lift Thy glories high,
And speak Thine endless praise!The whole creation join in one,
To bless the sacred Name
Of Him Who sits upon the throne,
And to adore the Lamb.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Everlasting Hymn, The
Holy, holy, holy;
Angel voices singing;
Holy, holy, holy,
Through high heaven ringing.
From that temple, pure and bright,
Bathed in streams of crystal light,
Hear the everlasting hymn,
Holy, holy, holy.Holy, holy, holy;
Grandest music swelling;
Holy, holy, holy,
All sweet notes excelling.
Those who conquered by His might,
Wearing now their crowns of light,
Join the everlasting hymn,
Holy, holy, holy.Holy, holy, holy;
Come, let us adore Him;
Holy, holy, holy,
Humbly bow before Him.
Wisdom, glory, love and might,
With the seraphim unite
In the everlasting hymn,
Holy, holy, holy.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Hark, Ten Thousand Harps And Voices
Hark, ten thousand harps and voices
Sound the note of praise above!
Jesus reigns, and Heav’n rejoices,
Jesus reigns, the God of love;
See, He sits on yonder throne;
Jesus rules the world alone.Refrain
Hallelujah! Hallelujah!
Hallelujah! Amen!Jesus, hail! Whose glory brightens
All above, and gives it worth;
Lord of life, Thy smile enlightens,
Cheers, and charms Thy saints on earth;
When we think of love like Thine,
Lord, we own it love divine.Refrain
Come, ye saints, unite your praises
With the angels round His throne;
Soon, we hope, our God will raise us
To the place where He is gone.
Meet it is that we should sing,
Glory, glory, to our King!Refrain
Sing how Jesus came from heaven,
How He bore the cross below,
How all power to Him is given,
How He reigns in glory now.
’Tis a great and endless theme
O, ’tis sweet to sing of Him.Refrain
King of glory, reign forever!
Thine an everlasting crown.
Nothing from Thy love shall sever
Those whom Thou hast made Thine own:
Happy objects of Thy grace,
Destined to behold Thy face.Refrain
Savior, hasten Thine appearing;
Bring, O bring the glorious day,
When, the awful summons bearing,
Heaven and earth shall pass away;
Then with golden harps we’ll sing,
“Glory, glory to our King!”Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Hark! Ten Thousand Voices
Hark! ten thousand voices sounding,
Far and wide throughout the sky;
’Tis the voice of joy abounding,
Jesus lives no more to die.Jesus lives, His conflict over,
Lives to claim His great reward;
Angels round the Victor hover,
Crowding to behold their Lord.Yonder throne for Him erected
Now becomes the Victor’s seat;
Lo, the Man on earth rejected,
Angels worship at His feet!All the powers of Heav’n adore Him,
All obey His sovereign Word;
Day and night they cry before Him,
“Holy, Holy, Holy Lord!”Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Hark! The Notes Of Angels Singing
Hark! the notes of angels singing,
“Glory, glory to the Lamb!”
All in Heaven their tribute bringing,
Raising high the Savior’s Name.Ye for whom His life was given,
Sacred themes to you belong:
Come, assist the choir of Heaven,
Join the everlasting song.See! the angelic hosts have crowned Him,
Jesus fills the throne on high;
Countless myriads, hovering round Him,
With His praises rend the sky.Filled with holy emulation,
Let us vie with those above:
Sweet the theme, a free salvation,
Fruit of everlasting love.Endless life in Him possessing,
Let us praise His precious Name;
Glory, honor, power and blessing
Be forever to the Lamb.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Holy, Holy, Is What The Angels Sing
There is singing up in Heaven such as we have never known,
Where the angels sing the praises of the Lamb upon the throne,
Their sweet harps are ever tuneful, and their voices always clear,
O that we might be more like them while we serve the Master here!Refrain
Holy, holy, is what the angels sing,
And I expect to help them make the courts of heaven ring;
But when I sing redemption’s story, they will fold their wings,
For angels never felt the joys that our salvation brings.But I hear another anthem, blending voices clear and strong,
“Unto Him Who hath redeemed us and hath bought us,” is the song;
We have come through tribulation to this land so fair and bright,
In the fountain freely flowing He hath made our garments white.Refrain
Then the angels stand and listen, for they cannot join the song,
Like the sound of many waters, by that happy, blood washed throng,
For they sing about great trials, battles fought and vict’ries won,
And they praise their great Redeemer, who hath said to them, “Well done.”Refrain
So, although I’m not an angel, yet I know that over there
I will join a blessèd chorus that the angels cannot share;
I will sing about my Savior, who upon dark Calvary
Freely pardoned my transgressions, died to set a sinner free.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] How Shall I Sing That Majesty
How shall I sing that Majesty
Which angels do admire?
