Kidung Jemaat
Mark 2:5-10
Sang Maha Tabib T'lah Dekat [KJ.149]
1. Sang Maha Tabib t'lah dekat, ya itu Tuhan Yesus.
Wahai yang sakit dan penat, dengarlah suara Yesus!
Mrk 1:32-34
Yoh 6:2
Mat 11:28
2. Baik di dunia yang fana, baik di sorga yang baka,
Yang terindah s'lamanya nama Tuhan Yesus.
3. DiampuniNya dosamu; dengarlah suara Yesus.
Menuju sorga jalanmu bersama Tuhan Yesus.
Mrk 2:5
4. Baik di dunia yang fana, baik di sorga yang baka,
Yang terindah s'lamanya nama Tuhan Yesus.
5. Segala puji bagiNya, telah 'ku ikut Yesus.
OlehNya aku s'lamatlah; kucinta Tuhan Yesus.
6. Baik di dunia yang fana, baik di sorga yang baka,
Yang terindah s'lamanya nama Tuhan Yesus.
7. Di kancah dosa dan gentar harapku hanya Yesus.
Senang hatiku mendengar mujizat nama Yesus.
8. Baik di dunia yang fana, baik di sorga yang baka,
Yang terindah s'lamanya nama Tuhan Yesus.Play Sungguh Lembut Tuhan Yesus Memanggil [KJ.353]
1. Sungguh lembut Tuhan Yesus memanggil, memanggil aku dan kau.
Lihatlah Dia prihatin menunggu aku dan kau.
2. "Hai mari datanglah, kau yang lelah, mari datanglah!" Sungguh
lembut Tuhan Yesus memanggil, "Kau yang sesat, marilah!"
3. Janganlah ragu, Tuhanmu mengajak, mengajak aku dan kau;
Janganlah enggan menerima kasihNya terhadap aku dan kau.
4. "Hai mari datanglah, kau yang lelah, mari datanglah!" Sungguh
lembut Tuhan Yesus memanggil, "Kau yang sesat, marilah!"
5. Waktu serta kesempatan berlalu yang dib'ri aku dan kau;
nanti gelap kematian membayang mengancam aku dan kau.
6. "Hai mari datanglah, kau yang lelah, mari datanglah!" Sungguh
lembut Tuhan Yesus memanggil, "Kau yang sesat, marilah!"
7. Yesus berjanji memb'rikan kasihNya kepada aku dan kau.
Ia mengampuni orang berdosa seperti aku dan kau.
Mrk 2:5, 10
Kol 2:13
8. "Hai mari datanglah, kau yang lelah, mari datanglah!" Sungguh
lembut Tuhan Yesus memanggil, "Kau yang sesat, marilah!"Play Tiap Hari Bergembira [KJ.150]
1. Tiap hari bergembira 'ku membaca Alkitab:
Jurus'lamat yang setia jadi Kawanku tetap!
2 Tim 3:15-17
2. Anak-anak diberkati dan dirangkul olehNya;
Kerajaan yang sorgawi nyata dalam dunia.
Mrk 10:13-15
3. Orang sakit disembuhkan orang miskin pun lega,
disebut saudara Tuhan kar'na kasih sayangNya.
Mrk 1:32-34
Ibr 2:11
4. Bahkan orang yang berdosa diterima Tuhanku,
dan mereka yang bertobat diampuniNya penuh.
Mrk 2:5
Luk 15:1-2
Luk 5:32
5. Tuhan Yesuslah Gembala yang menuntun dombaNya
masuk Kerajaan Allah yang penuh karunia.
Yoh 10:11-18
1 Ptr 2:25
6. 'Ku membaca tiap hari dalam Kitab yang kudus
dan semakin kusadari pengasihan Penebus.Play Tuhanku Bangkit! Nyanyilah [KJ.211]
1. Tuhanku bangkit! Nyanyilah: Haleluya!
Kubur ditinggalkanNya, maut dikalahkanNya.
Tuhanku bangkit! Nyanyilah: Haleluya!
Mrk 16:1-82
2 Tim 1:10
2. Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Tiga ibu datanglah, tidak menemukanNya.
Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Mrk 16:1-4
3. Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Sang malaikat mulia membukakan kuburNya.
Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Mat 28:2
4. Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
"Jangan takut dan sedih: Yang kaucari t'lah pergi!"
Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Mrk 16:6
5. Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
"Ingat akan sabdaNya yang pernah diucapNya."
Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Mrk 16:7
6. Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
"Setelah sengsaraNya Allah memuliakanNya."
Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Flp 2:9-11
7. Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!
Yang tersalib hiduplah! Kita hidup olehNya!
Tuhanku bangkit! Nyanyilah Haleluya!Rm 6:3-4
Kol 2:12
Play
Colossians 2:6-10
Hidup Kita yang Benar [KJ.450]
1. Hidup kita yang benar haruslah mengucap syukur.
Dalam Kristus bergemar; janganlah tekebur.
