Kidung Jemaat
John 3:16-17
- 'Ku Disalibkan dengan Tuhanku [KJ.404]
(
Dying with Jesus /
Moment by Moment
)
1. 'Ku disalibkan dengan Tuhanku; hidupNya pun diberi padaku.
Memandang padaMu, ya Tuhanku, 'ku tiap saat benar milikMu.
Rm 6:6
Gal 2:19-20
Kol 3:1-3
Rm 14:8
2. Setiap saat hatiku kenal kasih ilahi dan hidup kekal. Memandang
PadaMu, ya Tuhanku, 'ku tiap saat benar milikMu.
3. Di pencobaanTuhanku dekat, turut memikul beban yang berat,
di kedukaan Teman yang erat; setia saat dib'riNya berkat.
Mat 11:28-30
4. Setiap saat hatiku kenal kasih ilahi dan hidup kekal. Memandang
PadaMu, ya Tuhanku, 'ku tiap saat benar milikMu.
5. Tiada tangisan dan hati sedih, tiada keluh di bahaya ngeri
yang oleh Yesus tak dimengerti setiap saat, dengan tak henti.
Ibr 4:15
6. Setiap saat hatiku kenal kasih ilahi dan hidup kekal. Memandang
PadaMu, ya Tuhanku, 'ku tiap saat benar milikMu.
7. Kelemahanku dirasakanNya; bila 'ku sakit, dipulihkanNya;
setiap saat, gelap dan cerah, Yesus, Tuhanku, menyucikannya.
8. Setiap saat hatiku kenal kasih ilahi dan hidup kekal. Memandang
PadaMu, ya Tuhanku, 'ku tiap saat benar milikMu.Play - Aku Percaya [KJ.280]
1. Aku percaya Allah yang kekal, yang oleh Sabda kita kenal:
Bapa Pencipta alam semesta, yang mengasihi manusia.
Why 4:11
Yoh 3:16
2. Aku percaya Put'ra TunggalNya yang disalibkan di Golgota,
yang dari kubur bangkit dan menang, naik ke sorga dalam terang.
Why 5:11-12
3. Aku percaya pada Roh Kudus yang mendiami kita terus.
Aku percaya G'reja yang esa; 'ku jadi suci di dalamnya.Rm 8:11
1 Kor 3:16
Ef 1:4
Ef 2:19-22
Play - Bila Kulihat Bintang Gemerlapan [KJ.64]
1. Bila kulihat bintang gemerlapan dan bunyi guruh riuh kudengar,
ya Tuhanku, tak putus aku heran melihat ciptaanMu yang besar.
Maka jiwaku pun memujiMu: "Sungguh besar Kau, Allahku!"
Maka jiwaku pun memujiMu: "Sungguh besar Kau, Allahku!"
Mzm 8:4
Mzm 29
2. Ya Tuhanku, pabila kurenungkan pemberianMu dalam Penebus,
'ku tertegun: bagiku dicurahkan oleh PutraMu darahNya kudus.
Maka jiwaku pun memujiMu: "Sungguh besar Kau, Allahku!"
Maka jiwaku pun memujiMu: "Sungguh besar Kau, Allahku!"
Yoh 3:16
Rm 8:32
Mrk 14:24
3. Pabila nanti Kristus memanggilku, sukacita amatlah besar,
kar'na terkabullah yang kurindukan: melihat Dikau, Tuhanku akbar.
Maka jiwaku pun memujiMu: "Sungguh besar Kau, Allahku!"
Maka jiwaku pun memujiMu: "Sungguh besar Kau, Allahku!"1 Kor 13:12
Why 22:4
Play - Golgota, Tempat Tuhanku Disalib [KJ.177]
1. Golgota, tempat Tuhanku disalib dan dicela,
agar dunia damai pula dengan Allah, Khaliknya.
Dari sanalah mengalir sungai kasih kurnia
Bagi orang berdosa, yang memandang Golgota.
Mrk 15:22-24
2 Kor 5:18-19
1 Yoh 2:2
Yeh 47:1-12
2. O samud'ra kasih Allah: bagi isis dunia
diberiNya Putra Tunggal, agar kita s'lamatlah!
Yesus, Jalan, Kebenaran, Sumber Hidup yang baka,
t'lah berkurban bagi kita pada salib Golgota.
Yoh 3:16
Yoh 14:6
3. Mari kita muliakan cinta kasih Penebus:
dosa kita Dia hapus dengan darah yang kudus.
Ia taat sampai mati pada salib Golgota.
Kita hidup oleh Dia: Puji Tuhan s'lamanya!Ibr 9:11-14
Flp 2:8
Ef 2:1-10
1 Ptr 2:22-24
Play - Kita Harus Membawa Berita [KJ.426]
1. Kita harus membawa berita pada dunia dalam gelap
tentang kebenaran dan kasih dan damai yang menetap,
dan damai yang menetap.
Mat 5:14-16
Mat 28:19-20
Mrk 16:15
Luk 24:47
Kis 1:8
2 Ptr 1:19
2. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.3. Kita harus menyanyikan gita melembutkan hati keras,
supaya senjata Iblis remuk dan seg'ra lepas,
remuk dan seg'ra lepas.
Rm 16:20
Yak 4:7
1 Ptr 5:8-9
4. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.
5. Kita harus membawa berita: Allah itu kasih belas.
Dib'rikan Putra tunggalNya, supaya kita lepas,
supaya kita lepas.
Yoh 3:16
6. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.
7. Kita harus bersaksi di dunia tentang kuasa darah kudus.
Semoga yang masih sangsi terima Sang Penebus,
Terima Sang Penebus.
8. Karna g'lap jadi remang pagi, dan remang jadi siang t'rang.
Kuasa Kristus 'kan nyatalah, rahmani dan cemerlang.Play - Kita, Anak Adam [KJ.156]
1. Kita, anak Adam, insan bercela, lahir dalam dosa dan akibatnya,
kita kehilangan bahagia firdaus dan menjadi takluk pada kuasa maut.
Mzm 51:4-7
Kej 3:23-24
Rm 5:12, 17
2. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
3. Walau berusaha sampai berlelah, tidaklah menolong kita yang lemah,
hanya Tuhan Allah yang Mahakurnia, yang dalam kasihNya mengutus PutraNya.
Ef 2:8-9
4. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!5. Andaikata Kristus tidak menjelma dalam rupa hamba, masuk dunia,
jika bukan Dia menjadi Penebus, maka kita insan binasalah terus.
Flp 2:6-8
6. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
7. Sungguh, kasih Allah sangatlah besar, nyata bagi kita yang t'lah mendengar
bahwa PuteraNya di salib Golgota menghapuskan dosa seluruh dunia.
Yoh 3:16
8. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!
9. KepadaMu, Kristus, puji s'lamanya: kau telah disalib bagi dunia,
Kau kekal bertakhta bersama BapaMu; t'rima kami ini di KerajaanMu!
Why 5:12
Mrk 16:19
Luk 23:42
10. Kyrie, eleison, Khriste, eleison, Kyrie, eleison!
Tuhan, kasihanilah! Kristus, kasihilah! Tuhan, kasihanilah!Play - Lihatlah Kayu Salib [KJ.180]
1. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus yang tergantung menebus dunia.
Mrk 15:22-26
2. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus melaksanakan perintah Bapa.
3. Lihatlah kayu salib,
tempat Sumber kes'lamatan bagi bangsa-bangsa.
4. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus yang tergantung mengampuni dosa.
Yoh 1:29
5. Lihatlah kayu salib,
tempat Yesus menyerahkan hidup bagi kita.
Yoh 10:1
Yoh 15:13
6. Lihatlah kayu salib,
tanda cinta Putra Allah bagi manusia.
7. Lihatlah kayu salib,
tanda cinta Allah Bapa bagi ciptaanNya.
Yoh 3:16
8. Lihatlah kayu salib
yang menjadi tanda cinta dalam hidup kita.Play - Maju, Berjuanglah Terus [KJ.251]
1. Maju, berjuanglah terus; Kristuslah kekuatanmu,
hingga tercapai akhirnya mahkota hidup yang baka.
1 Kor 9:24-27
1 Tim 6:12
2 Tim 4:6-8
Ibr 12:1-3
Yak 1:12
2. Oleh berkat anugerah jalur benar jalanilah;
Kristus sendiri Jalanmu dan Kemenangan bagimu.
Yoh 14:6
3. Rasa kuatir buanglah; langkah Tuhanmu ikutlah.
Kasih dan Hidup yang kekal di dalam Kristus kaukenal.
1 Ptr 2:21
Yoh 3:16
1 Yoh 5:20
4. Jangan gentar, percayalah: Kristus Pengasih umatNya.
Imanilah dengan teguh: Kristus segala bagimu.1 Kor 15:28
Ef 1:23
Kol 3:11
Play - Marilah, Marilah, Hai Saudara [KJ.338]
R:Mat 5:14-16; Flp 2:15; Yak 2:14-18; 2 Kor 9:8-9; 1 Ptr 4:9-10; 1 Yoh 3:17-18
1. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
2. Banyak orang kemalangan menderita, diliputi kegelapan kemelut. (2x)
Kembali ke Reff.
3. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
4. Ada juga yang digoda kemewahan, tapi tidak mengenal bahagia. (2x)
Kembali ke Reff.
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 5:1-6
5. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
6. Tak terbilang yang sengsara dalam hati, kekurangan cinta kasih yang benar. (2x)
Kembali ke Reff.
7. Marilah, marilah, hai saudara, menyebarkan terang dunia! (2x)
8. Tuhan Allah mengasihi dunia ini, Yesus Kristus menerangi yang gelap. (2x)
Kembali ke Reff.Yoh 3:16
Yoh 8:12
Yoh 12:46
Play - PadaMu, Tuhan dan Allahku [KJ.367]
1. PadaMu, Tuhan dan Allahku, kupersembahkan hidupku:
dariMu jiwa dan ragaku, hanya dalamMu 'ku teduh.
Hatiku yang Engkau pulihkan padaMu juga kuberikan.
Rm 12:1
2. Di dalam Yesus Kaunyatakan, ya Bapa, isi hatiMu:
curahan kasih, kesukaan Engkau limpahkan bagiku.
Andaikan orang menyadari, niscaya, Tuhan, Kau dicari.
Yoh 1:14, 18
Tit 2:11
Tit 3:4
3. Kumuliakan kuasa kasih, yang dalam Yesus terjelma;
'ku berserah sebulat hati di dalam arus rahmatNya.
Diriku tak kuingat lagi, lautan kasih kuselami.
Yoh 3:16
1 Yoh 4:9-10
4. Betapa Kau mencari aku, hatiMu rindu padaku.
Kauraih aku kepadaMu membuat aku milikMu.
Diriku sudah Kaukasihi, Kau jualah yang aku pilih.
Rm 8:29
Ef 1:4
5. NamaMu, Yesus, suci agung, ya Sumber kasih kurnia;
padamu datanglah umatMu mencari hidup yang baka.
Yang bertelut bertadah-tangan, berlimpah-limpah Kaukenyangkan.