Let dust in dust and silence lie;
Sing, sing, ye heavenly choir.
Thousands of thousands stand around
Thy throne, O God most high;
Ten thousand times ten thousand sound
Thy praise; but who am I?Thy brightness unto them appears,
Whilst I Thy footsteps trace;
A sound of God comes to my ears,
But they behold Thy face.
They sing because Thou art their Sun;
Lord, send a beam on me;
For where heaven is but once begun
There alleluias be.Enlighten with faith’s light my heart,
Inflame it with love’s fire;
Then shall I sing and bear a part
With that celestial choir.
I shall, I fear, be dark and cold,
With all my fire and light;
Yet when Thou dost accept their gold,
Lord, treasure up my mite.How great a being, Lord, is Thine,
Which doth all beings keep!
Thy knowledge is the only line
To sound so vast a deep.
Thou art a sea without a shore,
A sun without a sphere;
Thy time is now and evermore,
Thy place is everywhere.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] I Heard A Sound Of Voices
I heard a sound of voices,
Around the great white throne,
With harpers harping on their harps
To Him that sat thereon:
“Salvation, glory, honor!”
I heard the song arise,
As through the courts of Heaven it rolled
In wondrous harmonies.From every clime and kindred,
And nations from afar,
As serried ranks returning home
In triumph from a war,
I heard the saints upraising,
The myriad hosts among,
In praise of Him Who died and lives,
Their one glad triumph song.I saw the holy city,
The New Jerusalem,
Come down from Heav’n, a bride adorned
With jeweled diadem;
The flood of crystal waters
Flowed down the golden street;
And nations brought their honors there,
And laid them at her feet.And there no sun was needed,
Nor moon to shine by night,
God’s glory did enlighten all,
The Lamb Himself the Light;
And there His servants serve Him,
And, life’s long battle o’er,
Enthroned with Him, their Savior King,
They reign forevermore.O great and glorious vision,
The Lamb upon His throne!
O wondrous sight for man to see!
The Savior with His own;
To drink the living waters
And stand upon the shore,
Where neither sorrow, sin nor death
Shall enter ever more.O Lamb of God Who reignest,
Thou bright and morning Star!
Whose glory lightens that new earth
Which now we see from far;
O worthy Judge eternal,
When Thou dost bid us come,
Then open wide the gates of pearl
And call Thy servants home.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] O For A Thousand Tongues To Sing
O for a thousand tongues to sing
My great Redeemer’s praise,
The glories of my God and King,
The triumphs of His grace!My gracious Master and my God,
Assist me to proclaim,
To spread through all the earth abroad
The honors of Thy name.Jesus! the name that charms our fears,
That bids our sorrows cease;
’Tis music in the sinner’s ears,
’Tis life, and health, and peace.He breaks the power of canceled sin,
He sets the prisoner free;
His blood can make the foulest clean,
His blood availed for me.He speaks, and, listening to His voice,
New life the dead receive,
The mournful, broken hearts rejoice,
The humble poor believe.Hear Him, ye deaf; His praise, ye dumb,
Your loosened tongues employ;
Ye blind, behold your Savior come,
And leap, ye lame, for joy.In Christ your Head, you then shall know,
Shall feel your sins forgiven;
Anticipate your heaven below,
And own that love is heaven.Glory to God, and praise and love
Be ever, ever given,
By saints below and saints above,
The church in earth and heaven.On this glad day the glorious Sun
Of Righteousness arose;
On my benighted soul He shone
And filled it with repose.Sudden expired the legal strife,
’Twas then I ceased to grieve;
My second, real, living life
I then began to live.Then with my heart I first believed,
Believed with faith divine,
Power with the Holy Ghost received
To call the Savior mine.I felt my Lord’s atoning blood
Close to my soul applied;
Me, me He loved, the Son of God,
For me, for me He died!I found and owned His promise true,
Ascertained of my part,
My pardon passed in heaven I knew
When written on my heart.Look unto Him, ye nations, own
Your God, ye fallen race;
Look, and be saved through faith alone,
Be justified by grace.See all your sins on Jesus laid:
The Lamb of God was slain,
His soul was once an offering made
For every soul of man.Awake from guilty nature’s sleep,
And Christ shall give you light,
Cast all your sins into the deep,
And wash the Æthiop white.Harlots and publicans and thieves
In holy triumph join!