Mzm 92:2
Mzm 107
Mzm 136
2 Kor 9:12
Ef 5:20
Kol 2:7
Kol 4:2
1 Tes 5:18
1 Tim 2:1
2. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
3. Biar badai menyerang, biar ombak menyerang,
aku akan bersyukur kepada Tuhanku.
4. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
5. Apa arti hidupmu? Bukankah ungkapan syukur,
kar'na Kristus, Penebus, berkurban bagimu!
6. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
7. Bertekun bersyukurlah hingga suaraNya kaudengar:
"Sungguh indah anakKu, ungkapan syukurmu."
8. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!
9. Tuhan Yesus, tolonglah, sempurnakan syukurku.
Roh Kudus berkuasalah di dalam hidupku!
10. Dalam susah pun senang; dalam segala hal
Aku bermazmur dan ucap syukur; itu kehendakNya!Play Puji Tuhan, Haleluya [KJ.391]
1. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
2. Mengapa, orang Kristen, harapanmu lemah?
Tuhanmu berkuasa diatas dunia!
Kembali ke Reff.
Mat 28:18
3. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
4. Segala sesuatu ditanggung Tuhanmu.
Mengapa lagi takut? Percayalah teguh!
Kembali ke Reff.
Mzm 68:20
5. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
6. Ikutilah Rajamu yang bangkit dan menang;
bebanmu jadi ringan, gelapmu pun terang.
Kembali ke Reff.
Mat 11:28-30
7. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
8. Sampaikanlah firmanNya di mana-mana pun,
Serta perbuatanNya teruskan bertekun!
Kembali ke Reff.
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
9. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
10. Damaikanlah sengketa, satukan yang pecah,
Ampuni yang bersalah, lindungi yang lemah!
Kembali ke Reff.
Mrk 11:25
Rm 12:18
Ef 4:32
1 Tes 5:14-15
Yak 3:13-18
11. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
12. Kendati kuasa dunia selalu menentang,
Penindas akan jatuh dan salib t'lah menang!
Kembali ke Reff.Kol 2:10, 15
Mzm 72:4
1 Kor 1:18
Play Sungguh Kerajaan Allah [KJ.247]
1. Sungguh, Kerajaan Allah di bumi tak kalah.
Yesus yang bangkit dilantik menjadi kepala.
Ia menang; g'lapmu menjadi terang:
Lihatlah fajar menyala.
Mat 28:18
Ef 1:22
Kol 2:10
Why 19:16
Yoh 8:12
Rm 13:12
1 Yoh 2:8
2. Sambil menyangkal dirimu tetaplah percaya.
Jangan pengharapan hilang di p'rang dan bahaya.
Biar gentar, hatimu pun berdebar,
Akhirnya kamu berjaya.
Mrk 8:34
Ef 6:10-20
Kol 1:23
1 Ptr 5:8-11
3. Akhirnya Yesus memulihkan orang terluka,
kaumnya lepas dari nista, sengsara dan duka.
Nantikanlah hari kedatanganNya:
Langit gemilang terbuka!Why 7:17
1 Kor 1:7
Flp 3:20
1 Tes 1:10
Play Yesus T'lah Datang [KJ.138]
1. Yesus t'lah datang memb'ri sukacita;
Alfa, Omega dan Firman kekal. Allah sejati dan Maha Pencipta
Bagaimana manusia kita kenal! Sorga dan bumi, siarkan berita:
Yesus t'lah datang memb'ri sukacita!
Why 1:8
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Kol 1:19
Kol 2:9
2. Yesus t'lah datang! Terputus ikatan
yang dalam dosa dan maut menjerat! Rantai diganti dengan kelepasan
dari kungkungan kuasa gelap. Habislah duka, lenyap kecemasan:
Yesus t'lah datang! Terputus ikatan!
Mzm 107:10-16
Yes 42:7
Yes 61:1
Rm 6:12-23
3. Yesus t'lah datang dengan berkuasa;
Ia mendobrak penjara teguh! Benteng neraka pun porak poranda,
Jalan merdeka terbuka penuh! Sudahkah kini, hai Iblis, kaurasa?
Yesus t'lah datang dengan berkuasa!
Ibr 2:14-15
Why 9:12
4. Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia;
puji kuasaNya, seg'nap mahlukNya! Juruselamatmu hanyalah Dia;
pintu hatimu bukakan seg'ra! Lihat, mahkotamu sudah sedia;
Yesus t'lah datang, Pahlawan mulia!2 Tim 4:8
1 Ptr 5:4
Why 2:10
Play
Ephesians 2:20
Aku Percaya [KJ.280]
1. Aku percaya Allah yang kekal, yang oleh Sabda kita kenal:
Bapa Pencipta alam semesta, yang mengasihi manusia.
Why 4:11
Yoh 3:16
2. Aku percaya Put'ra TunggalNya yang disalibkan di Golgota,
yang dari kubur bangkit dan menang, naik ke sorga dalam terang.