Yoh 6:68
6. Ya Yesus, namaMu kiranya dalam hatiku tertera, supaya
dalam hidupku nyatalah: Seluruh kata dan
kerjaku biar penuh dengan namaMu.Kol 3:17
Play - Pengikut Kristus, Nyanyilah [KJ.284]
1. Pengikut Kristus, nyanyilah, berdendang dan menari,
terhibur oleh kurnia bersatu dalam kasih: Terang Ilahi
berseri, yang dari sorga diberi; harganya paling mahal.
2. Si jahat dan kuasa maut membuatku binasa. 'Ku lahir
dalam kemelut, tersiksa oleh dosa. Semakin aku terjerat:
celaka aku yang sesat, dirasuk kejahatan.
Mzm 51:6-7
2 Tim 2:26
3. Percuma perbuatanku, niatku sudah salah; durhaka keinginanku,
melawan hukum Allah. Berputus asa dan cemas di pintu maut
terhempas, 'ku harus ke neraka!
Rm 7:13-26
Gal 3:1-14
Ef 2:8-9
Tit 3:5
4. Allahku pun terharulah melihatku melarat; Ia mengingat rahmatNya
dan ingin 'ku selamat; berpaling Ia padaku dengan anugerah penuh,
berkurban yang termahal.
Mzm 98:3
2 Tim 1:9
Rm 8:32
1 Kor 6:20
5. SabdaNya pada putraNya: "T'lah tiba zaman rahmat; pergilah Kau
ke dunia, s'lamatkan yang melarat. Supaya dosa tak tetap, kuasa maut
pun lenyap, berilah hidup baru!"
Yes 60:1-2
Yoh 3:16
Gal 4:4-5
2 Tim 1:10
6. Sang Putra patuh segera dan datang kepadaku sebagai Anak Maria
menjadi sesamaku, mengambil rupa terendah dan oleh cara itulah
si Iblis Ia tangkap.
Mzm 40:8-9
Flp 2:5-8
Luk 10:18
Why 12:9
7. SabdaNya: "Dengan kasihKu hatimu kini tabah: diriKu ganti dirimu,
bagimu 'Ku berlaga; engkau dan Aku satulah di dunia dan selamanya;
tiada yang pisahkan."
1 Ptr 2:24
Rm 8:37-39
8. "Telah tercurah darahKu dan rela Aku mati demi keselamatanmu:
percaya dalam hati! Dengan perangai suciKu Kuhapus dosa-dosamu
dan kau beroleh rahmat."
Mrk 14:24
Yoh 15:13
Gal 2:20
Hab 2:4
Rm 1:16-17
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
9. "Kepada Bapa 'Ku pergi sesudah 'Ku berkurban dan kepadamu Kuberi
Roh Kudus penghiburan yang mengajarkan padamu segala makna sabdaKu
Di dalam kebenaran."
Yoh 14:28
Yoh 14:25-26
Yoh 16:13-14
10. "KaryaKu dan ajaranKu mestilah kauterapkan, sehingga dunia penuh
semarak Kerajaan; hartamu pertahankanlah terhadap dalih dunia.
Hayatilah sabdaKu."Kis 1:1
Mat 28:19-20
Why 3:11
Play - Sang Anak domba yang Kudus [KJ.160]
1. Sang Anakdomba yang kudus memikul dosa dunia,
rela dan sabar menebus hutang besar manusia.
Lihatlah Dia menempuh jalan sengsara dan keluh,
Menurut dan setia. Ia dihina, disesah, mati di salib Golgota,
Berkata: "Ku sedia."
Yes 53:7
Yoh 1:29
1 Ptr 2:24
Yoh 19:17
2. Dialah Jurus'lamatku, Kawan yang tak bertara,
Pembawa damai yang penuh, disuruh Allah Bapa:
"Pergilah Kau, hai anakKu, terimalah di pundakMu
akibat dosa dunia; bebaskanlah manusia dari hukuman dan cela:
Engkaulah Penebusnya."
Yoh 15:13
3. "Ya Bapa, Aku HambaMu, yang Kau pesan Kutanggung;
sabdaMu niat hatiKu dan maksudMu Kusanjung."
O kuasa kasih tak terp'ri Yang Mahakuasa memberi
PutraNya yang tercinta! Kasih Ilahi yang kudus,
Ke dalam maut kau tembus: kuasamu tak terhingga!
Yoh 3:16
4. Sepanjang umur hidupku kuingat Dikau, Tuhan;
ya Yesus, di rangkulanMu hatiku Kausembuhkan.
Dalam gelap Engkau Terang, di malam duka Kau Teman
Yang menabahkan hati. Inilah yang menghiburku,
Bahwa 'ku jadi milikMu baik hidup maupun mati.
Yoh 8:12
Rm 14:8
5. Kau, Anakdomba yang lembut, kupuji siang-malam
dan diriku dengan syukur padaMu kuserahkan.
Biarlah daya hidupku melimpah-ruah bagiMu
Mengungkap t'rimakasih, hingga pahala karyaMu
Yang Kauperoleh bagiku kuingat tiap hari.
6. Hendak kuminum cawanMu dalam KerajaanMu;
darahMu kemegahanku dan pembersih jubahku.
Mahkota hidup yang baka akan kupakai menyembah
menghadap takhta Bapa. Kaulah kekal Pengantinku:
tak bercela di sisiMu 'ku masuk rumah Allah.Mrk 14:25
Why 2:10
Ef 5:25-27
Play - Sebelum Semua Jadi [KJ.136]
1. Sebelum semua jadi ada Firman Mulia;
Dia Alfa dan Omega, citra Allah BapaNya.
Dia itu Yang Pertama, pun Yang Akhir
Dialah selamanya dan abadi.
Ams 8:23
Yoh 1:1-2
Why 1:8
Why 22:13
2. Oleh Firman diciptakan yang mengisi semesta:
langit, bumi dan samud'ra beserta penghuninya.
Oleh Dia, untuk Dia terbentuk semuanya
selamanya dan abadi.
Kej 1:3-31
Mzm 33:6
Yoh 1:3
Ibr 1:2
Kol 1:16
3. Ia ambil rupa insan, rupa Adam yang fana,
menderita sampai mati menebus manusia,
agar kita tak binasa, tapi hidup olehNya
selamanya dan abadi.
Yoh 1:14
Flp 2:6-8
Yoh 3:16
4. Ia pun telah dikandung dar pada Roh Kudus
dan perawan terberkati melahirkan penebus.
Tampak wujud Jurus'lamat di wajahNya yang kudus
selamanya dan abadi.
Mat 1:20
Luk 1:35, 42
2 Kor 4:6
5. Puji, hai malaikat sorga, puji Raja semesta!
Penguasa duniawi, puji Allah Yang Esa!
Biarlah segala lidah mengagungkan Tuhannya
selamanya dan abadi.
Mzm 148
Luk 2:14
Flp 2:9-11
6. Janji pada masa lampau dalam Dia t'lah genap.
Dialah yang disyairkan di halaman Alkitab.
Sudah datang Jurus'lamat; puji syukur menggegap
selamanya dan abadi.
Mat 1:22-23
7. Maha Hakim orang mati, Raja orang hidup pun,
Kau di takhta Allah Bapa mengalahkan lawanMu.
Unsur jahat Kauenyahkan dalam penghakimanMu
selamanya dan abadi.
2 Kor 5:10
Why 20:11-15
Kis 2:33-35
8. Biar kami, tua-muda, umatMu, kecil-besar,
bersyukur memuji Dikau, Raja adil dan benar:
biar madah orang s'lamat silih-ganti terdengar
selamanya dan abadi.Mzm 148:12-13
Why 19:5
Why 15:2-4
9. KepadaMu, Yesus Kristus, dan kepada BapaMu
dan kepada Roh Penghibur layak diberi syukur,
puji, hormat dan kuasa dalam KerajaanMu
selamanya dan abadi.Play - Siang, Malam, Musim, Tahun [KJ.331]
1. Siang, malam, musim, tahun gilir ganti melenyap; bayang-
bayangnya berlalu, tiada satu yang tetap. Hidup kita menjalani
jangka waktu dunia; tak terulang yang terjadi, tinggal tanggung jawabnya.
2. Orang hidup ditinggalkan oleh pendahulunya, kita pun menuju
makam yang fana. Dari bumi kita lahir dan kembali padaNya;
tanpa rahmat yang ilahi, apakah manusia?
Pkh 1:4
Mzm 89:48-49
Kej 3:19
Mzm 103:14
Mzm 144:3-4
3. Sungguh, Allah mengasihi dunia ciptaanNya: dalam PutraNya
sendiri Ia tinggal beserta. Yang percaya kepadaNya, tak binasa
tenggelam, tapi hidup selamanya dalam Dia yang menang.
Yoh 3:16
Mat 1:23
4. Walau zaman menghanyutkan tiap hal di dunia, pengasihanMu,
ya Tuhan, untuk s'lama-lamanya! Di segala perubahan, dalam
duka apapun, dalam Kristus aku aman: kau menjadi Bapaku!
Mzm 90:5-10
Mzm 103:15-18
Yes 40:6-8
5. Bapa, Sumber pengasihan, Bapa dalam t'rang dan g'lap. Bapa
dalam kematian, pun di kubur yang senyap, setiaMu tak berubah,
kasihMu tetap teguh: Bapa, kepadaMu jua kuserahkan diriku.
6. Siang, malam, musim, tahun, biar kamu melenyap; dalam suka
dan dukaku rahmat Allahku tetap! TanganNya menuntun daku
lewat zaman dunia dan akhirnya 'ku selalu tinggal dalam rumahNya.Mzm 31:16
Mzm 23:6
Play - SuaraMu Kudengar [KJ.33]
(
I Am Coming, Lord /
I Hear Thy Welcome Voice
)
1. SuaraMu kudengar memanggil diriku,
supaya 'ku di Golgota di basuh darahMu!
Ibr 9:11-14
1 Yoh 1:7
2. Aku datanglah, Tuhan, padaMu;
Dalam darahMu kudus sucikan diriku.
3. Kendati 'ku lemah, tenaga Kauberi;
Kauhapus aib dosaku, hidupku pun bersih
4. Aku datanglah, Tuhan, padaMu;
Dalam darahMu kudus sucikan diriku.
5. Kaupanggil diriku, supaya kukenal iman,
harapan yang teguh dan kasihMu kekal.
1 Kor 13:13
6. Aku datanglah, Tuhan, padaMu;
Dalam darahMu kudus sucikan diriku.
7. Kaubuat meresap karyaMu dalamku;
kuasa dosa pun lenyap, diganti rahmatMu.
Rm 6:12-14
8. Aku datanglah, Tuhan, padaMu;
Dalam darahMu kudus sucikan diriku.
9. Ya Yesus, Kau beri jaminanMu tetap:
kepada orang beriman janjiMu akan genap!
Rm 4:20-21
Ibr 6:11-12
Ibr 10:22-23
10. Aku datanglah, Tuhan, padaMu;
Dalam darahMu kudus sucikan diriku.