Saved is the sinner that believes
From crimes as great as mine.Murderers and all ye hellish crew
In holy triumph join!
Believe the Savior died for you;
For me the Savior died.With me, your chief, ye then shall know,
Shall feel your sins forgiven;
Anticipate your heaven below,
And own that love is heaven.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] O That I Had A Thousand Voices
O that I had a thousand voices
And with a thousand tongues could tell
Of Him in Whom the earth rejoices
Who all things wisely does and well!
My grateful heart would then be free
To tell what God has done for me.Ye forest leaves, so green and tender,
That dance for joy in summer air;
Ye meadow grasses, bright and slender,
Ye flowers, so wondrous sweet and fair,
That live to show His praise alone,
Help me to make His glory known.Ye creatures that have breath and motion,
That fill with life, earth, sea and sky,
O join me in my heart’s devotion,
As I exalt the Lord most high:
My utmost powers can ne’er aright
Declare the wonders of His might.O Father, deign Thou, I beseech Thee,
To listen to my earthly lays;
A nobler strain in Heav’n shall reach Thee
When I with angels hymn Thy praise,
And learn amid their choirs to sing
Loud hallelujahs to my King.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] O Ye Immortal Throng
O ye immortal throng of angels round the throne,
Join with our feeble song, to make the Savior known:
On earth ye knew His wondrous grace;
His glorious face in Heav’n ye view.Ye saw the Heav’n-born Child in human flesh arrayed,
Benevolent and mild while in the manger laid:
And “Praise to God, and peace on earth,”
For such a birth, proclaimed aloud.Around the bloody tree ye pressed with strong desire
That wondrous sight to see, the Lord of life expire:
And could your eyes have known a tear,
Had dropped it there in sad surprise.Around His sacred tomb a willing watch ye keep
Till the blest moment come to rouse Him from His sleep:
Then rolled the stone, and all adored
Your rising Lord with joy unknown.When, all arrayed in light, the shining Conqueror rode,
Ye hailed His rapturous flight up to the throne of God,
And waved around your golden wings,
And struck your strings of sweetest sound.The warbling notes pursue, and louder anthems raise,
While mortals sing with you their own Redeemer’s praise:
And thou, my heart, with equal flame,
And joy the same, perform thy part.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Ten Thousand Times Ten Thousand
Ten thousand times ten thousand in sparkling raiment bright,
The armies of the ransomed saints throng up the steeps of light;
’Tis finished, all is finished, their fight with death and sin;
Fling open wide the golden gates, and let the victors in.What rush of alleluias fills all the earth and sky!
What ringing of a thousand harps bespeaks the triumph nigh!
O day, for which creation and all its tribes were made;
O joy, for all its former woes a thousandfold repaid!O then what raptured greetings on Canaan’s happy shore;
What knitting severed friendships up, where partings are no more!