Why 5:11-12
3. Aku percaya pada Roh Kudus yang mendiami kita terus.
Aku percaya G'reja yang esa; 'ku jadi suci di dalamnya.Rm 8:11
1 Kor 3:16
Ef 1:4
Ef 2:19-22
Play Batu Penjuru G'reja [KJ.252]
1. Batu penjuru G'reja dan Dasar yang esa, yaitu
Yesus Kristus, Pendiri umatNya. Dengan kurban darahNya
Gereja ditebus; baptisan dan firmanNya membuatNya kudus.Mzm 118:22
Yes 28:16
1 Kor 3:10-11
Ef 2:20
1 Ptr 2:6-7
Ibr 9:14
1 Ptr 1:18-19
Why 5:9
Ef 5:25-27
2. Terpanggil dari bangsa seluruh dunia, manunggallah Gereja
ber-Tuhan Yang Esa. Aneka kurnianya, esa baptisannya,
esa perjamuannya, esa harapannya.
Rm 12:4-5
1 Kor 12:4
Ef 4:3-7
1 Kor 10:16-17
3. Dilanda perpecahan dan faham yang sesat. Jemaat diresahkan
tekanan yang berat. Kaum kudus menyerukan, "Berapa lamakah?"
Akhirnya malam duka diganti t'rang cerah.
1 Kor 11:18-19
Ef 4:14
Why 6:9-10
4. Gereja takkan punah selama-lamanya, dibimbing tangan Tuhan,
dibela kasihNya. Ditantang pengkhianat dan banyak musuhnya,
dan bertahanlah jemaat dan jaya mulia.
Mzm 46
Mat 16:18
5. Di dalam pencobaan dan perjuangannya dinantikan zaman
sejahtera baka. Di mata tercerminkan Gereja yang menang
mencapai perhentian sentosa cemerlang.
Tit 2:13
Yak 5:7-8
2 Ptr 3:10-13
Why 12:11
Ibr 4:9-10
6. Gereja yang di sorga dan yang di dunia bersatu dalam Tuhan,
Ketiga Yang Esa Ya Tuhan, b'ri anug'rah supaya kami pun
Engkau tempatkan juga kekal dirumahMu.Mzm 23:6
Yoh 14:2-3
Play Dunia Dalam Rawa Paya [KJ.343]
1. Dunia dalam rawa paya berjuang t'rus. Kristen, manakahcahaya Injil kudus?
Biar dalam g'lap gulita bergemilang
t'rang berita: Satu saja Tuhan kita, Sang Penebus.
Mat 5:14-16
Flp 2:15
Flp 2:11
2. Bangunkan persekutuan sidang Jemaat dan kumpulkan dombaTuhan yang tersesat.
Satu Sabda berkuasa mempersatukan bahasa
Sekalipun kaum dan masa, jauh dan dekat.
1 Kor 14:12
Ef 2:19-22
Ef 4:11-16
1 Tes 5:11
Yoh 10:16
3. Yang menunjuk ujung jalan: T'rang Al Kalam. Yang memimpinpekerjaan: Raja Imam.
Jangan turut cita-cita dunia yang bergempita.
Satu saja Tuhan kita: Raja Salam.Ef 4:3-6
Play
Ephesians 2:1
Di Luar Tembok Negeri [KJ.176] ( There Is a Green Hill Far Away )
1. Di luar tembok negeri, di bukit Golgota,
tergantung Yesus disalib demi manusia.
Mrk 15:22-24
Ibr 13:12
2. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.
3. Betapa nista dan pedih sengsara Tuhanku,
Namun 'ku yakin, matiNya demi selamatku.
Ef 2:1-10
4. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.
5. Percikan darah mulia menghapus dosaku,
sehingga rumah BapaNya terbuka bagiku.
Ibr 9:11-14
Ibr 12:24
Luk 15:20
6. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.
7. Hanyalah Yesus Penebus, tiada gantiNya,
yang dapat menghantarkanku ke sorga yang baka.
8. Betapa agung kasihNya! 'Ku patut menyembah.
Dengan percaya dan teguh 'ku ikut jalanNya.Play Golgota, Tempat Tuhanku Disalib [KJ.177]
1. Golgota, tempat Tuhanku disalib dan dicela,
agar dunia damai pula dengan Allah, Khaliknya.
Dari sanalah mengalir sungai kasih kurnia
Bagi orang berdosa, yang memandang Golgota.
Mrk 15:22-24
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
Yeh 47:1-12
2. O samud'ra kasih Allah: bagi isis dunia
diberiNya Putra Tunggal, agar kita s'lamatlah!
Yesus, Jalan, Kebenaran, Sumber Hidup yang baka,
t'lah berkurban bagi kita pada salib Golgota.
Yoh 3:16
Yoh 14:6
3. Mari kita muliakan cinta kasih Penebus:
dosa kita Dia hapus dengan darah yang kudus.
Ia taat sampai mati pada salib Golgota.