11. Terpuji penebus, terpuji darahNya,
Terpuji Kristus, Tuhanku, dalamNya 'ku benar!
12. Aku datanglah, Tuhan, padaMu;
Dalam darahMu kudus sucikan diriku.Play - T'lah Kutemukan Dasar Kuat [KJ.38]
1. T'lah kutemukan dasar kuat, tempat berpaut jangkarku.
Kekal, ya Bapa, Kau membuat PutraMu dasar yang teguh:
Biarpun dunia lenyap, pegangan hidupku tetap!
Ibr 6:19
1 Kor 3:11
Ibr 1:11
2. Itulah rahmat yang abadi, yang melampaui akalku:
Tuhan, Kaurangkul dalam kasih pedosa yang menjauhiMu!
HatiMu iba tergerak mencari aku yang sesat.
Ef 3:18-19
Luk 15:3-7
Luk 15:11-20
Luk 19:10
3. Tak Kaubiarkan ciptaanMu terkapar dalam dosanya;
telah Kauutus PuteraMu menyelamatkan dunia
da pintu hati Kauketuk, agar terbuka bagiMu.Yoh 3:16
Yoh 17:3
Why 3:20
4. Di dalam maut Tuhan Yesus dosaku sudah terbenam :
'ku s'lamat oleh darah Kristus batal hukuman yang seram.
Luka hatiku t'lah sembuh, ya Tuhan, kar'na rahmatMu!
Rm 6:3-4
Kol 2:12-14
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
5. Inilah dasar andalanku, biarpun apa kutempuh:
ya Tuhan, rahmatMu berlaku sepanjang jalan hidupku!
Sampai kekal kupujilah samud'ra rahmat yang baka!Play - Takkah Patut Ku Bernyanyi [KJ.290]
1. Takkah patut 'ku bernyanyi syukur bagi Tuhanku,
kar'na rahmat tak berbanding yang melimpah selalu?
Memang sungguh dan setia, tak terhingga kasihNya
Dan kekal bimbinganNya bagi yang mengabdi Dia.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap.
Ibr 1:11
2. Bagai burung rajawali melindungi anaknya Tuhan pun
berkali-kali t'lah menolong hambaNya. Semenjak dikandung
ibu, waktu aku dibentuk, dan sepanjang umurku ditanganNya
aku hidup. Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Kel 19:4
Ul 32:11-12
Mzm 139:13-15
3. Bahkan PutraNya sendiri rela diserahkanNya; ditebusNya aku ini
oleh kuasa darahNya. Sungguh aku takkan mampu, wahai Sumber
kurnia, dengan rohku yang lemah mengerti kedalamanMu.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!Yoh 3:16
Rm 8:32
Rm 3:25
Ibr 9:11-14
1 Kor 2:10-11
4. Dalam dunia' ku dikawal oleh Roh dan FirmanNya yang menuntun
dari awal aku dalam t'rang baka, hingga hatiku percaya makin kuat
dan teguh, bahwa kuasa seteru, maut dan Iblis, tak berdaya.
Biar dunia lenyap, kasih Allah 'kan tetap!
Rm 8:14
Yoh 16:13
1 Kor 15:54-56
Ibr 2:14-15
Why 1:18
5. Langit, bumi, segalanya diciptakan bagiku; kutemukan semuanya
menyenangkan hatiku. Hewan, unggas dan tumbuhan, darat, laut,
udara pun jadi rahmat bagiku yang kudapat dari TuhanKej 1-2
Mzm 8:7-9
Play - Yang Mahakasih [KJ.381]
1. Yang Mahakasih ya itu Allah; Allah Pengasih pun bagiku.
Yoh 3:16
1 Yoh 4:8, 16
2. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
3. Walau dirantai oleh dosaku, walau dirantai tak terlepas,
Rm 6:15-23
4. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
5. Walaupun maut upah dosaku, walaupun maut mengancamku,
Rm 6:23
6. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
7. Allah mengutus Yesus, Tuhanku; Allah mengutus Sang Penebus.
Kis 3:26
1 Yoh 4:9
8. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
9. Yesuslah Kurban Tebusan dosa; Yesuslah Kurban pun bagiku.
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
10. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
11. Sabda dan RohNya penuh anug'rah; Sabda dan RohNya mengundangku.
12. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
13. Sabda kasihNya penawar haus; Sabda KasihNya air hidupku.
Yoh 4:10-14
Yoh 7:37-38
Why 7:17
Why 21:6
Why 22:17
14. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
15. Kasih sorgawi sumber selamat; Kasih sorgawi penghiburku.
16. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
17. O Kasih Allah, pelipur lara; o Kasih Allah, bahagiaku!
18. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
19. Hati dan jiwa bersukacita; hati dan jiwa sejahtera.
Flp 4:4, 7
20. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
21. Akulah waris suka sorgawi; akulah waris tempat kekal.
Rm 8:17
Yak 2:5
22. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku.
23. Engkau kupuji kasih abadi; Engkau kupuji selamanya.
24. Aku selamatlah oleh kasihNya, oleh kasihNya kepadaku. Play - Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias [KJ.141]
1. Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias, diurapi dengan Roh Ilahi,
Kaulah Nabi, Imam, Raja kami, Putra Allah, sempurna dan Ikhlas.
Mrk 8:29
Luk 4:18
2. Kau setara dengan Allah Bapa, Takhta sorga Kekal Kaumiliki,
rela turun ke dunia ini, Kau menjadi rendah bagai hamba.
Flp 2:6-8
Mrk 10:45
3. Dalam Yordan Engkau dibaptiskan menggenapkan amanat BapaMu;
sampai mati setia dan patuh bagi kami Engkau disalibkan.
Mrk 1:9-11
4. Kau terima baptisan Yohanes. Agar kami selamat abadi,
terbenamlah Engkau bagi kami yang ke dalam tubuhMu dibaptis.
Rm 6:3-4
5. Dari maut Engkau dibangkitkan, mahaagung namaMu, ya Tuhan;
dalam Dikau kekal ditemukan hidup baru penuh kesucian.Flp 2:9-11
Yoh 3:16
Yoh 6:68
Play
John 6:40
- Atas Makananku Ini [KJ.471]
1. Atas makananku ini yang telah Tuhan beri, terima kasih.
Bahkan karena darahMu yang menghapus dosaku, terima kasih.
Tuhan, Kaulah Roti Hidup, Engkaulah yang memberikan kehidupan;
Kaulah Roti yang benar membuat jiwaku segar, Haleluya!Mzm 104:27-23Mzm 136:25
Mzm 145:15-16
Yak 1:17
Yoh 6:32-58
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
1 Yoh 1:7
Play - Dengarlah Kata Yesus [KJ.153]
1. Dengarlah kata Yesus, "Akulah Roti hidup.
Barangsiapa datang kepadaKu tidak akan lapar lagi."
Yoh 6:32-58
2. Dengarlah kata Yesus, "Kuberikan air hidup.
Barang-siapa datang kepadaKu tidak akan haus lagi."Yoh 4:14
Yoh 7:37
Play - Hai Berdandanlah, Jiwaku [KJ.313]
1. Hai berdandanlah, jiwaku, tampil dari g'lap dosamu,
masuk di terang ceria, bersemaraklah mulia.
Kini kau diundang Tuhan turut dalam perjamuan.
Maharaja alam raya ingin dikau bersamaNya.
Why 19:9
2. O betapa kurindukan kebajikanMu, ya Tuhan;
air mataku tercurah mendambakan roti sorga;
aku haus 'kan minuman dari Raja kehidupan.
Dalam makan-minum itu 'ku bersatu dengan Kristus.
Yoh 6:32-58
Why 2:17
Yoh 7:37-39
Why 22:17
1 Kor 10:16-17
1 Kor 11:23-26
3. Tapi 'ku gentar mengingat akan keajaiban hikmat
yang mengisi perjamuan oleh kehadiran Tuhan,
hingga sungguh kuindahkan Tubuh Kristus yang
kumakan: tak terduga, ya Tuhanku, kebesaran kuasaMu.
1 Kor 11:28-29
4. Akal budi takkan mampu menguraikan mujizatMu:
walau orangnya ribuan, namun roti tidak kurang.
Roti itu tubuh Kristus, anggur itu darah Kristus.
O misteri kehadiran! Roh Kudus yang mengartikan.
Mrk 6:35-44
Yoh 6:1-13
Mrk 14:22-25
5. Yesus, Surya kehidupan Sumber suka umat Tuhan,
Dasar keberadaanku, Sinar penerang jiwaku, perkenankanlah
hambaMu layak makan di mejaMu, yang bagiku kes'lamatan
dan bagiMu kemuliaan.
Mal 4:2
Yoh 8:12
6. Tuhan, Kautinggalkan sorga kar'na kasihMu sempurna
dan tubuhMu Kaurelakan disalibkan, dimakamkan,
pun darahMu tanpa pamrih Kaucurahkan bagi kami,
agar kami dikenyangkan dan kasihMu dikenangkan.
Gal 2:20
Ef 5:2, 25
Ibr 12:2
7. Yesus Roti kehidupan, aku mohon pertolongan agar
jangan sia-sia santapanMu kuterima, tapi makin
kuhayati cinta kasih yang Kaubagi hingga nanti
'ku dijamu oleh Dikau di sorgaMu.Why 19:9
Play - Kota Sion, Kota Allah [KJ.262]
(
Glorious Things of Thee are Spoken
)
1. Kota Sion, kota Allah, puri agung dan tenar,
kau dipilih tempat tinggal oleh Yang Maha Besar.
Kau berdiri atas Cadas yang abadi dan teguh,
Tiada tertembus musuhmu tembok kes'lamatanmu.
Mzm 48
Mzm 78:13
Mzm 87
Mzm 122
Mzm 132:13
Yes 25:6-8
Yes 33:20-21
Yes 60:14
Yl 3:17
Why 3:12
Yes 28:16
Mat 16:18
2. Putera serta putrimu cukup akan air sejuk.
Yang bersumber pada kasih, pantang takut dan keluh.
Siapa akan haus lagi, bila ada air sedap?
Rahmat, seperti Sumbernya tak henti, akan tetap.
Yeh 47:1-12
Why 7:17
Why 21:6
Why 22:1-2
Why 22:17
3. Tiap rumah terselubung oleh awan yang pekat.
Ada api menerangi Allah pun tetap dekat.
B'ri naungan pada siang, b'ri terang dalam gelap;
Manna pun dib'ri makanan atas doa yang tetap.
Bil 14:14
Kel 13:21-22
Kel 16:15
Yoh 6:32-58
Why 2:17
4. Yesus, bila k'lak pun aku jadi warga kotaMu,
walau dunia menekanku, 'ku kupuji namaMu.
Kebesaran anak dunia akan hilang dan lenyap.
Hanya harta warga Sion dan sukanya yang tetap.Mzm 87:6
Flp 3:20
Ibr 12:23
1 Yoh 2:16-17
Play - O Hari Istirahat [KJ.20]
(
O Day of Rest and Gladness
)
1. O Hari Istirahat, ceria dan cerah, pelipur hati hasrat,
o hari mulia! Bernyanyilah semua bersatu menyembah:
"Kudus, kudus, kuduslah" kepada Yang Esa.