Then eyes with joy shall sparkle, that brimmed with tears of late;
Orphans no longer fatherless, nor widows desolate.Bring near Thy great salvation, Thou Lamb for sinners slain;
Fill up the roll of Thine elect, then take Thy power, and reign;
Appear, Desire of nations, Thine exiles long for home;
Show in the heaven Thy promised sign; Thou Prince and Savior, come.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Thousand Oracles Divine, A
A thousand oracles divine
Their common beams unite,
That sinners may with angels join
To worship God aright.To praise a Trinity adored
By all the hosts above,
And one thrice holy God and Lord
Through endless ages love.Triumphant host! they never cease
To laud and magnify
The Triune God of holiness,
Whose glory fills the sky.Whose glory to this earth extends,
When God Himself imparts,
And the whole Trinity descends
Into our faithful hearts.By faith the upper choir we meet,
And challenge them to sing
Jehovah on His shining seat,
Our Maker, God and King.But God made flesh is wholly ours,
And asks our nobler strain;
The Father of celestial powers,
The friend of earth born man!Ye seraphs nearest to the throne,
With rapturous amaze
On us, poor ransomed worms look down
For Heaven’s superior praise.The King Whose glorious face ye see,
For us His crown resigned;
That fullness of the Deity,
He died for all mankind!Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] What Heavenly Music
What heavenly music steals over the sea!
Entrancing the senses like sweet melody!
’Tis the voice of the angels, borne soft on the air;
For me they are singing; their welcome I hear.On the banks of old Jordan, here gazing I stand,
And earnestly longing, I stretch forth my hand;
Send a convoy of angels, dear Jesus, I pray!
Let me join that sweet music; come, take me away.Though dark are the waters and rough is the wave,
If Jesus permit, the wild surges I’ll brave;
For that heavenly music hath ravished me so,
I must join in that chorus! I’ll go! let me go.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:11] Ye Holy Angels Bright
Ye holy angels bright,
Who stand before God’s throne
And dwell in glorious light,
Praise ye the Lord each one.
Assist our song, or else the theme
Too high doth seem for mortal tongue.Ye blessèd souls at rest,
That see your Savior’s face,
Whose glory, e’en the least,
Is far above our grace.
God’s praises sound, as in His sight
With sweet delight you do abound.Ye saints, who toil below,
Adore your heavenly King,
And onward as ye go
Some joyful anthem sing;
Take what He gives and praise Him still,
Through good or ill, who ever lives!All nations of the earth,
Extol the world’s great King:
With melody and mirth
His glorious praises sing,
For He still reigns, and will bring low
The proudest foe that Him disdains.Sing forth Jehovah’s praise,
Ye saints, that on Him call!
Him magnify always
His holy churches all!
In Him rejoice and there proclaim
His holy Name with sounding voice.My soul, bear thou thy part,
Triumph in God above,
And with a well tuned heart
Sing thou the songs of love.
And all my days let no distress
Nor fears suppress His joyful praise.Away, distrustful care!
I have Thy promise, Lord:
To banish all despair,
I have Thine oath and Word:
And therefore I shall see Thy face
And there Thy grace shall magnify.With Thy triumphant flock
Then I shall numbered be;
Built on th’eternal Rock,
His glory shall we see.
The heav’ns so high
With praise shall ring
And all shall sing in harmony.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] Come, Let Us Sing The Song Of Songs
Come, let us sing the song of songs—
The angels first began the strain—
The homage which to Christ belongs;
“Worthy the Lamb, for He was slain!”Slain to redeem us by His blood,
To cleanse from every sinful stain,
And make us kings and priests to God:
“Worthy the Lamb, for He was slain!”To Him Who suffered on the tree,
Our souls, at His soul’s price, to gain,
Blessing, and praise, and glory be:
“Worthy the Lamb, for He was slain!”To Him, enthroned by filial right,
All power in Heaven and earth proclaim,
Honor, and majesty, and might:
“Worthy the Lamb, for He was slain!”Long as we live, and when we die,
And while in Heaven with Him we reign,
This song our song of songs shall be:
“Worthy the Lamb, for He was slain!”Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] Come, Ye Faithful, Raise The Anthem
Come, ye faithful, raise the anthem,
Cleave the skies with shouts of praise;
Sing to Him Who found a ransom,
Ancient of eternal days,
God of God, the Word Incarnate,
Whom the heaven of heaven obeys.Ere He raised the lofty mountains,
Formed the seas, or built the sky,
Love eternal, free, and boundless,
Moved the Lord of Life to die,
Foreordained the Prince of Princes
For the throne of Calvary.There, for us and our redemption,
See Him all His life blood pour!