Kita hidup oleh Dia: Puji Tuhan s'lamanya!Ibr 9:11-14
Flp 2:8
Ef 2:1-10
1 Ptr 2:22-24
Play Penebusku Disalib [KJ.175]
1. Penebusku disalib dalam nista dan sengsara.
Putra Allah, hilangkah kuasaMu dan kemuliaanMu?
Yes 53:3-7
Mrk 15:22-26
2. Penebusku disalib menghapuskan hukumanku,
agar aku diberi anugerah, hidup oleh matiNya.
Rm 5:6-10
2 Tim 1:10
1 Ptr 2:22-24
3. Penebusku disalib. Biar aku pun setia bagi Dia!
Oleh kematianNya aku dibangkitkanNya.
Ef 2:1-10
4. Penebusku disalib. Apa pantas 'ku mengaduh
disusahku? Dibandingkan salibNya, pikulanku ringanlah.
5. Penebusku disalib. Hidup-matiku, ya Tuhan,
kuserahkan: dalam suka-dukaku 'ku tetap bersamaMu!Rm 14:8
Play
Ephesians 1:20
AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250a]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
Mzm 18
Mzm 46
Mzm 144:1-2
1 Ptr 5:8-11
Luk 10:18
Yoh 12:31
Ibr 2:14-15
1 Ptr 5:8
Why 13
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!Yoh 16:33
Mzm 24:10
Ef 1:20-22
Kol 2:15
Why 17:14
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Mzm 118:6
Rm 8:31
Mat 5:3, 10
Ibr 12:28
Yak 2:5
AllahMu Benteng Yang Teguh [KJ.250b]
1. Allahmu benteng yang teguh, perisai dan senjata;
betapa pun sengsaramu, pertolonganNya nyata!
Si jahat yang geram berniat 'kan menang;
Ngeri kuasanya dan tipu dayanya di bumi tak bertara.
2. Dengan tenaga yang fana niscaya kita kalah.
Pahlawan kita Dialah yang diurapi Allah.
Siapa namaNya? Sang Kristus mulia, Tuhan Yang Esa,
Panglima semesta. Niscaya Ia jaya!
3. Penuhpun setan dunia yang mau menumpas kita,
jangan gentar melihatnya; iman tak sia-sia!
Penghulu kuasa g'lap, meskipun menyergap,
Mustahil 'kan menang; kuasanya ditebang dengan sepatah kata.
4. FirmanNya pertahankan t'rus dan puji hanya Dia!
Dengan kuasa Roh Kudus Ia di pihak kita.
Kendati hidupmu diambil seteru,
Pun harta dan benda, akhirnya kitalah yang punya Kerajaan!Arah ke Sorga Cemerlang [KJ.221] ( The Lord Ascendeth Up on High )
1. Arah ke sorga cemerlang terangkat Tuhan yang menang
penuh kemuliaan. Tawanan pun dibawaNya berarak
ke tempat baka, ke takhta Kerajaan.
Mzm 47:6
Mrk 16:19
Luk 24:51
Kis 1:9
Mzm 68:19
Ef 4:8
Ef 1:20-22
Ibr 1:3-4
1 Ptr 3:22
2. Sorga menyambut Rajanya, malaikat sujud menyembah
di hari sukacita, Hai bumi bergembiralah nyanyikan
KenaikanNya yang bangkit bagi kita.Ibr 1:6
3. Imam besar telah pergi dan dari atas memberi serba karuniaNya.
Ya Tuhan, hati kami pun hendak terarah padaMu
Yang hidup selamanya!Ibr 4:14
Play Berkereta Awan Putih [KJ.225]
1. Berkereta awan putih, Yesus naik dari bumi
dan menuju takhtaNya, dan menuju takhtaNya.
Kis 1:9
Ibr 1:3-4
1 Ptr 3:22
2. Bertelutlah tiap mahluk, tiap lidah pun mengaku:
Yesus Tuhan semesta, Yesus Tuhan semesta!
Flp 2:9-11
3. Penguasa dalam dunia dan malaikat dalam sorga
mengagungkan namaNya, mengagungkan namaNya.
4. Yesus Raja Mahakuasa: bersujudlah bangsa-bangsa
dan menjadi muridNya, dan menjadi muridNya.
Ef 1:20-22
Mat 28:19
5. Hai pedosa, s'rahkan hati, berimanlah, orang sakit,
orang miskin, haraplah, orang miskin, haraplah!
Yes 35:3-6
6. Yang tersalib menyampaikan sukacita kedamaian,
hidup baru yang kekal, hidup baru yang kekal!2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:22
Play Dia Nobatkanlah [KJ.226] ( Crown Him with Many Crowns )
1. Dia nobatkanlah Sang Raja Penebus;
bahana sorga bergema memuji Dia t'rus.
Hai bangun, jiwaku, bernyanyilah serta,
Memuji Jurus'lamatmu kekal selamanya.