Yes 6:2-3
Why 4:6-8
2. Padamu, Hari Ahad, terciptalah terang
dan Kristus, Jurus'lamat, t'lah bangkit dan menang;
padamu pun terjadi Roh Kudus diberi:
sempurna tiga kali terangmu berseri.
Kej 1:3
Mrk 16:2
3. O Hari perteduhan di badai dunia,
bak taman penghiburan kausambut yang lelah,
bak sungai kau segarkan semangat yang gersang,
bak Nebo kau tempatnya melihat Kanaan.
Ul 32:48-52
4. Pun Hari Minggu ini panggilan terdengar
dan umat menghadiri kumpulan yang besar,
di mana Firma Tuhan menyuar yang gelap;
terhidang roti sorga dan air alhayat.
Yes 55:1
Mat 11:28
2 Ptr 1:19
Yoh 6:32-58
Why 22:17
5. Sentosa Hari Tuhan membimbing umatNya
menuju perhentian, tempat sejahtera.
Terpuji Allah Bapa dan Putra TunggalNya
Dan Roh Pengantar Sabda, - Ketiga yang Esa !Ibr 4:9-10
Why 7:17
Play - Pujilah Tuhan, Muliakan Dia [KJ.315]
1. Pujilah Tuhan, muliakan Dia yang telah menjamu kita:
Tubuh kudusNya sudah dipecahkan dan darahNya dicurahkan.
Tuhan, kasihanilah! Tuhan, Kau menjadi insan dilahirkan
oleh Maria, tubuhMu, darahMu kes'lamatan umatMu.
Tuhan, kasihanilah!
Mrk 14:22-25
1 Kor 11:23-26
Mrk 10:47-48
Gal 4:4
2. Tubuh kudusNya mati disalibkan; kita hidup kar'na Dia.
Dialah Roti kurnia sorgawi, Dia kita peringati, Tuhan,
kasihanilah! Tuhan, Kauberi darahMu yang menghapus
dosa umatMu; olehMu nyatalah kasih Allah yang baka.
Tuhan, kasihanilah!
Mat 20:28
Yoh 6:32-58
Rm 5:8-10
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
1 Yoh 1:7
2 Tim 2:11
1 Yoh 4:9
3. Allah kiranya memberkati kita, hingga kita ikut Dia,
sungguh terpadu dalam kasih Tuhan, satu oleh Perjamuan.
Tuhan, kasihanilah! Tuhan, jangan Roh KudusMu
Meninggalkan kami, umatMu. B'rikanlah slamanya
Damai sejahtera. Tuhan, kasihanilah!Mzm 51:13
Bil 6:24-26
Rm 15:33
Flp 4:7
Play - Selama Bumi Didiami [KJ.298]
1. Selama bumi didiami, berbunga t'rus, berbuah baik,
Engkau, ya Allah, Bapa kami; sembah syukur padaMu naik!
Kej 8:22
Im 26:4-5
Mzm 65:10-14
Mzm 67:7-8
2. Selama orang berbahasa dan bangsa-bangsa bertemu,
sabda kasihMu berkuasa dan nama Yesus disebut.
1 Kor 12:12-13
Gal 3:27-28
3. Burung di langit Kausuapi, bunga di ladang berseri;
tak usah kami pun kuatir: seluruh hidup Kauberi.
Mzm 147:9
Mat 6:25-34
4. Kaulah Terang dan Hidup kami; padaMu maut menyerah.
Kristuslah Roti yang sorgawi dan kami jadi TubuhNya.
Yoh 1:9
Yoh 8:12
2 Tim 1:10
Why 1:18
Yoh 6:32-58
Rm 12:5
5. Patut sujud segala mahluk yang hidup dari tanganMu;
ya Bapa, oleh hadiratMu harapan anakMu teguh.Mzm 104:27-28
Mzm 145:15-16
Yes 45:23
Why 4:11
Play - Sinar Fajar Yang Baka [KJ.323]
1. Sinar fajar yang baka, Sinar dari T'rang Ilahi, pagi ini
biarlah Kauterangi hidup kami dan halaukan segenap yang gelap.
Mzm 36:10
2. Bak embun di pagi t'rang membasahi tetumbuhan, o, segarkan yang
gersang: hati kami Kauhiburkan. UmatMu hidupkanlah s'lamanya.
Hos 14:6
Mzm 68:10
3. Oleh nyala kasihMu hati dingin jadi hangat. Dalam batin yang
beku, o, nyalakanlah semangat, hingga kami tak lelap dalam g'lap.
4. Surya pagi mulia pada saat Kau kembali, kami pun bangkitkanlah
pada fajar yang terakhir dalam sukacitaMu yang penuh.
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 1:9
Yoh 6:39-40
1 Kor 6:14
5. SinarMu pancarkanlah, Surya Rahmat mahaindah, langkah kami
tuntunlah lewat duka dan derita ke tempat bahagia, t'rang baka!Yoh 8:12
Yoh 12:46
Play - T'rang Bintang Fajar Berseri [KJ.139]
Mzm 45; Kdg. Agung
1. T'rang Bintang Fajar berseri, cerminan sorga memberi karunia, kebenaran.
Ya Anak Daud, Rajaku, Engkau Pengantin umatMu; hatiku Kau besarkan!
Mahamurah dan mulia, Kau sedia melimpahkan sukacita pengharapan.
2 Ptr 1:19
Why 22:16-17
Ef 5:25-27
2. Engkaulah mutiaraku, Putra mahkota BapaMu, Pangeran Mahamulia!
Kau bunga bakung hatiku; betapa harum InjilMu, lipuran yang sempurna!
Hosiana! Kau dandanan dan santapan yang sorgawi: Kau sertaku tiap hari!
Mat 13:44-46
Kid 2:1
Yoh 6:32-58
3. Pancarkanlah di batinku cahaya sinar kasihMu, Permata yang abadi!
Ya Pokok-anggur yang benar, buatlah rantingMu segar berbuah yang sejati!
Kaulah Nyala pengasihan, kebajikan dalam hati: rindu lama Kauobati!
Yoh 15:1-8
4. WajahMu mencerminkan t'rus pribadi Allah yang kudus penuh kemurahanNya.
Ya Yesus, b'rilah sabdaMu dan Roh KudusMu yang teguh sertaku selamanya!
Lihat, ingat akan daku dan Kauhapus air mataku: t'rima aku di mejaMu!
Yoh 1:14
2 Kor 4:6
Yes 25:8
Why 7:17
Why 21:4
5. Ya Bapa mahamulia, sebelum ada dunia telah Kaupilih aku.
Di dalam Putra TunggalMu Kau menerima diriku: padaNya 'ku terpadu.
Haleluya! Hidup sorga yang sempurna diberiNya: sukacita tak terhingga!
Ef 1:4
Gal 4:4-6
6. Pujianmu, hai dunia, dengan musik iringilah demi PerjamuanNya!
Muliakanlah Sang Mempelai di singgasana yang permai; bersuka, hai umatNya!
Nyanyi, tari bergiliran, bergembira puji Tuhan, Maharaja Keagungan!
Why 19:6-9
7. Alangkah riang hatiku, sebab 'ku jadi milikMu, ya Alfa dan Omega!
Yang Awal dan Yang Akhir Kau dan Pohon Hidup di firdaus, Engkau harapan g'reja!
Amin, amin, Kurindukan Dikau, Tuhan; 'ku berkata: oleh Rohmu:"Maranata!"Why 1:8, 17
Why 22:13
Kej 2:9
Why 2:7
1 Kor 16:22
Why 22:20
Play - Tuhan, Pecahkanlah Roti Hayat [KJ.464]
(
Break Thou the Bread of Life
)
1. Tuhan, pecahkanlah roti hayat, bagai di tasik dulu Kaubuat.
Kau kerinduanku, ya Tuhanku, Dikau kucari dalam sabdaMu.
Yoh 6:1-13
2. O, kebenaranMu berkatilah seperti roti di Galilea,
hingga merdekalah nuraniku dan aku hidup damai dalamMu.
3. Kau Roti Hidupku, Firman kudus; ajar 'ku makan roti itu t'rus.
Kau kes'lamatanku dan hidupku; b'ri kucintai kebenaranMu.
Ul 8:3
Mat 4:4
Yoh 6:32-58
Yoh 6:68
4. Utuslah Roh Kudus kepadaku, agar terbuka mata hatiku,
hingga jelas benar ajaranMu dan Kau kurangkul dalam sabdaMu.Play - Tuntun Aku, Tuhan Allah [KJ.412]
(
Guide Me, O Thou Great Jehovah
)
1. Tuntun aku, Tuhan Allah, lewat gurun dunia.
Kau perkasa dan setia; bimbing aku yang lemah.
Roti sorga, Roti sorga, puaskanlah jiwaku,
puaskanlah jiwaku.
Mzm 73:23-24
Mzm 78
Mzm 106
Mzm 136
Kel 16
Yoh 6:32-58
Why 2:17
2. Buka sumber Air Hidup, penyembuhan jiwaku,
dan berjalanlah di muka dengan tiang awanMu.
Jurus'lamat, Jurus'lamat, Kau Perisai hidupku,
Kau Perisai hidupku.
Kel 17:6
Kel 13:21-22
Mzm 105:39-41
3. Pada batas Sungai Yordan hapuskanlah takutku.
Ya Penumpas kuasa maut, tuntun aku sertaMu.
Pujianku, pujianku bagiMu selamanya, bagiMu selamanya.Yos 3
2 Raj 2:6-12
Mzm 42:7-12
Mzm 114
1 Kor 15:54-56
2 Tim 1:10
Why 1:18
Play - Yesus Saja Kawanku Musafir [KJ.421]
1. Yesus saja Kawanku musafir, dengan Yesus jalanku senang.
Jalan dan tujuan dalam Dia. Hati dan hidupku pun tenang,
Hati dan hidupku pun tenang.
2. Di jalanku menempuh lautan, melintasi gunung dan lembah,
Jika bukan Dia memanduku, tak kucapai rumahNya baka,
tak kucapai rumahNya baka.
3. Harapanku di kala 'ku bangun, Penjagaku jika 'ku rebah,
Penasihat pada persimpangan, Penghiburku jika 'ku lelah,
Penghiburku jika 'ku lelah.
4. Yesuslah tetap tempat 'ku mampir, Dia roti, air yang sejuk.
Berserah kepada pengasihNya badan dan jiwaku 'kan teduh,
Badan da jiwaku 'kan teduh.
Yoh 6:32-58
Yoh 7:37
5. Hingga malam hidup akan turun, 'ku dipanggil ke rumah baka,
dengan Dia masuk dalam Damai, jadi tamu tidak semengga,
jadi tamu tidak semengga.Mzm 23-6 Play
John 6:68-69
- Andaikan Yesus, Kau Bukan Milikku [KJ.300]
1. Andaikan, Yesus, Kau bukan milikku dan tak Kaub'rikan darahMu
bagiku, ke mana aku mohon pengampunan dan perlindungan?