There He wins our full salvation,
Dies that we may die no more;
Then, arising, lives forever,
Reigning where He was before.High on yon celestial mountains
Stands His sapphire throne, all bright,
Midst unending alleluias
Bursting from the sons of light;
Sion’s people tell His praises,
Victor after hard won fight.Bring your harps, and bring your incense,
Sweep the string and pour the lay;
Let the earth proclaim His wonders,
King of that celestial day;
He the Lamb once slain is worthy,
Who was dead and lives for ay.Laud and honor to the Father,
Laud and honor to the Son,
Laud and honor to the Spirit,
Ever Three and ever One,
Consubstantial, co-eternal,
While unending ages run.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] From Highest Heav’n The Eternal Son
From highest Heav’n the eternal Son,
With God the Father ever One,
Came down to suffer and to die;
For love of sinful man He bore
Our human griefs and troubles sore,
Our load of guilt and misery.Rejoice, ye saints of God, and praise
The Lamb Who died, His flock to raise
From sin and everlasting woe;
With angels round the throne above
O tell the wonders of His love,
The joys that from His mercy flow.In darkest shades of night we lay,
Without a beam to guide our way,
Or hope of aught beyond the grave;
But He has brought us life and light,
And opened Heaven to our sight,
And lives forever strong to save.Rejoice, ye saints of God, rejoice;
Sing out, and praise with cheerful voice
The Lamb Whom Heav’n and earth adore;
To Him Who gave His only Son,
To God the Spirit, with Them One,
Be praise and glory evermore.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] Glory To God On High
Glory to God on high,
Let praises fill the sky!
Praise ye His Name.
Angels His Name adore,
Who all our sorrows bore,
And saints cry evermore,
“Worthy the Lamb!”All they around the throne
Cheerfully join in one,
Praising His Name.
We who have felt His blood,
Sealing our peace with God,
Spread His dear Name abroad—
“Worthy the Lamb!”To Him our hearts we raise—
None else shall have our praise;
Praise ye His Name.
Him our exalted Lord,
By us below adored,
We praise with one accord—
“Worthy the Lamb!”If we should hold our peace,
Stones would cry out apace;
Praise ye His Name!
Love does our souls inspire,
With heav’nly, pure desire,
And sets us all on fire—
“Worthy the Lamb!”Join all the human race,
Our Lord and God to bless;
Praise ye His Name!
In Him we will rejoice,
Making a cheerful noise,
And say with heart and voice,
“Worthy the Lamb!”Though we must change our place,
Our souls shall never cease
Praising His Name;
To Him we’ll tribute bring,
Laud Him, our gracious King,
And without ceasing sing,
“Worthy the Lamb!”Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] He Is Coming
He is coming, the “Man of Sorrows,”
Now exalted on high;
He is coming with loud hosannas,
In the clouds of the sky.Refrain
Hallelujah! hallelujah!
He is coming again;
And with joy we shall gather round Him,
At His coming to reign.He is coming, our loving Savior,
Blessèd Lamb that was slain;
In the glory of God the Father,
On the earth He shall reign.Refrain
He is coming, our Lord and Master,
Our Redeemer and King;
We shall see Him in all His beauty,
And His praise we shall sing.Refrain
He shall gather His chosen people,
Who are called by His Name;
And the ransomed of every nation
For His own He shall claim.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] Sing We The Song
Sing we the song of those who stand
Around th’eternal throne,
Of every kindred, clime, and land,
A multitude unknown.Toil, trial, suffering, still await
On earth the pilgrim throng,
Yet learn we, in our low estate,
The church triumphant’s song.“Worthy the Lamb for sinners slain,”
Cry the redeemed above,
“Blessing and honor to obtain,
And everlasting love.”“Worthy the Lamb!” on earth we sing,
“Who died for souls to save;
Henceforth, O death! where is thy sting?
Thy victory, O grave?”Then, Alleluia! power and praise
To God in Christ be given;
May all who now this anthem raise
Renew the strain in Heav’n!Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] What Are These In Bright Array
What are these in bright array,
This innumerable throng
Round the altar night and day,
Hymning one triumphant song?