Ef 1:20-22
Flp 2:9-11
Ibr 2:9
Why 17:14
Why 19:12
2. Dia nobatkanlah Pengasih abadi;
di dalam darah lukaNya kasihNya berseri.
Malaikat tercengang melihat dashyatnya
Rahasia Allah terbentang demi manusia.
1 Ptr 1:12
3. Dia nobatkanlah Raja sejahtera,
yang memerintah dunia, perang pun mereda.
Di bumi terdengar pujian mulia kepada
Dia yang besar kekal kuasaNya.
Yes 9:3-6
Mat 28:18
4. Dia nobatkanlah Sang Raja hidupmu;
sang maut dikalahkanNya demi selamatmu.
Muliakan namaNya yang mati dan menang,
Memb'rikan hidup yang kekal menghalau maut kejam.
1 Kor 15:26
2 Tim 1:10
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Dia nobatkanlah Sang Raja yang baka,
Pencipta alam semesta sempurna dan megah.
Hormati Penebus yang agung mulia;
Sang Anakdomba yang kudus terpuji s'lamanya.Ef 1:20-22
Kol 1:16
Why 5:12
Play Mahkota Duri yang Kejam [KJ.219] ( The Head That Once Was Crowned )
1. Mahkota duri yang kejam menyiksa Penebus,
di ganti tajuk pemenang yang agung dan kudus.
Mrk 15:17
Why 14:14
2. Tempat tertinggi pemenang yang baka padaNya diberi,
Sang Maharaja semesta dan Surya abadi.
Flp 2:9-11
Ef 1:20-22
1 Ptr 3:22
Why 19:16
Mal 4:2
3. Di sorga dan di dunia namaNya dikenal;
terpancar dari kasihNya bahagia kekal.
4. Salib yang hina dan seram penuh anugerah;
dan nama orang beriman di sorga tertera.
Luk 10:20
Ibr 12:23
Why 3:5
Why 21:27
5. Mengikut Tuhan, kita pun sengsara dan menang.
Bahagialah yang bertekun di dalam kasihNya.2 Kor 2:14
Flp 3:10-11
Rm 2:6-7
6. SalibNya pohon alhayat, pembawa kurnia,
penuh harapan dan berkat, pujian umatNya.Kej 2:9
Why 2:7
Play Muliakan Allah Bapa [KJ.242]
1. Muliakanlah Allah Bapa, muliakan Putr'aNya, muliakan
Roh Penghibur, Ketiganya Yang Esa! Haleluya, puji Dia
Kini dan selamanya!
Why 5:13
1 Yoh 5:7
2. Muliakan Raja Kasih yang menjadi Penebus,
yang membuat kita waris KerajaanNya terus.
Haleluya, puji Dia, Anakdomba yang kudus!
Mat 5:3, 10
Kol 1:12
Yak 2:5
Why 5:9, 11
3. Muliakan Raja sorga, Raja G'reja yang esa,
Raja bangsa-bangsa dunia; langit-bumi nyanyilah!
Haleluya, puji Dia, Raja Mahamulia!
Ef 1:20-23
Why 17:14
4. Kemuliaan selamanya dalam sorga bergema.
Hormat dan syukur dan kuasa diberi ciptaanNya.
Haleluya, puji Dia, Raja agung semesta!Mzm 103:20-22
Mzm 148
Why 4:8-11
Play Naik ke Sorga Cemerlang [KJ.218]
1. Naik ke sorga cemerlang, Haleluya,
Kristus, Rajamu yang menang, Haleluya!
Mzm 47:6
Mzm 68:19
Luk 24:51
Kis 1:9
1 Tim 3:16
2. Di kanan Allah, BapaNya, Haleluya,
Dialah Raja semesta, Haleluya!
Mrk 16:19
Ef 1:20-22
Ibr 1:3-4
3. Nubuat Mazmur t'lah genap, Haleluya;
Kristuslah maksud Alkitab, Haleluya!
Mzm 110:1
Ibr 1:13
4. Kepada Dia diberi, Haleluya,
kuasa dan hormat tak henti, Haleluya!
Mat 28:18
Why 5:12
5. Mari bersoraklah terus, Haleluya,
agungkan Kristus, Penebus, Haleluya!
6. Allah Tirtunggal, t'rimalah, Haleluya,
puji syukur selamanya, Haleluya!Play Nyanyian Malaikat Nyaring Bergema [KJ.223] ( Golden Harps Are Sounding )
1. Nyanyian malaikat nyaring bergema, sorga t'lah terbuka
bagi Rajanya. Kristus Raja mulia, jaya dan megah,
Yesus, Raja kasih, naik takhtaNya.
Mat 16:27
1 Tim 3:16
2. Sudahlah sempurna karya s'lamatNya;
Yesus naik ke sorga. Puji namaNya!
3. Dia yang tersalib bagi dunia pada sisi Bapa kini mulia
tak sengsara lagi, hidup s'lamanya.
Yesus, Raja mulia, naik takhtaNya!
Yesus, Raja kasih, naik takhtaNya.