Ibr 9:11-14
1 Ptr 1:18-19
Yoh 6:68
2. 'Ku tahu sungguh siapa Penghiburku; tak ada hati seperti hatiMu.
Kaulah, ya Tuhan, kau Yang Mahakasih; lain tiada lagi.
Mrk 10:45
Yoh 15:13
3. Aku sadari, bahwa aku ini mahluk terhina yang telah Kaupilih.
Itu semua murahMu belaka yang tak bertara.
1 Kor 1:28
Ef 2:8-9
4. Andaikan Tuhan tidak meraihku, tak mungkin aku akan mencariMu;
kar'na kasihMu Kaupeluk diriku dalam tanganMu.
Yoh 15:16
1 Yoh 4:10, 19
5. Aku bersyukur dan memuji Tuhan, kar'na diriku ikut Kaumasukkan
dalam kawanan domba tebusanMu oleh darahMu.Yoh 10:15-16
Play - Firman Allah Jayalah [KJ.49]
1. Firman Allah jayalah sampai ujung dunia:
kita pun dipanggilnya untuk hidup yang baka.
Why 19:11-16
Yes 55:10-11
Yoh 6:68
2. Firman Khalik semesta yang mengasuh mahlukNya,
bimbinganNya pun tepat bagi orang tersesat.
Mat 4:4
Ibr 1:3
Ibr 11:3
3. Firman Put'ra mulia menyampaikan kurnia:
oleh darah yang kudus dosa kita ditebus.
Ibr 9:11-14
4. Firman kesaksian Roh pandu s'lamat yang teguh:
kita mengikutiNya dalam karsa dan kerja.
Ibr 10:15
5. Firman Hidup yang kudus, berkuasalah terus
hingga dunia yang gelap lihat fajar gemerlap.
Ul 32:47
6. Umat Tuhan, bangunlah, masuk ladang dunia!
Banyaklah tuaiannya, tapi kurang pekerja.
Mat 9:37-38
7. Tuhan, untuk panenMu semangatkan hambaMu;
biar isi dunia sambut sinarMu seg'ra.Yoh 4:35
Play - Kaulah, ya Tuhan, Surya Hidupku [KJ.405]
(
Be Thou My Vision
)
1. Kaulah, ya Tuhan, Surya hidupku; asal Kau ada, yang lain
tak perlu. Siang dan malam Engkau kukenang; di hadiratMu
jiwaku tenang!
Mal 4:2
Luk 1:78-79
Yoh 8:12
2. Kaulah Hikmatku, Firman hidupku; Kau besertaku dan 'ku
besertaMu. Engkau Bapaku, aku anakMu; denganMu, Tuhan,
'ku satu penuh.
Yoh 6:68
Rm 8:14-16
Gal 4:6
Yoh 17:21
3. Kaulah bagiku tempat berteduh; Kaulah perisai dan benteng
teguh. Sukacitaku kekal dalamMu; Kuasa sorgawi,
Engkau kuasaku!
Mzm 18:3
Mzm 46:8, 12
Mzm 91:2
4. Tak kuhiraukan pujian fana; hanya Engkaulah pusaka
baka! Raja di sorga, Engkau bagiku harta abadi, bahagia penuh!
Flp 3:7
Mzm 16:5
Mzm 73:26
5. Bila saatnya 'ku menang, t'rimalah daku di sorga cerlang!
Apa pun kini hendak kutemu, Kaulah, ya Tuhan, Surya hidupku!Why 22:4
Play - PadaMu, Tuhan dan Allahku [KJ.367]
1. PadaMu, Tuhan dan Allahku, kupersembahkan hidupku:
dariMu jiwa dan ragaku, hanya dalamMu 'ku teduh.
Hatiku yang Engkau pulihkan padaMu juga kuberikan.
Rm 12:1
2. Di dalam Yesus Kaunyatakan, ya Bapa, isi hatiMu:
curahan kasih, kesukaan Engkau limpahkan bagiku.
Andaikan orang menyadari, niscaya, Tuhan, Kau dicari.
Yoh 1:14, 18
Tit 2:11
Tit 3:4
3. Kumuliakan kuasa kasih, yang dalam Yesus terjelma;
'ku berserah sebulat hati di dalam arus rahmatNya.
Diriku tak kuingat lagi, lautan kasih kuselami.
Yoh 3:16
1 Yoh 4:9-10
4. Betapa Kau mencari aku, hatiMu rindu padaku.
Kauraih aku kepadaMu membuat aku milikMu.
Diriku sudah Kaukasihi, Kau jualah yang aku pilih.
Rm 8:29
Ef 1:4
5. NamaMu, Yesus, suci agung, ya Sumber kasih kurnia;
padamu datanglah umatMu mencari hidup yang baka.
Yang bertelut bertadah-tangan, berlimpah-limpah Kaukenyangkan.
Yoh 6:68
6. Ya Yesus, namaMu kiranya dalam hatiku tertera, supaya
dalam hidupku nyatalah: Seluruh kata dan
kerjaku biar penuh dengan namaMu.Kol 3:17
Play - Tuhan, Pecahkanlah Roti Hayat [KJ.464]
(
Break Thou the Bread of Life
)
1. Tuhan, pecahkanlah roti hayat, bagai di tasik dulu Kaubuat.
Kau kerinduanku, ya Tuhanku, Dikau kucari dalam sabdaMu.
Yoh 6:1-13
2. O, kebenaranMu berkatilah seperti roti di Galilea,
hingga merdekalah nuraniku dan aku hidup damai dalamMu.
3. Kau Roti Hidupku, Firman kudus; ajar 'ku makan roti itu t'rus.
Kau kes'lamatanku dan hidupku; b'ri kucintai kebenaranMu.
Ul 8:3
Mat 4:4
Yoh 6:32-58
Yoh 6:68
4. Utuslah Roh Kudus kepadaku, agar terbuka mata hatiku,
hingga jelas benar ajaranMu dan Kau kurangkul dalam sabdaMu.Play - Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias [KJ.141]
1. Yesus, Tuhan, Engkaulah Mesias, diurapi dengan Roh Ilahi,
Kaulah Nabi, Imam, Raja kami, Putra Allah, sempurna dan Ikhlas.
Mrk 8:29
Luk 4:18
2. Kau setara dengan Allah Bapa, Takhta sorga Kekal Kaumiliki,
rela turun ke dunia ini, Kau menjadi rendah bagai hamba.
Flp 2:6-8
Mrk 10:45
3. Dalam Yordan Engkau dibaptiskan menggenapkan amanat BapaMu;
sampai mati setia dan patuh bagi kami Engkau disalibkan.
Mrk 1:9-11
4. Kau terima baptisan Yohanes. Agar kami selamat abadi,
terbenamlah Engkau bagi kami yang ke dalam tubuhMu dibaptis.
Rm 6:3-4
5. Dari maut Engkau dibangkitkan, mahaagung namaMu, ya Tuhan;
dalam Dikau kekal ditemukan hidup baru penuh kesucian.Flp 2:9-11
Yoh 3:16
Yoh 6:68
Play
John 10:9
- Majulah, Majulah [KJ.253]
1. Majulah, majulah, maju dalam t'rang permai dan nyalakanlah
pelita menantikan Mempelai; sumber Hidup hanya Dia.
Umat Tuhan, masuk pintuNya, majulah, majulah!
Yes 60:1
Mat 25:1-13
Mzm 118:20
Mat 7:13-14
Yoh 10:7-9
Why 3:8
2. Tabahlah, tabahlah, tabah tanpa mengeluh; tanggunglah cerca dan duka,
taat sampai ajalmu. Lihat tajuk kehidupan;
biar Iblis datang menerpa, tabahlah, tabahlah!
2 Kor 1:6
Ef 6:10-13
Ibr 12:1-3
1 Ptr 2:21-23
1 Ptr 5:4, 8
Why 2:10
3. Tolaklah, tolaklah tolak rayu dunia yang mencoba memegahkan
dikau oleh hartanya; jangan pandang kesenangan:
janji Iblis dan godaannya tolaklah, tolaklah!
1 Tim 6:9-10
2 Tim 3:2
Yak 1:2-4
Ef 4:27
Yak 4:7
4. Ujilah, ujilah, ujilah setiap roh yang memikat kiri kanan
untuk menyesatkanmu. Ikut Bintang Pengharapan,
tapi yang tersamar nampaknya ujilah, ujilah!
1 Yoh 4:1
5. Tumbuhlah, tumbuhlah, tumbu dalam Tuhanmu: Roh dan Hidup kauseraplah;
jangan maut kautempuh. Subur oleh kuasa Allah
bagai carang hijau s'lamanya tumbuhlah, tumbuhlah!Yoh 15:1-8
Ef 4:15
Kol 1:10-11
Kol 2:19
2 Ptr 3:18
Play - Pintu Satu-satunya [KJ.351]
1. Pintu satu-satunya: Tuhan Yesus! Hai tempuhlah
jalanNya: jalan lurus. Buang rantai dan beban, ikut Dia.
Pikul salibmu dengan sukaria.
Yoh 10:7-9
Mrk 8:34
2. Satu sabda bawalah: Sabda Allah! Cari kebenaranNya
tiap kala. Tutur-kata dunia: tipu daya Roh Kudus
terimalah dan percaya.
3. Mari, hidup di terang Kerajaan! Oleh Yesus kau menang;
hai, bertahan! Ikut Tuhanmu terus dengan suka:
rumah Allah yang kudus t'lah terbuka.Ef 5:8
1 Kor 15:57
Ibr 12:1
Play
Hymns
John 3:16-17
-
[Joh 3:16] Almighty God, Whose Only Son
Almighty God, whose only Son
O’er sin and death the triumph won,
And ever lives to intercede
For souls who Thy sweet mercy need;In His dear Name to Thee we pray
For all who err and go astray,
For sinners, wheresoe’er they be,
Who do not serve and honor Thee.There are who never yet have heard
The tidings of Thy blessèd Word,
But still in heathen darkness dwell,
Without one thought of Heav’n or hell.And some within Thy sacred fold
To holy things are dead and cold,
And waste the precious hours of life
In selfish ease, or toil, or strife;And many a quickened soul within
There lurks the secret love of sin,
A wayward will, or anxious fears,
Or lingering taint of bygone years.O give repentance true and deep
To all Thy lost and wandering sheep,
And kindle in their hearts the fire
Of holy love and pure desire.That so from angel hosts above
May rise a sweeter song of love,
And we, with all the blest, adore
Thy Name, O God, for evermore.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] And Didst Thou Love The Race
And didst Thou love the race that loved not Thee?
And didst Thou take to Heaven a human brow?
Dost plead with man’s voice by the marvelous sea?