“Worthy is the Lamb, once slain,
Blessing honor, glory, power,
Wisdom, riches, to obtain,
New dominion every hour.”These through fiery trials trod;
These from great affliction came;
Now before the throne of God
Sealed with His almighty Name,
Clad in raiment pure and white,
Victor-palms in every hand,
Through their dear Redeemer’s might,
More than conquerors they stand.Hunger, thirst, disease, unknown,
On immortal fruits they feed;
Them the Lamb amidst the throne
Shall to living fountains lead:
Joy and gladness banish sighs;
Perfect love dispel all fear;
And for ever from their eyes
God shall wipe away the tear.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] What Equal Honors Shall We Bring
What equal honors shall we bring
To Thee, O Lord our God, the Lamb,
When all the notes that angels sing
Are far inferior to Thy Name?Worthy is He that once was slain,
The Prince of Peace that groaned and died;
Worthy to rise, and live, and reign
At His Almighty Father’s side.Power and dominion are His due
Who stood condemned at Pilate’s bar;
Wisdom belongs to Jesus too,
Though He was charged with madness here.All riches are His native right,
Yet He sustained amazing loss;
To him ascribe eternal might,
Who left His weakness on the cross.Honor immortal must be paid,
Instead of scandal and of scorn;
While glory shines around His head,
And a bright crown without a thorn.Blessings forever on the Lamb
Who bore the curse for wretched men;
Let angels sound His sacred Name,
And every creature say, Amen.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:12] Worthy Is The Lamb!
Worthy, worthy is the Lamb!
Worthy, worthy is the Lamb!
Worthy, worthy is the Lamb
That was slain!Refrain
Praise Him, hallelujah!
Praise Him, hallelujah!
Praise Him, hallelujah!
Praise the Lamb!We the crown of life shall wear,
We the palm of victory bear,
All our Father’s blessings share
In the Lamb.Refrain
And when landed safe above,
In the kingdom of His love,
We shall all the fullness prove
Of the Lamb.Refrain
Now revive Thy work, O Lord,
By Thy Spirit and Thy Word;
Now revive Thy work, O Lord,
Through the Lamb.Refrain
Strike the stoutest sinner through,
Start the cry, “What must I do?”
Make him weep till born anew
Through the Lamb.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:13] Countless Multitudes On High, The
The countless multitudes on high,
Who tune their songs to Jesus’ Name,
All merit of their own deny,
And Jesus’ worth alone proclaim.Firm on the ground of sovereign grace
They stand before Jehovah’s throne;
The new song in that blessèd place
Is, “Thou art worthy, Thou alone!”With spotless robes of purest white,
And branches of triumphal palm,
They shout, with transports of delight,
Heaven’s ceaseless, universal psalm;“Salvation’s glory all be paid
To Him who sits upon the throne,
And to the Lamb whose blood was shed:
Thou, Thou art worthy, Thou alone;For Thou was slain, and in Thy blood
These robes were washed so spotless pure!
Thou mad’st us kings and priests to God:
For ever let Thy praise endure!”While thus the ransomed myriads shout,
“Amen!” the holy angels cry—
Amen! Amen! resounds throughout
The boundless regions of the sky.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:13] O For A Sweet, Inspiring Ray
O for a sweet, inspiring ray,
To animate our feeble strains,
From the bright realms of endless day,
The blissful realms where Jesus reigns.There low before the glorious throne,
Adoring saints and angels fall!
And with delightful worship own
His smile their bliss, their heav’n, their all.Immortal glories crown His head,
While tuneful hallelujahs rise,
And love, and joy, and triumph spread,
Thro’ all th’assemblies of the skies.He smiles, and seraphs tune their songs,
To boundless rapture while they gaze;
Ten thousand, joyful tongues
Resound His everlasting praise.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:13] See The Ransomed Millions Stand
See the ransomed millions stand,
Palms of conquest in their hand;
This before the throne their strain,
“Hell is vanquished, death is slain;
Blessing, honor, glory, might,
Are the Conqueror’s native right;
Thrones and powers before Him fall,
Lamb of God and Lord of all!”Hasten, Lord the promised hour;
Come in glory and in power;
Still Thy foes are unsubdued;
Nature sighs to be renewed.