Why 5:6
Mat 25:31
Kis 7:55-56
Ef 1:20-22
Ibr 1:3-4, 13
Why 7:17
4. Sudahlah sempurna karya s'lamatNya;
Yesus naik ke sorga. Puji namaNya!
5. Yesus dalam sorga, agung kasihNya: Ia mendoakan
kita umatNya; kasi dan anug'rah dicurahkanNya;
tempat bagi kita disiapkanNya.
Yesus, Raja kasih, naik takhtaNya.
Rm 8:34
1 Yoh 2:1
2 Kor 13:13
Ef 4:7-8
Yoh 14:2
6. Sudahlah sempurna karya s'lamatNya;
Yesus naik ke sorga. Puji namaNya!Play Puji Tuhan, Haleluya [KJ.391]
1. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
2. Mengapa, orang Kristen, harapanmu lemah?
Tuhanmu berkuasa diatas dunia!
Kembali ke Reff.
Mat 28:18
3. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
4. Segala sesuatu ditanggung Tuhanmu.
Mengapa lagi takut? Percayalah teguh!
Kembali ke Reff.
Mzm 68:20
5. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
6. Ikutilah Rajamu yang bangkit dan menang;
bebanmu jadi ringan, gelapmu pun terang.
Kembali ke Reff.
Mat 11:28-30
7. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
8. Sampaikanlah firmanNya di mana-mana pun,
Serta perbuatanNya teruskan bertekun!
Kembali ke Reff.
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
9. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
10. Damaikanlah sengketa, satukan yang pecah,
Ampuni yang bersalah, lindungi yang lemah!
Kembali ke Reff.
Mrk 11:25
Rm 12:18
Ef 4:32
1 Tes 5:14-15
Yak 3:13-18
11. Puji Tuhan, haleluya! Puji Tuhan, haleluya,
kini dan selamanya! Amin.
12. Kendati kuasa dunia selalu menentang,
Penindas akan jatuh dan salib t'lah menang!
Kembali ke Reff.Kol 2:10, 15
Mzm 72:4
1 Kor 1:18
Play Yerusalem [KJ.189]
1. Yerusalem, bersoraklah menyambut fajar mulia!
Terbitlah hari yang terang: Tuhanmu bangkit dan menang!
Zkh 2:10
Mrk 16:1-8
2. Kuasa kubur, alam maut tak menaklukkan Putra Daud:
Sang Bapa membangkitkanNya; abadilah kuasaNya!
Kis 2:24
Why 1:18
Ef 1:20-22
3. OlehNya kita pun lepas, tak lagi takut dan cemas:
dengan percaya padaNya sang maut hilang dashyatnya!
Ibr 2:14-15
1 Kor 15:54-56
4. KebangkitanNya memberi hidup yang baru tak henti.
Terbitlah dari matiNya hidup kekal dan mulia.Rm 6:3-4
1 Kor 6:14
2 Tim 1:10
Play Yesus Hidup dan Menang [KJ.210]
1. Yesus hidup dan menang. Maut, hilanglah sengatmu!
Yang t'lah bangkit dalam t'rang juga membangkitkan daku.
Yesus, kemenanganMu itulah peganganku.
1 Kor 15:54-56
1 Kor 6:14
2 Kor 4:14
Ef 2:6
Kol 2:12-14
Why 1:18
2. Yesus hidup dan menang; mahakuasa atas dunia.
Nanti 'ku bersamaNya hidup dan berkuasa juga.
Janji Allah yang teguh itulah peganganku.Ef 1:20-22
Why 5:10
Why 12:5
3. Yesus hidup dan menang; aku takkan terpisahkan,
bahkan di lembah kelam 'ku beroleh kekuatan.
Yesus kehadiranMu itulah peganganku.
Rm 8:37-39
Mzm 23:4
4. Yesus hidup dan menang mati untuk kehidupan.
Saat ajal menjelang 'ku dib'riNya penghiburan.
Yesus, kebangkitanMu itulah peganganku.Play Yesus Kristus Memerintah [KJ.220]
1. Yesus Kristus memerintah tak terbatas, tak terhingga:
alam semesta sujud. Dunia patut memaklumkan:
"Yesus Kristus itu Tuhan!" Bangsa-bangsa, bertelut!
Yes 9:6
Ef 1:20-22
Mzm 96:10
Flp 2:9-11
2. Raja-raja yang perkasa dan segala yang berkuasa
mengagungkan namaNya; baik di sorga, baik di bumi
kehendakNya dipenuhi; tiap mahluk menyembah!
Mat 28:18
Why 5:13-14
3. Mahakuasa hanya Allah, tidak ada yang setara:
Ia Tuhan Yang Esa. Yang setara hanya Kristus,
Putra Tunggal Allah itu: KerajaanNya baka!
Yer 10:6-7
Flp 2:6
4. Ia Raja yang bertakhta beserta dengan BapaNya,
dikitari kerubim, dan kuasa yang sempurna
atas bumi maupun sorga kepadaNya diberi.