Art Thou his Kinsman now?O God, O Kinsman loved, but not enough,
O Man, with eyes majestic after death,
Whose feet have toiled along our pathways rough,
Whose lips drawn human breath!By that one likeness which is ours and Thine,
By that one nature which doth hold us kin,
By that high Heaven where, sinless, Thou dost shine
To draw us sinners in;By Thy last silence in the judgment hall,
By long foreknowledge of the deadly tree,
By darkness, by the wormwood and the gall,
I pray Thee visit me.Come, lest this heart should, cold and cast away,
Die ere the Guest adored she entertain—
Lest eyes which never saw Thine earthly day
Should miss Thy heavenly reign.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Father, God, We Glorify
Father, God, we glorify
Thy love to Adam’s seed;
Love that gave Thy Son to die,
And raised Him from the dead:
Him, for our offenses slain,
That we all might pardon find,
Thou hast brought to life again,
The Savior of mankind.By Thy own right hand of power
Thou hast exalted Him,
Sent the mighty Conqueror
Thy people to redeem:
King of Saints, and Prince of Peace,
Him Thou hast for sinners giv’n,
Sinners from their sins to bless,
And lift them up to Heav’n.Father, God, to us impart
The gift unspeakable;
Now in every waiting heart
Thy glorious Son reveal:
Quickened with our living Lord,
Let us in Thy Spirit rise,
Rise to all Thy life restored,
And bless Thee in the skies.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] For God So Loved The World
A story sweet and wondrous,
Like heav’nly music swells;
In chimings clear to all who will hear,
Ring out the Gospel bells.For God so loved the world
That He gave His only begotten Son,
That whosoever believeth in Him,
Whosoever believeth in Him
Should not perish,
Should not perish,
But have everlasting life.When, grieving, brokenhearted,
Because of sin and shame,
We find a joy earth cannot destroy,
Believing on His Name.Refrain
This love beyond all measure
Of earth or sea or sky,
Could only show its full overflow,
When Jesus came to die.Refrain
Come, brother, come to Jesus;
His Word was meant for you;
His grace receive, His promise believe,
And sing His praise anew.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] God Gave His Son For Me
God gave His Son for me, O wondrous love!
From sin to set me free, O wondrous love!
A guilty rebel I, bound and condemned to die,
He did not pass me by, O wondrous love!
A guilty rebel I, bound and condemned to die,
He did not pass me by, O wondrous love!There, there at God’s right hand, O wondrous love!
I see my Savior stand, O wondrous love!
He makes my nature pure, in Him I am secure;
Whatever I endure; O wondrous love!
He makes my nature pure, in Him I am secure;
Whatever I endure; O wondrous love!He’ll give me needful grace, O wondrous love!
Soon I shall see His face, O wondrous love!
Join those who’ve gone before, sorrow and pain all o’er,
Heav’n, Heaven, forevermore! O wondrous love!
Join those who’ve gone before, sorrow and pain all o’er,
Heav’n, Heaven, forevermore! O wondrous love!Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] God Loved The World
God loved the world of sinners lost,
And ruined by the fall;
Salvation full, at highest cost,
He offers free to all.Refrain
O ’twas love, ’twas wondrous love,
The love of God to me;
It brought my Savior from above,
To die on Calvary!E’en now by faith I claim Him mine,
The risen Son of God;
Redemption by His death I find,
And cleansing through the blood.Refrain
Love brings the glorious fullness in,
And to His saints makes known
The blessèd rest from inbred sin,
Through faith in Christ alone.Refrain
Believing souls, rejoicing go;
There shall to you be giv’n
A glorious foretaste, here below,
Of endless life in Heav’n.Refrain
Of victory now o’er Satan’s power
Let all the ransomed sing,
And triumph in the dying hour
Through Christ, the Lord, our King.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] God Loved The World So That He Gave
God loved the world so that He gave
His only Son the lost to save
That all who would in Him believe
Should everlasting life receive.Christ Jesus is the Ground of faith,
Who was made flesh and suffered death;
All that confide in Him alone
Are built on this chief Cornerstone.God would not have the sinner die,
His Son with saving grace is nigh,
His Spirit in the Word doth teach
How man the blessèd goal may reach.Be of good cheer, for God’s own Son
Forgives all sins which thou hast done,
And, justified by Jesus’ blood,
Thy baptism grants the highest good.If thou be sick, if death draw near
This truth thy troubled heart can cheer:
Christ Jesus saves my soul from death;
That is the firmest ground of faith.Glory to God the Father, Son,
And Holy Spirit, Three in One!
To Thee, O blessèd Trinity,
Be praise now and eternally!Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] God So Loved The World
God loved the world so tenderly
His only Son He gave,
That all who on His Name believe
Its wondrous power will save.Refrain
For God so loved the world that He gave His only Son,
That whosoever believeth in Him
Should not perish, should not perish;
That whosoever believeth in Him
Should not perish, but have everlasting life.Oh, love that only God can feel,
And only He can show!
Its height and depth,
Its length and breadth
Nor Heav’n nor earth can know!Refrain
Why perish, then, ye ransomed ones?
Why slight the gracious call?
Why turn from Him Whose words proclaim
Eternal life to all?Refrain
O Savior, melt these hearts of ours,
And teach us to believe
That whosoever comes to Thee
Shall endless life receive.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] God’s Love Is As High As The Heavens
God’s love is as high as the heavens,
God’s love is as deep as the sea,
God’s love is for all kind of sinners,
God’s love is sufficient for me.Refrain
God’s love, God’s love,
God’s love is sufficient for me, for me,
God’s love, God’s love,
God’s love is sufficient for me.God’s love is as wide as creation,
God’s love is as boundless and free,
God’s love, it has brought my salvation,
God’s love is sufficient for me.Refrain
God’s love brought His Son down from Heaven,
God’s love let Him die on the tree;
God’s love, it can never be measured,
God’s love is sufficient for me.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Good Christian Men, Rejoice
Good Christian men, rejoice with heart and soul, and voice;
Give ye heed to what we say: News! News! Jesus Christ is born today;
Ox and ass before Him bow; and He is in the manger now.
Christ is born today! Christ is born today!Good Christian men, rejoice, with heart and soul and voice;
Now ye hear of endless bliss: Joy! Joy! Jesus Christ was born for this!
He has opened the heavenly door, and man is blest forevermore.
Christ was born for this! Christ was born for this!Good Christian men, rejoice, with heart and soul and voice;
Now ye need not fear the grave: Peace! Peace! Jesus Christ was born to save!
Calls you one and calls you all, to gain His everlasting hall.
Christ was born to save! Christ was born to save!Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Gospel Bells, The
The Gospel bells are ringing,
Over land, from sea to sea:
Blessèd news of free salvation
Do they offer you and me.
“For God so loved the world
That His only Son He gave;
Whosoe’er believeth in Him
Everlasting life shall have.”Refrain
Gospel bells, how they ring;
Over land from sea to sea;
Gospel bells freely bring
Blessèd news to you and me.The Gospel bells invite us
To a feast prepared for all;
Do not slight the invitation,
Nor reject the gracious call.
“I am the Bread of life;
Eat of Me, thou hungry soul;
Tho’ your sins be red as crimson,
They shall be as white as wool.”Refrain
The Gospel bells give warning,
As they sound from day to day,
Of the fate which doth await them
Who forever will delay.
“Escape ye, for thy life;
Tarry not in all the plain,
Nor behind thee look, oh, never,
Lest thou be consumed in pain.”Refrain
The Gospel bells are joyful,
As they echo far and wide,
Bearing notes of perfect pardon,
Thro’ a Savior crucified.
“Good tidings of great joy
To all people do I bring,
Unto you is born a Savior,
Which is Christ the Lord and King.”Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Here Is Love
Here is love, vast as the ocean,
Lovingkindness as the flood,
When the Prince of Life, our Ransom,
Shed for us His precious blood.
Who His love will not remember?
Who can cease to sing His praise?
He can never be forgotten,
Throughout Heav’n’s eternal days.On the mount of crucifixion,
Fountains opened deep and wide;
Through the floodgates of God’s mercy
Flowed a vast and gracious tide.
Grace and love, like mighty rivers,
Poured incessant from above,
And Heav’n’s peace and perfect justice
Kissed a guilty world in love.Let me all Thy love accepting,
Love Thee, ever all my days;
Let me seek Thy kingdom only
And my life be to Thy praise;
Thou alone shalt be my glory,
Nothing in the world I see.
Thou hast cleansed and sanctified me,
Thou Thyself hast set me free.In Thy truth Thou dost direct me
By Thy Spirit through Thy Word;
And Thy grace my need is meeting,
As I trust in Thee, my Lord.
Of Thy fullness Thou art pouring
Thy great love and power on me,
Without measure, full and boundless,
Drawing out my heart to Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] I Know His Love Is Mine<
Oh! the love that gave my Lord to die on Calvary!
Matchless love untold, purer far than gold;
Love that offered all upon the cross to set me free,
This is the love of Christ for me.Refrain
Precious love, oh, wondrous love divine—
Can it be this matchless love is mine?
Yes! its power thrills me, and its glory fills me;
Praise His Name, I know His love is mine.Oh! the love that sought me when I wandered far away!
Bidding me come in from the paths of sin;
Pleading with me gently every hour, every day,
Such was the love of Christ for me.Refrain
Oh! the love that opened wide the gates of God on high!
For His ransomed own, ’round the heav’nly throne;
Love divine, I’ll understand it fully bye and bye,
Oh! wondrous love of Christ for me.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] I’ll Live On
’Tis a sweet and glorious tho’t that comes to me,
I’ll live on, yes, I’ll live on;
Jesus saved my soul from death, and now I’m free,
I’ll live on, yes, I’ll live on.Refrain
I’ll live on, yes, I’ll live on.
Thru eternity I’ll live on;
I’ll live on, yes, I’ll live on,
Thru eternity I’ll live on.When my body’s slumb’ring in the cold, cold clay,
I’ll live on, yes, I’ll live on;
There to sleep in Jesus till the judgment day,
I’ll live on, yes, I’ll live on.Refrain
When the world’s on fire and darkness veils the sun,
I’ll live on, yes, I’ll live on;
Men will cry and to the rocks and mountains run,
I’ll live on, yes, I’ll live on.Refrain
In the glory-land, with Jesus on the throne,
I’ll live on, yes, I’ll live on;
Thru eternal ages singing, home, sweet home,
I’ll live on, yes, I’ll live on.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] It Was For Me
O what am I, that I should be
The object of God’s wondrous grace,
That He should send His Son to me,
That I might see Him face to face?Refrain
It was for me, it was for me;
For me He left His throne above;
His grace, His goodness all for me,
For me, the ocean of His love.That He should give His Son for me,
A sacrifice of love divine;
Of love as boundless as the sea,
That I might call the Savior mine.Refrain
O wondrous love, that He should leave
His throne and come to earth for me;
Should give His life my soul to save,
The ransom pay, that sets me free.Refrain
A life of service, death of shame,
Ensample true for all—for me—
O shall I not adore His Name,
Through time and through eternity!Refrain
source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Jesu, The Father’s Only Son
Jesu, the Father’s only Son,
Whose death for all redemption won;
Before the worlds of God most high
Begotten all ineffably.The Father’s light and splendor Thou,
Their endless hope to Thee that bow;
Accept the prayers and praise today
That through the world Thy servants pray.Salvation’s Author, call to mind
How, taking form of humankind,
Born of a virgin undefiled,
Thou in man’s flesh becam’st a child.Thus testifies the present day,
Through every year in long array,
That Thou, salvation’s source alone,
Proceedest from the Father’s throne.Whence sky, and stars, and sea’s abyss,
And earth, and all that therein is,
Shall still, with laud and carol meet,
The Author of Thine advent greet.And we who, by Thy precious blood
From sin redeemed, are marked for God,
On this the day that saw Thy birth,
Sing the new song of ransomed earth.For that Thine advent glory be,
O Jesu, virgin born, to Thee;
With Father, and with Holy Ghost,
From men and from the heavenly host.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Jesus The Son Of God
Do you know Jesus,
Our Lord, our Savior,
Jesus the Son of God?