Time has nearly reached its sum;
All things, with Thy bride, say “Come”;
Jesus, whom all worlds adore,
Come, and reign forevermore.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 5:13] Thro’ The New Heav’n What Voices Ring
Thro’ the new Heav’n what voices ring
In praise triumphant to our King?
Like many waters, hark, they pour
Their tide along the golden shore!
“All blessing, honor, power divine,
All might and majesty be Thine!
Holy and true are all Thy words,
Thou King of kings and Lord of lords!”These from the martyrs bed of flame,
These from the gloomy dungeon came,
These, on the dreadful battlefield,
Stood firm till death and would not yield.
All voices in that faithful throng,
Swell clear and true the glorious song;
“Holy and true are all Thy words,
Thou King of kings and Lord of lords!”These bore Thy banner o’er the sea,
Exiled and poor for love of Thee,
And found in danger and distress,
Thy presence in the wilderness.
No storm could shake, no ill could harm
So strong was Thy protecting arm,
“Holy and true are all Thy words,
Thou King of kings and Lord of lords!”Play source: Cyberhymnal
Revelation 19:1
-
[Rev 19:1] Hallelujah! Let Praises Ring!
Hallelujah! Let praises ring!
To God the Father let us bring
Our songs of adoration.
To Him through everlasting days
Be worship, honor, power and praise,
Whose hand sustains creation.
Singing, ringing: Holy, holy, God is holy,
Spread the story of our God, the Lord of Glory.Hallelujah! Let praises ring!
Unto the Lamb of God we sing,
In Whom we are elected.
He bought His Church with His own blood,
He cleansed her in that blessèd flood,
And as His bride selected.
Holy, holy is our union and communion,
His befriending gives us joy and peace unending.Hallelujah! Let praises ring!
Unto the Holy Ghost we sing
For our regeneration.
The saving faith in us He wrought
And us unto the Bridegroom brought,
Made us His chosen nation.
Glory! Glory! Joy eternal, bliss supernal;
There is manna and an endless, glad hosanna.Hallelujah! Let praises ring!
Unto our Triune God we sing;
Blest be His Name forever!
With angel hosts let us adore
And sing His praises more and more
For all His grace and favor!
Singing, ringing: Holy, holy, God is holy,
Spread the story of our God, the Lord of Glory!Play source: Cyberhymnal -
[Rev 19:1] Hallelujah Side, The
Once a sinner far from Jesus,
I was perishing with cold,
But the blessèd Savior heard me when I cried;
Then He threw His robe around me,
And He led me to His fold,
And I’m living on the hallelujah side.Refrain
Oh, glory be to Jesus, let the hallelujahs roll;
Help me ring the Savior’s praises far and wide,
For I’ve opened up tow’rd heaven
All the windows of my soul,
And I’m living on the hallelujah side.Tho’ the world may sweep around me
With her dazzle and her dreams,
Yet I envy not her vanities and pride,
For my soul looks up to heaven,
Where the golden sunlight gleams,
And I’m living on the hallelujah side.Refrain
Not for all earth’s golden millions
Would I leave this precious place,
Tho’ the tempter to persuade me oft has tried,
For I’m safe in God’s pavilion,
Happy in His love and grace,
And I’m living on the hallelujah side.Refrain
Here the sun is always shining,
Here the sky is always bright;
’Tis no place for gloomy Christians to abide,
For my soul is filled with music
And my heart with great delight,
And I’m living on the hallelujah side.Refrain
And upon the streets of glory,
When we reach the other shore,
And have safely crossed the Jordan’s rolling tide,
You will find me shouting “Glory”
Just outside my mansion door
Where I’m living on the hallelujah side.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Rev 19:1] Sing Alleluia Forth In Duteous Praise
Sing Alleluia forth in duteous praise,
Ye citizens of Heav’n; O sweetly raise
An endless Alleluia.Ye powers, who stand before the Eternal Light,
In hymning choirs re-echo to the height,
An endless Alleluia.The holy city shall take up your strain,
And with glad songs resounding wake again
An endless Alleluia.In blissful antiphons ye thus rejoice
To render to the Lord with thankful voice
An endless Alleluia.Ye who have gained at length your palms in bliss,
Victorious ones, your chant will still be this,
An endless Alleluia.There, in one grand acclaim, forever ring
The strains which tell the honor of your King,
An endless Alleluia.This is sweet rest for weary ones brought back,
This is glad food and drink which ne’er shall lack,
An endless Alleluia.While Thee, by Whom were all things made, we praise
Forever, and tell out in sweetest lays,
An endless Alleluia.Almighty Christ, to Thee our voices sing
Glory forevermore; to Thee we bring
An endless Alleluia.Play source: Cyberhymnal
Revelation 19:5-6
-
[Rev 19:6] Come, Thou Almighty King
Come, Thou almighty King,
Help us Thy Name to sing, help us to praise!