Ibr 1:3-4
Ibr 12:2
Why 5:6
Why 22:1, 3
5. Kita s'lamat dalam Dia, ditebus dengan kasihNya
dan darahNya yang kudus. Pendamaian yang lestari,
t'rang dan hidup yang abadi disampaikan Penebus.
Ibr 9:11-14
Why 5:9
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
6. Hanya Yesus Kristus saja yang menjadi dasar G'reja
dan Kepala umatNya. Dibeli dengan darahNya
dan dibaptis dengan RohNya, kita hidup s'lamanya!
1 Kor 3:10-11
Kol 1:18
1 Kor 6:20
1 Kor 7:23
Kis 1:4-5
Kis 11:16
7. Hai pedosa, buka hati, orang sakit, harap lagi
dan yang miskin, bangunlah! Lubuk hati dibersihkan
dan yang sakit dipulihkan, adil hukum rahmatNya.
Yes 35:3-6
8. Walau salib dunia ini sementara mengiringi hidup
orang beriman, takkan dapat memisahkan kita dari
kasih Tuhan, hingga ringanlah beban.
2 Kor 1:5-7
Flp 3:10-11
1 Ptr 4:13
Rm 8:37-39
9. Bersyukur, bersukaria, umat Tuhan, puji Dia
di seluruh dunia! Persiapkanlah jalanNya
dan lambaikan daun palma: Ia datang segera!
Yes 40:3
Mrk 1:3
Yoh 12:13
Why 7:9
Why 22:7, 12, 20
10. Aku pun tak ketinggalan mengelukanNya di jalan,
aku pun mengikutNya.Yesus Kristus memerintah
tak terbatas, tak terhingga! Puji Raja mulia!Play
Hymns
Acts 2:38
-
[Act 2:38] Eternal Spirit! We Confess
Eternal Spirit! we confess
And sing the wonders of Thy grace
Thy power conveys our blessings down
From God the Father and the Son.Enlightened by Thine heav’nly ray,
Our shades and darkness turn to day;
Thine inward teachings make us know
Our danger and our refuge too.Thy power and glory work within,
And break the chains of reigning sin;
Do our imperious lusts subdue,
And form our wretched hearts anew.The troubled conscience knows Thy voice,
Thy cheering words awake our joys;
Thy words allay the stormy wind,
And calm the surges of the mind.Play source: Cyberhymnal -
[Act 2:38] Gracious Spirit, Dwell With Me
Gracious Spirit, dwell with me!
I myself would gracious be;
And with words that help and heal
Would Thy life in mine reveal;
And with actions bold and meek
Would for Christ my Savior speak.Truthful Spirit, dwell with me!
I myself would truthful be;
And with wisdom kind and clear
Let Thy life in mine appear;
And with actions brotherly
Speak my Lord’s sincerity.Tender Spirit, dwell with me!
I myself would tender be;
Shut my heart up like a flower
In temptation’s darksome hour,
Open it when shines the sun,
And his love by fragrance own.Mighty Spirit, dwell with me!
I myself would mighty be;
Mighty so as to prevail,
Where unaided man must fail;
Ever, by a mighty hope,
Pressing on and bearing up.Holy Spirit, dwell with me!
I myself would holy be;
Separate from sin, I would
Choose and cherish all things good,
And whatever I can be
Give to Him Who gave me Thee!Play source: Cyberhymnal -
[Act 2:38] Let The Holy Ghost Come In
Would you be redeemed from ev’ry inbred sin,
Have the Holy Spirit constantly within?
Make the consecration, trust in God, and then,
Let the Holy Ghost come in.Refrain
Let the Holy Ghost come in,
Let the Holy Ghost come in,
Make the consecration, trust in God, and then,
Let the Holy Ghost come in.Would you have the Spirit in your heart to cheer?
Would you be relieved from ev’ry doubt and fear?
Make the consecration, trust in God, and then,
Let the Holy Ghost come in.Refrain
Do you want the “fire of God” to fill your soul,
Burn up all the dross, and sanctify the whole?
Make the consecration, trust in God, and then,
Let the Holy Ghost come in.Refrain
Do you want the “pow’r” to make you true and brave,
So that you can rescue those that Christ would save?
Make the consecration, trust in God, and then,
Let the Holy Ghost come in.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Act 2:38] This Child We Dedicate To Thee
This child we dedicate to Thee,
O God of grace and purity!