Have you ever seen Him,
Or shared of His favor?
Jesus the Son of God.Refrain
O sweet Wonder!
O sweet Wonder!
Jesus the Son of God;
How I adore Thee!
O how I love Thee!
Jesus the Son of God.God gave Him, a ransom,
Our souls to recover;
Jesus the Son of God.
His blood made us worthy
His Spirit to hover;
Jesus the Son of God.Refrain
O who would reject Him,
Despise or forsake Him,
Jesus the Son of God?
O who ever sought Him,
And He would not take Him?
Jesus the Son of God.Refrain
If you will accept Him
And trust and believe Him,
Jesus the Son of God,
Your soul will exalt Him,
And never will leave Him;
Jesus the Son of God.Refrain
Then some day from heaven,
On clouds of bright glory,
Jesus the Son of God
Will come for His jewels,
Most precious and holy,
Jesus the Son of God.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] O Holy Father, Who In Tender Love
O holy Father, who in tender love
Didst give Thine only Son for us to die,
The while He pleads at Thy right hand above,
We in one Spirit now with faith draw nigh,
And, as we eat this bread and drink this wine,
Plead His once offered sacrifice divine.We are not worthy to be called Thy sons,
Nor gather up the fragments of Thy feast;
Yet look on us, Thy sorrowing contrite ones,
On us in Him our Advocate and Priest,
Whose robe is fringed with mercy’s golden bells,
Whose breastplate fathomless compassion tells.O hear us, for Thou always hearest Him;
Behold us sprinkled with His precious blood;
And from between the shadowing cherubim
Shine forth, and grant us in this heavenly food
Foretastes of coming glory, and meanwhile
A Father’s blessing and a Father’s smile.Nor only, Father, in Thy presence here
Low at Thy footstool for ourselves we pray,
But for the loved ones to our hearts most near
At home or toiling in far lands away;
O guard them, guide them, comfort and befriend,
And keep them Thine unfaltering to the end.And, Father, ere we leave Thy mercy-throne,
Bound by these sacred pledges, yet most free,
We give our hearts, and not our hearts alone,
But all we are and all we have to Thee;
Glad free-will offerings all our pilgrim days,
Hereafter an eternity of praise.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] O Wonder Amazing
O wonder amazing! At earth’s midnight hour
The ages are gazing in awe at its power;
The great secret telling, how anguish is stilled,
The evil dispelling: The Word is fulfilled.O hearts that have carried your sorrows untold,
The Helper that tarried come here and behold!
What prophets have spoken the trial ensures,
By tortures unbroken ’tis love that endures.O love, ceasing never, from thee what can part?
What height or depth sever from thy bleeding heart?
Now opens the portal, O blest Jesu mine!
Of mansions immortal, of mercy divine.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Of The Father’s Love Begotten
Of the Father’s love begotten, ere the worlds began to be,
He is Alpha and Omega, He the source, the ending He,
Of the things that are, that have been,
And that future years shall see, evermore and evermore!At His Word the worlds were framèd; He commanded; it was done:
Heaven and earth and depths of ocean in their threefold order one;
All that grows beneath the shining
Of the moon and burning sun, evermore and evermore!He is found in human fashion, death and sorrow here to know,
That the race of Adam’s children doomed by law to endless woe,
May not henceforth die and perish
In the dreadful gulf below, evermore and evermore!O that birth forever blessèd, when the virgin, full of grace,
By the Holy Ghost conceiving, bare the Savior of our race;
And the Babe, the world’s Redeemer,
First revealed His sacred face, evermore and evermore!This is He Whom seers in old time chanted of with one accord;
Whom the voices of the prophets promised in their faithful word;
Now He shines, the long expected,
Let creation praise its Lord, evermore and evermore!O ye heights of heaven adore Him; angel hosts, His praises sing;
Powers, dominions, bow before Him, and extol our God and King!
Let no tongue on earth be silent,
Every voice in concert sing, evermore and evermore!Righteous judge of souls departed, righteous King of them that live,
On the Father’s throne exalted none in might with Thee may strive;
Who at last in vengeance coming
Sinners from Thy face shalt drive, evermore and evermore!Thee let old men, thee let young men, thee let boys in chorus sing;
Matrons, virgins, little maidens, with glad voices answering:
Let their guileless songs re-echo,
And the heart its music bring, evermore and evermore!Christ, to Thee with God the Father, and, O Holy Ghost, to Thee,
Hymn and chant with high thanksgiving, and unwearied praises be:
Honor, glory, and dominion,
And eternal victory, evermore and evermore!Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Oh, It Is Wonderful
I stand all amazed at the love Jesus offers me,
Confused at the grace that so fully He proffers me;
I tremble to know that for me He was crucified—
That for me, a sinner, He suffered, He bled, and died.Refrain
Oh, it is wonderful that He should care for me!
Enough to die for me!
Oh, it is wonderful, wonderful to me!I marvel that He would descend from His throne divine,
To rescue a soul so rebellious and proud as mine;
That He should extend His great love unto such as I;
Sufficient to own, to redeem, and to justify.Refrain
I think of His hands pierced and bleeding to pay the debt!
Such mercy, such love and devotion can I forget?
No, no! I will praise and adore at the mercy seat,
Until at the glorified throne I kneel at His feet.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Only Son From Heaven, The
The only Son from Heaven,
Foretold by ancient seers,
By God, the Father, given,
In human shape appears;
No sphere His light confining,
No star so brightly shining
As He, our Morning Star.O time of God appointed,
O bright and holy morn!
He comes, the King anointed,
The Christ, the virgin born;
His home on earth He maketh,
And man of Heaven partaketh,
Of life again an heir.O Lord, our hearts awaken
To know and love Thee more,
In faith to stand unshaken,
In spirit to adore,
That we still heavenward hasting,
Yet here Thy joy foretasting,
May reap its fullness there.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Song Of Salvation
I have heard of a Savior’s love,
And a wonderful love it must be;
But did He come down from above,
Out of love and compassion for me, for me,
Out of love and compassion for me?Refrain
Yes, yes, yes for me, for me,
Yes, yes, yes for me;
Our Lord from above in His infinite love,
On the cross died to save you and me.I have heard that He suffered, bled,
That He languished and died on the tree;
But then is it anywhere said,
That He languished and suffered for me, for me,
That He languished and suffered for me!Refrain
I’ve been told of a Heav’n on high,
Which the children of Jesus shall see;
But is there a place in the sky
Made ready and furnished for me, for me,
Made ready and furnished for me?Refrain
O Lord, answer these questions, please,
To whom shall I go but to Thee?
And say by Thy Spirit divine,
There’s a Savior and Heaven for me, for me,
There’s a Savior and Heaven for me.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] Thou Fairest Child Divine
Thou fairest Child divine,
In yonder manger laid,
In Whom is God Himself well pleased,
By Whom all things were made,
On me art Thou bestowed,
How can such wonders be!
The dearest that the Father hath
He gives me here in Thee!I was a foe to God,
I fought in Satan’s host,
I trifled all His grace away,
Alas! my soul was lost.
Yet God forgives my sin,
His heart, with pity moved,
He gives me, heavenly Child, in Thee;
Lo! thus our God hath loved!Once blind with sin and self,
Along the treacherous way,
That ends in ruin at the last,
I hastened far astray;
Then God sent down His Son,
For with a love most deep,
Most undeserved, His heart still yearned
O’er me, poor wandering sheep!God with His life of love
To me was far and strange,
My heart clung only to the world
Of sight and sense and change;
In Thee, Immanuel,
Are God and man made one;
In Thee my heart hath peace with God,
And union in the Son.Oh ponder this, my soul,
Our God hath loved us thus,
That e’en His only dearest Son
He freely giveth us.
Thou precious gift of God,
The pledge and bond of love,
With thankful heart I kneel to take
This treasure from above.I kneel beside Thy couch,
I press Thee to my heart,
For Thee I gladly all forsake
And from the creature part;
Thou priceless Pearl! lo, He
By whom Thou’rt loved and known,
Will give Himself and all He hath
To win Thee for His own.Oh, come, Thou blessèd Child,
Thou Savior of my soul,
For ever bound to Thee, my name
Among Thy host enroll.
O deign to take my heart,
And let Thy heart be mine,
That all my love flow out to Thee,
And lose itself in mine.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 3:16] ’tis Christmas Day
The bells are sweetly chiming,
Their music fills the air;
What message do they bring us
Upon this morning fair?
“’Tis Christmas day!” the glad bells say,Refrain
“A Savior now is born,
By God’s great love sent from above
To cheer the world forlorn.”
O wondrous birth! let all the earth
Receive the newborn King;
Oh, let us now with sacred vow
Our loyal tribute bring.What mean these gifts abundant
That on this day we see?
For surely they mean something;
What may their import be?
“’Tis Christmas day!” these tokens say,Refrain
And why these smiling faces
Around the pretty tree?
What mean these joyous carols?
Pray tell us if you please.
“’Tis Christmas day!” these things all say,Refrain
Play source: Cyberhymnal
John 3:36
-
[Joh 3:36] Verily, I Say Unto You
Oh, what a Savior that He died for me!
From condemnation He hath made me free;
“He that believeth on the Son,” said He,
“Hath everlasting life.”Refrain
“Verily, verily, I say unto you;
Verily, verily,” message ever new!
“He that believeth on the Son” ’tis true!
“Hath everlasting life!”All my iniquities on Him were laid,
All my indebtedness by Him was paid;
All who believe on Him, the Lord hath said,
“Hath everlasting life.”Refrain
Though poor and needy, I can trust my Lord;
Though weak and sinful I believe His Word;
O glad message! Every child of God
“Hath everlasting life.”Refrain
Though all unworthy, yet I will not doubt;
For him that cometh He will not cast out:
“He that believeth,” oh, the good news shout!