Father all glorious, o’er all victorious,
Come and reign over us, Ancient of Days!Jesus, our Lord, arise,
Scatter our enemies, and make them fall;
Let Thine almighty aid our sure defense be made,
Souls on Thee be stayed; Lord, hear our call.Come, Thou incarnate Word,
Gird on Thy mighty sword, our prayer attend!
Come, and Thy people bless, and give Thy Word success,
Spirit of holiness, on us descend!Come, holy Comforter,
Thy sacred witness bear in this glad hour.
Thou Who almighty art, now rule in every heart,
And ne’er from us depart, Spirit of power!To Thee, great One in Three,
Eternal praises be, hence, evermore.
Thy sovereign majesty may we in glory see,
And to eternity love and adore!Play source: Cyberhymnal -
[Rev 19:6] God, The Omnipotent!
God, the omnipotent! King Who ordainest
Great winds Thy clarions, lightnings Thy sword;
Show forth Thy pity on high where Thou reignest,
Give to us peace in our time, O Lord.God the all merciful! Earth hath forsaken
Thy ways of blessedness, slighted Thy Word;
Bid not Thy wrath in its terrors awaken;
Give to us peace in our time, O Lord.God the all righteous One! Man hath defied Thee;
Yet to eternity standeth Thy Word,
Falsehood and wrong shall not tarry beside Thee;
Give to us peace in our time, O Lord.God the all wise! By the fire of Thy chastening,
Earth shall to freedom and truth be restored;
Through the thick darkness Thy kingdom is hastening;
Thou wilt give peace in Thy time, O Lord.So shall Thy children, with thankful devotion,
Praise Him Who saved them from peril and sword,
Singing in chorus from ocean to ocean,
Peace to the nations, and praise to the Lord.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 19:6] Hark! The Song Of Jubilee
Hark! the song of jubilee,
Loud as mighty thunders roar,
Or the fullness of the sea
When it breaks upon the shore:
Hallelujah! for the Lord
God omnipotent shall reign;
Hallelujah! let the word
Echo round the earth and main.Hallelujah! hark! the sound
From the depths unto the skies,
Wakes above, beneath, around,
All creation’s harmonies;
See Jehovah’s banner furled,
Sheathed His sword; He speaks; ’tis done!
And the kingdoms of this world
Are the kingdoms of His Son.He shall reign from pole to pole
With illimitable sway;
He shall reign, when, like a scroll
Yonder heavens have passed away:
Then the end; beneath His rod
Man’s last enemy shall fall;
Hallelujah! Christ in God,
God in Christ, is all in all.Play source: Cyberhymnal -
[Rev 19:6] How Oft In Holy Converse
How oft in holy converse
With Christ, my Lord, alone,
I seem to hear the millions
That sing around His throne:Refrain
Hallelujah! Amen!
Hallelujah! Amen!
Hallelujah! Amen!
Amen! Amen!They passed through toils and trials,
And though the strife was long,
They share the victor’s conquest
And sing the victor’s song:Refrain
My soul takes up the chorus
And, pressing on my way,
Communing still with Jesus,
I sing from day to day:Refrain
Through grace I soon shall conquer
And reach my home on high;
And through eternal ages
I’ll shout beyond the sky:Refrain
Play source: Cyberhymnal