Shield it from sin and threatening wrong,
And let Thy love its life prolong.O may Thy Spirit gently draw
Its willing soul to keep Thy law;
May virtue, piety, and truth,
Dawn even with its dawning youth!We, too, before Thy gracious sight
Once shared the blest baptismal rite,
And would renew its solemn vow,
With love, and thanks, and praises now.Grant that, with true and faithful heart,
We still may act the Christian’s part,
Cheered by each promise Thou hast giv’n,
And laboring for the prize in Heav’n.Play source: Cyberhymnal -
[Act 2:38] To Jordan Came Our Christ, The Lord
To Jordan came our Lord the Christ,
To do God’s pleasure willing,
And there was by Saint John baptized,
All righteousness fulfilling;
There did He consecrate a bath
To wash away transgression,
And quench the bitterness of death
By His own blood and passion;
He would a new life give us.So hear ye all, and well perceive
What God doth call baptism,
And what a Christian should believe
Who error shuns and schism:
That we should water use, the Lord
Declareth it His pleasure;
Not simple water, but the Word
And Spirit without measure;
He is the true Baptizer.To show us this, He hath His Word
With signs and symbols given;
On Jordan’s banks was plainly heard
The Father’s voice from Heaven:
“This is My well-beloved Son,
In whom My soul delighteth;
Hear Him.” Yea, hear Him every one
Whom He Himself inviteth,
Hear and obey His teaching.In tender manhood Jesus straight
To holy Jordan wendeth;
The Holy Ghost from Heaven’s gate
In dovelike shape descendeth;
That thus the truth be not denied,
Nor should our faith e’er waver,
That the Three Persons all preside,
At baptism’s holy laver,
And dwell with the believer.Thus Jesus His disciples sent:
Go teach ye every nation,
That lost in sin they must repent;
And flee from condemnation:
He that believes and is baptized,
Obtains a mighty blessing;
A new-born man, no more he dies,
Eternal life possessing,
A joyful heir of Heaven.Who in this mercy hath not faith,
Nor aught therein discerneth,
Is yet in sin, condemned to death,
And fire that ever burneth;
His holiness avails him not,
Nor aught which he is doing;
His inborn sin brings all to naught,
And maketh sure his ruin;
Himself he cannot succor.The eye of sense alone is dim,
And nothing sees but water;
Faith sees Christ Jesus, and in Him
The Lamb ordained for slaughter;
She sees the cleansing fountain red
With the dear blood of Jesus,
Which from the sins inherited
From fallen Adam frees us,
And from our own misdoings.Play source: Cyberhymnal
Colossians 2:6-10
-
[Col 2:6] Step By Step (simpson)
’Tis so sweet to walk with Jesus,
Step by step and day by day;
Stepping in His very footprints,
Walking with Him all the way.Refrain
Step by step, step by step,
I would walk with Jesus,
All the day, all the way,
Keeping step with Jesus.’Tis so safe to walk with Jesus,
Leaning hard upon His arm,
Following closely where He leads us,
None can hurt and naught can harm.Refrain
Step by step I’ll walk with Jesus,
Just a moment at a time;
Heights I have not wings to soar to
Step by step my feet can climb.Refrain
Jesus keep me closer—closer,
Step by step and day by day;
Stepping in Thy very footprints
Walking with Thee all the way.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Col 2:9] Celebrate Immanuel’s Name
Celebrate Immanuel’s Name, the Prince of life and peace.
God with us, our lips proclaim, our faithful hearts confess.
God is in our flesh revealed; Heav’n and earth in Jesus join.
Mortal with Immortal filled, and human with Divine.Fullness of the Deity in Jesus’ body dwells,
Dwells in all His saints and me when God His Son reveals.
Father, manifest Thy Son; breathe the true incarnate Word.
In our inmost souls make known the presence of the Lord.Let the Spirit of our Head through every member flow;
By our Lord inhabited, we then Immanuel know.
Then He doth His Name express; God in us we truly prove,
Find with all the life of grace and all the power of love.Play source: Cyberhymnal -
[Col 2:10] Complete In Thee
Complete in Thee! No work of mine
May take, dear Lord, the place of Thine;
Thy blood hath pardon bought for me,
And I am now complete in Thee.Complete in Thee! No more shall sin,
Thy grace hath conquered, reign within;
Thy voice shall bid the tempter flee,
And I shall stand complete in Thee.Complete in Thee—each want supplied,
And no good thing to me denied;
Since Thou my portion, Lord, wilt be,
I ask no more, complete in Thee.Dear Savior, when before Thy bar
All tribes and tongues assembled are,
Among Thy chosen will I be,
At Thy right hand, complete in Thee.Play source: Cyberhymnal
Ephesians 2:20
-
[Eph 2:20] Christ Is Our Cornerstone
Christ is our Cornerstone,
On Him alone we build;
With His true saints alone
The courts of heaven are filled;
On His great love our hopes we place
Of present grace and joys above.O then with hymns of praise
These hallowed courts shall ring;
Our voices we will raise
The Three in One to sing;
And thus proclaim in joyful song
Both loud and long, that glorious Name.Here, gracious God, do Thou
Forevermore draw nigh;
Accept each faithful vow,
And mark each suppliant sigh;
In copious shower on all who pray,
Each holy day, Thy blessings pour.Here may we gain from Heav’n,
The grace which we implore;
And may that grace, once given,
Be with us evermore;
Until that day when all the blest
To endless rest are called away.Play source: Cyberhymnal