“Hath everlasting life.”Refrain
Play source: Cyberhymnal
John 6:40
-
[Joh 6:40] Jesus, Lord, We Look To Thee
Jesus, Lord, we look to Thee;
Let us in Thy Name agree;
Show Thyself the Prince of Peace,
Bid our strife forever cease.By Thy reconciling love
Every stumbling block remove;
Each to each unite, endear;
Come, and spread Thy banner here.Make us of one heart and mind,
Gentle, courteous, and kind,
Lowly, meek, in thought and word,
Altogether like our Lord.Let us for each other care,
Each the other’s burdens bear;
To Thy church the pattern give,
Show how true believers live.Free from anger and from pride;
Let us thus in God abide;
All the depths of love express,
All the heights of holiness.Let us then with joy remove
To the family above;
On the wings of angels fly,
Show how true believers die.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 6:40] Never Grow Old
I have heard of a land on the far away strand,
’Tis a beautiful home of the soul;
Built by Jesus on high, where we never shall die,
’Tis a land where we never grow old.Refrain
Never grow old, never grow old,
In a land where we’ll never grow old;
Never grow old, never grow old,
In a land where we’ll never grow old.In that beautiful home where we’ll never more roam,
We shall be in the sweet by and by;
Happy praise to the King through eternity sing,
’Tis a land where we never shall die.Refrain
When our work here is done and the life crown is won,
And our troubles and trials are o’er;
All our sorrow will end, and our voices will blend,
With the loved ones who’ve gone on before.Refrain
Play source: Cyberhymnal
John 6:68-69
-
[Joh 6:68] Every Bridge Is Burned Behind Me
Since I started out to find Thee,
Since I to the cross did flee,
Every bridge is burned behind me;
I will never turn from Thee.Refrain
Strengthen all the ties that bind me
Closer, closer, Lord to Thee,
Every bridge is burned behind me;
Thine I evermore will be.Thou didst hear my plea so kindly;
Thou didst grant me so much grace,
Every bridge is burned behind me;
I will ne’er my steps retrace.Refrain
Cares of life perplex and grind me,
Yet I keep the narrow way.
Every bridge is burned behind me;
I from Thee will never stray.Refrain
All in All I ever find Thee,
Savior, Lover, Brother, Friend,
Every bridge is burned behind me;
I will serve Thee to the end.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 6:68] I Need Thee, Precious Jesus
I need Thee, precious Jesus,
For I am full of sin;
My soul is dark and guilty,
My heart is dead within.
I need the cleansing fountain
Where I can always flee,
The blood of Christ most precious,
The sinner’s perfect plea.I need Thee, precious Jesus,
For I am very poor;
A stranger and a pilgrim,
I have no earthly store.
I need the love of Jesus
To cheer me on my way,
To guide my doubting footsteps,
To be my strength and stay.I need Thee, precious Jesus,
I need a friend like Thee,
A friend to soothe and pity,
A friend to care for me.
I need the heart of Jesus
To feel each anxious care,
To tell my every trouble,
And all my sorrows share.I need Thee, precious Jesus,
I need Thee, day by day,
To fill me with Thy fullness,
To lead me on my way;
I need Thy Holy Spirit,
To teach me what I am,
To show me more of Jesus,
To point me to the Lamb.I need Thee, precious Jesus,
And hope to see Thee soon,
Encircled with the rainbow
And seated on Thy throne.
There, with Thy blood bought children,
My joy shall ever be,
To sing Thy praises, Jesu,
To gaze, O Lord, on Thee.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 6:68] When Wounded Sore The Stricken Heart
When wounded sore, the stricken heart
Lies bleeding and unbound,
One only hand, a piercèd hand,
Can salve the sinner’s wound.When sorrow swells the laden breast,
And tears of anguish flow,
One only heart, a broken heart,
Can feel the sinner’s woe.When penitential grief has wept
Over some foul dark spot,
One only stream, a stream of blood,
Can wash away the blot.’Tis Jesus’ blood that washes white,
His hand that brings relief,
His heart that’s touched with all our joys,
And feels for all our grief.Lift up Thy bleeding hand, O Lord,
Unseal that cleansing tide;
We have no shelter from our sin
But in Thy wounded side.Play source: Cyberhymnal
John 10:9
-
[Joh 10:9] Jesus Opened Up The Way
Jesus Christ the Lord opened up the way to glory
When He died to save us from our ruined state,
And He asks that we shall go tell the world the story,
How His blood will save them from their awful fate.Refrain
Jesus opened up the way to heaven’s gate
When He died on the cross,
To redeem all the lost;
He prepared the road that leads
To His abode,
’Tis a road marked by blood
But it leads us home to God.And the way is marked by the footprints of the Savior,
With His blood he made it, made it plain and straight;
If you walk that way, it will lead you into heaven,
Lead you safely into glory’s golden gate.Refrain
Sinner, will you come and join in this heav’nly journey,
Walk the bloody pathway that the Savior trod;
Then when life is over and all the sheaves are garnered,
You will meet the Savior and be not afraid.Refrain
Play source: Cyberhymnal
John 12:26
-
[Joh 12:26] Christ Will Gather In His Own
Christ will gather in His own
To the place where He is gone,
Where their heart and treasure lie,
Where our life is hid on high.Day by day the voice saith, “Come,
Enter thine eternal home”;
Asking not if we can spare
This dear soul it summons there.Had He asked us, well we know
We should cry, “O spare this blow!”
Yes, with streaming tears should pray,
“Lord, we love him, let him stay.”
[substitute her if appropriate]But the Lord doth naught amiss,
And, since He hath ordered this,
We have naught to do but still
Rest in silence on His will.Many a heart no longer here,
Ah! was all too inly dear,
Yet, O Love, ’tis Thou dost call,
Thou wilt be our All in all.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] He Who Would Valiant Be
He who would valiant be ’gainst all disaster,
Let him in constancy follow the Master.
There’s no discouragement shall make him once relent
His first avowed intent to be a pilgrim.Who so beset him round with dismal stories
Do but themselves confound—his strength the more is.
No foes shall stay his might; though he with giants fight,
He will make good his right to be a pilgrim.Since, Lord, Thou dost defend us with Thy Spirit,
We know we at the end, shall life inherit.
Then fancies flee away! I’ll fear not what men say,
I’ll labor night and day to be a pilgrim.Who would true valour see,
Let him come hither;
One here will constant be,
Come wind, come weather
There’s no discouragement
Shall make him once relent
His first avowed intent
To be a pilgrim.Whoso beset him round
With dismal stories
Do but themselves confound;
His strength the more is.
No lion can him fright,
He’ll with a giant fight,
He will have a right
To be a pilgrim.Hobgoblin nor foul fiend
Can daunt his spirit,
He knows he at the end
Shall life inherit.
Then fancies fly away,
He’ll fear not what men say,
He’ll labor night and day
To be a pilgrim.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] How Shall I Follow Him I Serve?
How shall I follow Him I serve?
How shall I copy Him I love?
Not from the blessèd footsteps swerve,
Which lead me to His seat above?Privations, sorrows, bitter scorn,
The life of toil, the mean abode,
The faithless kiss, the crown of thorn,
Are these the consecrated road?’Twas thus He suffered, though a Son,
Foreknowing, choosing, feeling all,
Until the perfect work was done,
And drunk the bitter cup of gall.Lord, should my path through suffering lie
Forbid it I should e’er repine;
Still let me turn to Calvary,
Nor heed my griefs, remembering Thine.O let me think how Thou didst leave
Untasted every pure delight,
To fast, to faint, to watch, to grieve,
The toilsome day, the homeless night.To faint, to grieve, to die for me!
Thou camest, not Thyself to please;
And, dear as earthly comforts be,
Shall I not love Thee more than these?Yes, I would count them all but loss,
To gain the notice of Thine eye:
Flesh shrinks and trembles at the cross,
But Thou canst give the victory.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] How Blessed, From The Bonds Of Sin
How blessèd, from the bonds of sin
And earthly fetters free,
In singleness of heart and aim,
Thy servant, Lord, to be;
The hardest toil to undertake
With joy at Thy command,
The meanest office to receive
With meekness at Thy hand.With willing heart and longing eyes
To watch before Thy gate,
Ready to run the weary race,
To bear the heavy weight;
No voice of thunder to expect,
But follow calm and still;
For love can easily divine
The One Belovèd’s will.Thus may I serve Thee, gracious Lord;
Thus ever Thine alone,
My soul and body given to Thee,
The purchase Thou hast won;
Through evil or through good report
Still keeping by Thy side;
And by my life or by my death
Let Christ be magnified.How happily the working days
In this dear service fly,
How rapidly the closing hour,
The time of rest, draws nigh,
When all the faithful gather home,
A joyful company;
And ever where the Master is
Shall His blest servants be.Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] It Pays To Serve Jesus
The service of Jesus true pleasure affords,
In Him there is joy without an alloy;
’Tis Heaven to trust Him and rest on His words;
It pays to serve Jesus each day.Refrain
It pays to serve Jesus, it pays every day,
It pays every step of the way,
Though the pathway to glory may sometimes be drear,
You’ll be happy each step of the way.It pays to serve Jesus whate’er may betide,
It pays to be true whate’er you may do;
’Tis riches of mercy in Him to abide;
It pays to serve Jesus each day.Refrain
Though sometimes the shadows may hang o’er the way,
And sorrows may come to beckon us home,
Our precious Redeemer each toil will repay;
It pays to serve Jesus each day.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] Leaving All To Follow Jesus
Leaving all to follow Jesus,
Turning from the world away,
Stepping out upon the promise,
All I have is His today.Refrain
Leaving all to follow Jesus,
Turning from the world away,
Stepping out upon His promise,
All I have is His today.Naught reserving, on the altar
All I lay, and wait the hour
When the fire from Heaven descending
Shall attest His glorious pow’r.Refrain
Taking up the cross of Jesus,
Glad for Him to suffer shame,
All my gain I count but losses
For the glory of His Name.Refrain
Praise His precious Name forever
That His blood hath made me free!
Now my soul shall joy to tell it,
Thro’ the long eternity.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] There Will I Follow Thee
Whithersoever Thou goest
Let me Thy footsteps attend;
Jesus, my wonderful Savior,
Loving Redeemer and Friend.Refrain
There would I be, there would I be,
Thou Who hast labored and sorrowed for me;
Whithersoever Thou goest,
There will I follow Thee.Over the snow covered mountain,
Out on the wild desert track,
Seeking to rescue the lost ones,
Tenderly calling them back.Refrain
Telling of hope to the friendless,
Cheering the homes where they dwell;
Going with light and salvation
Into the dark prison cell.Refrain
Giving relief to the stranger,
Plodding his journey alone;
Sharing the trials of others,
Patiently bearing my own.Refrain
Play source: Cyberhymnal -
[Joh 12:26] Thine For Service
I have made my choice to follow Christ each day,
I am Thine for service, Lord;
Tho’ I sometimes falter on the thorny way,
I am Thine for service, Lord.Refrain
Thine for service when the days are drear,
Thine for service when the skies are clear;
Yes, Thine for service thro’ the coming years,
I am Thine for service, Lord.Let me idle not the precious hours away,
I am Thine for service, Lord;
As Thy voice shall bid me, I will go or stay,
I am Thine for service, Lord.Refrain
I will never ask Thee “How,” or “Where,” or “Why?”
For I’ve cast my lot with Thee
Till the glory gates shall open by and by,
With a “Welcome Home” for me.Refrain
I am Thine for service till the last glad hour
Shall have passed on earth from me;
And I wake to service of a greater pow’r,
Thro’ a glad eternity.Refrain
Play source: Cyberhymnal